Anda di halaman 1dari 3

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur yang tak terhingga penulis panjatkan ke hadirat Tuhan

Yang Maha Esa, yang telah memberikan Rahmat dan Karuia-Nya kepada penulis,

sehingga mendapat kekuatan lahir batin, sebagai bekal untuk dapat bekerja dengan

baik dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.

Karya Tulis Ilmiah ini berjudul : PENATALAKSANAAN MICRO

WAVE DHIATERMI, ULTRA SOUND DAN STRETCHING PADA KASUS

FASCIITIS PLANTARIS.

Karya Tulis Ilmiah ini disusun untuk memenuhi dan melengkapi

persyaratan dalam mencapai gelar Ahli Madya Fisioterapi, Politeknik Kesehatan

Surakarta.

Penulis menyadari bahwa tanpa bimbingan dan bantuan dari berbagai

pihak, penulis tidak dapat menyelesikan Karya Tulis Ilmiah ini. Dalam lubuk hati

yang paling dalam, penulis mengucapkan terima kasih yang tak terhingga kepada

yang terhormat :

1. Bapak Ilham Setyo Budi, M.Kes selaku direktur Politeknik Kesehatan

Surakarta.

2. Bapak Mudatsir Syatibi, Dipl.PT, M.Kes selaku Ketua Jurusan Fisioterapi

Politeknik Kesehatan Surakarta.

3. Bapak Setiawan, M.Physio selaku Ketua Program Studi Diploma III

Politeknik Kesehatan Surakarta.

vii
4. Bapak Budi Utomo,SK.M,SSt,FT,M.Kes dan Bapak Suhardi SK,M.M.Sc

selaku pembimbing Karya Tulis Ilmiah, yang telah membimbing dan

mengarahkan dalam penyusunan Karya Tulis Ilmiah.

5. Ibu Rini Ekowati, SST.FT, selaku pembimbing praktek klinis RSUD kota

Semarang.

6. Para Bapak dan Ibu Dosen Jurusan Fisioterapi serta Civitas akademika

yang membantu proses penyelesaian Karya Tulis Ilmiah ini.

7. Kedua orang tuaku, Bapak Made Samudra Setiawan dan Ibu Luh Sutraeni,

Wayah Rembu,Nenek Resi, Emak Kamaratih, Engkong Untung beserta

saudara-saudara ( meme, nana, tutut, caca, amel, cece cencen, tetan )

tersayang yang penuh cinta, sabar, ikhlas, dalam memberikan semangat

dan doa dalam menyelesiakan Karya Tulis Ilmiah ini.

8. Sahabat-sahabatku, D III FT 2010 serta teman-teman sekelompok selama

masa praktek (Uki Purna, Lia Yogi, Handini Safitri) dan teman-teman

PKL yang semuanya itu telah memberi warna dan semangat selama

praktek dan penyusunan KTI.

9. Rekan-rekanku mahasiswa Politeknik Kesehatan Surakarta jurusan

Fisioterapi dan semua pihak yang telah membantu dalam menyusun Karya

Tulis Ilmiah ini yang namanya tidak bisa saya sebutkan satu persatu.

Penulis menyadari akan adanya kekurangan dan kesalahan yang

disebabkan oleh keterbatasan pengetahuan dan pengalaman penulis, sehingga

Karya Tulis Ilmiah ini jauh dari sempurna. Oleh karena itu penulis mengharapkan

viii
saran dan kritik yang membangun dari berbagai pihak yang nantinya akan

bermanfaat untuk perbaikan Karya Tulis Ilmiah ini.

Penulis juga berharap semoga Karya Tulis Ilmiah ini dapat bermanfaat untuk

menambah pengetahuan bagi pembaca dan kita semua.

Surakarta, 23 Juni 2013

Penulis

ix

Anda mungkin juga menyukai