Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN ENDE

DINAS KESEHATAN KABUPATAN ENDE


PUSKESMAS RUKUNLIMA

Notulen Pertemuan Nama Pertemuan:

Pertemuan Tinjauan Manajemen Mutu

Tanggal: 19 November 2016 Pukul:11.00 - selesai

Tempat: ruang pertemuan Puskesmas


Rukunlima

Susunan Acara 1. Pembukaan oleh MC


2. Do’a
3. Sapaan dari Kepala Puskesmas
4. Penyampaian dari ketua tim mutu
5. Snack
6. Diskusi
7. Penegasan dari kepala Puskesmas sekaligus menutup seluruh
rangakaian acara
8. Doa penutup

Notulen Sebelumnya

Pembahasan Pemaparan tentang :

1. Materi pelatihan MTBS oleh ibu Wahyu Wiji Lestari


a) Buku panduan MTBS masih pakai yang 2008
b) Pencatatan formulir balita sakit
- Memeriksa tanda bahaya pada balita
- Tanyakan pada anak susah bernafas atau susah
bernafas
- Apakah anak diare ?
- Imunisasi
2. Materi pelatihan tentang imunisasi oleh ibu Rosina B.Renggi
a) Vaksin polio tambahan dalam bentuk injeksi pada
bayi yang sudah lengkap DPT Hb3 + polio 4 dengan
dosis pemberian 0,5ml
3. Penyampaian oleh katim Mutu
a) Hasil Audit Internal
Sebagian peralatan yang diusulkan ke PAM Center
sudah di adakan.
b) Pembentukan ulang tim audit
- Dr. Nining Julie Astuti
- Erwanti Arman
- Krispina Owa
c) Umpan balik keluhan pelanggan
 Pasien panas tapi tidak memberikan obat
panas
 Bangku masih kurang
 Pelayanan lambat
 Gunakan pengeras suara
 Program posyandu lansia di paupanda belum
dilakukan
 Kurang komunikasi dengan pasien
 Siapkan kantong plastik untuk obat
 Pelayanan di puskesmas tidak efisien
 Pasien menunggu lama
 Ruangan bersalin menggunakan AC
d) Survey Kepuasan Pasien
 Kami senang puskesmas sudah banyak
perubahan
 Pelayanan apotik bagus
 Sangan puas dan membantu masyarakat
ekonomi lemah
 Merasa puas dan selalu tersenyum
 Puas dengan pelayanan
e) Survey dampak keberadaan Puskesmas
 Masalah : sampah berserakan di puskesmas
 Air hujan tergenang di halaman Puskesmas

RTL Terlampir

Rekomendasi Disampaikan kepada Kepala Unit Pelaksana Teknis Puskesmas


Rukunlima

Mengetahui Ende, 19 November 2016


Kepala Unit Pelaksana Teknis
Puskesmas Rukunlima Notulen

Dr. Nining Julie Astuti Ismira Yuningsih


NIP: 19690702 200502 2 002

Anda mungkin juga menyukai