Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH SENI BUDAYA

“MUSIK NUSANTARA DAN MACANEGARA”

KELOMPOK :
1.SYAHRA FAUZUL HUSNA (31)
2.MELISSA SISILIA (21)
3.SABINA JUNIKASARI (29)
4.JANUARI CRISTIAN (15)
DAFTAR ISI

Table of Contents
DAFTAR ISI.............................................................................................................................................2
PENGERTIAN..........................................................................................................................................3
ADAPUN BEBERAPA MUSIK MENURUT SEJARAHNYA............................................................................4
KESIMPULAN.........................................................................................................................................6
PENGERTIAN

MUSIK NUSANTARA ADALAH MUSIK YANG BERKEMBANG DISELURUH WILAYAH


KEPULAUAN DAN MERUPAKAN KEBIASAAN TURUN TEMURUN YANG MASIH DIJALANKAN
DALAM MASYARAKAT.MUSIK NUSANTARA TERSEBAR LUAS HAMPIR DISELURUH PELOSOK
NEGERI DAN MASING MASING DAERAH MEMPUNYAI CIRI KHAS YANG BERBEDA.

MUSIK MANCANEGARA ADALAH JENIS MUSIK YANG TERLAHIR DAN BERKEMBANG DI


NEGARA LAIN YANG DIPENGARHUI OLEH BUDAYA DAN SOSIAL DARI NEGARA SETEMPAT
KHUSUSNYA DIBENUA ASIA.
ADAPUN BEBARAPA MUSIK MENURUT SEJARAHNYA

A.JAMAN YUNANI KUNO(675 SM AWAL MASEHI)


MUSIK DI ERA YUNANI KUNO ADALAH MUSIK YANG TERBAIK DAN YANG PALING
TERKENAL DIANTARA YANG LAIN.MUSIK YUANI KUNO SANGATLAH MEMPENGARUHI
PERKEMBANGAN MUSIK DISELURUH DUNIA.AHLI MUSIK YUNANI ADALAH AISCHYLOS
SOPHOLES,PYTHAGORAS,STOTERES,DAN ARISTOSENOS.ALAT MUSIK YANG DIMAINKAN
OLEH MASYARAKAT YUNANI ADALAH AULOS DAN IYERE.FUNGSI MUSIK
SEBAGAI,IRINGAN UPACARA RELIGIUS,UPACARA PERINGATAN RAJA,IRINGAN DRAMA
TARI,SASTRA,ATLETIK,GLADIATOR,DAN HIBURAN SOSIAL,DAN IRINGAN
BERPERANG.BIOGRAFI PYTHAGORAS

B.ABAD PERTENGAHAN(ABAD V - XVI)


MUSIK INI DIMULAI DARI KERAJAAN ROMAWI DAN BERAKHIR DISEKITAR PERTENGAHAN
ABAD KE 15.AHLI MUSIK ABAD PERTENGAHAN ADALAH PERLUIGI DAN PALESTRINA(1526
1594),ADAPUN KARYA-KARYA MEREKA YANG DAPAT KITA LIHAT ANTARA LAIN,LAGU
KEDUNIAWIAN,KEPAHLAWANAN,PECINTAN,DAN LAGU PESTA.ALAT MUSIK YANG
DIPAKAI PADA SAAT ITU ADALAH FLUTE DAN GEMSHORN.BIOGRAFI PERLUIGI

C.REANISSANCE(ABAD XVI - XVII)


INTI DARI MUSIK INI ADALAH REVORMASI AGAMA KHATOLIK PADA TAHUN 1517 DENGAN
PERTUMBUHAN MUSIK GEREJA PROTESTAN YANG DI PELOPORI DR.MARTHIR LUTHER
(1483-1549).GENRE MUSIK PADA TAHUN INI YANG TERKENAL ADALAH
MASS,MOTET,MADRIGAL PIRITUALE,DAN LAUDE..ADA PULA TOKOH-TOKOH PADA
ZAMAN ITU ANTARA LAIN LEONEL POWER,JOHN DURSTABLE,GILES BINCHOIS,DAN
GUILLAUME DUFAY. ALAT MUSIK YANG TERKENAL ADALAH TAMBORIN,DAN JEW’S
HARP,BIOGRAFI LEONEL POWER

D.ZAMAN BAROK DAN ROKOKO(ABAD XVII – AWAL ABAD XVIII)


ZAMAN INI DIMULAI SETELAH ABAD KE 16 DAN SERING DISEBUT AWAL GAYA
MODERN.MUSIK PADA ZAMAN INI MEMILIKI KETERAMPILAN TEKNIK TINGGI LANCAR
DAN LINCAH.TOKOH YANG DI ZAMAN INI ADALAH JOHAN SEBASTIAN(1685 1750)DAN
GOERGE VENDERICH HANDEL(1625 1775).MELODI PADA ZAMAN INI SELALU
MENGALIR,KADANG MENGGUNAKAN ORNAMENTASI DILUAR AKOR IRINGAN. ALAT
MUSIKNYA ANATARA LAIN BASSON,KEYBOAR,HOBO,DAN FLUTE.BIOGRAFI JOHAN
SEBASTIAN
E.ZAMAN KLASIK(ABAD XVIII - XIX)
DIAWALI DENGAN KEMATIAN BACH DAN HANDEL,SEKITAR TAHUN 1750.CIRI UTAMA
ZAMAN INI ADALAH MEMAKAI CRESCENDO DAN DESCRESCENDO,MEMPERCEPAT
TEMPO,MEMPER LAMBAT TEMPO.CIRI KARYA ZAMAN INI,DARI SEGI
BENTUK,TEKSTUR,MELODI,HARMONI,DAN IMPROVISASI.ADA PULA BEBRAPA TOKOH
PADA ZAMAN INI ANTARA LAIN,JOSEPH HAYDN(1732 1809),WOLFGANG AMADEUS
MOZART(1756 1791).BIOGRAFI JOSEPH HAYDN

F.ZAMAN ROMANTIK(ABAD XIX - XX)


ZAMAN INI DITANDAI DENGAN KEGIATAN MUSIK YANG LEBIH MENITIK BERATKAN PADA
PENGGARAPAN,PEMANFAATAN TIMBRE,RITMIK,MELODI,DAN HARMONI.HASIL KARYA
PADA ZAMAN INI NERGENRE EMOSIONAL DAN DRAMTIS..ADA BEBRAPA TOKOH PASA
ZAMAN INI YAITU FRANZ SCHUBERT:C MAYOR SYMPHONY,FELIX MENDELSON (1809
18470). ADAPUN ALAT MUSIK PADA ZAMAN INI ANTARA
LAIN,PICOLO,CLARINET,TROMBON,TUBA,HARPA.BIOGRAFI

G.ZAMAN PERALIHAN(ABAD XX)


ZAMAN INI BERSIFAT MEMBELAKANGI ADAT KEBIASAAN PADA ZAMAN
ROMANTIK,MUNCULNYA BERBAGAI UNSUR GAYA YANG TEGAS MENUNJUKAN ARAH
PEMBAHARUAN YANG BERARTI REVOLUSI MUSIK.KOMPUNIS JAMAN PERALIHAN
MENUJU MODERN ADALAH CESAR AUGUSTE FRANCK,GUSTAF MAHLER,PETER ILYICH
TSHAIKOVSKY,DAN SERGEI RACMANINOFT.BIOGRAFI

H.MODERN(ABAD XX SEKARANG)
KOMPONIS ZAMAN INI DIMULAI PADA TOKOH CLAUDE ACHILLE SEBAGAI PELOPOR
IMPRESSIONAL.KOMPONIS TERNAMA ZAMAN INI DIANTARANYA RICHARD
STRAUSS,ARNOLD SHOENGBERK,BELA BARTOK,DAN IGOR STRAFINSKY.PENYEBARAN
MUSIK BARAT DI NUSANTARA BERMULAN DARI DAERAH INDONSIA BAGIAN TIMUR
LEWAT PARA PELAUT SPANYOL DAN PORTUGIS DALAM KONTEKS IMPERIALISME XVI.
KESIMPULAN

JADI,MASING- MASING DAERAH DAN MASING –MASING ZAMAN MEMILIKI MUSIK YANG
BERBEDA -BEDA GENRE,JUGA MEMILIKI CIRI KHAS MASING –MASING DITIAP
DAERAHNYA. DAN MEMILIKI MAKNA YANG BERBEDA –BEDA PULA. FUNGSI MASING-
MASING MUSIK PUN BERBEDA ADA YANG UNTUK ADAT ISTIADAT ADA PULA YANG
UNTUK SEKEDAR BERSENANG – SENANG.NAMUN DENGAN SEMUA PERBEDAAN ANTARA
FUNGSI,JAMAN,GENRE MUSIK NUSANTARA TETAP SATU.DAN MENJADIKAN KEKUATAN
BUDAYA DALAM NEGERI YAITU UNTUK INDONESIA.KITA PERLU MELESTARIKAN MUSIK
MUSIK NUSANTARA.

Anda mungkin juga menyukai