Anda di halaman 1dari 3

RSUD Gandus PROSEDUR TATA LAKSANA PASIEN TB YANG

BEROBAT TIDAK TERATUR


No. Dokumen No. Revisi Halaman
1/2

Jl. TP. Sofyan


Kenawas Gandus
Palembang 30149
Sumatera Selatan
Tanggal terbit Ditetapkan oleh,
Direktur RSUD Gandus
Standar Prosedur
Operasional
drg. Hj. Irma Novianty, M. Kes
NIP. 19681115 199903 2003
Kegiatan melacak dan menindak lanjuti pasien TB
Pengertian
yang berobat tidak teratur
Sebaga iacuan dalam menentukan terapi serta
Tujuan
tindakan selanjutnya terhadap pasien
Surat Keputusan Direktur RSUD Gandus tentang
Kebijakan pemberlakuan Standar Prosedur

Prosedur Tindakan pada pasien yang putus berobat kurang


dari 1 bulan:
1. Lacak pasien, berikan edukasi tentang akibat
putus obat
2. Diskusikan dengan pasien untuk mencari
penyebab berobat tidak teratur
3. Lanjutkan pengobatan sampa iseluruh dosis
selesai
RSUD Gandus PROSEDUR TATA LAKSANA PASIEN TB
YANG BEROBAT TIDAK TERATUR
No. No. Revisi Halaman
Dokumen 2/2

Jl. TP. Sofyan


Kenawas Gandus
Palembang 30149
Sumatera Selatan
Prosedur Tindakan pada pasien yang putus berobat antara 1-2
bulan:

Tindakan 1 Tindakan 2
- Lacak pasien Bila hasil BTA (-) Lanjutkan sampai seluruh dosis
- Diskusikan dan atau ekstraparu selesai
cari masalah
- periksa 3 kali
dahak SPS dan
lanjutkan Bila satu atau Lama
pengobatan lebih hasil BTA pengobatan
sementara (+) sebelumnya
menunggu kurang dari 5
hasilnya. bulan

Lama
pengobatan
sebelumnya
lebih dari 5
bulan
RSUD Gandus PROSEDUR TATA LAKSANA PASIEN TB
YANG BEROBAT TIDAK TERATUR
No. No. Revisi Halaman
Dokumen 2/2

Jl. TP. Sofyan


Kenawas Gandus
Palembang 30149
Sumatera Selatan
Tindakan pada pasien yang putus berobat lebih
Prosedur
dari 2 bulan:

- Periksa Bila hasilPengobatan dihentikan


dahak 3x BTA (-)pasien diobservasi bila
SPS atau TB gejalanya semakin
- Diskusi ekstraparu parah perlu dilakukan
kan dan pemeriksaan kembali
cari (SPS dan atau biakan)
masalah Bila salah Kategori Mulai
- Hentikan satu atau 1 kategori 2
pengoba lebih hasil
tan BTA (+)
- sambil Kategori Mungkin
menunggu 2 kasus
hasil kronis
pemeriksa
an dahak

Catatan:
Tindakan pada pasien yang putus berobat
antara 1-2 bulan dan lama pengobatan
sebelumnya kurang dari 5 bulan: lanjutkan
dulu pengobatan dahulu, sampai seluruh
dosis selesai dan 1 bulansebelum akhir
pengobatan harus diperiksa

Klinik TB DOTS

Instalasi Terkait

Anda mungkin juga menyukai