Anda di halaman 1dari 16

PERILAKU KONSUMEN

Dosen Pengampu: Eliza Silviana S.Pd, M.Pd


Kelompok 8
Nama Anggota:
1. Fitri Ayu Lestari (12405193102)
2. Faudhea Almay Riady (12405193116)
3. Sastia Rahmatunnisa (12405193126)
4. Wanda Nurhalisa (12405193128)
Perilaku Konsumen dan Strategi Harga

Cara Menentukan
01 Pengertian Harga 02 Harga Produk

Hubungan Perilaku
Strategi Penetapan
03 Harga
04 Konsumen Dengan
Strategi Harga
01
PENGERTIAN HARGA
Harga menurut Tjiptono

Harga menurut Kotler dan Amstrong Satuan moneter atau ukuran lainnya
yang ditukarkan agar memperoleh
Jumlah uang yang ditagihkan atas hak kepemilikan atau penggunaan
suatu produk dan jasa. Harga adalah suatu barang atau jasa. Harga
salah satu elemen lainnya merupakan satu-satunya usur
melambangkan biaya. Harga bersifat bauran pemasaran yang
fleksibel, artinya dapat berubah memberikan pemasukan atau
dengan cepat. pendapatan bagi perusahaan,
sedangkan ketiga unsur lainnya
(produk atau kualitas, distribusi dan
promosi) menyebabkan timbulnya
biaya atau pengeluaran.
Menurut Philip Kotler dan A.B Susanto

Harga merupakan satu-satunya elemen bauran pemasaran yang menghasilkan


pendapatan, unsur lainnya menimbulkan biaya. Harga juga merupakan salah
satu baruan pemasaran yang paling fleksibel, harga dapat diubah dengan
cepat tidak seperti tampilan produk dan perjanjian distribusi.

Menurut Sofjan Assauri

Harga merupakan beban atau nilai bagi konsumen yang didapatkan dengan
memperoleh dan menggunakan suatu produk, termasuk biaya keuangan dari
konsumsi disamping biaya sosial yang bukan keuangan, seperti dalam bentuk
waktu, upaya, psikis, risiko dan prestise atau gengsi sosial.
02 Cara Menentukan Harga
Produk
Markup Pricing 1

2 Margin Pricing
Value Based
Pricing 3
Manufacturer
4 Suggested Retail
Price
Keystone Pricing 5
03
Strategi Penerapan Harga
Strategi penetapan harga (princing strategy)
adalah kebijakan perusahaan dalam
menetapkan harga jual produk mereka.
Faktor pertimbangan utama dalam penetapan harga

Biaya Pelanggan Jenis Produk

Elastisitas harga
Target Pasar Pesaing
dari permintaan
Jenis Strategi Penetapan Harga

Dalam klasifikasi yang luas, para ahli


membedakan pendekatan penetapan harga
menjadi dua kelompok utama:

1. Penetapan harga berbasis pasar


2. Penetapan harga berbasis biaya
Hubungan Perilaku
04 Konsumen dengan Strategi
Pemasaran
Strategi pemasaran dan perilaku konsumen saling terikat satu sama lain,
karena strategi pemasaran biasanya diarahkan untuk meningkatkan
frekuensi (kemungkinan) perilaku konsumen, seperti meningkatkan
kunjungan pada toko tertentu ataupun pembelian terhadap suatu produk
tertentu. Hal tersebut dapat kita capai dengan melakukan pengembangan
terhadap bauran pemasaran (marketing mix). Dalam pengembangan
strategi pemasaran, memahami dan mempertimbangkan perilaku
konsumen merupakan elemen yang sangat penting.
Oleh karena itu, semakin banyak kita mempelajari tentang konsumen, semakin
baik pula kesempatan untuk mengembangan strategi pemasaran yang
mempunyai tingkat keberhasilan tinggi. Strategi pemasaran yang telah kita
kembangkan dan terapkan pada perusahaan memiliki kekuatan yang besar
terhadap masyarakat luas (konsumen). Strategi tersebut bukan hanya kita
sesuaikan dengan konsumen, tetapi juga dengan mengubah apa yang mereka
pikirkan dan rasakan tentang diri mereka sendiri, tentang berbagai macam jenis
tawaran, serta tentang situasi yang tepat untuk pembelian dan penggunaan
produk.
DAFTAR PUSTAKA
Kotler,Philip dan A.B Susanto.2001.Manajemen Pemasaran di Indonesia Buku 2,
terj. Ancella Anitawati Hemawan.Jakarta:Salemba Empat.
Assaurai,Sofjan.2012.Strategic Marketing Edisi 1 Cet.1.Jakarta:Rajawali Pers.
Kotler, Philip dan Amstrong.2014.Prinsip-prinsip Pemasaran Edisi
Kedelapan.Jakarta: Erlangga
CerdasCo.Strategi Penetapan Harga.
https://cerdasco.com/strategi-penetapan-harga/. (diakses pada 22 Mei 2021).
Andriawan,Fery.2019.Bagaimana Cara Menetukan Harga Jual Produk Agar Tidak
Rugi.
https://www.paper.id/blog/tips-dan-nasihat-umkm/cara-menentukan-harga-jual-prod
uk/
. (diakses pada 22 Mei 2021)
Trimaryono,Bastian.Hubungan Antara Perilaku Konsumen Dengan Toko Online
(Online Shop) Pada Usaha Mikro, Dan Menengah (UMKM).Sidoarjo:Universitas
Muhammadiyah Sidoarjo.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai