Anda di halaman 1dari 6

PRODI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI

FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN


UIN RADEN FATAH PALEMBANG
Sekretariat :Jalan Prof. DR. K.H. Zainal Abidin Fikri Km.3,5 Palembang No.082298248545

I.Nama kegiatan

Bengkel Kreasi 2

II.Tema kegiatan

Mewujudkan Generasi Piaud Yang Kreatif Dan Multitalent Dalam Bidang Seni

III.Latar belakang

Dalam menghadapi era globalisasi maka sebagai mahasiswa kita juga harus belajar dalam
melestarikan seni dan budaya tradisional yang ada di Indonesia.dalam kegiatan gebyar pentas
seni kami mencoba melakukan sebuah usaha sederhana untuk mengenalkan kepada
masyarakat tentang seni dan budaya yang kian terlupakan usaha singkat yang mungkin bisa
menjadi pemicu perkembangan seni dan budaya di Indonesia untuk masa yang akan
datang.manfaat yang diinginkan dalam pelaksanaan ini adalah melatih setiap mahasiswa agar
berani untuk mencoba berkarya didepan umum,melatih kepercayaan diri agar mudah
berinteraksi disetiap lingkungan,serta melatih kemandirian harapan dari kegiatan ini agar
mahasiswa pendidikan anak usia dini mampu menunjukkan bahwa mereka dapat melakukan
sesuatu untuk melestarikan seni dan budaya tradisional Indonesia.

Seiring perkembangan waktu dan pesatnya perkembangan teknologi dan informasi,serta


kurangnya minat dan perhatian para pemuda terhadap budaya asli milik Indonesia yang
mestinya kita lestarikan kini tenggelam ditengah-tengah begitu kuiatnya raus budaya asing
yang masuk hingga keplosok-plosok desa.pergeseran adat dan budaya tampaknya telah
mengubah wajah anak-anak negeri yang lebih memilih budaya asing untuk mereka
budayakan.

Masa muda adalah masa yang sangat mengendaya imajinasi,masa yang sarat mengendaya
kreasi,masa yang penuh semangat untuk berbuat seni.untuk mencapai semua itu semangat
saja tentu tidak cukup melainkan kepekaan rasa,kecerdasan intelektual dan pengalaman
menjadi penentu.kreaktifitas pada dasarnya diarahkan untuk menumbuhkan kepekaan rasa
estetik dan artistic sehingga terbentuk sikap kritis,apresiatif dan kreatif pada diri mahasiswa
secara menyeluruh.sikap ini hanya tumbuh jika dilakukan serangkaian proses kegiatan
kepada mahasiswa yang meliputi pengamatan,penilaian serta penumbuhan rasa.memiliki
keterlibatan mahasiswa dalam segala aktifitas seni di luar sekolah menjawab semua persoalan
tersebut kiranya siswa perlu laluan seperti ajang kratifitas,sebagai salah satu solusi dari
sekian banyak kegiatan yang bermanfaat.disamping itu juga untuk mempererat tali
persudaraan sehingga lahir rasa nasionalisme yang tinggi dalam sanubari mahasiswa

IV. Tujuan kegiatan


PRODI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN
UIN RADEN FATAH PALEMBANG
Sekretariat :Jalan Prof. DR. K.H. Zainal Abidin Fikri Km.3,5 Palembang No.082298248545

Tujuan dari kegiatan gebyar pentas seni adalah:

a. Mengembangkan kreatifitas mahasiswa piaud


b. Menambah wawasan dan pengetahuan mahasiswa
c. Untuk menunjukan berbagai karya seni dan musik tradisional
d. Melatih siswa untuk berkaya, berkreatifitas, dan menyalurkan bakat

V. Manfaat kegiatan

Manfaat dari kegiatan gebyar pentas seni adalah:

a. Mahasiswa akan tau apa saja seni&budaya di indonesia


b. Mempererat tali silaturahmi atar sesama
c. Menyatukan kebersamaan dan kekompakan dalam program studi khusus mahasiswa
dan dosen
d. Menumbuhkan rasa cinta tanah air Indonesia

VI. Indikator keberhasilan

Indicator keberhasilan dari kegiatan gebyar pentas seni:

a. Semua program piaud ikut berpartisipasi dalam acara gebyar pentas seni
b. Kepuasan peserta,undangan dan tamu
c. Kesesuaian konsep acara,pelaksanaan acara dan waktu
d. Mampu menghibur dan menambah wawasan semua orang yang bersangkutan ataupun
yang hadir diacara gebyar pentas seni

VII. Sasaran peserta

Sasaran peserta dari kegiatan gebyar pentas seni adalah dosen,seluruh mahasiswa prodi
pendidikan islam anak usia dini dan para tamu undangan.

VIII. Waktu dan tempat pelaksana

Hari /tanggal : Rabu,24 april 2019

Jam : 08:00- s.d

Tempat : Gedung Academi Center UIN Raden Fatah Palembang

IX. Susunan Pelaksana Kegiatan

Kegiatan gebyar pentas seni ini diadakan oleh Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia
Dini.
PRODI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN
UIN RADEN FATAH PALEMBANG
Sekretariat :Jalan Prof. DR. K.H. Zainal Abidin Fikri Km.3,5 Palembang No.082298248545

X. Anggaran Dana

No Nama Barang Jumlah Barang Harga Satuan Harga

-KESEKRETARIATAN
1 Print Rp. 100.000
2 Foto Copy Rp. 100.000
Jumlah Rp. 200.000
-PERLENGKAPAN
1 Sound sistym dan Lighting Rp. 3.000.000
2. Baner 5x4: 1 Rp. 858.000
3x2: 2
Jumlah Rp. 3.858.000
-KONSUMSI
1. Snack Vip 40 buah Rp. 10.000 Rp. 400.000
2. Konsumsi Peserta 100 buah Rp. 5.000 Rp. 500.000
3. Air Mineral Botol 1 dus Rp.48.000 Rp. 48.000
4. Air Mineral Cup 15 dus Rp. 15.000 Rp.225.000
5. Tisu 4 buah Rp. 15.000 Rp. 60.000
6. Nasi Bungkus 140 buah Rp. 8.000 Rp. 1.120.000
7. Konsumsi Dosen 15 buah Rp. 10.000 Rp. 150.000
8. Buah-buahan 4 psc Rp.50.000 Rp. 200.000
Jumlah Rp. 2.703.000
-DEKORASI
1. Kain Gulung Hitam 2 buah Rp.390.000 Rp. 780.000
2. Sterofom 20 buah Rp. 7.000 Rp. 140.000
3. Cat Nippon Kaleng 1 buah Rp. 60.000 Rp. 60.000
4. Kertas Manggis 10 buah Rp. 2.000 Rp. 20.000
5. Karton 140 buah Rp. 2.000 Rp. 280.000
6. Kertas Timah 2 buah Rp. 8.000 Rp. 16.000
7. Lakban Hitam 2 buah Rp. 8.000 Rp. 16.000
8. Double Tip 6 buah Rp. 5.000 Rp. 30.000
9. Gunting 5 buah Rp. 5.000 Rp. 25.000
10. Kawat Kecil Rp. 15.000 Rp. 15.000
11. Tali Rapia 1 buah Rp. 10.000 Rp. 10.000
12. Paku Payung 5 buah Rp. 10.000 Rp. 50.000
Jumlah Rp. 1.442.000
-DOKUMENTASI
1. Sewa Kamera 1 buah Rp. 1.600.000 Rp.1. 600.000
Jumlah Rp. 1.600.000
Lain-lain
1. Bensin Rp. 200.000
Jumlah Rp. 200.000

Total Anggaran Keluar


PRODI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN
UIN RADEN FATAH PALEMBANG
Sekretariat :Jalan Prof. DR. K.H. Zainal Abidin Fikri Km.3,5 Palembang No.082298248545

1. Kesekretariatan Rp. 200.000


2. Perlengkapan Rp. 3.858.000
3. Konsumsi Rp. 2.703.000
4. Dekorasi Rp. 1.442.000
5. Dokumentasi Rp. 1.600.000
6. Lain lain Rp. 200.000
Jumlah Rp. 10.003.000

XII. Penutup

Demikian Proposal Gebyar Pentas Seni ini kami buat. atas perhatian dan kerjasama
pihak-pihak terkait kami mengucapkan terima kasih.
PRODI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN
UIN RADEN FATAH PALEMBANG
Sekretariat :Jalan Prof. DR. K.H. Zainal Abidin Fikri Km.3,5 Palembang No.082298248545

Lampiran Susunan Pelaksana Kegiatan

Gebyar Pentas Seni

Penanggung Jawab 1: Dr. Leny Marlina ,M.pd.i

2: Willy Lontoh,M.pd

Ketua Pelaksana : Hikma

Sekrretaris 1 : Sania Mariant Sari , M.pd

2 : .Opi afrima
PRODI PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN
UIN RADEN FATAH PALEMBANG
Sekretariat :Jalan Prof. DR. K.H. Zainal Abidin Fikri Km.3,5 Palembang No.082298248545

3 : Selvi Okta Sherrina

Bendahara 1 : Bella Aulia Rahma

2 : Tut Wuri Handayani

Koordinator Perlengkapan: Delli Prima

Koordinator Konsumsi: Siti Mardhiyah Thoyyibah

Koordinator Humas: Adelia

Koordinator Keamanan: Caca Jasuma Putra

Koordinator Acara: Andika Yulia Astuti

Koordinator Dekorasi: Ummi Umayroh

Koordinator Dokumentasi: Sahidatun Azizah

Anda mungkin juga menyukai