Anda di halaman 1dari 144

DOKUMENTASI PERANGKAT LUNAK

Sistem Informasi Perjalanan Wisata di Provinsi Bali Berbasis


Web

untuk:

Dinas Pariwisata Pemerintahan Provinsi Bali

Dipersiapkan oleh:

Gili Pratama P (1315051017)


Made Hena Sugiyanti (1315051067)
Gde Gung Prabawa (1315051087)

Jurusan Pendidikan Teknik Informatika


Fakultas Teknik dan Kejuruan
Universitas Pendidikan Ganesha
2015

Jurusan Pendidikan Teknik Nomor Dokumen Halaman


Informatika

Universitas Pendidikan
Dok-PL01 <#>/<jml #
Ganesha
Revisi 1 Tgl: <isi tanggal>
DAFTAR PERUBAHAN
Revisi Deskripsi
A

INDEX - A B C D E F G
TGL

Ditulis
oleh

Diperiksa
oleh

Disetujui
oleh

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 2 dari 144


Daftar Halaman Perubahan

Halaman Revisi Halaman Revisi

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 3 dari 144


Daftar Isi

1.1 Tujuan Penulisan Dokumen .......................................................................................... 8


1.2 Lingkup Masalah ........................................................................................................... 8
1.3 Definisi, Istilah, Dan Akronim .................................................................................... 10
1.4 Aturan Penomoran Dan Penamaan.............................................................................. 12
1.4.1 Aturan Penomoran Dan Penamaan Spesifikasi Kebutuhan .................................. 12
1.4.2 Aturan Penomoran Dan Penamaan Tabel ............................................................. 13
1.4.3 Aturan Penomoran Dan Penamaan Fungsi / Proses ............................................. 14
1.4.4 Aturan Penomoran Dan Penamaan Query ............................................................ 14
1.4.5 Aturan Penomoran Dan Penamaan Layar Pesan ................................................. 15
1.4.6 Aturan Penomoran Algoritma .............................................................................. 15
1.4.7 Aturan Penomoran Dan Penamaan Pengujian ...................................................... 16
1.5 Referensi...................................................................................................................... 17
1.6 Deskripsi Umum Dokumen (Iktisar) ........................................................................... 17
2.1 Deskripsi Umum Sistem ............................................................................................. 19
2.2 Fungsi Produk (Kebutuhan Fungsional)...................................................................... 19
2.3 Karakteristik Pengguna ............................................................................................... 21
2.4 Batasan-Batasan .......................................................................................................... 21
2.5 Lingkungan Operasi (Dimana Pl Digunakan) ............................................................. 21
3.1 Kebutuhan Antarmuka Eksternal ................................................................................ 22
3.1.1 Antarmuka pemakai .............................................................................................. 22
3.1.2 Antarmuka perangkat keras................................................................................... 22
3.1.3 Antarmuka perangkat lunak .................................................................................. 22
3.1.4 Antarmuka komunikasi ......................................................................................... 23
3.2 Model Deskripsi Kebutuhan Perangkat Lunak ................................................................ 23
3.2.1 E-R Diagram ......................................................................................................... 23
3.2.2 DFD ....................................................................................................................... 24
3.3 Deskripsi Non Fungsional ........................................................................................... 34
3.4 Kerunutan Data Store dan E-R .................................................................................... 35
3.5 Ringkasan Kebutuhan ................................................................................................. 35
3.5.1 Functional Requirement Summary ....................................................................... 35
3.5.2 Non Functional Requirement Summary................................................................ 36
4.1 Rancangan Lingkungan Implementasi ............................................................................ 38
4.2 Deskripsi Data ................................................................................................................. 38
4.2.1 Definisi Domain/Type............................................................................................... 39
4.2.2 Conceptual Data Model ............................................................................................ 39
4.2.3 Physical Data Model ................................................................................................. 40
4.2.4 Daftar Tabel Aplikasi ................................................................................................ 40
5.1 Deskripsi Rinci Tabel ...................................................................................................... 41
5.1.1 Tabel Twisata ........................................................................................................... 41
5.1.2 Tabel Tmember ......................................................................................................... 41
5.1.3 Tabel Tadmin ............................................................................................................ 42
5.2 Deskripsi Fungsional Secara Rinci.............................................................................. 42
5.2.1 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-1 Validasi Pengguna (Admin) ............................... 42
5.2.2 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-1 Validasi Pengguna (Member) ............................. 45
5.2.3 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-2.1 Mencari Data Wisata ....................................... 48
5.2.4 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-2.2 Menambah Data Wisata................................... 51
5.2.5 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-2.3 Mengubah Data Wisata ................................... 54
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 4 dari 144
5.2.6 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-2.4 Menghapus Data Wisata .................................. 57
5.2.7 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-3.1 Mencari Data Member ..................................... 59
5.2.8 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-3.2 Menambah Data Member ................................ 62
5.2.9 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-3.3 Mengubah Data Member ................................. 66
5.2.10 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-3.4 Menghapus Data Member ............................... 69
5.2.11 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-4.1 Mencari Data Admin ....................................... 72
5.2.12 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-4.2 Menambah Data Admin................................... 74
5.2.13 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-4.3 Mengubah Data Admin ................................... 77
5.2.14 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-4.4 Menghapus Data Admin .................................. 81
5.2.15 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-5.1 Mencari Data Kategori .................................... 83
5.2.16 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-5.2 Menambah Data Kategori ................................ 86
5.2.17 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-5.3 Mengubah Data Kategori ................................. 89
5.2.18 Spesifikasi Fungsi/Proses Fs-5.4 Menghapus Data Kategori ............................... 92
5.3 Dekomposisi Fisik Modul ........................................................................................... 95
5.4 Matriks Kerunutan....................................................................................................... 97
6.1 Lingkungan Pengujian ................................................................................................. 99
6.1.1 Perangkat Lunak Pengujian .................................................................................. 99
6.1.2 Perangkat Keras Pengujian ................................................................................... 99
6.2 Material Pengujian ...................................................................................................... 99
6.3 Sumber Daya Manusia ................................................................................................ 99
6.4 Prosedur Umum Pengujian........................................................................................ 100
6.4.1 Pengenalan Dan Latihan ..................................................................................... 100
6.4.2 Persiapan Awal ................................................................................................... 100
6.4.3 Pelaksanaan ........................................................................................................ 101
6.4.4 Pelaporan Hasil ................................................................................................... 101
6.5 Identifikasi Dan Rencana Pengujian ......................................................................... 101
6.6 Deskripsi Dan Hasil Uji ............................................................................................ 105
6.6.1 Pengujian Antarmuka ......................................................................................... 105
6.6.2 Atribut Sistem Perangkat Lunak ......................................................................... 106
6.6.3 Performansi ......................................................................................................... 107
6.6.4 Validasi Pengguna .............................................................................................. 108
6.6.5 Pengelolaan Data Wisata .................................................................................... 109
6.6.6 Pengelolaan Data Member.................................................................................. 116
6.6.7 Pengelolaan Data Admin .................................................................................... 123
6.6.8 Pengelolaan Data Kategori ................................................................................. 130
6.7 Keterunutan Pengujian .............................................................................................. 137
Panduan Instalasi .................................................................................................................... 139
7.1 Instalasi Program Siap Eksekusi ............................................................................... 139
7.2 Instalasi Kode Program Sumber ................................................................................ 143
Penutup ................................................................................................................................... 144
8.1 Kesimpulan................................................................................................................ 144
8.2 Saran .......................................................................................................................... 144

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 5 dari 144


Daftar Gambar

Gambar 3- 1. E-R Diagram ....................................................................................................... 24


Gambar 3- 2. Proses pada Diagram Konteks ............................................................................ 24
Gambar 3- 3 Proses DFD Level 1............................................................................................. 25
Gambar 3- 4. DFD Level 2 Proses 2.0 Manipulasi Data Wisata .............................................. 27
Gambar 3- 5. Proses pada DFD Level 2 Proses 3.0 Manipulasi Data Member........................ 29
Gambar 3- 6. DFD Level 2 Proses 4.0 Manipulasi Data Admin .............................................. 30
Gambar 3- 7. DFD Level 2 Proses 5.0 Manipulasi Data Kategori ........................................... 31

Gambar 4- 1. Conceptual Data Model (CDM) ......................................................................... 39


Gambar 4- 2. Physical Data Model (PDM) .............................................................................. 40

Gambar 7- 1. File XAMPP 1.8.1 ............................................................................................ 140


Gambar 7- 2. Pemilihan Bahasa ............................................................................................. 140
Gambar 7- 3. Tab welcome setup wizard dari XAMPP 1.8.1 ................................................ 140
Gambar 7- 4. Tab pilihan untuk komponen-komponen yang akan di install. ........................ 141
Gambar 7- 5. Tab Pilihan Lokasi Instalasi XAMPP............................................................... 141
Gambar 7- 6. Tab proses instalasi XAMPP. ........................................................................... 142
Gambar 7- 7. Tab ketika proses instalasi telah selesai ........................................................... 142
Gambar 7- 8. XAMPP control panel. ..................................................................................... 143

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 6 dari 144


Daftar Tabel
Tabel 1- 1 Daftar Akronim/Singkatan ...................................................................................... 10
Tabel 1- 2 Daftar Istilah ............................................................................................................ 11

Tabel 2- 1 Karakteristik Pengguna SINATALI ........................................................................ 21

Tabel 3- 1 Proses pada DFD Level 1 ........................................................................................ 26


Tabel 3- 2 Proses pada DFD Level 2 Proses 2.0 Manipulasi Data Wisata ............................... 27
Tabel 3- 3 Proses pada DFD Level 2 Proses 3.0 Manipulasi Data Member ............................ 29
Tabel 3- 4 Proses pada DFD Level 2 Proses 4.0 Manipulasi Data Admin ............................... 30
Tabel 3- 5 Proses pada DFD Level 2 Proses 5.0 Manipulasi Data Kategori ............................ 31
Tabel 3- 6 Deskripsi Non Fungsional ....................................................................................... 34
Tabel 3- 7 Kerunutan Data Store dan E-R ................................................................................ 35
Tabel 3- 8 Functional Requirement Summary.......................................................................... 35
Tabel 3- 9 Non Functional Requirement Summary.................................................................. 36

Tabel 4- 1 Deskripsi Data ......................................................................................................... 38


Tabel 4- 2 Definisi Domain/Type ............................................................................................. 39
Tabel 4- 3 Daftar Tabel Aplikasi .............................................................................................. 40

Tabel 5- 1 Tabel TWisata ......................................................................................................... 41


Tabel 5- 2 Tabel TMember ....................................................................................................... 41
Tabel 5- 3 Tabel TAdmin ......................................................................................................... 42
Tabel 5- 4 Tabel TKategori ...................................................................................................... 42
Tabel 5- 5 Dekomposisi Fisik Modul ....................................................................................... 95
Tabel 5- 6 Matriks Kerunutan .................................................................................................. 97

Tabel 6- 1 Rencana Pengujian SINATALI ............................................................................. 102


Tabel 6- 2 Kerunutan Pengujian ............................................................................................. 137

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 7 dari 144


BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Tujuan Penulisan Dokumen


Tujuan dari penulisan dokumen proyek ini diantaranya:
1. Sebagai pedoman dalam perancangan PL, sehingga dalam implementasinya
dapat dihasilkan suatu perangkat lunak yang berkualitas yang mencerminkan
kebutuhan pengguna.
2. Memberikan penjelasan mengenai prangkat lunak yang dikembangkan baik
berupa gambaran umum maupun penjelasan yang detail dan menyeluruh.
3. Sebagai bukti terlaksananya segala aktifitas yang dilakukan selama pelaksanaan
proyek perangkat lunak.
4. Sebagai bukti dokumentasi segala aktifitas yang dilakukan selama pelaksanaan
proyek perangkat lunak.
5. Sebagai perangkat yang berisi aturan dalam pelaksanaan proyek seperti hal-hal
mengenai perjanjian antara pengembang dan pengguna sehingga apabila suatu
hari terdapat permasalahan kemudian dokumentasi ini dapat dijadikan acuan
dalam pemecahan masalah tersebut.
6. Sebagai sebuah dokumen kesepakatan antara pengembang dan pngguna.

1.2 Lingkup Masalah


Perjalanan Wisata adalah perjalanan yang biasa dilakukan oleh beberapa orang,
kelompok sampai dengan instansi lainnya, yang biasanya bertujuan untuk mengisi
hari libur. Proses Perjalanan Wisata khusunya di Bali biasanya sekelompok orang
akan mendata nama dari objek wisata yang akan dituju dan kemudian
mempersiapkan beberapa sarana atau kebutuhan yang digunakan dalam perjalanan.
Namun hal ini kadang mengalami kendala. Telebih dari banyaknya tempat wisata
yang ada di Bali dengan berbagai akses ke tempat wisata yang satu dengan yang
lainnya kebanyakan agak berjauhan. Hal ini akan membuat orang yang melakukan
perjalanan wisata di Bali meghabiskan biaya dan tenaga yang lebih walaupun tempat
wisata yang dituju tidak banyak.
Mendata objek wisata secara konvensional atau manual yang akan di kunjungi
mungkin saja masih mudah untuk dilakukan, akan tetapi hal tersebut kurang
mendukung jika seseorang sama sekali belum pernah ke ojek wisata tersebut karena
kurangnya informasi yang memperjelas lokasi dari objek wisata, seperti jalan menuju
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 8 dari 144
objek wisata, waktu perjalanan, transportasi dan keadaan objek wisata itu sendiri.
Selain itu dalam perjalanan ke lokasi wisata sering ditemui macet yang menyita
waktu cukup lama.
Berdasarkan permasalahan yang dihadapi diatas, maka perlu dikembangkan
sebuah sistem yang nantinya dapat membantu para wisatawan (pengguna) guna
mempermudah dalam perjalanan wisata, mengefisienkan waktu serta pemanfaatan
teknologi dalam berwisata. Melalui sistem ini pula pendataan objek wisata tidak
dilakukan secara manual yang diarasa sudah usang dan tidak cocok lagi digunakan
mengingat wisata di bali cukup banyak dengan berbagai tradisi, budaya, adat istiadat
dan tempat wisata hiburan di setiap kabupatennya. Maka dengan sistem yang baru
ini dimana penginputan informasi tempat wisata secara online diharapkan akan
mampu memberikan kemudahan bagi masyarakat ataupun para wisatawan dalam
meminimalisir kesalahan, pengefisienan waktu dan meringankan para pekerja wisata
maupun wistawan.
Adapun beberapa hal yang nantinya yang akan dilakukan oleh perangkat lunak
ini adalah yang pertama sistem akan mencatat objek wisata yang ada di bali dan
informasi informasi yang terdapat di setiap wisata tersebut. Selain itu, sistem akan
menunjukan jalan menuju ke tempat wisata. Jalan disini dibagi menjadi beberapa
bagian seperti jalan menuju lokasi wisata dari posisi berada dan jalan alternatif.
Sistem ini juga dilengkapi maps sebagai sarana menunjukan jalan yang hendak
dilewati.
Namun sistem ini juga mempunyai beberapa batasan. Diantaranya sistem ini
hanya berjalan pada web browser seperti mozilla, chrome dan yang lainnya.
Perangkat lunak ini tidak selalu tepat dalam memperkirakan waktu perjalanan,
karena dipengaruhi oleh faktor cuaca, kecepatan transportasi dan situasi di jalan.
Selain itu dibutuhkan koneksi internet yang memadai karena didalam mengakses
perangkat lunak ini terdapat fitur fitur seperti maps dimana fitur ini memiliki
load/pemuatan yang cukup berat.
Dari spesifikasi perangkat lunak yang telah di paparkan sebelumnya, perangkat
lunak ini akan memberikan manfaat yang besar kepada wisatawan, masyarakat serta
pengembang itu sendiri. Hal ini juga mendukung perkembangan Dinas Pariwisata
guna memberikan informasi yang jelas dan mempermudah dalam pemantauan tempat
wisata. Adapun tujuan dari pengembangan perangkat lunak ini tentunya untuk

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 9 dari 144


memudahkan masyarakat dalam berwisata di Bali sehingga dapat menghemat biaya
dan waktu.

1.3 Definisi, Istilah, dan Akronim

Tabel 1- 1 Daftar Akronim/Singkatan


Akronim/Singkatan Penjelasan
PL Perangkat Lunak
Suatu disiplin ilmu yang membahas aspek-
aspek produksi perangkat lunak dari tahap
awal yaitu requirement capturing (Analisa
Kebutuhan), specification (menentukan
spesifikasi dari kebutuhan pengguna),
desain, coding, testing sampai
pemeliharaan system.
PK Perangkat Keras
Media atau alat yang digunakan untuk
menampilkan hasil dari pengolahan
data/informasi dari system
SKPL Spesifikasi Kebutuhan Perangkat Lunak
Hasil analisis yang berisi spesifikasi
kebutuhan pengguna terhadap perangkat
lunak yang akan digunakan
PDHUPL Perencanaan, Deskripsi dan Hasil Uji
Perangkat Lunak
SINATALI Sistem Informasi Perjalanan Wisata di
Provinsi Bali
JK Jenis Kebutuhan
F Kebutuhan Fungsional
Kebutuhan yang berhubungan langsung
dengan system
NF Kebutuhan Non-Fungsional

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 10 dari 144


Kebutuhan yang tidak ada hubungannya
dengan system
DFD Data Flow Diagram
Diagram yang menggambarkan urutan dari
pengolahan data
ERD Entinity Relationship Diagram
Diagram yang menggambar hubungan dari
beberapa entitas yang ada di databases
PTI Pendidikan Teknik Informatika
Undiksha Universitas Pendidikan Ganesha

Tabel 1- 2 Daftar Istilah


Istilah Penjelasan
Spesifikasi Perincian jenis dan level komponen yang
akan dipakai
Konvensional Manual atau tradisional
Load Proses mumuat dan mengumpulkan bagian
bagian terpisah suatu file atau class dalam
satu tempo untuk mendukung/support
kinerja sistem secara keseluruhan.
User Seseorang atau sekelompok orang yang
memanfaatkan fungsi-fungsi dan informasi
yang disediakan oleh perangkat lunak,
dalam hal ini SINATALI
Web sekumpulan file dan folder yang berisi
script-script/bahasapemrograman yang
tersimpan didalam server hosting online
dan mempunyai alamat khusus yang
membedakan antara website satu dengan
lainnya.
Pengguna Sistem Seseorang atau sekelompok orang yang
memanfaatkan fungsi-fungsi dan informasi

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 11 dari 144


yang disediakan oleh perangkat lunak,
dalam hal ini SINATALI
Hak Akses Hak-hak yang dimiliki oleh pengguna
system untuk menggunakan/mengakses
system/perangkat lunak tersebut
Interface Merupakan antar muka atau tampilan awal
yang nantinya akan digunakan untuk
berinteraksi Antara pengguna dengan
system

1.4 Aturan Penomoran dan Penamaan

1.4.1 Aturan Penomoran dan Penamaan Spesifikasi Kebutuhan


Setiap kebutuhan perangkat lunak dalam dokumen ini akan diberi penomoran dengan format:
SKPL-JK-XX.Y SINATALI, dengan:
 JK adalah jenis kebutuhan. JK dapat diisi dengan:
 F untuk jenis kebutuhan fungsional
 NF untuk jenis kebutuhan non fungsional
 XX adalah nomor kebutuhan fungsi (dua digit) dimulai dari 01, 02, …
 Y adalah nomor fungsi rinci, yang diturunkan dari kebutuhan nomor XX. Jika suatu
kebutuhan bukan turunan maka nilai Y diisi 0.

Contoh:
1. (SKPL-F-01.0) SINATALI dapat melakukan validasi pengguna
2. (SKPL-F-02.0) SINATALI dapat mengolah data wisata
3. (SKPL-F-02.1) SINATALI dapat mencari data wisata
4. (SKPL-F-02.2) SINATALI dapat menambah data wisata
5. (SKPL-F-02.3) SINATALI dapat mengubah data wisata
6. (SKPL-F-02.4) SINATALI dapat menghapus data wisata
7. (SKPL-F-03.0) SINATALI dapat mengelola data member
8. (SKPL-F-03.1) SINATALI dapat mencari data member
9. (SKPL-F-03.2) SINATALI dapat menambah data member
10. (SKPL-F-03.3) SINATALI dapat mengubah data member
11. (SKPL-F-03.4) SINATALI dapat menghapus data member
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 12 dari 144
12. (SKPL-F-04.0) SINATALI dapat mengelola data admin
13. (SKPL-F-04.1) SINATALI dapat mencari data admin
14. (SKPL-F-04.2) SINATALI dapat menambah data admin
15. (SKPL-F-04.3) SINATALI dapat mengubah data admin
16. (SKPL-F-04.4) SINATALI dapat menghapus data admin
17. (SKPL-F-05.0) SINATALI dapat mengelola data kategori
18. (SKPL-F-05.1) SINATALI dapat mencari data kategori
19. (SKPL-F-05.2) SINATALI dapat menambah data kategori
20. (SKPL-F-05.3) SINATALI dapat mengubah data kategori
21. (SKPL-F-05.4) SINATALI dapat menghapus data kategori

1. (SKPL-NF-01.0) SINATALI, Tampilan antarmuka menggunakan Graphical User


Interface, Perangkat lunak memiliki tampilan berserta cara pemakaian yang mudah
dimengerti
2. (SKPL-NF-02.0) SINATALI, Perangkat lunak menggunakan bahasa indonesia karena
ditujukan untuk pengguna yang menggunakan bahasa Indonesia untuk kemudahan
penggunaan.
3. (SKPL-NF-03.0) SINATALI, Perangkat lunak bisa dilihat melalui web browser asal
memenuhi requirement dari perangkat lunak
4. (SKPL-NF-04.0) SINATALI, Perangkat lunak bisa diakses oleh admin, member, dan
user tamu
5. (SKPL-NF-05.0) SINATALI, Tanpa jaringan internet, perangkat lunak tidak akan bisa
diakses
6. (SKPL-NF-06.0) SINATALI, SINATALI, Perangkat lunak bisa diakses secara
bersamaan maksimal 500 orang
7. (SKPL-NF-07.0) SINATALI, Kecepatan respon sekitar 5 detik

1.4.2 Aturan Penomoran dan Penamaan Tabel


Tabel diberi nama awalan huruf T kapital, diikuti dengan nama entitas tabel tersebut. Tiap
karakter awal kata dalam nama entitas tabel, dimulai dengan huruf kapital, tanpa adanya spasi
antar kata bila nama entitas lebih dari satu kata. Penomoran tabel mengikuti format TAB-X,
dengan X menyatakan nomor urut tabel.
Contoh :
TAB-1 TWisata
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 13 dari 144
TAB-2 TMember

1.4.3 Aturan Penomoran dan Penamaan Fungsi / Proses


Penomoran fungsi menurut format FS-X, FS-X.Y, FS-X.Y.Z, dan seterusnya, dengan X,Y,Z
menyatakan tingkatan level fungsi/proses pada Data Flow Diagram (DFD) sesuai dengan
kedalaman fungsi. Setiap fungsi diberi nama sesuai dengan deskripsinya.
Contoh :
FS-1 Validasi Pengguna
FS-2 Mengolah data wisata
FS-2.1 Mencari data wisata
FS-2.2 Menambah data wisata
FS-2.3 Mengubah data wisata
FS-2.4 Menghapus data wisata
FS-3 Mengolah data member
FS-3.1 Mencari data member
FS-3.2 Menambah data member
FS-3.3 Mengubah data member
FS-3.4 Menghapus data member
FS-4 Mengolah data admin
FS-4.1 Mencari data admin
FS-4.2 Menambah data admin
FS-4.3 Mengubah data admin
FS-4.4 Menghapus data admin
FS-5 Mengolah data kategori
FS-5.1 Mencari data kategori
FS-5.2 Menambah data kategori
FS-5.3 Mengubah data kategori
FS-5.4 Menghapus data kategori

1.4.4 Aturan Penomoran dan Penamaan Query


Penamaan query disesuaikan dengan fungsinya. Penomorannya mengikuti format QUE-X,
dengan X menyatakan nomor urut query.
Contoh :
ID Query Deskripsi Ekspresi Query

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 14 dari 144


QUE-1 Menvalidasi pengguna SELECT * FROM Pengguna WHERE
yang akan menggunakan pengguna='pengguna terdaftar' AND
sistem passowrd= 'password pengguna terdaftar'

1.4.5 Aturan Penomoran dan Penamaan Layar Pesan


Setiap layar pesan diberi nama sesuai dengan pesan yang ditampilkan. Penomorannya
mengikuti format LP-X, dengan X menyatakan nomor urut layar pesan.
Contoh :
Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan
LP-1 Saat btnLogin diklik tetapi Data belum lengkap!
Username dan Password
masih/salah satunya atau
keduanya kosong
LP-2 Saat btnLogin diklik dan Anda berhasil Login
txtUsername dan Password
valid
LP-3 Saat btnLogin diklik tetapi Maaf, username dan password belum terdaftar
username dan password
yang dimasukkan tidak
terdaftar

1.4.6 Aturan Penomoran Algoritma


Algoritma diberi nama sesuai dengan tujuan algoritma itu. Penomorannya mengikuti format
ALGO-X, dengan X menyatakan nomor urut algoritma.
Contoh :
Id Proses : ALGO-1
Initial State (IS) :
Tabel Pengguna(admin/member) sudah dibuat dan berisi data login admin/member
dan password admin/member
Final State (FS) :
Jika txtUsername, txtPassword masih kosong, akan ditampilan layar pesan LP-1.

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 15 dari 144


Jika txtUsername, txtPassword valid, akan ditampilkan layar pesal LP-2, jika gagal
akan ditampilkan layar pesan LP3
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(txtUsername, txtPassword)) THEN
Jalankan query QUE-1
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-2
ELSE
Tanpilkan layar pesan LP-3
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-1

1.4.7 Aturan Penomoran dan Penamaan Pengujian

Penomoran dan penamaan kegiatan pengujian disesuaikan dengan jenis kebutuhan dengan
format sebagai berikut :
PDHUPL-JK-XX.Y <Nama Kegiatan Pengujian>, dengan :
 JK adalah jenis kebutuhan. JK dapat diisi dengan :
 F untuk jenis kebutuhan fungsional
 NF untuk jenis kebutuhan non fungsional
 XX adalah nomor urut kelas uji (dua digit) sesuai dengan jenis kebutuhan, dimulai dari 01,
02, …
 Y adalah nomor urut butir uji pada kelas uji tersebut
Contoh :
1. PDHUPL-F-01 Validasi Pengguna
2. PDHUPL-F-02 mengolah data wisata
3. PDHUPL-F-21 mencari data wisata
4. PDHUPL-F-22 menambah data wisata
5. PDHUPL-F-23 mengubah data wisata
6. PDHUPL-F-24 menghapus data wisata
7. PDHUPL-F-03 mengolah data member
8. PDHUPL-F-31 mencari data member
9. PDHUPL-F-32 menambah data member
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 16 dari 144
10. PDHUPL-F-33 mengubah data member
11. PDHUPL-F-34 menghapus data member
12. PDHUPL-F-04 mengolah data admin
13. PDHUPL-F-41 mencari data admin
14. PDHUPL-F-42 menambah data admin
15. PDHUPL-F-43 mengubah data admin
16. PDHUPL-F-44 menghapus data admin
17. PDHUPL-F-05 mengolah data kategori
18. PDHUPL-F-51 mencari data kategori
19. PDHUPL-F-52 menambah data kategori
20. PDHUPL-F-53 mengubah data kategori
21. PDHUPL-F-54 menghapus data kategori

1. PDHUPL-NF-01 Interface, Tampilan antarmuka menggunakan Graphical User


Interface, Perangkat lunak memiliki tampilan berserta cara pemakaian yang mudah
dimengerti
2. PDHUPL-NF-02 Bahasa, Perangkat lunak menggunakan bahasa Indonesia dan bahasa
Inggris karena ditujukan untuk pengguna umum untuk kemudahan penggunaan
3. PDHUPL-NF-03 Portability, Perangkat lunak bisa dilihat melalui web browser asal
memenuhi requirement dari perangkat lunak
4. PDHUPL-NF-04 Security, Perangkat lunak bisa diakses oleh admin, member, dan user
tamu
5. PDHUPL-NF-05 Avaibility, Tanpa jaringan internet perangkat lunak tidak akan bisa
diakses
6. PDHUPL-NF-06 Avaibility , Perangkat lunak bisa diakses secara bersamaan maksimal
500 orang
7. PDHUPL-NF-07 Respon Time, Kecepatan respon sekitar 5 detik

1.5 Referensi
Dokumen-dokumen yang digunakan sebagai referensi dalam pembuatan SKPL ini
adalah sebagai berikut:
1. Format penulisan SKPL Pendidikan Teknik Informatika.

1.6 Deskripsi Umum Dokumen (Iktisar)

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 17 dari 144


Adapun di dalam dokumen ini membahas mengenai dokumentasi pengembangan Sistem
Informasi Perjalanan Wisata di Provinsi Bali dimana dapat dijabarkan pada bab-bab.
 BAB I membahas mengenai pendahuluan yaitu tujuan dari penulisan dokumen,
lingkup masalah yang melatar belakangi dibuatnya Sistem Informasi Perjalan Wisata
di Provinsi Bali, definisi dari akronim, singkatan maupun istilah yang digunakan pada
dokumen ini, berikut penomoran dan penamaan spesifikasi kebutuhan, table,
fungsi/proses, query, layar pesan, algoritma, dan pengujian.
 BAB II membahas mengenai deskripsi umum system, kebutuhan fungsional,
karakteristik pengguna, batasan perangkat lunak dan lingkungan operasional dimana
perangkat akan digunakan nantinya.
 BAB III membahas mengenai deskripsi umum kebutuhan yang meliputi kebutuhan
antarmuka, ERD yang menjabarkan relasi antar table di dalam basis data, model
fungsional system yang menjabarkan proses-proses di dalam system, batasan
perancangan system dan kerunutan data store dan ER, ringkasan kebutuhan.
 Bab IV Deskripsi Perancangan Global, berisi rancangan global dari SINATALI,
mencakup perancangan implementasi, deskripsi data, domain/tipe, deskripsi tabel
aplikasi dan dekomposisi modul.
 Bab V Deskripsi Perancangan Rinci, mendefinisikan deskripsi rinci tabel, deskripsi
fungsional secara rinci, dekomposisi fisik modul dan matriks keterunutan.
 Bab VI Pengujian Perangkat Lunak, mendefinisikan pengujian dari perangkat lunak
(SINATALI) yang berisikan lingkungan pengujian, material pengujian, sumber daya
manusia, prosedur pengujian, identifikasi dan rencana pengujian, deskripsi hasil uji
dan kerunutan pengujian
 Bab VII Panduan Instalasi, mendefinisikan instalasi program siap eksekusi yaitu
aplikasi yang mendukung proses pengimplementasian perangkat lunak.
 Bab VIII Penutup, berisi kesimpulan dan saran.

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 18 dari 144


BAB II
DESKRIPSI UMUM PERANGKAT LUNAK

Bagian ini merupakan penjelasan tentang perangkat lunak secara umum, fungsi dasar
perangkat lunak, karakteristik pengguna yang diarah, batasan-batasan yang mempengaruhi
perangkat lunak secara umum, serta asumsi dasar yang digunakan dan kebergantungan
perangkat lunak pada fenomena lain di luar perangkat lunak
.
2.1 Deskripsi Umum Sistem

Sistem Informasi Perjalanan Wisata di Provinsi Bali Berbasis Web merupakan salah
satu system sekaligus solusi yang dapat digunakan dalam membantu masyarakat atau
wisatawan dalam menemukan lokasi tempat wisata yang diinginkan. Sistem ini pada dasarnya
bekerja dengan mencatat / menyimpan data destinasi pariwisata yang di kelompokkan
berdasarkan kabupaten.Selain itu system juga akan mencatat destinasi pariwisata yang
diusulkan oleh user, tujuan dari system tersebut agar memudahkan penemuan destinasi
pariwisata yang berada di Provinsi Bali.

Untuk menggunakan aplikasi ini, satu pengguna akan bertindak sebagai administrator
yang telah memiliki satu “Account dan Password” default yang nantinya bisa diganti, dan
dalam kasus ini yang berperan adalah admin. Setiap ada user yang ingin menambahkan
destinasi pariwisata, maka admin harus login ke dalam system ini agar admin dapat
melakukan perubahan data atau penambahan data destinasi yang diajukan oleh user. Dengan
adanya system ini, diharapkan mampu membantu serta me-managemen segala sesuatu yang
dibutuhkan baik untuk pengguna (user) dan admin. Selain itu dengan adanya system ini
diharapkan dapat memberikan efisiensi dan menekan biaya dalam penyewaan tour guide.

2.2 Fungsi Produk (Kebutuhan Fungsional)


Perangkat lunak SINATALI memiliki beberapa fungsi utama yakni sebagai berikut :
1. (SKPL-F-01.0) SINATALI dapat melakukan validasi pengguna
2. (SKPL-F-02.0) SINATALI dapat mengolah data wisata
3. (SKPL-F-02.1) SINATALI dapat mencari data wisata
4. (SKPL-F-02.2) SINATALI dapat menambah data wisata
5. (SKPL-F-02.3) SINATALI dapat mengubah data wisata
6. (SKPL-F-02.4) SINATALI dapat menghapus data wisata
7. (SKPL-F-03.0) SINATALI dapat mengelola data member
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 19 dari 144
8. (SKPL-F-03.1) SINATALI dapat mencari data member
9. (SKPL-F-03.2) SINATALI dapat menambah data member
10. (SKPL-F-03.3) SINATALI dapat mengubah data member
11. (SKPL-F-03.4) SINATALI dapat menghapus data member
12. (SKPL-F-04.0) SINATALI dapat mengelola data admin
13. (SKPL-F-04.1) SINATALI dapat mencari data admin
14. (SKPL-F-04.2) SINATALI dapat menambah data admin
15. (SKPL-F-04.3) SINATALI dapat mengubah data admin
16. (SKPL-F-04.4) SINATALI dapat menghapus data admin
17. (SKPL-F-05.0) SINATALI dapat mengelola data kategori
18. (SKPL-F-05.1) SINATALI dapat mencari data kategori
19. (SKPL-F-05.2) SINATALI dapat menambah data kategori
20. (SKPL-F-05.3) SINATALI dapat mengubah data kategori
21. (SKPL-F-05.4) SINATALI dapat menghapus data kategori

1. (SKPL-NF-01.0) SINATALI, Tampilan antarmuka menggunakan Graphical User


Interface, Perangkat lunak memiliki tampilan berserta cara pemakaian yang mudah
dimengerti
2. (SKPL-NF-02.0) SINATALI, Perangkat lunak menggunakan bahasa Indonesia dan
bahasa Inggris karena ditujukan untuk pengguna umum untuk kemudahan
penggunaan.
3. (SKPL-NF-03.0) SINATALI, Perangkat lunak bisa dilihat melalui web browser asal
memenuhi requirement dari perangkat lunak
4. (SKPL-NF-04.0) SINATALI, Perangkat lunak bisa diakses oleh admin, member, dan
user tamu
5. (SKPL-NF-05.0) SINATALI, Tanpa jaringan internet, perangkat lunak tidak akan bisa
diakses
6. (SKPL-NF-06.0) SINATALI, SINATALI, Perangkat lunak bisa diakses secara
bersamaan maksimal 500 orang
7. (SKPL-NF-07.0) SINATALI, Kecepatan respon sekitar 5 detik

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 20 dari 144


2.3 Karakteristik Pengguna
Karakteristik pengguna menggambarkan siapa saja pengguna dari perangkat lunak yang
dispesifikasikan dan apa saja haknya terhadap perangkat lunak tersebut. Pengguna penting
disebutkan karena pada akhirnya perangkat lunak yang dibangun harus mampu menjawab
tantangan kebutuhan dari pengguna yang spesifik pula.

Tabel 2- 1 Karakteristik Pengguna SINATALI


Pengguna Pekerjaan Hak Akses
Pengguna - Melihat informasi wisata Terbatas, hanya dapat melihat
tamu - Mencari data wisata dan mencari informasi wisata
saja
Member - Melihat informasi wisata Terbatas, hanya dapat
- Menambahkan data wisata melihat, menambah dan
- Mencari data wisata mencari informasi wisata
Admin - Mengelola keseluruhan sistem Tanpa batas, dapat
memanfaatkan semua fitur
yang ada pada sistem, baik itu
mengedit, menambah data
dan menghapus data.

2.4 Batasan-batasan
1. Perangkat lunak SINATALI bersbasis web, hanya dapat berjalan di lingkungan web
browser.
2. Perangkat lunak SINATALI tidak bersifat client-sever.

2.5 Lingkungan Operasi (dimana PL digunakan)

Perangkat lunak SINATALI digunakan dalam lingkungan operasi :


1. Sistem Operasi Windows XP, Windows 7, 8, dan 10
2. Data Base Management Syostem : MySQL
3. Desain : Photoshop
4. User Interfaces : Web Browser

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 21 dari 144


BAB III
DESKRIPSI UMUM KEBUTUHAN

3.1 Kebutuhan Antarmuka Eksternal


Dalam perangkat lunak SINATALI ini, pengguna (admin) dapat melakukan
manipulasi data wisata, data member, data admin, dan data kategori, sedangkan pengguna
(member) hanya dapat memanipulasi data member dan memanipulasi data wisata (hanya
menambah data wisata). Untuk pengguna tamu hanya bisa melihat informasi wisata tanpa
melakukan proses login. Member baru dapat menginputkan data diri dalam proses
pembuatan akun (daftar) yang akan digunakan untuk login ke SINATALI. Pengguna yang
sudah terdaftar akan melakukan login terlebih dahulu sebelum melakukan manipulasi data
ke sistem, jika tidak melaukan proses login maka pengguna bersangkutan tidak dapat
masuk ke dalam sistem atau sebagai pengguna tamu.

3.1.1 Antarmuka pemakai


Berikut merupakan beberapa hal yang berhubungan dengan antar muka pemakai terkait sistem
informasi perjalanan wisata di bali :
1. Tampilan GUI dalam bentuk window dengan ukuran sesuai isi, fix, dan resolusi 1024
x 768.
2. Terdapat menu dropdown, search yang bisa digunakan untuk memilih pilihan dan
mencari data dengan mudah. Fitur search ini juga dapat digunakan untuk mencari data
maupun informasi berdasarkan kategori.

3.1.2 Antarmuka perangkat keras


Perangkat Lunak ini menggunakan antarmuka berbasis web yang bersifat online dan
perangkat keras yang digunakan untuk mengakses sistem dapat berupa komputer, laptop,
tablet, maupun smartphone. Pengguna mengoperasikan perangkat keras seperti yang
disebutkan sebelumnya sesuai dengan fitur pada perangkat keras tersebut. Untuk tampilan
sistem yang berupa website akan ditampilkan sesuai ukuran layar dari perangkat keras yang
digunakan oleh pengguna.

3.1.3 Antarmuka perangkat lunak


Dalam pembuatan Sistem Informasi Perjalanan Wisata di Bali memerlukan beberapa
perangkat lunak pendukung, seperti

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 22 dari 144


1. MySQL versi 5.0
Digunakan untuk mengolah Database yang diperlukan dalam perancangan sistem
2. SQLYog versi 10.00
Digunakan sebagai interface pembantu di dalam penggunaan database, seperti dalam
membuat table, membuat relasi, maupun mengetest query
3. Notepad++
Digunakan untuk merancang keseluruhan interface dalam SINATALI
4. Adobe Photoshop
Aplikasi pendukung yang digunakan untuk membuat desain dari tampilan antar muka
yang digunakan dalam SINATALI
5. Adobe Dreamweaver
Digunakan untuk merancang keseluruhan interface dalam SINATALI

3.1.4 Antarmuka komunikasi


Karena system informasi ini berbasis web, maka dibutuhkan protocol jaringan internet
dan memerlukan hosting Internet untuk menyediakan domain dari SINATALI.

3.2 Model Deskripsi Kebutuhan Perangkat Lunak


3.2.1 E-R Diagram
ER Diagram untuk perangkat lunak SINATALI adalah sebagai berikut:

N 1
Manipulasi KATEGORI Memiliki

Nama_Kategori Id_Kategrori

1 N

1 N
ADMIN Manpulasi WISATA

N
1 Id_Admin Id_Wisata

Nama_Admin Nama_Wisata
JK
Alamat Informasi
Nama Tgl_Lahir
Agama Alamat
Id_Kategori Foto
Id_Member
Alamat
Password Tgl_lahir JK
Agama

Password
N 1
Manipulasi MEMBER Mengakses

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 23 dari 144


Gambar 3- 1. E-R Diagram

Entitas data yang terlibat adalah :


1. User username, password
2. Wisata  id_wisata, nama_wisata, informasi, alamat, id_kategori, foto
3. Member  id_member, nama, JK, tgl_lahir, alamat, password
4. Admin  id_admin, nama, alamat, agama, JK, tgl_lahir, password
5. Kategori  id_kategori, nama_kategori

3.2.2 DFD
3.2.2.1. Diagram Konteks
Data Kategori
Data Admin
Data Member Data Member
Data Wisata Data WIsata
Login Login

ADMIN SINATALI MEMBER

Confirm Login Confirm Login


Info Wisata Info Wista
Info Member Info Member
Info Admin
Info Kategori

Gambar 3- 2. Proses pada Diagram Konteks

3.2.2.2 DFD Level 1

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 24 dari 144


ADMIN Confirm Login Confirm Login MEMBER

Confirm Login Login Login

1.0

Confirm Login
LOGIN
Login

Login
Data Wisata
Info Wisata Wisata

Data Admin
Data Member

Info Admin
Data Wisata 2.0 Data Wisata
Manipulasi
Info Wisata Data Info Wisata
Wisata
Info Member

3.0
Data Member Data Member
Manipulasi
ADMIN Info Member Info Member MEMBER
Data
Member
Data Kategori

4.0
Data Admin Manipulasi
Info Admin Data
Admin
Data Kategori
Info Kategori

Data Kategori
5.0
Manipulasi
Kategori
Data
Kategori
Info Kategori

Gambar 3- 3 Proses DFD Level 1

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 25 dari 144


Proses-proses yang terjadi pada DFD Level 1 ini ditunjukkan oleh tabel berikut :

Tabel 3- 1 Proses pada DFD Level 1


Proses Data Masuk Data Keluar Deskripsi Proses
Validasi Pengguna  Data Pengguna  Validitas Melakukan validasi
 Login & Password Pengguna terhadap pengguna
yang akan
menggunakan
perangkat lunak
Pengolahan Data  Data Wisata  Data Wisata Melakukan
Wisata  Data Kategori  Informasi pengolahan data
Perubahan Data Wisata
Wisata
Pengolahan Data  Data Member  Data Member Melakukan
Member  Informasi pengolahan Data
Perubahan Data Member
Wisata
Pengolahan Data  Data Admin  Data Admin Melakukan
Admin  Informasi pengolahan Data
Perubahan Data Admin
Wisata
Pengolahan Data  Data Kategori  Data Kategori Melakukan
Kategori  Data Wisata  Informasi pengolahan Data
Perubahan Data Kategori
Kategori

3.2.2.3 DFD Level 2


3.2.2.3.1 DFD Level 2 Proses 2.0 Manipulasi Data Wisata

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 26 dari 144


Jenis Wisata KATEGORI

Info WIsata 2.1 Info Wisata


Mencari
Data WIsata WISATA
Data Data WIsata
Wisata

Data Wisata
Data Wisata
Info Wisata

Data Wisata
2.2
Data Wisata Menambah Info Data Wisata MEMBER
ADMIN
Info Data Wisata Data Data Wisata

Data WIsata
Wisata
Data Wisata

Info Wisata
2.3
Data WIsata Mengubah
Info WIsata Data
Wisata
Info Wisata

2.4
Menghapus
Data
Wisata

Gambar 3- 4. DFD Level 2 Proses 2.0 Manipulasi Data Wisata


Proses-proses yang terjadi pada DFD Level 2 ini ditunjukkan oleh tabel berikut :

Tabel 3- 2 Proses pada DFD Level 2 Proses 2.0 Manipulasi Data Wisata
Proses Data Masuk Data Keluar Deskripsi Proses
Pencarian Data  Data Wisata  Info wisata Melakukan pencarian
Wisata data wisata
Pengubahan Data  Data Wisata  Data Wisata Melakukan
Wisata  Data Kategori  Informasi pengubahab data
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 27 dari 144
Perubahan Data Wisata
Wisata
Penambahan Data  Data Wisata  Data Wisata Melakukan
Wisata  Data Kategori  Informasi penambahan Data
Penambahan Data Wisata
Wisata
Penghapusan Data  Data Wisata  Data Wisata Melakukan
Wisata  Informasi penghapusan Data
Penghapusan Data Wisata
Wisata

3.2.2.3.2 DFD Level 2 Proses 3.0 Manipulasi Data Member


MEMBER

Data Member
Data Member 3.1

Info Member
Mencari
Info Member
Data
Member
Data Member

Info Member
Data Member

Data Member
Info Member
Data Member
Info Member
Data Member

3.2
Data Member
Menambah
ADMIN Data Member MEMBER
Info Member Data
Member Info Member

Data Member
Data Member

Info Member
Data Member
Info Member

Data Member 3.3


Mengubah
Info Member
Data
Member
Info Member

3.4
Menghapus
Data
Member

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 28 dari 144


Gambar 3- 5. Proses pada DFD Level 2 Proses 3.0 Manipulasi Data Member
Proses-proses yang terjadi pada DFD Level 2 Proses 3.0 Manipulasi Data Member ini
ditunjukkan oleh tabel berikut :

Tabel 3- 3 Proses pada DFD Level 2 Proses 3.0 Manipulasi Data Member
Proses Data Masuk Data Keluar Deskripsi Proses
Pencarian Data  Data Member  Info Member Melakukan pencarian
Member data Member
Pengubahan Data  Data Member  Data Member Melakukan
Member  Informasi pengubahan data
Perubahan Data Member
Member
Penambahan Data  Data Member  Data Member Melakukan
Member  Informasi penambahan Data
Penambahan Data Member
Member
Penghapusan Data  Data Member  Data Member Melakukan
Member  Informasi penghapusan Data
Penghapusan Data Member
Member

3.2.2.3.3 DFD Level 2 Proses 4.0 Manipulasi Data Admin

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 29 dari 144


4.1
Info Admin Mencari Info Admin
ADMIN
Data Admin Data Data Admin
Admin

Data Admin
Data Admin
Data Admin
4.2

Info Admin
Data Admin Menambah
ADMIN Data
Info Admin
Admin

Data Admin

Data Admin
Info Admin
4.3
Data Admin Mengubah

Data Admin
Info Admin Data

Info Admin
Admin
Info Admin

4.4
Menghapus
Data
Admin

Gambar 3- 6. DFD Level 2 Proses 4.0 Manipulasi Data Admin

Proses-proses yang terjadi pada DFD Level 2 Proses 4.0 Manipulasi Data Admin ini
ditunjukkan oleh tabel berikut:
Tabel 3- 4 Proses pada DFD Level 2 Proses 4.0 Manipulasi Data Admin
Proses Data Masuk Data Keluar Deskripsi Proses
Pencarian Data  Data Admin  Info Admin Melakukan pencarian
Admin data Admin
Pengubahan Data  Data Admin  Data Admin Melakukan
Admin  Informasi pengubahan data
Perubahan Data Admin
Admin
Penambahan Data  Data Admin  Data Admin Melakukan
Admin  Informasi penambahan Data
Penambahan Data Admin
Admin
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 30 dari 144
Penghapusan Data  Data Admin  Data Admin Melakukan
Admin  Informasi penghapusan Data
Penghapusan Data Admin
Admin

3.2.2.3.4 DFD Level 2 Proses 5.0 Manipulasi Data Kategori


Data Kategori 5.1
Mencari Data Kategori
Info Kategori KATEGORI
Data Info ategori
Kategori

Data Kategori
Data Kategori

5.2
Data Kategori Menambah Data Kategori
ADMIN
Info Kategori Data Info Kategori
Kategori
Data Kategori

Data Kategori
Info Kategori
Data Kategori 5.3
Mengubah
Info Kategori
Data
Kategori

Data Kategori
Info Kategori
Info Kategori

5.4
Menghapus
Data
Kategori

Gambar 3- 7. DFD Level 2 Proses 5.0 Manipulasi Data Kategori


Proses-proses yang terjadi pada DFD Level 2 Proses 5.0 Manipulasi Data Kategori ini
ditunjukkan oleh tabel berikut :
Tabel 3- 5 Proses pada DFD Level 2 Proses 5.0 Manipulasi Data Kategori
Proses Data Masuk Data Keluar Deskripsi Proses
Pencarian Data  Data Kategori  Info Kategori Melakukan pencarian
Kategori data Kategori
Pengubahan Data  Data Kategori  Data Kategori Melakukan
Kategori  Informasi pengubahan data
Perubahan Data Kategori
Kategori
Penambahan Data  Data Kategori  Data Kategori Melakukan
Kategori  Informasi penambahan Data
Penambahan Data Kategori
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 31 dari 144
Kategori
Penghapusan Data  Data Kategori  Data Kategori Melakukan
Kategori Informasi penghapusan Data
Penghapusan Data Kategori
Kategori

3.2.3 Kamus Data


1. Nama Arus Data : Login
Alias :-
Bentuk Data : [Tercatat | Tidak]
Arus Data : Proses 1.0 Login
Penjelasan : Login diinput oleh pengguna (admin/member) yang digunakan
untuk masuk ke sistem
Periode : Setiap kali pengguna masuk ke sistem
Volume : volume rata-rata 100 orang, volume puncak adalah 1000 orang
Struktur Data : Login=(username)+password
 username=[a-z | 0-9 | karakter spesial]
 password=a-z + 0-9 + karakter special
*password minimal 8 karakter*

2. Nama Arus Data : Data Wisata


Alias :-
Bentuk Data : Tercatat
Arus Data : Proses 2.0 Manipulasi Data Wisata
Penjelasan : Data wisata diinput oleh admin dan member, serta digunakan
sebagai informasi untuk admin, member, dan pengguna tamu
Periode : Dilihat setiap kali pengguna masuk ke sistem
Volume : Volume rata-rata 100 orang, volume puncak adalah 300 orang
Struktur Data :Data Wisata=
id_wisata+nama_wisata+informasi+alamat+id_kategori
 Id_wisata=@id_wisata [0-9] otomatis
 Nama_wisata=[a-z | karakter special]
 Informasi=[a-z | 0-9| karakter special]
 Alamat=[a-z | 0-9| karakter special]

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 32 dari 144


 id_kategori=[0-9]

3. Nama Arus Data : Data Member


Alias :-
Bentuk Data : Tercatat
Arus Data : Proses 3.0 Manipulasi Data Member
Penjelasan : Data member bisa dimanipulasi oleh admin dan member
Periode : Setiap kali member masuk ke system dan melakukan manipulasi
Volume : Volume rata-rata 20 orang, volume puncak adalah 500 orang
Struktur Data : Data Member= @id_member+nama+jk+tgl_lahir+alamat
 @id_member= [0-9] otomatis
 Nama =[a-z]
 jk=[L|P]
 tgl_lahir=0-9+karakter spesial
 Alamat=[ a-z|0-9]

4. Nama Arus Data : Data Admin


Alias :-
Bentuk Data : Tercatat
Arus Data : Proses 4.0 Manipulasi Data Admin
Penjelasan : Data admin hanya bisa dimanipulasi oleh admin
Periode : Setiap kali admin masuk ke sistem
Volume : Volume rata-rata 1 orang, volume puncak adalah 3 orang
admin
Struktur Data : Data Admin=
@id_admin+nama_admin+jk+tgl_lahir+agama+alamat
 @id_admin=@id_admin [0-9]
 Nama_admin =[a-z]
 jk=[L|P]
 tgl_lahir=0-9+karakter spesial
 Agama=[Hindu|Islam|Budha|Katolik|Protestan]
 Alamat=[ a-z|0-9]

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 33 dari 144


5. Nama Arus Data : Data Kategori
Alias :-
Bentuk Data : Tercatat
Arus Data : Proses 5.0 Manipulasi Data Kategori
Penjelasan : Data kategori hanya bisa dimanipulasi oleh admin
Periode : Setiap kali admin/member masuk ke sistem dan memanipulasi
sistem
Volume : Volume rata-rata 1 orang, volume puncak adalah 3 orang
Struktur Data : Data Kategori= @id_kategori+nama_kategori
 @id_kategori= [a-z | 0-9]
 Nama_kategori=[a-z | 0-9]

3.3 Deskripsi Non Fungsional

Tabel 3- 6 Deskripsi Non Fungsional


No. SKPL Parameter Kebutuhan
(SKPL-NF-01.0) Interface Tampilan antarmuka
SINATALI menggunakan Graphical
User Interface, Perangkat
lunak memiliki tampilan
berserta cara pemakaian
yang mudah dimengerti
(SKPL-NF-02.0) Bahasa Perangkat lunak
SINATALI menggunakan bahasa
indonesia dan bahasa
inggris karena ditujukan
untuk pengguna umum yang
menggunakan bahasa
Indonesia dan Bahasa
Inggris untuk kemudahan
penggunaan.

(SKPL-NF-03.0) Portability Perangkat lunak bisa dilihat

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 34 dari 144


No. SKPL Parameter Kebutuhan
SINATALI melalui web browser asal
memenuhi requirement dari
perangkat lunak
(SKPL-NF-04.0) Security Perangkat lunak bisa
SINATALI diakses oleh admin,
member, dan user tamu
(SKPL-NF-05.0) Avaibility Tanpa jaringan internet,
SINATALI perangkat lunak tidak akan
bisa diakses
(SKPL-NF-06.0) Avaibility Perangkat lunak bisa
SINATALI diakses secara bersamaan
maksimal 500 orang
(SKPL-NF-07.0) Respon Time Kecepatan respon sekitar 5
SINATALI detik

3.4 Kerunutan Data Store dan E-R

Tabel 3- 7 Kerunutan Data Store dan E-R


Data Store Entitas Relasi
Data Wisata Wisata
Data Member Member
Data Admin Admin
Data Kategori Kategori

3.5 Ringkasan Kebutuhan


3.5.1 Functional Requirement Summary
[memuat ringkasan kebutuhan fungsional dari system yang dikembangkan].

Tabel 3- 8 Functional Requirement Summary


No. SKPL Kebutuhan
(SKPL-F-01.0) SINATALI Melakukan Validasi Pengguna
(SKPL-F-02.0) SINATALI Mengelola Data Wisata
(SKPL-F-02.1) SINATALI Mencari Data Wisata
(SKPL-F-02.2) SINATALI Menambah Data Wisata

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 35 dari 144


(SKPL-F-02.3) SINATALI Mengubah Data Wisata
(SKPL-F-02.4) SINATALI Menghapus Data Wisata
(SKPL-F-03.0) SINATALI Mengelola Data Member
(SKPL-F-03.1) SINATALI Mencari Data Member
(SKPL-F-03.2) SINATALI Menambah Data Member
(SKPL-F-03.3) SINATALI Mengubah Data Member
(SKPL-F-03.4) SINATALI Menghapus Data Member
(SKPL-F-04.0) SINATALI Mengelola Data Admin
(SKPL-F-04.1) SINATALI Mencari Data Admin
(SKPL-F-04.2) SINATALI Menambah Data Admin
(SKPL-F-04.3) SINATALI Mengubah Data Admin
(SKPL-F-04.4) SINATALI Menghapus Data Admin
(SKPL-F-05.0) SINATALI Mengelola Data Kategori
(SKPL-F-05.1) SINATALI Mencari Data Kategori
(SKPL-F-05.2) SINATALI Menambah Data Kategori
(SKPL-F-05.3) SINATALI Mengubah Data Kategori
(SKPL-F-05.4) SINATALI Menghapus Data Kategori

3.5.2 Non Functional Requirement Summary

Tabel 3- 9 Non Functional Requirement Summary


No. SKPL Kebutuhan
(SKPL-NF-01) Tampilan antarmuka menggunakan Graphical User Interface,
SINATALI Perangkat lunak memiliki tampilan berserta cara pemakaian
yang mudah dimengerti
(SKPL-NF-02) Perangkat lunak menggunakan bahasa indonesia dan bahasa
SINATALI inggris karena ditujukan untuk pengguna umum yang
menggunakan bahasa Indonesia dan bahasa Inggris untuk
kemudahan penggunaan.
(SKPL-NF-03) Perangkat lunak bisa dilihat melalui web browser asal
SINATALI memenuhi requirement dari perangkat lunak
(SKPL-NF-04) Perangkat lunak bisa diakses oleh admin, member, dan user
SINATALI tamu

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 36 dari 144


(SKPL-NF-05) Tanpa jaringan internet, perangkat lunak tidak akan bisa
SINATALI diakses
(SKPL-NF-06) Perangkat lunak bisa diakses secara bersamaan maksimal 500
SINATALI orang
(SKPL-NF-07)
Kecepatan respon sekitar 5 detik
SINATALI

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 37 dari 144


BAB IV
DESKRIPSI PERANCANGAN GLOBAL

4.1 Rancangan Lingkungan Implementasi


SINATALI dikembangkan dan diimplementasikan dalam lingkungan sebagai berikut :

Perangkat Keras :
Tidak diperlukan perangkat keras khusus dalam pengembangan dan implementasi SINATALI,
yang penting kompatibel terhadap perangkat lunak yang digunakan, dalam hal ini adalah
mesin IBM/PC compatible.

Perangkat Lunak :
- Sistem Operasi : SINATALI merupakan perangkat lunak stand-alone yang
diakses melalui web browser yang dijalankan pada Sistem
Operasi (Windows, Linuk, Mac, Android, Symbian, dll) .
- DBMS : Basis Data SINATALI dikelola dengan DBMS MySQL versi
5.0
- Bahasa Pemrograman : Bahasa pemrograman yang digunakan adalah bahasa
pemrograman web.

4.2 Deskripsi Data

Di dalam pembuatan SINATALI menggunakan beberapa tabel data. Berikut merupakan


deskripsi tabel-tabel data yang digunakan.

Tabel 4- 1 Deskripsi Data


NO Nama Tabel / Data Jenis Volume Laju Primary Key
1 TWisata Tabel 300 record 5 record per Id_Wisata
Induk bulan
2 TMember Tabel 500 record Tidak Id_Member
Induk menentu
3 TAdmin Tabel 3 record 3 record per Id_Admin
Induk sistem
4 TKategori Tabel I 4 record 1 record per Id_Kategori
Induk bulan

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 38 dari 144


4.2.1 Definisi Domain/Type
Tabel 4- 2 Definisi Domain/Type
Domain Name Type
Id_Admin Integer
Nama VarChar(30)
Alamat VarChar(50)
Agama Enum
JK Enum
Tgl_Lahir Date
Id_Member Integer
Id_Kategori Integer
Nama_Kategori VarChar(15)
Id_Wisata Integer
Nama_Wisata VarChar(30)
Informasi Text
Password VarChar(16)
Foto VarChar(50)

4.2.2 Conceptual Data Model


TAdmin TMember
Id_Admin Id_Member
Nama Nama
Alamat Alamat
Agama Agama
JK JK
Tgl_Lahir Tgl_Lahir

TWisata
TKategori Id_Wisata
Id_Kategori Nama_Wisata
Nama_Kategori Informasi
Alamat
Id_Kategori
Gambar 4- 1. Conceptual Data Model (CDM)

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 39 dari 144


4.2.3 Physical Data Model
TAdmin TMember
Id_Admin Integer Id_Member Integer
Nama Varchar(30) Nama Varchar(30)
Password Varchar(16) Password Varchar(16)
Alamat Varchar(50) Alamat Varchar(50)
Agama Enum Agama Enum
JK Enum JK Enum
Tgl_Lahir Date Tgl_Lahir Date

TWisata
TKategori Id_Wisata Integer
Id_Kategori=Id_Kategori
Nama_Wisata Varchar(30)
Id_Kategori Integer Foto Varchar(50)
Nama_Kategori Varchar(15) Informasi Text
Alamat Varchar(50)
Id_Kategori Integer

Gambar 4- 2. Physical Data Model (PDM)

4.2.4 Daftar Tabel Aplikasi


Tabel 4- 3 Daftar Tabel Aplikasi
Nama Tabel Primary Data Store E/R Deskripsi Isi
Key
TWisata Id_Wisata Data Wisata Wisata Data wisata yang
terdapat di Bali
TMember Id_Member Data Member Member Data member yang
terdaftar
untuk dapat mengakses
sistem
TAdmin Id_Admin Data Admin Admin Data admin yang
terdaftar pada system
TKategori Id_Kategori Data Kategori Kategori Data Kategori pada
wisata yang ada di Bali

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 40 dari 144


BAB V
DESKRIPSI PERANCANGAN RINCI

5.1 Deskripsi Rinci Tabel

5.1.1 Tabel TWisata


Tabel 5- 1 Tabel TWisata
IdField Deskripsi Type & Boleh Default Keteran
Length NULL gan
Id_Wisata Identitas Wisata Integer Tidak - -
Nama_Wisata Nama nama destinasi Varchar(25) Tidak - -
tempat wisata
Informasi Informasi untuk nama Text Tidak - -
wisata seperti fasilitas,
jam buka, rekomendasi
tempat menginap, dll
pada wisata tersebut
Alamat Alamat desninasi Varchar(50) Tidak - -
wisata
Id_Kategori Nomor Identitas untuk integer Tidak - -
tabel kategori
Foto Foto untuk identitas Varchar50 Tidak - -
wisata. Pada setiap
wisata akan
dicantumkan foto
minimal 5 foto.
5.1.2 Tabel TMember
Tabel 5- 2 Tabel TMember
IdField Deskripsi Type & Boleh Default Keterang
Length NULL an
Id_member Nomor Identitas Integer Tidak - -

Member
Username Sebagai nickname Varchar(20) Tidak - -

untuk login ke system


Nama Nama Admin Varchar(50) Tidak - -

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 41 dari 144


Alamat Alamat Admin Varchar(30) Tidak - -

Agama Agama admin Enum Tidak


JK Jenis kelamin Admin Enum Tidak
Tgl_lahir Tanggal Lahir Admin Date Tidak - -

password Password untuk admin VarChar(16) Tidak - -

5.1.3 Tabel TAdmin


Tabel 5- 3 Tabel TAdmin
IdField Deskripsi Type & Boleh Default Keteran
Length NULL gan
Id_admin Nomor Identitas Integer Tidak - -
Admin
Username Sebagai nickname Varchar(20) Tidak - -

untuk login ke system


Nama Nama Admin Varchar(50) Tidak - -
Alamat Alamat Admin Varchar(30) Tidak - -
Agama Agama admin Enum Tidak - -
JK Jenis kelamin Admin Enum Tidak - -
Tgl_lahir Tanggal Lahir Admin Date Tidak - -
password Password untuk admin VarChar16 Tidak - -

5.1.4 Tabel TKategori


Tabel 5- 4 Tabel TKategori
IdField Deskripsi Type & Boleh Default Ketera
Length NULL ngan
Id_Kategori Nomor Identitas untuk Integer Tidak - -
tabel kategori
Nama Kategori Nama umtuk Varchar(15) Tidak - -
pengkategorian tabel
kategori

5.2 Deskripsi Fungsional secara Rinci

5.2.1 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-1 Validasi Pengguna (Admin)

Identifikasi/Nama : FS-1 Validasi Pengguna (Admin)

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 42 dari 144


Deskripsi Isi : Proses ini menerima login dan password pengguna perangkat lunak
SINATALI, kemudian melakukan validasi terhadap login dan
password tersebut di tabel TAdmin
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.1.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Validasi Pengguna(Admin)


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-3 TAdmin

5.2.1.2 Spesifikasi Layar Utama

5.2.1.3 Spesifikasi Query


ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-1 Mencari data pengguna SELECT * FROM TAdmin WHERE

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 43 dari 144


dengan login dan password username=[username admin terdaftar] and
tertentu pada Tadmin password=[password admin terdaftar]

5.2.1.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


txtusername Username TAdmin Input - NOT Login pengguna
NULL (Admin)
perangkat lunak
txtPasswor Password TAdmin Input - NOT Password
d NULL pengguna
(Admin)
perangkat lunak

5.2.1.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar


Id_Objek Jenis Keterangan
btnLogin Button Jika diklik akan menjalankan algoritma ALGO-1

5.2.1.6 Spesifikasi Layar Pesan


Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan
LP-1 Saat btnLogin diklik tetapi Data belum lengkap!
Username dan Password
masih/salah satunya atau
keduanya kosong
LP-2 Saat btnLogin diklik dan Anda berhasil Login
txtUsername dan Password
valid
LP-3 Saat btnLogin diklik tetapi Maaf, username dan password belum terdaftar
username dan password
yang dimasukkan tidak
terdaftar

5.2.1.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-1
Objek terkait : txtUsername, txtPassword, btnLogin
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 44 dari 144
Event : btnLogin onClick

Initial State (IS) :


Tabel TAdmin sudah dibuat dan berisi data login admin dan password admin
Final State (FS) :
Jika txtUsername, txtPassword masih kosong, akan ditampilan layar pesan LP-1.
Jika txtUsername, txtPassword valid, akan ditampilkan layar pesal LP-2, jika gagal
akan ditampilkan layar pesan LP3
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(txtUsername, txtPassword)) THEN
Jalankan query QUE-1
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-2
ELSE
Tanpilkan layar pesan LP-3
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-1

5.2.1.8 Spesifikasi Report


Tidak ada.

5.2.2 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-1 Validasi Pengguna (Member)

Identifikasi/Nama : FS-1 Validasi Pengguna(Member)


Deskripsi Isi : Proses ini menerima login dan password pengguna perangkat lunak
SINATALI, kemudian melakukan validasi terhadap login dan
password tersebut di tabel TMember
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.2.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Validasi Pengguna(Member)


No Kode Tabel Nama Tabel

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 45 dari 144


1. TAB-2 TMember

5.2.2.2 Spesifikasi Layar Utama

5.2.2.3 Spesifikasi Query


ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-2 Mencari data pengguna SELECT * FROM TMember WHERE
dengan login dan password username=[username member terdaftar] and
tertentu pada Tmember password=[password member terdaftar]

5.2.2.4 Spesifikasi Field Data pada Layar


Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan
txtusername Username TMember Input - NOT Login pengguna
NULL perangkat lunak
(member)
txtPasswor Password TMember Input - NOT Password
d NULL pengguna
perangkat lunak
(member)
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 46 dari 144
5.2.2.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar
Id_Objek Jenis Keterangan
btnLogin Button Jika diklik akan menjalankan algoritma ALGO-1

5.2.2.6 Spesifikasi Layar Pesan


Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan
LP-4 Saat btnLogin diklik tetapi Data belum lengkap!
Username dan Password
masih/salah satunya atau
keduanya kosong
LP-5 Saat btnLogin diklik dan Anda berhasil Login
txtUsername dan Password
valid
LP-6 Saat btnLogin diklik tetapi Maaf, username dan password belum terdaftar
username dan password
yang dimasukkan tidak
terdaftar

5.2.2.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-2
Objek terkait : txtUsername, txtPassword, btnLogin
Event : btnLogin onClick
Initial State (IS) :
Tabel TMember sudah dibuat dan berisi data login member dan password member
Final State (FS) :
Jika txtUsername, txtPassword masih kosong, akan ditampilan layar pesan LP-4.
Jika txtUsername, txtPassword valid, akan ditampilkan layar pesal LP-5, jika gagal
akan ditampilkan layar pesan LP6
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(txtUsername, txtPassword)) THEN
Jalankan query QUE-1
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-5
ELSE
Tanpilkan layar pesan LP-6
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 47 dari 144
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-4

5.2.2.8 Spesifikasi Report


Tidak ada.

5.2.3 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-2.1 Mencari Data Wisata

Identifikasi/Nama : FS-2.1 Mencari Data Wisata


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data pengguna untuk mencari data
Wisata di SINATALI,
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.3.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Mencari Data Wisata


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-1 TWisata
2. TAB-4 TKategori

5.2.3.2 Spesifikasi Layar Mencari Data Wisata

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 48 dari 144


Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


WISATA
Pengguna
Gambar
user yg telah
login Kategori : cbxKATEGORI

NO Nama Foto Deskripsi Alamat Manipulasi


txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.3.3 Spesifikasi Query


ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-3 Mencari data wisata di SELECT * FROM TWisata INNER JOIN
tabel TWisata berelasi TKategori WHERE (Nama like txtNama OR
dengan table TKategori id_wisata like id_wisata OR Kategori like
txtKategori )

5.2.3.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


txtSearch Search/ TWisata Input - NOT Keyword
Pencarian NULL pencarian wisata
pada sistem
informasi

5.2.3.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar


Id_Objek Jenis Keterangan
Search Button Jika search diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-3

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 49 dari 144


5.2.3.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-7 Saat search diklik tetapi Form masih kosong.
form txtkeyword masih
kosong
LP-8 Saat search diklik, koneksi Tidak dapat melakukan koneksi! Silahkan coba
ke basisdata tidak dapat beberapa saat lagi!
dilakukan
LP-9 Saat search diklik tetapi Wisata yang Anda cari tidak ditemukan!
tidak terdapat data Wisata
dengan keyword masukan
LP-10 Saat search dklik dan Wisata ditemukan, dan ditampilkan di layar
terdapat data Wisata
dengan keyword masukan

5.2.3.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-3
Objek terkait : txtsearch, search
Event : search onClick

Initial State (IS) :


Tabel TWisata sudah dibuat dan berisi data wisata
Final State (FS) :
Jika txtsearch masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-7. Jika keyword
masukan cocok atau sesuai dengan salah satu data wisata, akan ditampilkan layar pesan
LP-10 dan pengguna akan diarahkan ke halaman selanjutnya, jika gagal akan
ditampilkan layar pesan LP-9
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(txtkeyword)) THEN
IF (koneksi berhasil) THEN
Jalankan query Result=QUE-3
IF (IsNotNULL(Result)) THEN
Tampilkan layar pesan LP-10
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 50 dari 144
Tampilkan halaman selanjutnya
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-9
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-8
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-7

5.2.3.8 Spesifikasi Report


Tidak ada.

5.2.4 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-2.2 Menambah Data Wisata

Identifikasi/Nama : FS-2.2 Menambah Data Wisata


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data wisata untuk menambah data
wisata di SINATALI,
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.4.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Menambah Data Wisata


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-1 TWisata
2. TAB-4 TKategori

5.2.4.2 Spesifikasi Layar Menambah Data Wisata

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 51 dari 144


Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


WISATA
Pengguna
Gambar
user yg telah
login Kategori : cbxKATEGORI

NO Nama Foto Deskripsi Alamat Manipulasi


txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.4.3 Spesifikasi Query


ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-4 Menambahkan data Wisata INSERT INTO TWisata VALUES
pada tabel Twisata (Nama_wisata,Id_wisata, informasi, alamat,
id_kategori, foto)

5.2.4.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


Txtid No TWisata Input - NOT Nama Wisata
NULL yang akan
ditambahkan
txtWisata Wisata TWisata Input - NOT ID Wisata yang
NULL akan

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 52 dari 144


ditambahkan
txtdeskripsi Deskripsi TWisata Input - NOT Deskripsi
NULL Wisata yang
akan
ditambahkan
txtbrows Foto TWisata Input - NOT Foto Wisata
NULL
txtalamat Alamat TWisata Input - NOT Alamat Wisata
NULL
cbxKATEGORI Kategori TWisata Input - NOT Kategori dari
NULL wisata yang
ditambahkan

5.2.4.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar


Id_Objek Jenis Keterangan
btnTambah Button Jika diklik akan menjalankan algoritma ALGO-4

5.2.4.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-11 Saat btnTambah diklik, Mohon lengkapi data!
namun txtnama atau txt
yang lain masih ada yang
kosong
LP-12 Saat btnadd diklik, koneksi Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
ke basisdata terputus beberapa saat lagi!
LP-13 Saat penambahan data Data telah berhasil ditambah!
berhasil dilakukan

5.2.4.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-4
Objek terkait : txtnama, txtid, btnbrows,txtdeskripsi, txtalamat,cbxkategori, btnTambah
Event : btnTambah onClick

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 53 dari 144


Initial State (IS) :
Tabel TWisata sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika terdapat field yang masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-11 Jika
berhasil menambahkan wisata, akan ditampilkan layar pesan LP-13
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(nama_wisata, id_wisata, informasi, alamat, id_kategori, foto)) THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layer pesan LP-12
ELSE
Jalankan query QUE-4
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-13
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-11

5.2.4.8 Spesifikasi Report


Tidak ada.

5.2.5 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-2.3 Mengubah Data Wisata

Identifikasi/Nama : FS-2.3 Mengubah Data Wisata


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data untuk mengedit data wisata di
SINATALI,
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.5.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Mengubah Data Wisata


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-1 TWisata
2. TAB-4 TKategori

5.2.5.2 Spesifikasi Layar Mengubah Data Wisata

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 54 dari 144


Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


WISATA
Pengguna
Gambar
user yg telah
login Kategori : cbxKATEGORI

NO Nama Foto Deskripsi Alamat Manipulasi


txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.5.3 Spesifikasi Query


ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-5 Mengubah wisata pada UPDATE TWisata set nama_wisata=[nama],
TWisata id_wisata=[id wisata],
informasi=[informasi_wisata],
alamat=[alamat wisata],
id_kategori=[id_kategori wisata], foto=[foto]
WHERE id_wisata =[btnsave OnClick]

5.2.5.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


Txtid No TWisata Input - NOT Nama Wisata
NULL yang akan
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 55 dari 144
ditambahkan
txtWisata Wisata TWisata Input - NOT ID Wisata yang
NULL akan
ditambahkan
txtdeskripsi Deskripsi TWisata Input - NOT Deskripsi
NULL Wisata yang
akan
ditambahkan
txtbrows Foto TWisata Input - NOT Foto Wisata
NULL
txtalamat Alamat TWisata Input - NOT Alamat Wisata
NULL
cbxKATEGORI Kategori TWisata Input - NOT Kategori dari
NULL wisata yang
ditambahkan

5.2.5.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


btnSave Button Jika diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-5

5.2.5.6 Spesifikasi Layar Pesan


Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan
LP-14 Saat btnsave diklik, namun Mohon lengkapi data!
field txtnama, txtid, dan
yang lain masih ada yang
kosong
LP-15 Saat btnsave diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
koneksi ke basisdata beberapa saat lagi!
terputus
LP-16 Saat perubahan data Data telah diperbaharui!
berhasil dilakukan

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 56 dari 144


5.2.5.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-5
Objek terkait : txtnama, txtid, btnbrows,txtdeskripsi, txtalamat,cbxkategori, btnSave
Event : btnSave onClick
Initial State (IS) :
Tabel Wisata sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika terdapat field yang masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-14 Jika
berhasil meperbaharui data wisata, akan ditampilkan layar pesan LP-16
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(nama_wisata, id_wisata, , informasi, alamat, id_kategori, foto)) THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layer pesan LP-15
ELSE
Jalankan query QUE-5
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-16
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-14

5.2.5.8 Spesifikasi Report


Tidak ada.

5.2.6 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-2.4 Menghapus Data Wisata

Identifikasi/Nama : FS-2.4 Mengahapus Data Wisata


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data untuk menghapus data wisata
di SINATALI,
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.6.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Menghapus Data Wisata


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-1 TWisata

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 57 dari 144


5.2.6.2 Spesifikasi Layar Menghapus Data Wisata

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


WISATA
Pengguna
Gambar
user yg telah
login Kategori : cbxKATEGORI

NO Nama Foto Deskripsi Alamat Manipulasi


txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
txtid txtWisata btnbrows txtdeskripsi txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.6.3 Spesifikasi Query

ID Query Deskripsi Ekspresi Query


QUE-6 Menghapus data wisata di Delete from TWisata where
TWisata Id_wisata=[btndeleteOnClick]

5.2.6.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Tidak ada

5.2.6.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


btnDelete Button Jika diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-6

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 58 dari 144


5.2.6.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-17 Saat btnhapus diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
koneksi ke basisdata beberapa saat lagi!
terputus
LP-18 Saat penghapusan data Data telah berhasil dihapus!
berhasil dilakukan

5.2.6.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-6
Objek terkait : btnDelete
Event : btnDelete onClick
Initial State (IS) :
Tabel TWisata sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika berhasil menghapus data wisata, akan ditampilkan layar pesan LP-18
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(id_wisata)) THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layer pesan LP-17
ELSE
Jalankan query QUE-6
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-18

5.2.6.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

5.2.7 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-3.1 Mencari Data Member

Identifikasi/Nama : FS-3.1 Mencari Data Member

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 59 dari 144


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data memebr untuk mencari data
member di SINATALI,
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.7.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Mencari Data Member


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-2 TMember

5.2.7.2 Spesifikasi Layar Mencari Data Member

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna MEMBER
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Password JK Tanggal Lahir Alamat Manipulasi
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
Descripsi Informasi txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
Gambar Wisata txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.7.3 Spesifikasi Query


ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-7 Mencari data member di Select*from TMember where
Tabel TMember id_member=[keyword masukan]

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 60 dari 144


5.2.7.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


Txtsearch Search/ TMember Input - NULL Keyword
Pencarian pencarian member
pada sistem
informasi

5.2.7.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


Search Button Jika search diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-7

5.2.7.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-19 Saat search diklik tetapi Kosong
form txt masih kosong
LP-20 Saat search diklik, koneksi Tidak dapat melakukan koneksi! Silahkan coba
ke basisdata tidak dapat beberapa saat lagi!
dilakukan
LP-21 Saat search diklik tetapi Data Member yang Anda cari tidak ditemukan!
tidak terdapat data member
dengan keyword masukan
Lp-22 Saat search dklik dan Data Member ditemukan, dan ditampilkan di
terdapat data member layar
dengan keyword masukan

5.2.7.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-7
Objek terkait : txtsearch, search
Event : search onClick

Initial State (IS) :


Tabel TMember sudah dibuat dan berisi data member

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 61 dari 144


Final State (FS) :
Jika txtsearch masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-19. Jika keyword
masukan cocok atau sesuai dengan salah satu data member, akan ditampilkan layar
pesan LP-22 dan pengguna akan diarahkan ke halaman selanjutnya, jika gagal akan
ditampilkan layar pesan LP-21
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(txtkeyword)) THEN
IF (koneksi berhasil) THEN
Jalankan query Result=QUE-7
IF (IsNotNULL(Result)) THEN
Tampilkan layar pesan LP-22
Tampilkan halaman selanjutnya
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-21
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-20
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-19

5.2.7.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

5.2.8 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-3.2 Menambah Data Member

Identifikasi/Nama : FS-3.2 Menambah Data Member


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data Member untuk menambah
data Member perangkat lunak SINATALI
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.8.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Menambah Data Member


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-2 TMember

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 62 dari 144


5.2.8.2 Spesifikasi Layar Menambah Data Member

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna MEMBER
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Password JK Tanggal Lahir Alamat Manipulasi
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
Descripsi Informasi txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
Gambar Wisata txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 63 dari 144


Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

cbxkategori FORM DAFTAR

txtNama depan txtNama Belakang

USERNAME txtusername txtEmail


PASSWORD txtpassword
USER cbxuser txtKata sandi
bntDAFTAR btnLOGIN
txtMasukkan kembali kata sandi

Tanggal Lahir

cbxTanggal cbxBulan cbxTahun


Descripsi Informasi
Gambar Wisata Jenis Kelamin
rdbtnPerempuan rdbtnLaki - laki
Descripsi Informasi Agama
Gambar Wisata
cbxHindu

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

txtAlamat Lengkap
Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata
btnRESET btnSUBMIT

5.2.8.3 Spesifikasi Query


ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-8 Menambahkan member INSERT INTO TMember VALUES (Nama,
baru pada TMember Id_member, TGL_lahir, JK, Alamat, Agama,
Password)

5.2.8.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


txtMember Nama TMember Input - NOT Nama dari
NULL member yang
mendaftar
txtid No TMember Input - NOT NO id dari

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 64 dari 144


NULL user yang
akan menjadi
member
Datetgllahir Tanggal TMember Input - NOT Tanggal lahir
Lahir NULL member
Cbbjk JK TMember Input - NOT Jenis kelamin
NULL member
Txtalamat Alamat TMember Input - NOT Alamat
NULL member
Txtpassword Password TMember Input - NOT Password
NULL yang dipakai
untuk login

5.2.8.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


btnTambah Button Jika diklik akan menjalankan algoritma ALGO-8

5.2.8.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-23 Saat btnTambah diklik, Mohon lengkapi data!
namun field
txtnama,txtid,datetgllahir,
cbbjk, txtpassword masih
ada yang kosong
LP-24 Saat btnTambah diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
koneksi ke basisdata beberapa saat lagi!
terputus
LP-25 Saat penambahan data Data telah berhasil ditambah!
berhasil dilakukan

5.2.8.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-8
Objek terkait : txtnama,txtid,datetgllahir,cbbjk, txtpassword, btnTambah

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 65 dari 144


Event : btnTambah onClick

Initial State (IS) :


Tabel TMember sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika terdapat field yang masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-23 Jika
berhasil mendaftar, akan ditampilkan layar pesan LP-25
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(Nama, Id_member, TGL_lahir, JK, Alamat, Username, Password))
THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layer pesan LP-24
ELSE
Jalankan query QUE-8
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-25
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-23

5.2.8.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

5.2.9 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-3.3 Mengubah Data Member

Identifikasi/Nama : FS-3.3 Mengubah Data Member


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data wisata untuk mengubah data
member perangkat lunak SINATALI
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.9.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Mengubah Data Member


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-2 TMember

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 66 dari 144


5.2.9.2 Spesifikasi Layar Mengubah Data Member

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna MEMBER
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Password JK Tanggal Lahir Alamat Manipulasi
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
Descripsi Informasi txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
Gambar Wisata txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.9.3 Spesifikasi Query


ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-9 Mengubah data member UPDATE TMember set nama=[nama],
pada TMember Id_member=[id member], JK=[JK],
Tgl_lahir=[tgl_lahir], Alamat=[Alamat],
Password=[Password]WHERE id_member
=[btnSave OnClick]

5.2.9.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


txtMember Nama TMember Input - NOT Nama dari
NULL member yang
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 67 dari 144
akan diubah
datanya
Txtid No TMember Input - NOT NO id dari user
NULL yang akan
menjadi member
Datetgllahir Tanggal TMember Input - NOT Tanggal lahir
Lahir NULL member
Cbbjk JK TMember Input - NOT Jenis kelamin
NULL member
Txtalamat Alamat TMember Input - NOT Alamat member
NULL
Txtpassword Password TMember Input - NOT Password yang
NULL dipakai untuk
login

5.2.9.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


btnsave Button Jika diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-9

5.2.9.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-26 Saat btnsave diklik, namun Data berhasil diperbaharui.
field txtnama, txtid,
datetgllahir, cbbjk,
txtpassword , masih ada
yang kosong
LP-27 Saat btnsave diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
koneksi ke basisdata beberapa saat lagi!
terputus
LP-28 Saat perubahan data Data telah diperbaharui!
berhasil dilakukan

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 68 dari 144


5.2.9.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-9
Objek terkait : txtnama, txtid, datetgllahir, cbbjk, txtalamat, txtpassword, btnSave
Event : btnSave onClick
Initial State (IS) :
Tabel Member sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika terdapat field yang masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-26 Jika berhasil
memperbaharui data member, akan ditampilkan layar pesan LP-28
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(nama, id_member, JK, Tgl_lahir, Alamat, Username, Password))
THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layer pesan LP-27
ELSE
Jalankan query QUE-9
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-28
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-26

5.2.9.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

5.2.10 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-3.4 Menghapus Data Member

Identifikasi/Nama : FS-3.4 Menghapus Data Member


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data wisata untuk menghapus data
member perangkat lunak SINATALI
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.10.1 Spesifikasi Tabel


Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Menghapus Data Member

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 69 dari 144


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-2 TMember

5.2.10.2 Spesifikasi Layar Menghapus Data Member

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna MEMBER
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Password JK Tanggal Lahir Alamat Manipulasi
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
Descripsi Informasi txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
Gambar Wisata txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtpasswor
txtid txtMember d
btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.10.3 Spesifikasi Query

ID Query Deskripsi Ekspresi Query


QUE-10 Menghapus data member Delete from TMember where
di TMember Id_member=[btndeleteOnClick]

5.2.10.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Tidak ada

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 70 dari 144


5.2.10.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


btnDelete Button Jika diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-10

5.2.10.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-29 Saat btnDelete diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
koneksi ke basisdata beberapa saat lagi!
terputus
LP-30 Saat penghapusan data Data telah berhasil dihapus!
berhasil dilakukan

5.2.10.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-10
Objek terkait : btnDelete
Event : btnDelete onClick
Initial State (IS) :
Tabel TMember sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika berhasil menghapus data member, akan ditampilkan layar pesan LP-30
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(id_member)) THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layer pesan LP-29
ELSE
Jalankan query QUE-10
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-30

5.2.10.8 Spesifikasi Report


Tidak ada.
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 71 dari 144
5.2.11 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-4.1 Mencari Data Admin

Identifikasi/Nama : FS-4.1 Mencari Data Admin


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data kategori untuk mencari data
admin perangkat lunak SINATALI
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.11.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Mencari Data Admin


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-3 TAdmin

5.2.11.2 Spesifikasi Layar Mencari Data Admin

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna ADMIN
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Password JK Tanggal Lahir Alamat Manipulasi
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 72 dari 144


5.2.11.3 Spesifikasi Query

ID Query Deskripsi Ekspresi Query


QUE-11 Mencari data admin di SELECT * FROM TAdmin WHERE
tabel Tadmin id_admin= [keyword masukan]

5.2.11.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


Txtsearch Search/ TAdmin Input - NULL Keyword
Pencarian pencarian data
admin pada sistem
informasi

5.2.11.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


Search Button Jika search diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-11

5.2.11.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-31 Saat search diklik tetapi Kosong
form txt masih kosong
LP-32 Saat search diklik, koneksi Tidak dapat melakukan koneksi! Silahkan coba
ke basisdata tidak dapat beberapa saat lagi!
dilakukan
LP-33 Saat search diklik tetapi Data admin yang Anda cari tidak ditemukan!
tidak terdapat data admin
dengan keyword masukan
LP-34 Saat search dklik dan Data Admin ditemukan, dan ditampilkan di layar
terdapat data admin
dengan keyword masukan

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 73 dari 144


5.2.11.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-11
Objek terkait : txtsearch, search
Event : btnsearch onClick

Initial State (IS) :


Tabel TAdmin sudah dibuat dan berisi data admin
Final State (FS) :
Jika txtsearch masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-31. Jika keyword
masukan cocok atau sesuai dengan salah satu data member, akan ditampilkan layar
pesan LP-34 dan pengguna akan diarahkan ke halaman selanjutnya, jika gagal akan
ditampilkan layar pesan LP-33
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(txtkeyword)) THEN
IF (koneksi berhasil) THEN
Jalankan query Result=QUE-11
IF (IsNotNULL(Result)) THEN
Tampilkan layar pesan LP-34
Tampilkan halaman selanjutnya
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-33
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-32
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-31

5.2.11.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

5.2.12 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-4.2 Menambah Data Admin

Identifikasi/Nama : FS-4.2 Menambah Data Admin


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data kategori untuk menambah
data admin perangkat lunak SINATALI
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 74 dari 144
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.12.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Menambah Data Admin


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-3 TAdmin

5.2.12.2 Spesifikasi Layar Menambah Data Admin

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna ADMIN
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Password JK Tanggal Lahir Alamat Manipulasi
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.12.3 Spesifikasi Query

ID Query Deskripsi Ekspresi Query


QUE-12 Menambahkan admin baru INSERT INTO TAdmin VALUES (Nama,
pada TAdmin Id_member, TGL_lahir, JK, Alamat, Agama,

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 75 dari 144


Password)

5.2.12.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


Txtadmin Nama TAdmin Input - NOT Nama dari admin
NULL yang mendaftar
Txtid No TAdmin Input - NOT No id dari user
NULL yang akan
menjadi admin
Datetgllahir Tanggal TAdmin Input - NOT Tanggal lahir
Lahir NULL admin
Cbbjk JK TAdmin Input - NOT Jenis kelamin
NULL admin
Txtalamat Alamat TAdmin Input - NOT Alamat admin
NULL
Txtpassword Password TAdmin Input - NOT Password yang
NULL dipakai untuk
login

5.2.12.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


btnTambah Button Jika diklik akan menjalankan algoritma ALGO-
12

5.2.12.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-35 Saat btnTambah diklik, Mohon lengkapi data!
namun field
txtnama,txtid,datetgllahir,
cbbjk, txtpassword masih
ada yang kosong
LP-36 Saat btnTambah diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
koneksi ke basisdata beberapa saat lagi!

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 76 dari 144


terputus
LP-37 Saat penambahan data Data telah berhasil ditambah!
berhasil dilakukan

5.2.12.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-12
Objek terkait : txtnama,txtid,datetgllahir,cbbjk, txtpassword, btnTambah
Event : btnTambah onClick

Initial State (IS) :


Tabel TAdmin sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika terdapat field yang masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-35 Jika
berhasil mendaftar, akan ditampilkan layar pesan LP-37
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(Nama, Id_admin, TGL_lahir, JK, Alamat, Username, Password))
THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layer pesan LP-36
ELSE
Jalankan query QUE-12
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-37
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-35

5.2.12.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

5.2.13 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-4.3 Mengubah Data Admin

Identifikasi/Nama : FS-4.3 Mengubah Data Admin

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 77 dari 144


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data admin untuk mengubah data
admin perangkat lunak SINATALI
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.13.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Mengubah Data Admin


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-3 TAdmin

5.2.13.2 Spesifikasi Layar Mengubah Data Admin

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna ADMIN
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Password JK Tanggal Lahir Alamat Manipulasi
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.13.3 Spesifikasi Query


ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-13 Mengubah data admin UPDATE TAdmin set nama=[nama],
pada TAdmin Id_admin=[id member], JK=[JK],

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 78 dari 144


Tgl_lahir=[tgl_lahir], Alamat=[Alamat],
Password=[Password]WHERE id_admin
=[btnSave OnClick]

5.2.13.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


txtadmin Nama TAdmin Input - NOT Nama dari admin
NULL yang mendaftar
txtid No TAdmin Input - NOT No id dari user
NULL yang akan
menjadi admin
Datetgllahir Tanggal TAdmin Input - NOT Tanggal lahir
Lahir NULL admin
Cbbjk JK TAdmin Input - NOT Jenis kelamin
NULL admin
Txtalamat Alamat TAdmin Input - NOT Alamat admin
NULL
Txtpassword Password TAdmin Input - NOT Password yang
NULL dipakai untuk
login

5.2.13.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


btnsave Button Jika diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-13

5.2.13.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-38 Saat btnsave diklik, namun Data berhasil diperbaharui.
field txtnama, txtid,
datetgllahir, cbbjk,
txtpassword , masih ada
yang kosong

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 79 dari 144


LP-39 Saat btnsave diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
koneksi ke basisdata beberapa saat lagi!
terputus
LP-40 Saat perubahan data Data telah diperbaharui!
berhasil dilakukan

5.2.13.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-13
Objek terkait : txtnama, txtid, datetgllahir, cbbjk, txtalamat, txtusername, txtpassword,
btnSave
Event : btnSave onClick
Initial State (IS) :
Tabel TAdmin sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika terdapat field yang masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-38 Jika
berhasil memperbaharui akun, akan ditampilkan layar pesan LP-40
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(nama, id_admin, JK, Tgl_lahir, Alamat, Username, Password)) THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layer pesan LP-39
ELSE
Jalankan query QUE-13
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-40
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-38

5.2.13.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 80 dari 144


5.2.14 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-4.4 Menghapus Data Admin

Identifikasi/Nama : FS-4.4 Menghapus Data Admin


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data admin untuk menghapus data
admin perangkat lunak SINATALI
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.14.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Menghapus Data Admin


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-3 TAdmin

5.2.14.2 Spesifikasi Layar Menghapus Data Admin

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna ADMIN
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Password JK Tanggal Lahir Alamat Manipulasi
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat
txtMemb
txtid
er txtpassword btnJK cbxtgl cbxbln cbxtahun txtalamat

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 81 dari 144


5.2.14.3 Spesifikasi Query
ID Query Deskripsi Ekspresi Query
QUE-14 Menghapus data admin di Delete from TAdmin where
tabel TAdmin Id_Admin=[btndeleteOnClick]

5.2.14.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Tidak Ada

5.2.14.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


btnDelete Button Jika diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-14

5.2.14.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-41 Saat btnDelete diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
koneksi ke basisdata beberapa saat lagi!
terputus
LP-42 Saat penghapusan data Data telah berhasil dihapus!
berhasil dilakukan

5.2.14.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-14
Objek terkait : btnDelete
Event : btnDelete onClick
Initial State (IS) :
Tabel TAdmin sudah dibuat dan berisi data admin
Final State (FS) :
Jika berhasil menghapus data admin, akan ditampilkan layar pesan LP-42
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(id_admin)) THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layer pesan LP-41

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 82 dari 144


ELSE
Jalankan query QUE-14
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-42

5.2.14.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

5.2.15 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-5.1 Mencari Data Kategori

Identifikasi/Nama : FS-5.1 Mencari Data Kategori


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data kategori untuk mencari data
kategori perangkat lunak SINATALI
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.15.1 Spesifikasi Tabel


Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Mencari Data Kategori
No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-4 TKategori

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 83 dari 144


5.2.15.2 Spesifikasi Layar Utama

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna KATEGORI
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Kategori Id_Kategori Manipulasi
txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

Descripsi Informasi txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori


Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.15.3 Spesifikasi Query

ID Query Deskripsi Ekspresi Query


QUE-15 Mencari data kategori di SELECT * FROM TKategori WHERE
tabel TKategori berelasi (Nama_kategori like txtNama OR
dengan table TWisata id_kategori like id_kategori OR wisata like
txtnamawisata )

5.2.15.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Que I/O Forma Validasi Keterang


ry t an
txtSearch Search/ Pencarian TKategori Inpu - NOT Keyword
t NULL pencaria

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 84 dari 144


n
kategori
wisata
pada
sistem
informas
i

5.2.15.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


Search Button Jika search diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-15

5.2.15.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-43 Saat search diklik tetapi Kosong
form txtkeyword masih
kosong
LP-44 Saat search diklik, koneksi Tidak dapat melakukan koneksi! Silahkan coba
ke basisdata tidak dapat beberapa saat lagi!
dilakukan
LP-45 Saat search diklik tetapi Kategori yang Anda cari tidak ditemukan!
tidak terdapat data kategori
dengan keyword masukan
LP-46 Saat search dklik dan Kategori ditemukan, dan ditampilkan di layar
terdapat data kategori
dengan keyword masukan

5.2.15.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-15
Objek terkait : txtsearch, search

Event : search onClick

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 85 dari 144


Initial State (IS) :
Tabel TKategori sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika txtsearch masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-43. Jika keyword
masukan cocok atau sesuai dengan salah satu data wisata, akan ditampilkan layar pesan
LP-46 dan pengguna akan diarahkan ke halaman selanjutnya, jika gagal akan
ditampilkan layar pesan LP-45
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(txtkeyword)) THEN
IF (koneksi berhasil) THEN
Jalankan query Result=QUE-15
IF (IsNotNULL(Result)) THEN
Tampilkan layar pesan LP-46
Tampilkan halaman selanjutnya
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-45
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-44
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-43

5.2.15.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

5.2.16 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-5.2 Menambah Data Kategori

Identifikasi/Nama : FS-5.2 Menambah Data Kategori


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data kategori untuk menambah
data kategori perangkat lunak SINATALI
Jenis : Form Entry Columnar

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 86 dari 144


5.2.16.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Menambah Data Kategori


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-4 TKategori

5.2.16.2 Spesifikasi Layar Menambah Data Kategori

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna KATEGORI
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Kategori Id_Kategori Manipulasi
txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

Descripsi Informasi txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori


Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.16.3 Spesifikasi Query

ID Query Deskripsi Ekspresi Query


QUE-16 Menambahkan data INSERT INTO TKategori VALUES
Kategori wisata pada tabel (Nama_kategori, Id_Kategori)
Tkategori

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 87 dari 144


5.2.16.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


txtNama_Kategori Nama TKategori Input - NOT Nama kategori
Kategori NULL yang akan
ditambahkan
Txtid_Kategori Id TKategori Input - NOT ID kategori
Kategori NULL yang akan
ditambahkan

5.2.16.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


btnTambah Button Jika diklik akan menjalankan algoritma ALGO-
16

5.2.16.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-47 Saat btnTambah diklik, Mohon lengkapi data!
namun txtnama atau txt
yang lain masih ada yang
kosong
LP-48 Saat btnTambah diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
koneksi ke basisdata beberapa saat lagi!
terputus
LP-49 Saat penambahan data Data telah berhasil ditambah!
berhasil dilakukan

5.2.16.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-16
Objek terkait : Txtid_Kategori, txtNama_Kategori, btnTambah
Event : btnTambah onClick

Initial State (IS) :


Tabel TKategori sudah dibuat
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 88 dari 144
Final State (FS) :
Jika terdapat field yang masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-47 Jika
berhasil menambahkan kategori, akan ditampilkan layar pesan LP-49
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(nama_kategori, id_kategori)) THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layer pesan LP-48
ELSE
Jalankan query QUE-16
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-49
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-47

5.2.16.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

5.2.17 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-5.3 Mengubah Data Kategori

Identifikasi/Nama : FS-5.3 Mengubah Data Kategori


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data kategori untuk mengubah data
kategori perangkat lunak SINATALI
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.17.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Mengubah Data Kategori


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-4 TKategori

5.2.17.2 Spesifikasi Layar Mengubah Data Kategori

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 89 dari 144


Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna KATEGORI
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Kategori Id_Kategori Manipulasi
txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

Descripsi Informasi txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori


Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.17.3 Spesifikasi Query

ID Query Deskripsi Ekspresi Query


QUE-17 Mengubah kategori wisata UPDATE TKategori set
pada TKategori nama_kategori=[nama_kategori],
id_kategori=[id kategori] WHERE
id_kategori =[btnsave OnClick]

5.2.17.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Label Field Tabel/Query I/O Format Validasi Keterangan


txtNama_Kategori Nama TKategori Input - NOT Nama kategori
Kategori NULL yang akan
ditambahkan

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 90 dari 144


Txtid_Kategori Id TKategori Input - NOT ID kategori
Kategori NULL yang akan
ditambahkan

5.2.17.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


btnSave Button Jika diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-17

5.2.17.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-50 Saat btnsave diklik, namun Mohon lengkapi data!
txtNama_Kategori, dan Id
Kategori masih ada yang
kosong
LP-51 Saat btnsave diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
koneksi ke basisdata beberapa saat lagi!
terputus
LP-52 Saat perubahan data Data telah diperbaharui!
berhasil dilakukan

5.2.17.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-17
Objek terkait : Txtid_Kategori, txtNama_Kategori, btnsave
Event : btnsave onClick
Initial State (IS) :
Tabel TKategori sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika terdapat field yang masih kosong, akan ditampilkan layar pesan LP-50 Jika
berhasil meperbaharui data kategori, akan ditampilkan layar pesan LP-52
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(Txtid_Kategori, txtNama_Kategori)) THEN
IF (koneksi putus) THEN

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 91 dari 144


Tampilkan layer pesan LP-51
ELSE
Jalankan query QUE-17
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-52
ELSE
Tampilkan layar pesan LP-50

5.2.17.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

5.2.18 Spesifikasi Fungsi/Proses FS-5.4 Menghapus Data Kategori

Identifikasi/Nama : FS-5.4 Menghapus Data Kategori


Deskripsi Isi : Proses ini menerima pengolahan data kategori untuk menghapus
data kategori perangkat lunak SINATALI
Jenis : Form Entry Columnar

5.2.18.1 Spesifikasi Tabel

Daftar Tabel untuk Fungsi/Proses Menghapus Data Kategori


No Kode Tabel Nama Tabel
1. TAB-4 TKategori

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 92 dari 144


5.2.18.2 Spesifikasi Layar Menghapus Data Kategori

Search

Logo Sistem SINATALI


BERANDA WISATA PROFIL MEMBER TENTANG KAMI

FORM TAMBAH DATA


Pengguna KATEGORI
Gambar
user yg telah
login
NO Nama Kategori Id_Kategori Manipulasi
txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori

Descripsi Informasi txtid txtNama_Kategori Txtid_Kategori


Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

Descripsi Informasi
Gambar Wisata

5.2.18.3 Spesifikasi Query

ID Query Deskripsi Ekspresi Query


QUE-18 Menghapus data kategori Delete from TKategori where
wisata di TKategori Id_Kategori=[btnDeleteOnClick]

5.2.18.4 Spesifikasi Field Data pada Layar

Tidak Ada

5.2.18.5 Spesifikasi Function Key/Objek-Objek Pada Layar

Id_Objek Jenis Keterangan


btnDelete Button Jika diklik akan menjalankan algoritma
ALGO-18

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 93 dari 144


5.2.18.6 Spesifikasi Layar Pesan

Id_Pesan Waktu Kemunculan Isi Pesan


LP-53 Saat btnhapus diklik, Koneksi ke basisdata terputus! Silakan coba
koneksi ke basisdata beberapa saat lagi!
terputus
LP-54 Saat penghapusan data Data telah berhasil dihapus!
berhasil dilakukan

5.2.18.7 Spesifikasi Proses/Algoritma

Id Proses : ALGO-18
Objek terkait : btnDelete
Event : btnDelete onClick
Initial State (IS) :
Tabel TKategori sudah dibuat
Final State (FS) :
Jika berhasil menghapus data kategori wisata, akan ditampilkan layar pesan LP-54
Spesifikasi Proses/Algoritma :
IF (IsNotEmpty(id_kategori)) THEN
IF (koneksi putus) THEN
Tampilkan layer pesan LP-53
ELSE
Jalankan query QUE-18
IF (berhasil) THEN
Tampilkan layar pesan LP-54

5.2.18.8 Spesifikasi Report

Tidak ada.

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 94 dari 144


5.3 Dekomposisi Fisik Modul
Tabel 5- 5 Dekomposisi Fisik Modul
Nama Direktori Nama File Nama Modul Nama Fungsi Keteranga
n
C:/xampp/htdocs/ Validasi.php UTAMA Validasi Pengguna
project/index/uta
ma/
C:/xampp/htdocs/ Koneksi.php UTAMA Koneksi ke Database
project/index/uta
ma/
C:/xampp/htdocs/ Tampilanutama.php UTAMA Menampilkan Data
project/index/uta Wisata
ma/
C:/xampp/htdocs/ Contentfileweb.css CONTENT Memperindah
project/index/tem
tampilan web
plate/content/
C:/xampp/htdocs/ Insertwisata.php WISATA Penambahan Data
project/index/wis Wisata
ata/
C:/xampp/htdocs/ Valinsertwisata WISATA Memvalidasi
project/index/wis Penambahan Data
ata/ Wisata
C:/xampp/htdocs/ Hapuswisata.php WISATA Penghapusan Data
project/index/wis Wisata
ata/
C:/xampp/htdocs/ Updatewisata.php WISATA Pengubahan Data
project/index/wis Wisata
ata/
C:/xampp/htdocs/ Valupdatewisata.php WISATA Memvalidasi
project/index/wis Pengubahan Data
ata/ Wisata
C:/xampp/htdocs/ Viewwisata.php WISATA Penampilkan Data
project/index/wis Wisata
ata/
C:/xampp/htdocs/ Insertkategoriwisata. KATEGORI Penambahan Data
project/index/wis php Kategori Wisata
ata/
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 95 dari 144
Nama Direktori Nama File Nama Modul Nama Fungsi Keteranga
n
C:/xampp/htdocs/ Valinsertkategoriwis KATEGORI Validasi
project/index/wis ata.php Penambahan Data
ata/ Kategori Wisata
C:/xampp/htdocs/ Hapuskategoriwisata KATEGORI Hapus Data Kategori
project/index/wis .php Wisata
ata/
C:/xampp/htdocs/ Updatekategoriwista. KATEGORI Pengubahan Data
project/index/wis php Kategori Wisata
ata/
C:/xampp/htdocs/ Valupdatekategoriwi KATEGORI Validasi Pengubahan
project/index/wis sata.php Data Kategori
ata/ Wisata
C:/xampp/htdocs/ Viewkategoriwisata. KATEGORI Menampilkan Data
project/index/wis php Kategori Wisata
ata/
C:/xampp/htdocs/ Insertmember.php MEMBER Menambah Data
project/index/me Member
mber/
C:/xampp/htdocs/ Valinsertmember.ph MEMBER Memvalidasi
project/index/me p Penambahan Data
mber/ Member
C:/xampp/htdocs/ Hapusmember.php MEMBER Menghapus Data
project/index/me Member
mber/
C:/xampp/htdocs/ Updatemember.php MEMBER Pengubahan Data
project/index/me Member
mber/
C:/xampp/htdocs/ Valupdatemember.p MEMBER Validasi Pengubahan
project/index/me hp Data Member
mber/
C:/xampp/htdocs/ Viewmember MEMBER Melihat Data
project/index/me Member
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 96 dari 144
Nama Direktori Nama File Nama Modul Nama Fungsi Keteranga
n
mber/
C:/xampp/htdocs/ Insertadmin.php ADMIN Menambah Data
project/index/ad Admin
min/
C:/xampp/htdocs/ Valinsertadmin.php ADMIN Memvalidasi
project/index/ad Penambahan Data
min/ Admin
C:/xampp/htdocs/ Hapusadmin.php ADMIN Menghapus Data
project/index/ad Admin
min/
C:/xampp/htdocs/ Updateadmin.php ADMIN Pengubahan Data
project/index/ad Admin
min/
C:/xampp/htdocs/ Valupdateadmin.php ADMIN Validasi Pengubahan
project/index/ad Data Admin
min/
C:/xampp/htdocs/ Viewadmin ADMIN Melihat Data Admin
project/index/ad
min/

5.4 Matriks Kerunutan

Tabel 5- 6 Matriks Kerunutan


ID Kebutuhan ID Fungsi/Proses Keterangan
(SKPL-F-01.0) SINATALI FS-1.1 Validasi Pengguna
(SKPL-F-02.0) SINATALI FS-1.2.1 Pengolahan Data Wisata
(SKPL-F-02.1) SINATALI FS-1.2.1.1 Pencarian Data Wisata
(SKPL-F-02.2) SINATALI FS-1.2.1.2 Penambahan Data Wisata
(SKPL-F-02.3) SINATALI FS-1.2.1.3 Pengubahan Data Wisata
(SKPL-F-02.4) SINATALI FS-1.2.1.4 Penghapusan Data Wisata
(SKPL-F-03.0) SINATALI FS-1.2.2 Pengolahan Data Member

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 97 dari 144


ID Kebutuhan ID Fungsi/Proses Keterangan
(SKPL-F-03.1) SINATALI FS-1.2.2.1 Pencarian Data Member
(SKPL-F-03.2) SINATALI FS-1.2.2.2 Penambahan Data Member
(SKPL-F-03.3) SINATALI FS-1.2.2.3 Pengubahan Data Member
(SKPL-F-03.4) SINATALI FS-1.2.2.4 Penghapusan Data Member
(SKPL-F-04.0) SINATALI FS-1.2.3 Pengolahan Data Admin
(SKPL-F-04.1) SINATALI FS-1.2.3.1 Pencarian Data Admin
(SKPL-F-04.2) SINATALI FS-1.2.3.2 Penambahan Data Admin
(SKPL-F-04.3) SINATALI FS-1.2.3.3 Pengubahan Data Admin
(SKPL-F-04.4) SINATALI FS-1.2.3.4 Penghapusan Data Admin
(SKPL-F-05.0) SINATALI FS-1.2.4 Pengolahan Data Kategori
Wisata
(SKPL-F-05.1) SINATALI FS-1.2.4.1 Pencarian Data Kategori
(SKPL-F-05.2) SINATALI FS-1.2.4.2 Penambahan Data Kategori
(SKPL-F-05.3) SINATALI FS-1.2.4.3 Pengubahan Data Kategori
(SKPL-F-05.4) SINATALI FS-1.2.4.4 Penghapusan Data Kategori

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 98 dari 144


BAB VI
PENGUJIAN PERANGKAT LUNAK

6.1 Lingkungan Pengujian

6.1.1 Perangkat Lunak Pengujian

Perangkat lunak yang dipakai dalam pengujian SINATALI memiliki spesifikasi sebagai
berikut :
1. Sistem Operasi Windows XP, Windows 7 atau Widows 8, berfungsi sebagai platform
tempat aplikasi dijalankan.
2. Basis data MySQL versi 5.0, berfungsi untuk melakukan pengujian basis data yang
membangun perangkat lunak SINATALI
3. Aplikasi Mozilla firefox sebagai perangkat pengujian pada web.

6.1.2 Perangkat Keras Pengujian

Perangkat keras yang digunakan dalam pengujian SINATALI adalah :


1. Komputer, dengan spesifikasi :
a. prosesor Pentium IV 1,4 GHz
b. memori utama 512 MB
c. LAN Card
2. Mouse sebagai peralatan antarmuka.
3. Keyboard sebagai peralatan antarmuka.
4. Monitor 17 inci sebagai peralatan antarmuka.
5. Modem untuk koneksi Internet

6.2 Material Pengujian


1. Listing program SINATALI.
2. Spesifikasi program SINATALI.
3. Petunjuk penggunaan (user manual) SINATALI.

6.3 Sumber Daya Manusia


Sumber daya manusia yang terlibat dalam kegiatan pengujian aplikasi SINATALI berjumlah
lima orang dengan tingkat keahlian dan kriteria sebagai berikut :
1. Memiliki pemahaman tentang metode dan teknik pengujian perangkat lunak yang
benar.
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 99 dari 144
2. Memiliki kemampuan untuk mencari kesalahan yang terdapat pada aplikasi dan cara
penanganan untuk memperbaikinya.
3. Mengerti penggunaan SINATALI.
4. Memahami spesifikasi dan desain aplikasi SINATALI

6.4 Prosedur Umum Pengujian

6.4.1 Pengenalan dan Latihan

Pada pengujian perangkat lunak tidak dilakukan pengenalan dan pelatihan terhadap perangkat
lunak SINATALI dengan anggapan penguji telah memiliki pengetahuan tentang SINATALI
itu sendiri selama proses pengembangannya.

6.4.2 Persiapan Awal

Persiapan-persiapan yang dilakukan sebelum melakukan pengujian meliputi:


1. Instalasi SINATALI
2. Penyiapan Basis Data.
3. Penyiapan skenario pengujian untuk memeriksa kebenaran program

6.4.2.1 Persiapan Prosedural

Untuk melakukan kegiatan pengujian aplikasi SINATALI, tidak diperlukan izin khusus karena
dilakukan di laptop pengembang.

6.4.2.2 Persiapan Perangkat Keras

Perangkat keras yang perlu disiapkan untuk kegiatan pengujian adalah sebagai berikut :
1. 1 perangkat computer/laptop yang dilengkapi dengan :
 1 harddisk dengan kapasitas minimum 80 GB
 1 colour monitor VGA pada perangkat yang sama tempat harddisk berada
 512 MB RAM (minimum)
 1 keyboard
 1 mouse
 4 USB Drive
2. 1 modem
3. 1 LAN card

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 100 dari


144
6.4.2.3 Persiapan Perangkat Lunak

Persiapan yang dilakukan untuk kegiatan pengujian perangkat lunak adalah sebagai berikut :
1. Sistem Operasi Windows sudah di-install dalam computer/laptop
2. Menginstal XAMPP dan Basis data SINATALI telah tersimpan dalam harddisk
komputer server tempat penyimpanan serta berada dalam kondisi siap akses.
3. Aplikasi web browser telah ter-install dalam harddisk dan dapat berfungsi dengan
baik..

6.4.3 Pelaksanaan

Strategi pengujian yang dilakukan ialah pengujian secara totalitas dengan melihat
fungsional yang diberikan oleh perangkat lunak. Pengujian didasarkan pada kebutuhan yang
harus dipenuhi oleh SINATALI. Dengan demikian, pengujian tidak didasarkan pada
modularitas aplikasi tetapi lebih didasarkan pada kebenaran fungsionalitas yang harusnya
dicapai. Tingkat pengujian dibagi menjadi pengujian sistem dan pengujian unit. Pengujian
tidak dilakukan pada lingkungan operasional yang sesungguhnya, tetapi pada salah satu
komputer tim pengembang.

6.4.4 Pelaporan Hasil

Dokumen hasil pengujian SINATALI akan diserahkan kepada pihak-pihak sebagai berikut :
1. Tim Pengembang
Dokumen ini akan digunakan oleh tim pengembang sebagai referensi untuk melakukan
proses analisis terhadap kualitas perangkat lunak serta perbaikan dan pemeliharaan
yang perlu dilakukan, sekaligus sebagai referensi untuk pengembangan lebih lanjut
dari aplikasi ini.

2. Pengguna
Pengguna dapat memanfaatkan dokumen ini untuk memahami nature perangkat lunak
sehingga dapat membedakan kesalahan mana yang disebabkan oleh pengguna sendiri
dan kesalahan mana yang memang terjadi dalam perangkat lunak itu sendiri.

6.5 Identifikasi dan Rencana Pengujian


Rencana Pengujian akan dibagi dalam beberapa kelas uji dengan butir pengujian yang
akan dilakukan adalah sebagai berikut :
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 101 dari
144
Tabel 6- 1 Rencana Pengujian SINATALI
Identifikasi Tingkat Jenis
Kelas Uji Butir Uji Jadwal
SKPL PDHUPL Pengujian Pengujian
Validasi Validasi SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box
unit 01 Juli
Pengguna Pengguna 01.0 F-01
2015
SINATALI
Mengelola Mencari (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
unit
Data Data Wisata 02.1) F-21 2015
Wisata SINATALI
Menambah (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
unit
Data Wisata 02.2) F-22 2015
SINATALI
Mengubah (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
unit
Data Wisata 02.3) F-23 2015
SINATALI
Menghapus (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
unit
Data Wisata 02.4) F-24 2015
SINATALI
Mencari (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
unit
Data 03.1) F-31 2015
Member SINATALI
Menambah (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
unit
Data 03.2) F-32 2015
Mengelola
Member SINATALI
Data
Mengubah (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
Member unit
Data 03.3) F-33 2015
Member SINATALI
Menghapus (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
unit
Data 03.4) F-34 2015
Member SINATALI

Mengelola Mencari (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli


unit
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 102 dari
144
Kelas Uji Butir Uji Identifikasi Tingkat Jenis Jadwal
Data Data Admin 04.1) F-41 Pengujian Pengujian 2015
Admin SINATALI
Menambah (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
unit
Data Admin 04.2) F-42 2015
SINATALI
Mengubah (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
unit
Data Admin 04.3) F-43 2015
SINATALI
Menghapus (SKPL-F- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
unit
Data Admin 04.4) F-44 2015
SINATALI
Mencari (SKPL-F- Pengujian Black Box 01 Juli
PDHUPL- unit
Data 05.1) 2015
F-51
Kategori SINATALI
Menambah (SKPL-F- Pengujian Black Box 01 Juli
PDHUPL- unit
Data 05.2) 2015
Mengelola F-52
Kategori SINATALI
Data
Mengubah (SKPL-F- Pengujian Black Box 01 Juli
Kategori PDHUPL- unit
Data 05.3) 2015
F-53
Kategori SINATALI
Menghapus (SKPL-F- Pengujian 01 Juli
PDHUPL- unit
Data 05.4) Black Box 2015
F-54
Kategori SINATALI
(SKPL-NF- Black Box 01 Juli
Tampilan PDHUPL- Pengujian
Pengujian 01.0) 2015
Interface NF-01 Sistem
Antarmuk SINATALI
a (SKPL-NF- Pengujian Black Box 01 Juli
PDHUPL- Sistem
Bahasa 02.0) 2015
NF-02
SINATALI
Atribut Portability (SKPL-NF- PDHUPL- Pengujian Black Box 01 Juli
Sistem
Sistem 03.0) NF-03 2015

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 103 dari


144
Kelas Uji Butir Uji Identifikasi Tingkat Jenis Jadwal
Perangkat SINATALI Pengujian Pengujian
Lunak Security/Ke (SKPL-NF- Pengujian Black Box 01 Juli
PDHUPL- Sistem
amanan 04.0) 2015
NF-04
SINATALI
Avaibility/ (SKPL-NF- Pengujian Black Box 01 Juli
PDHUPL- Sistem
Ketersediaa 05.0) 2015
NF-05
n Koneksi SINATALI
Avaibility (SKPL-NF- Pengujian Black Box 01 Juli
Performan PDHUPL- Sistem
06.0) 2015
si NF-06
SINATALI
Respon (SKPL-NF- Pengujian Black Box 01 Juli
PDHUPL- Sistem
Time/Wakt 07.0) 2015
NF-07
u Tanggap SINATALI

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 104 dari


144
6.6 Deskripsi dan Hasil Uji

6.6.1 Pengujian Antarmuka


6.6.1.1 Interface
Prosedur Keluaran yang Kriteria Evaluasi Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Masukan Kesimpulan
Pengujian diharapkan Hasil didapat
PDHUPL- Tampilan Melihat tampilan Masuk ke User akan mudah Setiap menu Pengguna dapat Diterima
NF-01 antarmuka menu dan sub- tampilan setiap mengerti cara mudah digunakan mengoperasikan
menggunakan subnya secara menu menggunakan oleh pengguna SINATALI dengan
Graphical User keseluruhan SINATALI mudah
Interface,
Perangkat lunak
memiliki
tampilan berserta
cara pemakaian
yang mudah
dimengerti

6.6.1.2 Bahasa
Keluaran yang Kriteria Evaluasi Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Masukan Kesimpulan
diharapkan Hasil didapat
PDHUPL- Perangkat lunak Menjalankan Masuk ke Sistem Sistem Sistem Diterima
NF-02 berjalan menggunakan sistem dan melihat menu- menggunakan menggunakan menggunakan
Bahasa Indonesia dan penggunaan bahasa menu yang Bahasa Bahasa Indonesia Bahasa Indonesia
Bahasa Inggris karena pada sistem ada pada Indonesia dan dan bahasa Inggris dan bahasa
ditujukan untuk sistem bahasa Inggris pada seluruh Inggris pada
pengguna umum yang baik dan tampilan seluruh fungsinya
untuk kemudahan pengguna dan pengguna
penggunaan mudah mengerti umum mudah
setiap menu menggunakannya

6.6.2 Atribut Sistem Perangkat Lunak


6.6.2.1 Portability
Prosedur Keluaran yang Kriteria Evaluasi Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Masukan Kesimpulan
Pengujian diharapkan Hasil didapat
PDHUPL- Mampu bekerja sesuai Menjalankan Menginstal Sistem berjalan Komputer dengan Sistem tidak Diterima
NF-03 dengan requirement aplikasi pada kelengkapan dengan baik spesifikasi yang dapat
hardware yang komputer lain sistem pada lebih rendah tidak memvalidasi
disetujui yang memiliki perangkat dapat menjalankan upaya instalasi
spesifikasi lebih komputer system (termasuk pada perangkat
rendah daripada yang kelengkapan system yang memiliki
kebutuhan berbeda seperti aplikasi spesifikasi lebih
minimum untuk basis data) rendah

6.6.2.2 Security

Keluaran yang Kriteria Evaluasi Hasil yang


Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Masukan Kesimpulan
diharapkan Hasil didapat
PDHUPL- Perangkat lunak tidak Login sebagai Login Sistem dapat Pengguna yang tidak Sistem dapat Diterima
NF-04 dapat digunakan oleh salah seorang user, sebagai mem-validasi memiliki kewenagan memvalidasi
pihak yang misalnya salah apakah (hak upaya
tidak berwenang atau Admin kemudian seorang pengguna itu akses) untuk akses oleh
setiap orang memiliki mencoba pengguna memiliki hak melakukan aktivitas pengguna
kewenangan yang menghapus data akses untuk tertentu, sistem dapat
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 106 dari
144
terbatas. member. melakukan menampilkan pesan
penghapusan error hak akses.
data siswa atau
tidak

6.6.3 Performansi
6.6.3.1 Avaibility/Ketersediaan Koneksi
Keluaran yang Kriteria Evaluasi Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Masukan Kesimpulan
diharapkan Hasil didapat
PDHUPL- Pengaksesan Melakukan akses - Sistem dapat Sistem dapat diakses Sistem dapat Diterima
NF-05 SINATALI ke system berjalan lancar melalui jaringan diakses melalui
berhubungan dengan menggunakan menggunakan internet jaringan internet
koneksi koneksi akses internet
Internet/jaringan. internet/jaringan
Tanpa jaringan
internet, perangkat
lunak tidak akan bisa
diakses

6.6.3.2 Avaibility/Pengaksesan

Keluaran yang Kriteria Evaluasi Hasil yang


Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Masukan Kesimpulan
diharapkan Hasil didapat
PDHUPL- Pengaksesan Membuka sistem - System dapat sistem tetap berjalan Sistem dapat Diterima
NF-06 SINATALI dalam waktu yang berjalan dengan baik berjalan
berhubungan dengan bersamaan meskipun mesikpun banyak
diaksesnya SINATALI. menggunakan banyak yang yang mengakses
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 107 dari
144
Perangkat lunak bisa jaringan internet mengakses
diakses secara
bersamaan maksimal
500 orang

6.6.3.3 Respon Time

Keluaran yang Kriteria Evaluasi Hasil yang


Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Masukan Kesimpulan
diharapkan Hasil didapat
PDHUPL- Kecepatan respon Menguji kecepatan Keyword Sistem dapat Waktu respon dalam Sistem dapat Diterima
NF-07 sekitar 30 detik. Sistem respon sistem maupun memberikat memberikan output menampilkan
menampilkan output dalam memberikut link ke output yang tidak membutuhkan output dengan
sesuai permintaan output pengguna halaman sesuai waktu yang lama cepat.
pengguna. lain dalam permintaan (maksimal 30 detik)
sistem dengan waktu
respon yang
cepat

6.6.4 Validasi Pengguna


Kriteria Evaluasi Keluaran yang
Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Masukan Hasil yang didapat Kesimpulan
Hasil diharapkan
PDHUPL- Melakukanvalidasi 1. Pada tampilan utama 1. Ditampilkan Username : Data Data Diterima
F-01 kepada system SINATALI, menu utama “2134” admin/member admin/member
admin/member yang terdapat form login system dari Password : dengan username dengan
ada di dalam basis 2. Pengguna memasukkan pengguna jika “abc123” 2134 yang username 2134
data SINATALI username pada text field username tersimpan di data yang tersimpan
sesuai dengan area username dan dan password admin/member di data
masukan username password pada text diisi jika user berhasil login dan admin/member
dan password area password tersebut ada di muncul halaman berhasil login

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 108 dari


144
ADMIN/MEMBER 3. klik "user sebagai" lalu dalam basis utama dan muncul
login data dan halaman utama
koneksi ke
basis data
tidak gagal / Username : Pesan gagal : Tidak bias login Diterima
terputus “2134” “Data belum jika salah satu
2. Ditampilkan Password : lengkap!” form login
pesan gagal (tidak belum terisi
jika salah mengisikan
satunya atau salah
kedua form satu/kedua
login kosong field input)
3. Ditampilkan “”
pesan gagal Username : Pesan gagal : Data admin Diterima
jika username “109000000” “Maaf, username yang tidak
dan password Password : tersimpan tidak
yang dan password
“wsd13442” dapat
dimasukkan belum terdaftar” melakukan login
tidak terdaftar

6.6.5 Pengelolaan Data Wisata


6.6.5.1 Mencari Data Wisata
Keluaran yang Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Kriteria Evaluasi Hasil Masukan Kesimpulan
diharapkan didapat
PDHUPL-F-21 Perangkat lunak 1. Memilih menu 1. Data wisata Id_Wisata Informasi yang Informasi yang Diterima
mampu mencari “Fungsi - yang tersimpan tersimpan tersimpan
data wisata. Pengelolaan dalam TWisata mengenai wisata mengenai
Mencari data Data Wisata” pada basis data tersebut wisata tersebut

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 109 dari


144
wisata di dalam 2. Memilih SINATALI ditampilkan oleh ditampilkan
basis data submenu tertampil sistem dalam oleh sistem
SINATALI sesuai “Mencari Data lengkap dengan bentuk tabel, dalam bentuk
dengan masukan Wisata” seluruh ditampilkan pesan tabel,
id_wisata dari 3. Memasukkan id informasi “Data telah ditampilkan
pengguna. wisata mengenai Ditemukan!” pesan “Data
4. Meng-klik wisata yang telah
tombol bersangkutan Ditemukan!”
“search” pada sebuah
tabel jika
koneksi ke basis
data tidak gagal
yang diikuti
dengan
penampilan
pesan
keberhasilan
2. Ditampilkan
pesan gagal jika
wisata yang
dicari tidak ada
di dalam
Twisata atau
koneksi ke basis
data gagal /
terputus

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 110 dari


144
6.6.5.2 Menambah Data Wisata
Prosedur Kriteria Evaluasi Keluaran yang Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Masukan Kesimpulan
Pengujian Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Perangkat lunak 1. Memilih menu 1. Data member Semua field Tabel TMember Tabel Diterima
32 mampu menerima “Fungsi yang tersimpan data lengkap pada basis data TMember
dan menyimpan Pengelolaan dalam TMember terisi bertambah 1 tuple, pada basis
masukan data Data Member” pada basis data ditampilkan pesan data
member yang 2. Memilih SINATALI “Data telah bertambah 1
baru ke dalam submenu bertambah 1 tuple berhasil tuple,
basis data “Menambah dengan field data ditambah!” ditampilkan
SINATALI data Member” sesuai dengan pesan “Data
3. Memasukkan masukan, jika telah berhasil
semua field koneksi ke basis ditambah!”
data seorang data tidak gagal
Member yang diikuti
4. Meng-klik dengan
tombol penampilan pesan
“Tambah” keberhasilan

2. Ditampilkan
pesan gagal jika
ada field data
yang tidak diisi
oleh pengguna
atau koneksi ke
basis data gagal /
terputus

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 111 dari


144
6.6.5.3 Mengubah Data Wisata
Prosedur Kriteria Evaluasi Keluaran yang Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Masukan Kesimpulan
Pengujian Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Melakukan 1. Memilih menu 1. Field-field Id_wisata: Ditampilkan pesan Ditampilkan Diterima
23 modifikasi “Fungsi - data wisata “100”, “Anda yakin ingin pesan “Anda
terhadap salah Pengelolaan dengan id_ field data mengubah data ini yakin ingin
satu atau lebih Data Wisata” wisata masukan lain ?”. Jika pengguna mengubah
field data wisata 2. Memilih pengguna diubah meng-klik tombol data ini ?”.
yang tersimpan submenu dengan nilai “OK”, maka field Jika pengguna
dalam basis data “Mengubah baru yang data wisata dengan meng-klik
sesuai dengan data Wisata” diinput jika id_wisata 100 yang tombol “OK”,
masukan 3. Memasukkan masukan data diinputkan maka field
id_wisata dari field data baru pengguna pengguna akan data wisata
pengguna. 4. Meng-klik lengkap, menggantikan nilai dengan
tombol “Ubah” pengguna tidak field data lama di id_wisata 100
membatalkan basis data dan yang
proses ditampilkan pesan diinputkan
pengubahan saat “Data telah pengguna akan
konfirmasi serta berhasil diubah”. menggantikan
koneksi ke basis Jika pengguna nilai field data
data tidak gagal meng-klik tombol lama di basis
yang diikuti “Cancel”, tidak data dan
dengan ada efek apa-apa ditampilkan
penampilan pesan “Data
pesan telah berhasil
keberhasilan diubah”. Jika
pengguna

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 112 dari


144
meng-klik
2. Tidak ada tombol
efek apa-apa jika “Cancel”,
pengguna tidak ada efek
membatalkan apa-apa
proses
pengubahan saat
konfirmasi

3. Ditampilkan
pesan gagal jika
field id_wisata
tidak diisi, tidak
ada data wisata
dengan
id_wisata
masukan
pengguna atau
koneksi ke basis
data gagal /
terputus
Id_wisata: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima
“”, “Mohon masukkan “Mohon
field data id_wisata yang masukkan ID
lain akan diubah!” wisata yang
akan diubah!”

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 113 dari


144
masukan Pesan gagal “ Tidak dapat
id_wisata “Koneksi ke dilakukan
dan field basisdata terputus! pengujian
data, server Silakan coba
basis data beberapa saat
dalam lagi!”
keadaan
‘down’

6.6.5.4 Menghapus Data Wisata


Kriteria Evaluasi Keluaran yang Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Masukan Kesimpulan
Hasil diharapkan didapat
Id_wisata: Ditampilkan pesan Ditampilkan Diterima
“100” “Apakah Anda pesan
yakin hendak “Apakah Anda
menghapus data yakin hendak
ini?”. Jika menghapus
pengguna meng- data ini?”. Jika
klik tombol “OK”, pengguna
maka meng-klik
data wisata tombol “OK”,
dengan id_wisata maka
100 dihapus dari data wisata
TWisata dalam dengan
basis data, id_wisata 100
ditampilkan pesan dihapus dari
“Data telah TWisata
berhasil dihapus!”. dalam basis
Jika pengguna data,
meng-klik tombol ditampilkan

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 114 dari


144
dengan “Cancel”, tidak pesan “Data
penampilan ada efek apa-apa telah berhasil
pesan dihapus!”. Jika
keberhasilan pengguna
meng-klik
tombol
2. Tidak ada “Cancel”,
efek apa-apa tidak ada efek
jika pengguna apa-apa
membatalkan
proses
penghapusan
data
saat
konfirmasi

3. Ditampilkan Id_wisata: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima


pesan gagal “12098678” “Tidak ada data “Tidak ada
jika field yang sesuai dengan data yang
id_wisata tidak id_wisata yang sesuai dengan
diisi, tidak ada Anda masukkan!” id_wisata yang
data wisata Anda
dengan masukkan!”
id_wisata
masukan
pengguna atau
koneksi ke
basis data
gagal /
terputus

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 115 dari


144
Id_wisata: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima
“” “Mohon masukkan “Mohon
id_wisata yang masukkan
akan dihapus!” id_wisata yang
akan dihapus!”
Id_wisata: Pesan gagal : Tidak dapat
“100” “Koneksi ke dilakukan
(server basis basisdata terputus! pengujian
data dalam Silakan coba
keadaan beberapa saat
‘down’) lagi!”

6.6.6 Pengelolaan Data Member


6.6.6.1 Mencari Data Member

Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Keluaran yang diharapkan Masukan Kriteria Evaluasi Hasil Kesimpulan
didapat
PDHUPL-F-31 Perangkat lunak 1. Memilih menu 1. Data member yang Id_member Informasi yang Informasi Diterima
mampu mencari “Fungsi - tersimpan dalam tersimpan yang
data member. Pengelolaan TMember pada basis mengenai member tersimpan
Mencari data Data Member” data SINATALI tersebut mengenai
seorang member 2. Memilih tertampil lengkap ditampilkan oleh member
di dalam basis submenu dengan seluruh sistem dalam tersebut
data SINATALI “Mencari Data informasi mengenai bentuk tabel, ditampilkan
sesuai dengan Member” member yang ditampilkan pesan oleh sistem
masukan 3. Memasukkan id bersangkutan pada “Data telah dalam bentuk
id_member dari dari seorang sebuah tabel jika Ditemukan!” tabel,
pengguna. member koneksi ke basis data ditampilkan
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 116 dari
144
4. Meng-klik tidak gagal yang pesan “Data
tombol diikuti dengan telah
“search” penampilan pesan Ditemukan!”
keberhasilan
2. Ditampilkan pesan
gagal jika member
yang dicari tidak ada
di dalam TMember
atau koneksi ke basis
data gagal / terputus

6.6.6.2 Menambah Data Member


Prosedur Kriteria Evaluasi Keluaran yang Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Masukan Kesimpulan
Pengujian Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Perangkat lunak 1. Memilih menu 1. Data member Semua field Tabel TMember Tabel Diterima
32 mampu menerima “Fungsi yang tersimpan data lengkap pada basis data TMember
dan menyimpan Pengelolaan dalam TMember terisi bertambah 1 tuple, pada basis
masukan data Data Member” pada basis data ditampilkan pesan data
member yang 2. Memilih SINATALI “Data telah bertambah 1
baru ke dalam submenu bertambah 1 tuple berhasil tuple,
basis data “Menambah dengan field data ditambah!” ditampilkan
SINATALI data Member” sesuai dengan pesan “Data
3. Memasukkan masukan, jika telah berhasil
semua field koneksi ke basis ditambah!”
data seorang data tidak gagal
Member yang diikuti

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 117 dari


144
4. Meng-klik dengan
tombol penampilan pesan
“Tambah” keberhasilan

2. Ditampilkan
pesan gagal jika
ada field data
yang tidak diisi
oleh pengguna
atau koneksi ke
basis data gagal /
terputus

6.6.6.3 Mengubah Data Member

Prosedur Kriteria Keluaran yang Hasil yang


Identifikasi Deskripsi Masukan Kesimpulan
Pengujian Evaluasi Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Melakukan 1. Memilih menu 1. Field-field Id_member: Ditampilkan pesan Ditampilkan Diterima
33 modifikasi “Fungsi - data member “10”, “Anda yakin ingin pesan “Anda
terhadap salah Pengelolaan dengan field data lain mengubah data ini yakin ingin
satu atau lebih Data Member” id_member ?”. Jika pengguna mengubah
field data member 2. Memilih masukan meng-klik tombol data ini ?”.
yang tersimpan submenu pengguna “OK”, maka field Jika pengguna
dalam basis data “Mengubah diubah dengan data member meng-klik
sesuai dengan data Member” nilai baru yang dengan id_member tombol “OK”,
masukan 3. Memasukkan diinput jika 10 yang diinputkan maka field
id_member dari field data baru masukan data pengguna akan data member

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 118 dari


144
pengguna. 4. Meng-klik pengguna menggantikan nilai dengan
tombol “Ubah” lengkap, field data lama di id_member 10
pengguna basis data dan yang
tidak ditampilkan pesan diinputkan
membatalkan “Data telah pengguna akan
proses berhasil diubah”. menggantikan
pengubahan Jika pengguna nilai field data
saat meng-klik tombol lama di basis
konfirmasi “Cancel”, tidak data dan
serta koneksi ada efek apa-apa ditampilkan
ke basis data pesan “Data
tidak gagal telah berhasil
yang diikuti diubah”. Jika
dengan pengguna
penampilan meng-klik
pesan tombol
keberhasilan “Cancel”,
tidak ada efek
apa-apa
2. Tidak ada
efek apa-apa
jika pengguna
membatalkan
proses
pengubahan
saat
konfirmasi

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 119 dari


144
3. Ditampilkan
pesan gagal
jika field
id_member
tidak diisi,
tidak ada data
admin dengan
id_member
masukan
pengguna atau
koneksi ke
basis data
gagal /
terputus
Id_member: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima
“”, “Mohon masukkan “Mohon
field data lain id_member yang masukkan ID
akan diubah!” member yang
akan diubah!”
masukan Pesan gagal “ Tidak dapat
id_member “Koneksi ke dilakukan
dan field data, basisdata terputus! pengujian
server basis Silakan coba
data dalam beberapa saat
keadaan lagi!”
‘down’

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 120 dari


144
6.6.6.4 Menghapus Data Member

Kriteria Evaluasi Keluaran yang Hasil yang


Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Masukan Kesimpulan
Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Menghapus data 1. Memilih menu 1. Data Id_member: Ditampilkan pesan Ditampilkan Diterima
34 seorang member “Fungsi - member “10” “Apakah Anda pesan
yang tersimpan Pengelolaan dengan yakin hendak “Apakah Anda
dalam basis data Data Member” id_member menghapus data yakin hendak
SINATALI sesuai 2. Memilih masukan ini?”. Jika menghapus
dengan masukan submenu pengguna pengguna meng- data ini?”. Jika
id_ member “Menghapus dihapus dari klik tombol “OK”, pengguna
tersebut dari data Member” basis data, maka meng-klik
pengguna 3. Memasukkan tabel data member tombol “OK”,
id_member TMember jika dengan id_member maka
4. Meng-klik proses 10 dihapus dari data member
tombol penghapusan TMember dalam dengan
“Delete” tidak basis data, id_member 10
dibatalkan ditampilkan pesan dihapus dari
pada saat “Data telah TMember
konfirmasi dan berhasil dihapus!”. dalam basis
koneksi ke Jika pengguna data,
basis data meng-klik tombol ditampilkan
tidak gagal “Cancel”, tidak pesan “Data
yang diikuti ada efek apa-apa telah berhasil
dengan dihapus!”. Jika
penampilan pengguna
pesan meng-klik
keberhasilan tombol
“Cancel”,
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 121 dari
144
tidak ada efek
2. Tidak ada apa-apa
efek apa-apa
jika pengguna
membatalkan
proses
penghapusan
data
saat
konfirmasi

3. Ditampilkan Id_admin: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima


pesan gagal “1000000000” “Tidak ada data “Tidak ada
jika field yang sesuai dengan data yang
id_member id_member yang sesuai dengan
tidak diisi, Anda masukkan!” id_member
tidak ada data yang Anda
member masukkan!”
dengan
id_member
masukan
pengguna atau
koneksi ke
basis data
gagal /
terputus
Id_member: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima
“” “Mohon masukkan “Mohon
id_member yang masukkan
akan dihapus!” id_member

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 122 dari


144
yang akan
dihapus!”

Id_member: Pesan gagal : Tidak dapat


“100” “Koneksi ke dilakukan
(server basis basisdata terputus! pengujian
data dalam Silakan coba
keadaan beberapa saat
‘down’) lagi!”

6.6.7 Pengelolaan Data Admin


6.6.7.1 Mencari Data Admin
Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Keluaran yang diharapkan Masukan Kriteria Evaluasi Hasil Kesimpulan
didapat
PDHUPL-F-41 Perangkat lunak 1. Memilih menu 1. Data admin yang Id_admin Informasi yang Informasi yang Diterima
mampu mencari “Fungsi - tersimpan dalam tersimpan tersimpan
data admin. Pengelolaan TAdmin pada mengenai admin mengenai
Mencari data Data Admin” basis data tersebut admin
seorang admin di 2. Memilih SINATALI ditampilkan oleh tersebut
dalam basis data submenu tertampil lengkap sistem dalam ditampilkan
SINATALI sesuai “Mencari Data dengan seluruh bentuk tabel, oleh sistem
dengan masukan Admin” informasi ditampilkan pesan dalam bentuk
id_admin dari 3. Memasukkan id mengenai admin “Data telah tabel,
pengguna. dari seorang yang bersangkutan Ditemukan!” ditampilkan
admin pada sebuah tabel pesan “Data
4. Meng-klik jika koneksi ke telah
tombol basis data tidak Ditemukan!”

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 123 dari


144
“search” gagal yang diikuti
dengan
penampilan pesan
keberhasilan
2. Ditampilkan pesan
gagal jika admin
yang dicari tidak
ada di dalam
TAdmin atau
koneksi ke basis
data gagal /
terputus

6.6.7.2 Menambah Data Admin


Kriteria Evaluasi Keluaran yang Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Masukan Kesimpulan
Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Perangkat lunak 1. Memilih menu 1. Data admin Semua field Tabel TAdmin Tabel Tadmin Diterima
42 mampu menerima “Fungsi - yang tersimpan data lengkap pada basis data pada basis
dan menyimpan Pengelolaan dalam TAdmin terisi bertambah 1 tuple, data
masukan data Data Admin” pada basis data ditampilkan pesan bertambah 1
admin yang baru 2. Memilih SINATALI “Data telah tuple,
ke dalam basis submenu bertambah 1 berhasil ditampilkan
data SINATALI “Menambah tuple dengan ditambah!” pesan “Data
data admin” field data telah berhasil
3. Memasukkan sesuai dengan ditambah!”
semua field masukan, jika
data seorang koneksi ke

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 124 dari


144
admin basis data
4. Meng-klik tidak gagal
tombol yang diikuti
“Tambah” dengan
penampilan
pesan
keberhasilan

2. Ditampilkan
pesan gagal
jika ada field
data yang tidak
diisi oleh
pengguna atau
koneksi ke
basis data
gagal /
terputus

6.6.7.3 Mengubah Data Admin


Prosedur Kriteria Keluaran yang Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Masukan Kesimpulan
Pengujian Evaluasi Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Melakukan 1. Memilih menu 1. Field-field Id_admin: Ditampilkan pesan Ditampilkan Diterima
43 modifikasi “Fungsi - data admin “01”, “Anda yakin ingin pesan “Anda
terhadap salah Pengelolaan dengan field data lain mengubah data ini yakin ingin
satu atau lebih Data Admin” id_admin ?”. Jika pengguna mengubah

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 125 dari


144
field data admin 2. Memilih masukan meng-klik tombol data ini ?”.
yang tersimpan submenu pengguna “OK”, maka field Jika pengguna
dalam basis data “Mengubah diubah dengan data admin dengan meng-klik
sesuai dengan data Admin” nilai baru yang id_ admin 01 yang tombol “OK”,
masukan 3. Memasukkan diinput jika diinputkan maka field
id_admin dari field data baru masukan data pengguna akan data admin
pengguna. 4. Meng-klik pengguna menggantikan nilai dengan id_
tombol “Ubah” lengkap, field data lama di admin 01
pengguna basis data dan yang
tidak ditampilkan pesan diinputkan
membatalkan “Data telah pengguna akan
proses berhasil diubah”. menggantikan
pengubahan Jika pengguna nilai field data
saat meng-klik tombol lama di basis
konfirmasi “Cancel”, tidak data dan
serta koneksi ada efek apa-apa ditampilkan
ke basis data pesan “Data
tidak gagal telah berhasil
yang diikuti diubah”. Jika
dengan pengguna
penampilan meng-klik
pesan tombol
keberhasilan “Cancel”,
tidak ada efek
apa-apa
2. Tidak ada
efek apa-apa
jika pengguna
membatalkan
proses
pengubahan

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 126 dari


144
saat
konfirmasi

3. Ditampilkan
pesan gagal
jika field
id_admin tidak
diisi, tidak ada
data admin
dengan
id_admin
masukan
pengguna atau
koneksi ke
basis data
gagal /
terputus
Id_admin: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima
“”, “Mohon masukkan “Mohon
field data lain id_admin yang masukkan ID
akan diubah!” admin yang
akan diubah!”
masukan Pesan gagal “ Tidak dapat
id_admin user “Koneksi ke dilakukan
dan field data, basisdata terputus! pengujian
server basis Silakan coba
data dalam beberapa saat
keadaan lagi!”
‘down’

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 127 dari


144
6.6.7.4 Menghapus Data Admin
Kriteria Evaluasi Keluaran yang Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Prosedur Pengujian Masukan Kesimpulan
Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Menghapus data 1. Memilih menu 1. Data admin Id_admin: Ditampilkan pesan Ditampilkan Diterima
44 seorang admin “Fungsi - dengan “01” “Apakah Anda pesan
yang tersimpan Pengelolaan id_admin yakin hendak “Apakah Anda
dalam basis data Data Admin” masukan menghapus data yakin hendak
SINATALI sesuai 2. Memilih pengguna ini?”. Jika menghapus
dengan masukan submenu dihapus dari pengguna meng- data ini?”. Jika
id_admin tersebut “Menghapus basis data, klik tombol “OK”, pengguna
dari pengguna data Admin” tabel TAdmin maka meng-klik
3. Memasukkan jika proses data admin dengan tombol “OK”,
id_admin penghapusan id_admin 01 maka
4. Meng-klik tidak dihapus dari data admin
tombol dibatalkan TAdmin dalam dengan
“Delete” pada saat basis data, id_admin 01
konfirmasi dan ditampilkan pesan dihapus dari
koneksi ke “Data telah TAdmin
basis data berhasil dihapus!”. dalam basis
tidak gagal Jika pengguna data,
yang diikuti meng-klik tombol ditampilkan
dengan “Cancel”, tidak pesan “Data
penampilan ada efek apa-apa telah berhasil
pesan dihapus!”. Jika
keberhasilan pengguna
meng-klik
tombol
2. Tidak ada “Cancel”,
efek apa-apa tidak ada efek
jika pengguna apa-apa
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 128 dari
144
membatalkan
proses
penghapusan
data
saat
konfirmasi

3. Ditampilkan Id_admin: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima


pesan gagal “1000000000” “Tidak ada data “Tidak ada
jika field yang sesuai dengan data yang
id_admin tidak id_admin yang sesuai dengan
diisi, tidak ada Anda masukkan!” id_admin yang
data admin Anda
dengan masukkan!”
id_admin
masukan
pengguna atau
koneksi ke
basis data
gagal /
terputus
Id_admin: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima
“” “Mohon masukkan “Mohon
id_admin yang masukkan
akan dihapus!” id_admin yang
akan dihapus!”
Id_admin: Pesan gagal : Tidak dapat
“01” “Koneksi ke dilakukan
(server basis basisdata terputus! pengujian
data dalam Silakan coba

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 129 dari


144
keadaan beberapa saat
‘down’) lagi!”

6.6.8 Pengelolaan Data Kategori


6.6.8.1 Mencari Data Kategori
Prosedur Kriteria Evaluasi Keluaran yang Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Masukan Kesimpulan
Pengujian Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Perangkat lunak 1. Memilih menu 1. Data kategori Id_kategori Informasi yang Informasi yang Diterima
51 mampu mencari “Fungsi - yang tersimpan tersimpan tersimpan
data kategori. Pengelolaan dalam TKategori mengenai kategori mengenai
Mencari data Data Kategori” pada basis data tersebut admin
kategori di dalam 2. Memilih SINATALI ditampilkan oleh tersebut
basis data submenu tertampil lengkap sistem dalam ditampilkan
SINATALI sesuai “Mencari Data dengan seluruh bentuk tabel, oleh sistem
dengan masukan Kategori” informasi ditampilkan pesan dalam bentuk
id_kategori dari 3. Memasukkan id mengenai “Data telah tabel,
pengguna. kategori kategori yang Ditemukan!” ditampilkan
4. Meng-klik bersangkutan pesan “Data
tombol pada sebuah tabel telah
“search” jika koneksi ke Ditemukan!”
basis data tidak
gagal yang diikuti
dengan
penampilan pesan
keberhasilan

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 130 dari


144
2. Ditampilkan
pesan gagal jika
kategori yang
dicari tidak ada di
dalam TKategori
atau koneksi ke
basis data gagal /
terputus

6.6.8.2 Menambah Data Kategori


Prosedur Kriteria Evaluasi Keluaran yang Hasil yang
Identifikasi Deskripsi Masukan Kesimpulan
Pengujian Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Perangkat lunak 1. Memilih menu 1. Data Kategori Semua field Tabel TKategori Tabel Tadmin Diterima
52 mampu “Fungsi - yang tersimpan data lengkap Admin pada basis pada basis
menerima dan Pengelolaan dalam TKategori terisi data bertambah 1 data
menyimpan Data Kategori” pada basis data tuple, ditampilkan bertambah 1
masukan data 2. Memilih SINATALI pesan “Data telah tuple,
kategori yang submenu bertambah 1 tuple berhasil ditampilkan
baru ke dalam “Menambah dengan field data ditambah!” pesan “Data
basis data data Kategori” sesuai dengan telah berhasil
SINATALI 3. Memasukkan masukan, jika ditambah!”
semua field koneksi ke basis
data seorang data tidak gagal
Kategori yang diikuti
4. Meng-klik dengan
tombol penampilan pesan
Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 131 dari
144
“Tambah” keberhasilan

2. Ditampilkan
pesan gagal jika
ada field data
yang tidak diisi
oleh pengguna
atau koneksi ke
basis data gagal /
terputus

6.6.8.3 Mengubah Data Kategori

Prosedur Kriteria Evaluasi Keluaran yang Hasil yang


Identifikasi Deskripsi Masukan Kesimpulan
Pengujian Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Melakukan 1. Memilih menu 1. Field-field data Id_ kategori: Ditampilkan pesan Ditampilkan Diterima
modifikasi “Fungsi - a kategori dengan “11”, “Anda yakin ingin pesan “Anda
53
terhadap salah Pengelolaan id_kategori field data mengubah data ini yakin ingin
satu atau lebih Data kategori” masukan lain ?”. Jika pengguna mengubah
field data 2. Memilih pengguna diubah meng-klik tombol data ini ?”.
kategori yang submenu dengan nilai baru “OK”, maka field Jika
tersimpan dalam “Mengubah yang diinput jika data kategori pengguna
basis data sesuai data kategori” masukan data dengan id_ meng-klik
dengan masukan 3. Memasukkan pengguna kategori 11 yang tombol “OK”,
id_ kategori dari field data baru lengkap, diinputkan maka field
pengguna. 4. Meng-klik pengguna tidak pengguna akan data kategori
tombol “Ubah” membatalkan menggantikan nilai dengan

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 132 dari


144
proses field data lama di id_kategori
pengubahan saat basis data dan 11 yang
konfirmasi serta ditampilkan pesan diinputkan
koneksi ke basis “Data telah pengguna
data tidak gagal berhasil diubah”. akan
yang diikuti Jika pengguna menggantikan
dengan meng-klik tombol nilai field
penampilan pesan “Cancel”, tidak data lama di
keberhasilan ada efek apa-apa basis data dan
ditampilkan
pesan “Data
2. Tidak ada efek telah berhasil
apa-apa jika diubah”. Jika
pengguna pengguna
membatalkan meng-klik
proses tombol
pengubahan saat “Cancel”,
konfirmasi tidak ada efek
apa-apa
3. Ditampilkan
pesan gagal jika
field id_ kategori
tidak diisi, tidak
ada data kategori
dengan id_
kategori masukan
pengguna atau
koneksi ke basis
data gagal /
terputus

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 133 dari


144
Id_ kategori: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima
“”, “Mohon masukkan “Mohon
field data id_ kategori yang masukkan ID
lain akan diubah!” kategori yang
akan diubah!”
masukan Pesan gagal “ Tidak dapat
id_kategori “Koneksi ke dilakukan
dan field basisdata terputus! pengujian
data, server Silakan coba
basis data beberapa saat
dalam lagi!”
keadaan
‘down’

6.6.8.4 Menghapus Data Kategori

Prosedur Kriteria Evaluasi Keluaran yang Hasil yang


Identifikasi Deskripsi Masukan Kesimpulan
Pengujian Hasil diharapkan didapat
PDHUPL-F- Menghapus data 1. Memilih menu 1. Data kategori Id_kategori Ditampilkan pesan Ditampilkan Diterima
kategori yang “Fungsi - dengan “11” “Apakah Anda pesan
54
tersimpan dalam Pengelolaan id_kategori yakin hendak “Apakah Anda
basis data Data kategori” masukan menghapus data yakin hendak
SINATALI sesuai 2. Memilih pengguna ini?”. Jika menghapus
dengan masukan submenu dihapus dari pengguna meng- data ini?”. Jika
id_ kategori “Menghapus basis data, tabel klik tombol “OK”, pengguna
tersebut dari data kategori” TKategori jika maka meng-klik
pengguna 3. Memasukkan proses data kategori tombol “OK”,

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 134 dari


144
id_kategori penghapusan dengan id_kategori maka
4. Meng-klik tidak dibatalkan 11 dihapus dari data admin
tombol pada saat TKategori dalam dengan
“Delete” konfirmasi dan basis data, id_kategori 11
koneksi ke basis ditampilkan pesan dihapus dari
data tidak gagal “Data telah TKategori
yang diikuti berhasil dihapus!”. dalam basis
dengan Jika pengguna data,
penampilan meng-klik tombol ditampilkan
pesan “Cancel”, tidak pesan “Data
keberhasilan ada efek apa-apa telah berhasil
dihapus!”. Jika
pengguna
2. Tidak ada meng-klik
efek apa-apa jika tombol
pengguna “Cancel”,
membatalkan tidak ada efek
proses apa-apa
penghapusan
data
saat konfirmasi

3. Ditampilkan Id_kategori: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima


pesan gagal jika “111111” “Tidak ada data “Tidak ada
field id_kategori yang sesuai dengan data yang
tidak diisi, tidak id_ kategori yang sesuai dengan
ada data kategori Anda masukkan!” id_kategori
dengan yang Anda
id_kategori masukkan!”
masukan

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 135 dari


144
pengguna atau
koneksi ke basis
data gagal /
terputus
Id_kategori: Pesan gagal : Pesan gagal : Diterima
“” “Mohon masukkan “Mohon
id_kategori yang masukkan
akan dihapus!” id_kategori
yang akan
dihapus!”
Id_kategori: Pesan gagal : Tidak dapat
“11” “Koneksi ke dilakukan
(server basis basisdata terputus! pengujian
data dalam Silakan coba
keadaan beberapa saat
‘down’) lagi!”

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 136 dari


144
6.7 Keterunutan Pengujian

Tabel 6- 2 Kerunutan Pengujian


SKPL-ID DPPL-ID PDHUPL-ID Keterangan
SKPL-NF-01.0 Tidak PDHUPL-NF-01 Tampilan interface
SINATALI ada
SKPL-NF-02.0 Tidak PDHUPL-NF-02 Bahasa
SINATALI ada
SKPL-NF-03.0 Tidak PDHUPL-NF-03 Portability
SINATALI ada
SKPL-NF-04.0 Tidak PDHUPL-NF-04 Security
SINATALI ada
SKPL-NF-05.0 Tidak PDHUPL-NF-05 Avaibility (Ketersediaan koneksi)
SINATALI ada
SKPL-NF-06.0 Tidak PDHUPL-NF-06 Avaibility
SINATALI ada
SKPL-NF-07.0 Tidak PDHUPL-NF-07 Waktu tanggap
SINATALI ada
SKPL-F-01.0 FS-1.1 PDHUPL-F-01 Validasi pengguna
SINATALI
SKPL-F-02.1 FS- PDHUPL-F-021 Pencarian Data Wisata
SINATALI 1.2.1.1
SKPL-F-02.2 FS- PDHUPL-F-022 Penambahan Data Wisata
SINATALI 1.2.1.2
SKPL-F-02.3 FS- PDHUPL-F-023 Pengubahan Data Wisata
SINATALI 1.2.1.3
SKPL-F-02.4 FS- PDHUPL-F-024 Penghapusan Data Wisata
SINATALI 1.2.1.4
SKPL-F-03.1 FS- Pencarian Data Member
PDHUPL-F-031
SINATALI 1.2.2.1
SKPL-F-03.2 FS- Penambahan Data Member
PDHUPL-F-032
SINATALI 1.2.2.2
SKPL-F-03.3 FS- PDHUPL-F-033 Pengubahan Data Member
SKPL-ID DPPL-ID PDHUPL-ID Keterangan
SINATALI 1.2.2.3
SKPL-F-03.4 FS- Penghapusan Data Member
PDHUPL-F-034
SINATALI 1.2.2.4
SKPL-F-04.1 FS- Pencarian Data Admin
PDHUPL-F-041
SINATALI 1.2.3.1
SKPL-F-04.2 FS- Penambahan Data Admin
PDHUPL-F-042
SINATALI 1.2.3.2
SKPL-F-04.3 FS- Pengubahan Data Admin
PDHUPL-F-043
SINATALI 1.2.3.3
SKPL-F-04.4 FS- Penghapusan Data Admin
PDHUPL-F-044
SINATALI 1.2.3.4
SKPL-F-05.1 FS- Pencarian Data Kategori
PDHUPL-F-051
SINATALI 1.2.4.1
SKPL-F-05.2 FS- Penambahan Data Kategori
PDHUPL-F-052
SINATALI 1.2.4.2
SKPL-F-05.3 FS- Pengubahan Data Kategori
PDHUPL-F-053
SINATALI 1.2.4.3
SKPL-F-05.4 FS- Penghapusan Data Kategori
PDHUPL-F-054
SINATALI 1.2.4.4

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 138 dari


144
BAB VII
PANDUAN INSTALASI

7.1 Instalasi Program Siap Eksekusi


Sistem computer minimum supaya SINATALI dapat berjalan:
 512 MB RAM
 Windows XP
 Prosesor Pentium IV 1,4 GHz
Sistem computer yang disarankan supaya SINATALI berjalan dengan baik.
 1 GB RAM
 Windows 7
 Prosesor Intel Pentium
Basis data yang diperlukan oleh SINATALI dapat disimpan secara lokal di komputer
yang berfungsi sebagai server.
Sistem komputer minimum yang diperlukan untuk menyimpan basis data.
 Prosesor Pentium IV 1,4 GHz
 Windows XP
 512 MB RAM
Sistem komputer yang disarankan untuk menyimpan basis data.
 Prosesor Intel Pentium
 Windows 7
 1 GB RAM
Dalam pengimplementasian rancangan ke database, rancangan basis data
SINATALI menggunakan database : MySQL versi 5.0, yang tergabung dalam aplikasi
XAMPP Version 1.8.1. Semua query yang dipakai akan mengikuti Standar Language
Structure (SQL) yang sudah ditetapkan sebagai dasar utama implementasi basis data.
Berikut merupakan cara install dari XAMPP.
a. Instalasi XAMPP
Untuk memulai penginstalan XAMPP, maka klik dua kali icon XAMPP

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 139 dari


144
Gambar 7- 1. File XAMPP 1.8.1

Setelah di klik dua kali selanjutnya akan diberikan pilihan bahasa yang akan dipakai.

Gambar 7- 2. Pemilihan Bahasa


Pilih bahasa yang diinginkan kemudian klik OK. (Disini bahasa yang digunakan
adalah English). Selanjutnya masuk ke tampilan welcome setup wizard, ini merupakan
tampilan awal sebelum proses instalasi.

Gambar 7- 3. Tab welcome setup wizard dari XAMPP 1.8.1


Klik next,
Berikutnya tab pilihan untuk komponen-komponen yang akan di install.

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 140 dari


144
Gambar 7- 4. Tab pilihan untuk komponen-komponen yang akan di install.
Centang semua komponen, kemudian klik next.
Akan tampil jendela lokasi instalasi, klik brose untuk memilih lokasi instalasi.(disini
XAMPP di install di directory C)

Gambar 7- 5. Tab Pilihan Lokasi Instalasi XAMPP


Setelah directory instalasinya ditetapkan, klik install.

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 141 dari


144
Gambar 7- 6. Tab proses instalasi XAMPP.
Setelah instalasi selesai, selanjutnya klik finish.seperti gambar dibawah.

Gambar 7- 7. Tab ketika proses instalasi telah selesai


Berikut tampilan XAMPP yang tadi telah di install, untuk mengggunakan : MySQL
versi 5.0., klik start pada Apache dan : MySQL versi 5.0.

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 142 dari


144
Gambar 7- 8. XAMPP control panel.

7.2 Instalasi Kode Program Sumber


Penyimpanan kode program sumber SINATALI dilakukan di direktori yang diberi
nama khusus. Lingkungan pengembangan yang harus diperhatikan adalah sebagai
berikut.
 Kompilator : Browser (Mozilla Firefox)
 DBMS : MySQL versi 5.0

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 143 dari


144
BAB VIII
PENUTUP

8.1 Kesimpulan
Perangkat Lunak SINTALI yang telah dikembangkan sudah
mengimpelementasikan semua permasalahan atau kebutuhan yang diperlukan
pelanggan, namun perangkat lunak ini masih memerlukan penyempurnaan dari segi
tata letak tampilan web. Secara umum SINATALI telah dapat digunakan untuk proses
pencarian wisata bagi wisatawan lokal maupun wisatawan domestik.

8.2 Saran
Pengguna sebaiknya dapat menyampaikan kebutuhan dari sistem secara
terbuka, karena hal sangat diperlukan dalam perancangan perangkat lunak secara
keseluruhan agar perangkat lunak yang nantinya dihasilkan bisa maksimal dan sesuai
keinginan pengguna.

Jurusan PTI UNDIKSHA Dok-PL01 Halaman 144 dari


144

Anda mungkin juga menyukai