Anda di halaman 1dari 10

PROPOSAL

PENGEMBARA DAN DIKLAT BANTARA


AMBALAN CANDRADIMUKA

Sekolah Menengah Kejuruan Negeri 11 Malang


Jl. Pelabuhan Bakahuni no. 1 telp. 0341- 836330 fax. 0341- 837271
Kota Malang
Tahun 2018
I. Pendahuluan
Gerakan pramuka adalah sebagai lembaga pendidikan luar sekolah dan luar
keluarga serta wadah pembinaan dan pengembangan generasi muda, menerapkan
prinsip dasar kepramukaan dan metode kepramukaan serta sistem among yang
pelaksanaannya disesuaikan dengan kepentingan, kebutuhan, keadaan, dan
pengembangan bangsa serta masyarakat Indonesia.
Dalam mencapai tujuannya, antara lain dalam upaya menanamkan dan
menumbuhkan budi pekerti luhur dengan cara memantapkan mental ,moral, fisik,
pengetahuan, ketrampilan, dan pengalaman melalui berbagai kegiatan. Untuk itu
perlu memberikan pembekalan pengetahuan dan ketrampilan bagi para pramuka
SMK NEGERI 11 MALANG dalam upaya pembentukan watak dan mental menjadi
manusia yang berkepribadian dan berjiwa pancasila.

II. Dasar Kegiatan


1. Undang-undang RI no.12 Tahun 2010 Tentang Gerakan Pramuka
2. Keputusan Presiden no.034 tahun 2010 tentang Anggaran Dasar Gerakan
Pramuka.
3. Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga Gerakan Pramuka
4. SK Kwarnas No.080 Tahun 1988 tentang Pola dan Mekanisme pembinaan
Pramuka penegak dan Pandega,
5. Program kerja dewan ambalan Candradimuka periode 2017/2018.

III. Tujuan Kegiatan


1. Pembentukan Karakter dan keterampilan kepramukaan bagi anggota pramuka
SMK Negeri 11 Malang.
2. Menanamkan disiplin dan mental yang baik bagi anggota .
3. Menumbuhkan keterampilan bagi anggota pramuka SMK Negeri 11 Malang.

I. PELAKSANAAN

 WAKTU :Pelaksanaan perkemahan anggota baru diadakan 2 hari berturut-


turut dari hari Sabtu s/d Minggu tanggal 24 - 25 Agustus 2016, dimulai pada
pukul 12.00 wib dan di akhir hari Minggu pada pukul 12.00 wib, dengan
jadwal kegiatan terlampir.

 TEMPAT : Pelaksanaan bertempat di SMK Negeri 11 Malang sebagai tempat


teori dan kegiatan.

 PANITIA : Panitia adalah Ambalan Panitia sangga yang ditunjuk serta


membentuk Sangga Kerja dengan susunan terlampir.

 PESERTA : Peserta kegiatan adalah siswa-siswi SMK NEGERI 11 MALANG


kelas X (sepuluh) dengan perencanaan jumlah peserta 28 siswa .

 BIAYA : Anggaran Kegaiatan diharapkan dari Sekolah dan Iuran Tahun


Anggaran 2015/2016. Dengan estimasi kebutuhan Anggaran atau biaya
terlampir.

 KEGIATAN : Kegiatan ini akan dilaksanakan secara memberikan


bimbingan mental dengan tidak meninggalkan pendidikan Karakter sebagai
bahan utama bagi peserta dalam mengikuti proses Pelatihan.

 Peserta berhak mengenakan serta menyandang Tanda AMBALAN apabila


sudah mengikuti kegiatan tersebut.
II. PENUTUP

Dengan proposal ini diajukan untuk bahan periksa . selanjutnya atas kebijakan dan
dukungan dari berbagai pihak sangat kami harapkan.
Atas perhatiannya diucapkan terimah kasih .

Malang, 7 September 2016


Ketua Pelaksana
Wildan Yusuf B
LEMBAR PENGESAHAN

Pembina Gugus Depan Ketua Ambalan


05791 - 05792 CONDRODIMUKO

Drs. FU.Haryono Wildan Yusuf B


NIP. 19620927 200801 1 003

Mengetahui,

Waka. Kesiswaan Pembina Ekskul

Budiyanti. S.Pd Maulida Pratama Sari


NIP. 19700911 201001 2 004

Menyetujui,
Kamabigus
SMK NEGERI 11 MALANG

Drs. Gunawan Dwiyono, S.ST, M.Pd


NIP.19670930 199512 1 002

Susunan Panitia

Kamabigus : Kamabigus SMK Negeri 11 Malang


Pembina gugus depan 05791-05792 : Drs. FU . Haryono

Panitia pelaksana
Ketua pelaksana : Wildan Yusuf B (XII TKJ 2)
Wakil Ketua : M Faqih (XII TKJ 2)
Sekretaris : Sherly (XI KPR 2)
Bendahara : Riska Fitriani (XI KPR 2)
Seksi-seksi
1. Kegiatan :Redo (XII KPR 2)
Heri S.T (XII TKJ 2)
Wahyu Krisna (XII TKJ 2)
Rahmad Romadoni (XII TKJ 2)
Koko A (XI KPR 2)
Arif (XI KPR 2)
2. Perlengkapan : M Faqih (XII TKJ 2)
Nuronia (XI TKJ 3)

3. Keamanan : Ham Misbakh A (XII TKJ 2)

4. Konsumsi : Via Ayu S (XII KPR 2)


Sindi (XI KPR 2)

5. Kesehatan : Septya Eka (XI KPR 2)


Riska Fitriani (XI KPR 2)

6. Documentasi : Wildan Yusuf (XII TKJ 2)


Ika (XI MM 2)

7. Kesekretariatan : Windi (XI KPR 2)


Sherly (XI KPR 2)

8. Peserta Diklat : M choirul furqon (X TSM 2)


Alfi nur fauzi (X TSM 1)
Ricky Aditiya (X TSM 1)
Moch Ariza S.A (X TSM 1)
Anugrah (X TSM 1)
Alivia (X KPR 1)
Dwi putri septiawaty (X KPR 1)
Ika Pramesti A. (X KPR 1)
Vinda Ayu (X KPR 2)
Violin Fitri (X KPR 2)
Fanny mey (X KPR 2)
Syalsa Bila (X KPR 2)
Isfarika M (X RPL 1)
Defitri (X RPL 1)
Ajeng N.S (X RPL 1)
Alexander cristhian (X RPL 1)
Fany maulana A. (X RPL 1)
Debby riskawati (X RPL 1)
Alexander Christin (X RPL 2)
Lusi Ayu (X RPL 2)
Awangga (X TKJ 1)
Nahdila Nur (X TKJ 2)
Anggi Tri (X TKJ 2)
Fany Maulana (X TKJ 2)
Desi Susiana (X MM 1)
Anggi rahma (X MM 1)
Anggi tri I. (X MM 1)
Nahdila nur (X MM 2)

Pembina : Pak FU Haryono


Kak Kipo
JADWAL KEGIATAN PENEMPUHAN AMBALAN
CANDRADIMUKA

Hari / Tanggal Waktu Kegiatan


Sabtu 24 13.00 – 13.15 Peserta Datang
September 2016 13.15 – 13.30 Persiapan Apel
14.30 – 14.00 Apel pembukaan
15.00 – 15.30 Cek in peserta + Barang
Bawaan
15.30 – 16.30 Dekorasi kelas untuk tidur
16.30 – 17.30 PBB
17.30 – 19.15 ISHOMA
19.15 – 21.00 Materi
21.00 – 00.00 Berlayar Kepulau Kapuk
Minggu 25 00.00 – 03.30 Prosesi adat Ambalan
September 2016 03.30 – 04.00 Berlayar Kepulau Kapuk
04.00 – 05.30 Bersih Diri + SHOLAT
05.30 – 07.00 Senam Pagi
07.00 – 07.35 Makan Pagi
09.40 – 10.30 Out Bound
10.30 – 10.45 Bersih – bersih sekolah
Persiapan Apel
10.45 – 11.30 Apel Penutupan + Pelantikan+
SERTIJAB
11.30 - 12.00 Persiapan pulang
SAYONARA

NB : jadwal bisa berubah kapan saja menurut waktu dan kondisi.

Anda mungkin juga menyukai