Anda di halaman 1dari 1

FORMULIR TANGGAL 18 November 2018

SOAL WAJIB BABAK FINAL WAKTU 08:00 s.d. 08:30


CSC
HIMAMIA
UNIVERSITAS NEGERI HALAMAN 1
SEMARANG

1. Sebanyak 10,8 gram logam alumunium habis bereaksi dengan 9,6 gram
persamaan reaksi :
4 Al(s) + 3 O2(g) → 2 Al2O3(s)
Massa alumunium oksida yang dapat terbentuk adalah sebanyak ... (Ar Al = 27;
O = 16)
2. Data percobaan untuk reaksi A + B → hasil, adalah sebagai berikut :
No [A] [B] Laju
(M) (M) Reaksi
(M.det-1)
1. 0,1 0,05 20
2. 0,3 0,05 180
3. 0,1 0,2 320
Orde reaksi berdasarkan tabel diatas adalah...
3. Kelarutan Ag2CrO4 dalam air adalah 10-4 mol/L. Kelarutan Ag2CrO4 dalam
larutan K2CrO4 0,01 M adalah sebesar....
(Ksp Ag2CrO4 : 4 x 10-12)
4. Fraksi mol dan fraksi massa gliserin dalam larutan 46,0 gram gliserin
(C3H5(OH)3) dalam 200 gram air adalah seebesar...
5. Suatu larutan terbentuk dari 2,14 gram NH4Cl yang dilarutkan dalam 800 gram
air. Jika NH4Cl = 0,85 dan Kf air = 1,86 oC/molal, maka titik beku larutan
tersebut adalah... oC

Anda mungkin juga menyukai