Anda di halaman 1dari 3

BERAPA KALI MINIMAL KUNJUNGAN ANC

ANC?
 1 kali selama Trimester 1 (14 ANC DAN SENAM
minggu)
1 kali selama Trimester 2 (14-28 HAMIL
minggu)
 2 kali selama Trimester 3 (28-36
minggu dan >36 minggu)

Hal-hal yang harus diperhatikan


dalam ANC
1. ANC harus dimulai sedini mungkin APA ITU ANC?
Pemeriksaan antenatal care (ANC) adalah
2. Jika ditemukan kelainan atau faktor pemeriksaan kehamilan untuk
resiko yang memerlukan mengoptimalkan kesehatan mental dan fisik
penatalaksanaann medik lain, ibu hamil. Sehingga mampu menghadapi
pemeriksaan harus lebih sering dan
persalinan, kala nifas, persiapan pemberian
intensif
ASI dan kembalinya kesehatan reproduksi
3. Yang dibutuhkan bukan kuantitas secara wajar.
melainkan kualitas darikujungan oleh:
MENGAPA ANC PENTING?
TIM DOSEN
4. Hasil penelitian WHO 1. Mengurangi komplikasi saat hamil
tentangkunjungan ANC adalah 2. Mempertahankan kesehatan fisik dan
penurunan yang proporsional dan mental ibu
relevan secara klinis padarata-rata 3. Persalinan berlangsung aman
kunjungan ANC tidak ada pengaruhnya KEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA
4. Ibu sehat setelah melahirkan POLTEKKES KEMENKES KENDARI
bagi ibu dan BBL. 5. Ibu dapat memenuhi kebutuhan janin KENDARI
6. Mengurangi prematuritas dan 2019
kematian janin
7. Kesehatan bayi optimal
SENAM HAMIL GERAKAN SENAM HAMIL
1. Duduk bersila untuk melatih pernapasan 4. Gerakan senam mengayuh sepeda dengan
dan gerakan ringan lainnya posisi terlentang
Senam Hamil adalah terapi latihan gerak
untuk mempersiapkan ibu hamil, secara fisik
ataupun mental, untuk menghadapi persalinan
yang cepat, aman, dan spontan.

Senam hami merupakan rangkaian


gerakan senam yang diperuntukkan bagi ibu
hamil. Gerakan senam hamil umumnya aman
2. Gerakan senam jongkok untuk membantu 5. Mengangkat pinggul guna menguatkan otot
dan ringan, sehingga dapat dilakukan di berbagai posisi bayi agar makin turun menuju jalan lahir perut
usia kehamilan. Tujuan utama senam hamil
adalah membantu ibu hamil dalam
mempersiapkan diri menghadapi proses
persalinan.

3. Posisi tidur menghadap samping dengan 6. Selanjutnya, kamu bisa melakukan gerakan
gerakan kaki secara perlahan merangkak seperti ini

Anda mungkin juga menyukai