Anda di halaman 1dari 1

Laporan orientasi ruangan UGD tgl 29-30 Maret 2019

Kegiatan :
- anamnesis dan pemeriksaan fisik pasien baru
- merapikan obat dan alat kesehatan
- melipat kassa non steril
- membantu membersihkan ruangan
- menulis rekam medis hasil pemeriksaan pasien baru
- menulis dan menyortir obat yang expired

kritik dan saran :


- fasilitas di UGD tidak memadai  sterilisasi rusak.
- ruangan, obat dan alat kesehatan berantakan  setiap anggota UGD yang
habis melaksanakan shift/ tindakan harap membersihkan dan meletakkan
kembali alat ditempat semula
- system penyimpanan tidak menerapkan FIFO dan FEFO
- system triase tidak berjalan
- tidak ada apotik di UGD
- obat emergency tidak lengkap
- penyimpanan obat emergeny dan non emergency tidak dipisahkan
- alat tidak disterilisasi  semua alat yang sudah dipakai disterilisasi, minimal
dibersihkan dengan alcohol 70%
- ambu bag pasien HIV tidak dipisahkan
- warna plastik sampah infeksius dan non infeksius sama
- tidak ada kassa steril yang tersedia

laporan orientasi ruangan RINAP ANAK tgl 1-2 April 2019


- mengikuti visite dokter spesialis anak
- membantu pemasangan infus
- membantu membenarkan infus yang macet
- membantu dokter spesialis menangani pasien gawat  distress pernafasan
- membantu menyiapkan “for bed” pasien baru
- mengambil obat “CITO” ke apotik rawat inap

kritik dan saran :


- perawat tidak melaksanakan instruksi dokter (contohnya : nebulizer)
- perawat ruangan tidak peka dengan pasien gawat
- ruangan nurse station berantakan
- rak penyimpanan obat berantakan
-

Anda mungkin juga menyukai