Anda di halaman 1dari 1

 Buku 1

Judul Buku : Fisika SMA dalam Multimedia


Pengarang : Tim Dosen Unimed
Tebal Buku : Halaman
Tahun Terbit : 2020
Kota Terbit : Medan
Penerbit : UNIMED PRESS
ISBN :-
Ringkasan Isi Buku
 Buku 1 (BAB III PENYEBAB MISKONSEPSI)
Miskonsepsi disebabkan oleh bermacam-macam hal. Secara umum dapat disebabkan
oleh siswa itu sendiri, guru yang mengajar, konteks pembelajaran, cara mengajar, dan
buku teks.penyebab dari siswa bermacam-macam seperti prakonsepsi siswa sebelum
memperoleh pelajaran, lingkungan masyarakat dimana siswa tinggal, teman,
pengalaman hidup dan juga minat siswa. jelas juga bahwa kemampuan siswa
berpengaruh dalam miskonsepsi itu. kesalahan-kesalahan itu memang dapat
dimengerti, terlebih dahulu bila kita soroti dari filsafat konstruktivisme, dimana
pengetahuan ini adalah hasil kinstruksi siswa.
guru yang salah mengajar, salah mengerti bahan, dapat mempunyai andil besar dalam
menambah miskonsepsi siswa. miskonsepsi disebabkan salah mengajar biasanya agak
sulit dibenahi karena siswa merasa yakin bahwa yang di ajarkan guru itu benar. Maka
penting bahwa guru sungguh-sungguh menguasai bahan secara benar. Demikian juga
buku teks yang keliru ataupun mengungkapkan konsep yang salah akan
membingungkan siswa dan juga mengembangkan miskonsepsi siswa. Maka penting
buku teks di teliti dengan benar.

Anda mungkin juga menyukai