Anda di halaman 1dari 7

1.

Kombinasi antara dua atau lebih perusahaan yang melebur menjadi satu perusahaan
baru disebut
a. Ekspansi
b. Merger
c. Akuisisi
d. Konsolidasi
2. Secara umum Jenis merger ada 4 kelompok yaitu kecuali\
a. Horisontal
b. Vertikal
c. Konglomerat
d. Usaha utama

3. Penggabungan perusahaan yang memiliki ketertarikan antara input dan output


maupun pemasaran disebut merger
a. Horisontal
b. Vertikal
c. Konglomerat
d. Usaha utama
4. Penggabungan dua atau lebih perusahaan yang sejenis atau dalam industri yang sama
tetapi tidak memproduksi produk yang sama maupun tidak ada ketertarikan supplier
disebut merger
a. Horisontal
b. Vertikal
c. Konglomerat
d. Usaha utama
5. Faktor yang dipertimbangkan dalam merger adalah kecuali
a. Earning
b. Nilai Buku Saham
c. Nilai Pasar Saham
d. Usaha Utama
6. Alasan perusahaan mengadakan Merger adalah kecuali
a. Skala Operasi yang ekonomis
b. Memperbaiki Modal
c. Penghematan Pajak
d. Diversifikasi Usaha
7. Salah satu strategi perusahaan untuk memperbaiki dan memaksimalkan kinerja
perusahaan adalah dengan cara
a. Restrukturisasi
b. Konsolidasi
c. Merger
d. Akuisisi
8. Cara-cara Perusahaan menempuh Restrukturisasi, kecuali
a. Menentukan Nilai Pasar Setelah Restrukturisasi
b. Menentukan Struktur Modal yang baru
c. Menentukan Struktur Organisasi yang baru
d. Menentukan nilai surat berharga yang lama menjadi baru
9. Ketika suatu perusahaan yang saham nya dimiliki masayarakat menjadi milik pribadi
merupakan bentuk restrukturisasi
a. Swastanisasi
b. Leverage Buy Out
c. Konsolidasi
d. Merger
10. Faktor yang termasuk mengubah perusahaan menjadi perusahaan swasta adalah
a. Perusahaan Swasta sahamnya harus jelas dan lebih melayani pemegang saham
b. Perusahaan terbuka Sahamnya harus tercatat dan pemegang saham harus dilayani
c. Biaya yang dikeluarkan ketika menjadi perusahaan terbuka lebih sedikit
d. Perusahaan Swasta mengeluarkan biaya administrasi untuk pembagian deviden
11. Pengalihan kepemilikan yang dilakukan melalui hutang dan melakukan pendanaan
dasar aktiva, di mana aktiva digunakan sebagai jaminan untuk memperoleh pinjaman
merupakan pengertian dari
a. Restrukturisasi
b. Swastanisasi
c. Leverage Buy Out
d. Konsoidasi
12. Pembelian LBO dilakukan dengan cara..
a. Saham
b. Kas
c. Transfer
d. Kliring
13. Dalam melakukan analisa sumber & penggunaan dana yang perlu diperhatikan
adalah..
a. Perbandingan laporan Neraca dua periode
b. Laporan Laba Rugi dua periode
c. Laporan Ekuitas dua periode
d. Laporan Arus Kas dua Periode
14. Langkah-langkah dalam menyusun laporan sumber & penggunaan dana dalam artian
kas, kecuali....
a. Menyusun laporan perubahan neraca
b. Mengelompokkan perubahan dalam golongan yang memperbesar kas & golongan
yang memperkecil kas
c. Menyusun laporan keuangan
d. Mengelompokkan elemen dalam laopran R/L atau laporan laba ditahan ke dalam
gol.yang memperbesar kas & yang memperkecil kas

15. Yang merupakan sumber dana dalam artian modal kerja yang menambah modal kerja
adalah
a. Bertambahnya aktiva tetap
b. Berkurangnya hutang
c. Bertambahnya Utang
d. Berkurangnya modal

16. Yang merupakan sumber dana dalam artian modal kerja yang memperkecil modal
kerja adalah
a. Berkurangnya aktiva tetap
b. Adanya Kerugian Operasional
c. Bertambahnya setiap jenis hutang
d. Bertambahnya modal
17. Merupakan Kegiatan yang bersangkutan dengan penawaran umum dan perdagangan
bursa efek merupakan pengertian dari
a. Pasar Uang
b. Pasar Modal
c. Pasar Bebas
d. Pasar Monopoli
18. Jenis Surat yang diperdagangkan didalam pasar modal, kecuali
a. Obligasi
b. Saham Biasa
c. Saham Preferen
d. Sertifikat Deposito
19. harga penjualan valuta asing oleh bank
a. kurs beli
b. kurs jual
c. kurs tengah
d. kurs
20. efek yang memberikan hak kepada pemegang saham lama untuk membeli saham baru
yang akan dikeluarkan oleh emiten pada proporsi dan harga tertentu
a. saham
b. warran
c. right
d. obligasi

21. Pihak yang membutuhkan dana di pasar modal


a. emisi
b. emiten
c. investee
d. investor

22. berikut ini calon investor melihat rasio keuangan, kecuali...


a. rasio likuiditas
b. rasio rentabilitas
c. rasio ekuitas
d. rasio aktivitas

23. Peraturan merger diatur di dalam UU PT Nomor....


a. UU No. 13 tahun 2007
b. UU No. 13 tahun 2017
c. UU No. 40 Tahun 2007
d. UU No. 40 Tahun 2017

24. suatu penilaian terstandar dari kemampuan suatu negara atau perusahaan dalam
membayar hutang-hutangnya disebut..
a. peringkat investasi
b. peringkat reksa dana
c. peringkat saham
d. peringkat obligasi

25. nama lain dari Wakil Perantara Pedagang Efek


a. broker
b. underwriter
c. manajer investasi
d. kustodian
26. melakukan analisis terhadap saham baik fundamenatal maupun teknikal merupakan
tugas dari..
a. profesi investment banker
b. profesi dana
c. profesi riset
d. profesi research analyst

27. surat berharga yang merupakan tanda kepemilikan seseorang atau badan terhadap
suatu perusahaan disebut....
a. Waran
b. Opsi
c. Saham
d. Obligasi

28. pasar yang memperdagangkan saham pertama kali sebelum tercatat di bursa efek,
ialah...
a. Pasar Sekunder
b. Pasar Perdana
c. Pasar Pertama
d. Pasar Uang

29. Pasar sekunder mempunyai ciri-ciri sebagai berikut, kecuali


a. Dibebankan komisi untuk pembelian dan penjualan
b. Pemesanan dilakukan melalui anggota bursa
c. Harga berfluktuasi sesuai kekuatan pasar
d. Tidak dikenakan komisi

30. DalamUndang-UndangNo.8 Tahun1995 mengatur tentang apa?


a. Perdagangan efek
b. Ketentuan pasar modal
c. Jual beli saham
d. Investasi jangka menengah

31. suatu wadah tempat pertemuan antara pemilik dana (Funder) dengan calon konsumen
(Consumer) baik bertemu langsung maupun melalui perantara (Broker) atas transaksi
permintaan atau penawaran (Demand /Supply) terhadap sejumlah dana atau surat-
surat berharga jangka pendek disebut
a. Pasar komoditi
b. pasar uang
c. pasar modal
d. Bursa efek indonesia

32. Berikut ini adalah fungsi pasar uang, kecuali


a. Sebagai perantara dalam perdagangan surat-surat berharga berjangka pendek
b. Sebagai penghimpun dana berupa surat surat berharga berjangka pendek
c. Sebagai tempat untuk melakukan transaksi mata uang asing
d. Sebagai sumber pembiayaan bagi perusahaan untuk melakukan investasi
33. Instrument utang yang diterbitkan pemerintah atau bank sentral (USA) atas unjuk
dengan jumlah tertentu yang akan dibayar kepada pemegang, disebut...
a. Banker’s Acceptance
b. Commercial Paper
c. Treasury Bills
d. Repuchase Agreement

34. Untuk memenuhi kebutuhan likuiditas, disebabkan kekurangan uang kas oleh para
pihak merupakan salah satu tujuan dari....
a. Pasar Uang
b. Pasar Modal
c. Pasar Reksadana
d. Pasar Sekunder

35. perusahaan yang memiliki anak-anak perusahaan, cabang-cabang, dan afiliasi yang
berlokasi di negara-negara lain merupakan perusahaan
a. Perusahaan Multinasional
b. Peusahaan Asing
c. Perusahaan Internasional
d. Perusahaan Terbuka

36. Teori yang menyatakan bahwa karena adanya biaya dari transfer tenaga kerja dan
sumber daya lain bagi tujuan produksi, perusahaan mungkin berupaya menggunakan
faktor-faktor produksi luar negeri, jika faktor-faktor ini lebih murah daripada faktor-
faktor local merupakan pengertian dari teori
a. Teori Pasar tidak Sempurna
b. Teori Siklus Produk
c. Teori Keunggulan Koorporatif
d. Teori Pasar Sempurna

37. Teori yang menyatakan bahwa masing-masing negara memiliki keunggulan untuk
berspesialisasi dalam produk-produk yang bisa diproduksi dengan biaya yang relatif
efisien merupakan pengertian dari teori
a. Teori Pasar tidak Sempurna
b. Teori Siklus Produk
c. Teori Keunggulan Koorporatif
d. Teori Pasar Sempurna

38. Teori yang menyatakan bahwa sebuah perusahaan awalnya berusaha memantapkan
dirinya dalam pasar lokal dan kemudian berekspansi ke dalam pasar luar negeri
sebagai reaksi terhadap permintaan asing atas produk-produknya merupakan
pengertian teori
a. Teori Pasar tidak Sempurna
b. Teori Siklus Produk
c. Teori Keunggulan Koorporatif
d. Teori Pasar Sempurna

39. Berikut ini merupakan Metode Bisnis Internasional Kecuali


a. Perdagangan Internasional
b. Licensing (Lisensi)
c. Franchising (waralaba)
d. Merger

40. Didalam bisnis Internasional pasti terdapat risiko, salah satu risiko yang ada pada
bisnis internasional adalah
a. Risiko Fluktuasi Nilai Tukar
b. Risiko Fundamental
c. Risiko Perjanjian
d. Risiko komunikasi

41. Lisa mendapatkan kiriman uang dari bapaknya yang bekerja di Amerika sebera 2000
dolar. jika kurs beli US $ 1 = 10.050 dan kurs jual US $ 1 = 10.080 . berapa rupiah
uang yang diterima Lisa ?
a. Rp 30.000.000
b. Rp 20.000.000
c. Rp 20.010.000
d. Rp 20.100.000

42. Sifa seorang warga Indonesia , ia mendapat hadiah dari kantor perusahaan menuju ke
Jepang. untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari Sifa mempunyai uang Rp 9.000.000.
ketika ditukarkan kedalam mata uang CAD , berapa yang akan diperoleh? Jika kurs
Beli 1¥ = 105,640 dan Kurs Jual 1¥ = 106,7515
a. ¥ 80.300,6888
b. ¥ 84.307,9488
c. ¥ 85.400,7899
d. ¥ 81.200,5090

43. Adit datang ke Money Charger A untuk membeli 1000 Dolar Amerika. kurs yang
berlaku yaitu Kurs beli US $ = 10.040 dan Kurs JUal US $ = 10.060. jika ditukarkan
ke dalam rupiah berapa yang diperoleh Adit ?
a. Rp 10.060.000
b. Rp 10.100.000
c. Rp 10.080.000
d. Rp 10.040.000

44. Return yang sesungguhnya terjadi didapatkan oleh investor merupakan pengertian
dari
a. Ekspetasi Return
b. Aktual Return
c. Nominal Return
d. Format Return

45. Rumus dari Total Return yaitu


a. = (Pt – Pt-1) / Pt-1
b. = (Pt – Pt-1) + Dt / Pt-1
c. = (Pt – Pt-1) + Dt
d. = (Dt – Pt-1) + Pt / Pt-1
46. Risiko yg tidak dapat dihilangkan dengan melakukan diversifikasi, yaitu berkaitan
dengan faktor makro ekonomi yg mempengaruhi pasar merupakan pengertian risiko...
a. Unsystematic Risk
b. Country Risk
c. Market Risk
d. Systematic Risk

47. Berapa Return Saham yang diharapkan jika menggunakan nilai ekspetasi masa
depan ; kondisi 1 Probabilitas sebesar 20 % Return 15 %, Kondisi 2 Probabilitas
sebesar 30 % Return 25 % dan Kondisi 3 Probabilitas sebesar 40 % Return 18 %
a. 17,7 %
b. 17,2 %
c. 16,7 %
d. 16,2 %

48. Berapa return saham yang diharapkan jika menggunakan nilai historis dengan return
17%, 19%; 21%; 18%; 16%; 20%; 22%; 24%
a. 19,50 %
b. 19,72 %
c. 19,63%
d. 19,55%

49. Sebuah portofolio yang terdiri dari 3 jenis saham a, b , dan c menawarkan return yang
diharapkan masing-masing 10%, 15% dan 17%. Presentase dana yang diinvestasikan
pada saham A 30%, saham B 20% dan Saham C 20%, maka berapa return yang
diharapkan dari portofolio tersebut?
a. 19,40 %
b. 9,40 %
c. 14,9 %
d. 4,9 %

50. Harga suatu saham pada hari ini Rp. 2.200, sedangkan harga tersebut seminggu yang
lalu adalah Rp. 1.100. dan terdapat deviden kas yang dibayarkan sebesar Rp. 150 per
lembar berapa total return nya
a. 46,67%
b. 67,67 %
c. 67,56%
d. 56,67 %

Anda mungkin juga menyukai