Anda di halaman 1dari 2

KUIS

MATA AJARAN : STATISTIKA


KAMIS 26 MARET 2020
WAKTU PUKUL 20.00 s/d 24.00 WIB

JAWABLAH PERTANYAAN BERIKUT DENGAN MENULISNYA DI KERTAS A4. HASIL


JAWABAN DISCAN KE PDF, DAN DIKIRIM KE EMAIL:
hermanto.ramlimansyur@gmail.com dengan format file KUIS STATISTIK
INDRALAYA/PALEMBANG NAMA ANDA, Contoh:
KUIS STATISTIK INDRALAYA WIDOWATI
KUIS STATISTIK PALEMBANG M FAJRI

DILARANG BEKERJA BERKELOMPOK ATAU MENGCOPY


HASIL KERJAAN TEMAN LAINNYA

1. Hitunglah persentase banyaknya penduduk yang berumur antara 11 – 20 tahun dari


tabel berikut.

No Umur Frekwensi
1 11 - 20 5800
2 21 - 30 4500
3 31 - 40 13250
4 41 - 50 11021

2. Hitunglah persentase murid yang mendapat nilai kurang dari 70 dari tabel hasil
ujian berikut.

No Hasil Ujian Jumlah Murid


1 20 – 29 2
2 30 – 39 4
3 40 – 49 6
4 50 – 59 12
5 60 – 69 16
6 70 – 79 10
7 80 – 89 7
8 90 - 99 3

3. Diketahui data sebagai berikut:

7 7 8 8 8 10 13 12 6 9 9 11

Hitunglah: a. Nilai rata-rata.


b. Modus
c. Median
d. Kuartil 1
e. Kuartil 3
4. Diketahui data sebagai berikut:

No Berat Badan Frekwensi


1 35 – 39 4
2 40 – 44 8
3 45 – 49 15
4 50 – 54 28
5 55 – 59 25
6 60 – 64 12
7 65 – 69 5
8 70 - 74 3
100

Hitunglah : a. Nilai rata-rata


b. Modus
c. Median
d. Kuartil 3
e. Desil 4
f. Persentil 45

5. Gambarkan kurva distribusi yang terbentuk berdasarkan nilai ukuran kemiringan


pada data soal no.6 dan jenis kurva yang terbentuk berdasarkan nilai koefisien
kurtosisnya.

6. Tentukan luas dan gambar daerah kurva normal baku untuk z antara -0,54 dan
1,82.

7. Untuk t dengan dk = 13, maka nilai t untuk luas daerah dari t ke kanan = 0,975
adalah ...

8. Nilai rata-rata suatu ujian saringan calon pegawai suatu perusahaan = 125 dengan
simpangan baku 12,73. Jika yang ikut ujian ada 10.000 orang, berapa banyak yang
memperoleh nilai lebih dari 100?

ooOoo

Anda mungkin juga menyukai