Anda di halaman 1dari 10

Soal Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) Perdagangan

Pilihan Ganda

1. Pasar modal adalah pasar yang menawarkan dana ....


a. jangka pendek
b. jangka panjang
c. jangka menengah
d. sementara
e. kas
Jawaban: b

2. Hak untuk membeli saham biasa pada waktu dan harga yang sudah ditentukan disebut ....
a. warrant
b. obligasi
c. saham
d. efek
e. emiten
Jawaban: a

3. Berikut ini merupakan manfaat pasar modal, kecuali ....


a. membantu pengusaha untuk memperoleh dana
b. memanfaatkan dana yang berlebihan di perusahaan
c. memperlancar perluasan produksi
d. menghimpun dana dari masyarakat
e. membantu perusahaan yang besar untuk membeli modal
Jawaban: e

4. Tujuan utama pemerintah mendirikan BLK (Balai Latihan Kerja) adalah ....
a. mencerdaskan kehidupan bangsa
b. menambah kesempatan belajar
c. meningkatkan beban masyarakat
d. mengembangkan keahlian dan keterampilan kerja
e. mendekatkan tempat latihan dengan masyarakat
Jawaban: d

5. Berikut ini termasuk profesi penunjang pasar modal, kecuali ....


a. akuntan
b. penilai
c. konsultan hukum
d. notaris
e. emiten
Jawaban: e

6. Resiko yang berkaitan dengan kemampuan surat-surat berharga agar dapat dengan segera
diperjualbelikan disebut risiko ....
a. daya beli
b. bisnis
c. tingkat bunga
d. Likuiditas
e. inflasi
Jawaban: a
7. Berikut ini yang termasuk risiko investasi adalah ....
a. daya beli
b. bisnis
c. tingkat bunga
d. likuiditas
e. inflasi
Jawaban: c

8. Risiko yang berkaitan dengan kemungkinan terjadinya inflasi yang menyebebakan nilai
riil pendapatan akan lebih kecil disebut ....
a. risiko daya beli
b. risiko bisnis
c. risiko tingkat bunga
d. risiko likuiditas
e. risiko inflasi
Jawaban: e

9. Kerugian yang terjadi akibat adanya perubahan yang tidak menguntungkan terhadap
turunnya mata uang asing disebut ....
a. risiko pasar
b. risiko gagal bayar
c.risiko inflasi
d. risiko deflasi
e. risiko valuta asing
Jawaban: e

10. Perhatikan pernyataan berikut!

1) Menyediakan sumber pembiayaan jangka panjang bagi dunia usaha sekaligus


memungkinkan alokasi sumber dana secara optimal.
2) Penyebaran kepemilikan perusahaan smpai pada lapisan menengah
3) Membina iklim keterbukaan bagi dunia usaha, memberikan akses kontrol sosial
4) Sarana mencari pinjaman
5) Pengelolaan perusahaan dengan iklim keterbukaan, mendorong pemanfaatan dan
dengan iklim keterbukaan
6) Memberikan kesempatan memiliki perusahaan yang sehat dan memiliki prospek
7) Menyediakan leading indicator bagi tren ekonomi suatu negara.
Dari pernyataan di atas, yang termasuk manfaat pasar modal di tunjukkan oleh nomer ....
a. 1, 2, 3, 4, dan 5
b. 2, 3, 4, 5, dan 6
c. 3, 4, 5, 6, dan 7
d. 1, 3, 5, 6, dan 7
e. 1, 2, 3, 5, dan 7
Jawaban: a
11. Salah satu faktor pendorong perdagangan internasional bagi suatu negara adalah ....
a. kebebasan berdagang
b. mencari keuntungan yang maksimal
c. ahli teknologi canggih
d. meningkatkan pertumbuhan ekonomi
e. kemakmuran bagi seluruh masyarakatnya
Jawaban: e

12. Politik atau kebijakan yang dilakukan dengan cara menjual produk ke luar negeri lebih
murah daripada di dalam negari disebut ....
a. tarif
b. kuota
c. subsidi
d. dumping
e. premi
Jawaban: d

13. Perhatikan berbagai kebijakan pemerintahan berikut ini!


1) Subsidi
2) Dumping
3) Larangan impor
4) Kuota
5) Diskriminasi harga
6) Bea masuk impor
Dari data di atas, yang merupakan kebijakan di bidang impor adalah ....
a. 1, 2, dan 3
b. 2, 3, dan 4
c. 3, 4, dan 6
d. 1, 4, dan 3
e. 2, 4, dan 2
Jawaban: c

14. Kebijakan pemerintah untuk menurunkan nilai mata uang dalam negeri terhadap mata
uang asing disebut ....
a. inflasi
b. deflasi
c. devaluasi
d. revaluasi
e. apresiasi
Jawaban: c

15. Latter of Credit adalah ....


a. pembayaran tunai
b.pembayaran setelah barang dikirim
c. pembayaran melalui wesel
d. pembayaran secara kredit
e. pembayaran kontan
Jawaban: d

16. Sebab terjadinya perdagangan internasional adalah sebagai berikut, kecuali ....
a. perbedaan suku
b. perbedaan sumber daya alam
c. perbedaan kebudayaan
d. perbedaan teknologi
e. perbedaan hasil produksi
Jawaban: a

17. Tujuan kebijakan proteksi adalah ....


a. mengganti barang import produk sendiri
b. melindungi sektor ekonomi dalam negeri
c. mendorong perdagangan dalam negeri
d. mendorong barang impor dari luar negeri
e. mendorong ekspor barang-barang ke luar negeri
Jawaban: b

18. Berikut ini yang termasuk lembaga/tempat untuk menukar valuta asing adalah ....
a. bursa efek
b. pasar uang
c. money changer
d. pasar modal
e. pasar modern
Jawaban: c

19. Arus masuk sejumlah barang dan jasa ke pasar sebuah negara disebut ....
a. kuota ekspor
b. impor
c. embargo
d. ekspor
e. kurs
Jawaban: b

20. Jika di dalam neraca pembayaran, jumlah transaksi debit lebih besar dari transaksi kredit
disebut neraca pembayaran ....
a. serplus
b. defisit
c. seimbang
d. ekspor
e. stabil
Jawaban: b

21. Suatu transaksi yang menyebabkan bertambahnya cadangan devisa disebut transaksi ....
a. minus
b. berjalan
c. debit
d. kredit
e. modal
Jawaban: d

22. Perusahaan perdagangan yang melaksanakan kegiatan ekspor barang ke luar negeri
disebut ....
a. importir
b. eksportir
c. pedagang valas
d. perusahaan dagang
e. pemerintah
Jawaban: b

23. Jika komponen neraca pembayaran sebelah kredit lebih besar dari komponen sebelah
debit, neraca pembayaran tersebut ....
a. pasif
b. aktif
c. minus
d. surplus
e. rugi
Jawaban: d

24. Kepercayaan negara dalam bentuk valuta asing yag berguna sebagai alat pembayaran
disebut ....
a. valuta asing
b. devisa
c. kurs
d. kuota
e. kurs valas
Jawaban: b

25. Kebijaksanaan pemerintah dengan cara memberikan bantuan kepada produsen agar harga
barang yang dijual menjadi lebih murah disebut ....
a. kuota
b. premi
c. subsidi
d. diskriminasi
e. larangan ekspor
Jawaban: c

26. Bantuan/pemberian dana dari negara lain untuk membiayai berbagai kegiatan
pembangunan di Indonesia disebut ....
a. ekspor
b. impor
c. utang luar negeri
d. hibah
e. pendapatan
Jawaban: c

27. Transaksi yang mencatat seluruh ekspor dan impor barang dan jasa dalam neraca
pembayaran disebut transaksi ....
a. dagang
b. unilateral
c. pendapatan modal
d. penanaman modal langsung
e. utang piutang
Jawaban: a

28. Diketahui neraca pembayaran negara “x” adalah sebagai berikut.

Ekspor (+) 800


Impor (-)-600
Neraca perdagangan (+) 200
Stock nasional (-)100
Pinjaman akomodatif -100
0
Neraca pembayaran begara “x” tersebut mengalami ....
a. surplus 200
b. defisit 200
c. surplus 100
d. defisit 100
e. surplus 400
Jawaban: c

29. Kebijakan yang ditempuh pemerintah dengan cara membatasi masuknya barang-barang
impor ke pasar dalam negeri disebut ....
a. larangan impor
b. kuota
c. premi
d. diskriminasi harga
e. larangan ekspor
Jawaban: b

30. Seorang turis mancanegara datang ke Indonesia dengan membawa uang dolar Amerika
sebesar US$ 150. Ia menukar dolarnya dengan rupiah. Jika jual Rp9.200,00; kurs beli
Rp9.100,00 maka jumlah rupiah yang didapat adalah ....
a. Rp1.380.000,00
b. Rp1.365.000,00
c. Rp1.830.000,00
d. Rp1.675.000,00
e. Rp13.650.000,00
Jawaban: b

31. Jenis kurs yang menggunakan emas sebagai standar keuangan disebut kurs ....
a. bebas
b. distabilkan
c. tetap
d. valuta asing
e. tak tentu
Jawaban: c

32. Penambahan dana (dalam bentuk uang) kepada para produsen yang berhasil mencapai
target tertentu dalam produksi disebut ....
a. kuota
b. subsidi
c. diskriminasi harga
d. premi
e. larangan ekpor
Jawaban: d

33. Akibat adanya premi dan subsidi adalah sebagai berikut, kecuali ....
a. mahalnya harga barang
b. meningkatnya output
c. kelangsungan hidup perusahaan akan lebih terjaga
d. murahnya harga barang
e. produsen termotifasi untuk memperbanyak output
Jawaban: a

34. Kurs yang dipakai apabila seseorang membeli mata uang asing kepada bank disebut kurs
....
a. valuta
b. valuta asing
c. beli
d. jual
e. tetap
Jawaban: d
35. Nilai tukar valuta asing ditentukan oleh kekuatan pasar disebut ....
a. sistem kurs tetap
b. sistem kurs bebas
c. sistem kurs mengambang terkendali
d. sistem kurs valuta
e. sistem kurs beli
Jawaban:b

36. Di bawah ini termasuk cara pembayaran internasional, kecuali ....


a. cash payment
b. wesel
c. wesel bank
d. telegraphic transfer
e. valuta
Jawaban: e

37. Suatu surat yang dikeluarkan oleh bank yang menyetujui akan membayar wesel yang
ditarik oleh eksportir disebut ....
a. dirty draft
b. clean daft
c. wesel
d. valuta
e. L/C
Jawaban: e

38. Neraca pembayaran dimana jumlah transaksi yang memerlukan pembayaran ke luar
negeri sama besar dengan jumlah transaksi yang menghasilkan penerimaan dari luar negeri
disebut neraca pembayaran ....
a. defisit
b. surplus
c. seimbang
d. barang
e. jasa
Jawaban: c

39. Apablila jumlah ekspor Indonesia lebih besar dari jumlah impor, maka neraca
perdagangan Indonesia disebut ....
a. surplus
b. defisit
c. pasit
d. aktif
e. seimbang
Jawaban: a

40. Informasi-informasi yang penting yang diperoleh dari pembayaran internasional, antara
lain meliputi ....
a. utang negara lain
b. kondisi harta dan kewajiban negara
c. piutang negara lain
d. kemajuan suatu negara
e. banyaknya pekerja suatu negara
Jawaban: b

Anda mungkin juga menyukai