Anda di halaman 1dari 1

Partisipasi masyrakat (Institusi) dan Ketepatan system drainase (teknikal)

Keterkaitan antara dua elemen yakti institusi dan teknis yang sama sama melibatkan masyarkat, dimana
masyarakat dituntut untuk berpartisipasi menjaga kebersihan lingkungan dengan tidak membuang
sampah sembarangan dalam hal ini membuang kedalam saluran drainase ataupun kesungai, sehingga
tidak terjadi penyumbatan ketika terjadi hujan dengan intensitas tinggi. Selain itu masyarakat tidak
seharusnya memanfaatkan daerah milik sungai untuk dibangun tempat tinggal, karena akan mengurangi
volume tampungan sungai ketika terjadi banjir. Dari contoh diatas dapat dilihat kalua peran masyarakat
ternyata sangat besar juga dalam menentukan upaya upaya teknis agar suatu daerah bisa terhindar dari
banjir.

Anda mungkin juga menyukai