Anda di halaman 1dari 2

SURVEY MAWAS DIRI (SMD)

No. Dokumen : 035/135/BS-PP/PROMKES/2017


No. Revisi :
SOP Tgl terbit : 5 April 2017
Halaman : 1/2
UPTD PUSKESMAS ELMA NELVIA, SKM
BUKIT SURUNGAN NIP. 19720520 199502 2 001

1. Pengertian Survey Mawas Diri adalah kegiatan pengenalan, pengumpulan dan


pengkajian masyarakat tentang kesehatan yang dilakukan oleh
kader dan tokoh masyarakat setempat dibawah bimbingan Lurah
dan petugas kesehatan (petugas Puskesmas dan Bidan Kelurahan)
2. Tujuan a. Masyarakat mengenal masalah kesehatan diwilayahnya
melalui pengumpulan data dan fakta mengenai masalah
kesehatan, lingkungan dan perilaku
b. Mengkaji dan menganalisis masalah kesehatan, lingkungan
dan perilaku yang paling menonjol di masyarakat
c. Menginventarisir sumber daya masyarakat yang dapat
mendukung upaya mengatasi masalah kesehatan.
d. Hasil MMD digunakan sebagai dasar menyusun rencana
usulan kegiatan tahun berikutnya dan menyusun
pemecahan masalah.
3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Bukit Surungan No. 800/018/BS-
PP/2017 Tentang Struktur Organisasi Puskesmas dan Penunjukan
Penanggung Jawab Program, Penanggun Jawab Wilayah Kerja
dan Penanggung Jawab Ruangan pada UPTD Puskesmas Bukit
Surungan.
4. Referensi Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor :
585/MENKES/SK/V/2007 tentang Pelaksanaan Promosi
Kesehatan di Puskesmas.
5. Prosedur 1. Pemegang Program Promosi Kesehatan mengatur jadwal
pelaksanaan SMD lengkap dengan pembina wilayah yang akan
terlibat langsung dalam pelaksanaan SMD.
2. Pemegang Program Promosi Kesehatan memperbanyak format
SMD dan membagikannya ke masing-masing pembina
wilayah.
3. Pemegang Program Promosi Kesehatan menginstruksikan
kemasing-masing pembina wilayah agar melaksanakan SMD
yang akan dibantu oleh kader kesehatan yang ada dimasing-
masing wilayah binaan.
SURVEY MAWAS DIRI (SMD)

No. Dokumen : 035/135/BS-PP/PROMKES/2017


No. Revisi :
SOP Tgl terbit : 5 April 2017
Halaman : 1/2
UPTD PUSKESMAS ELMA NELVIA, SKM
BUKIT SURUNGAN NIP. 19720520 199502 2 001

4. Masing-masing pembina wilayah turun keseluruh wilayah


gung jawab UKM mengumpulkan informasi tentang ketepatan
jadwal dan tempat kegiatan UKM yang diperoleh dari
pelaksana UKM, lintas program dan lintas terkait.
5. Penanggung jawab UKM merekap informasi
6. Penanggung jawab UKM menganalisa hasil rekapan informasi
7. Penanggung jawab mengidentifikasi masalah
8. Penanggung jawab UKM melaporkan hasil identifikasi
masalah kepada Kepala Puskesmas
9. Kepala Puskesmas memberikan arahan
10. Penanggung jawab UKM membuat rencana tindak lanjut untuk
pemecahan masalah yang ada
11. Penanggung jawab melakukan konsultasi kepada Kepala
Puskesmas tentang rencana tindak lanjut.
12. Penanggung jawab UKM menyampaikan rencana tindak lanjut
kepada pelaksana, sasaran, lintas program dan lintas sektor.
ikut berpartisipasi.
6. Unit terkait Pelaksana Program
Penanggung jawab UKM Puskesmas
Koordinasi admen/ Ka. TU

Anda mungkin juga menyukai