Anda di halaman 1dari 5

PROPOSAL

SEMINAR NASIONAL
KEBAHASAAN DAN KESASTRAAN

STRATEGI INOVATIF KONTEMPORER


PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS


SRIWIJAYA
PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA

1
PALEMBANG
2011

PROPOSAL
SEMINAR NASIONAL
KEBAHASAAN DAN KESASTRAAN

STRATEGI INOVATIF KONTEMPORER


PEMBELAJARAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA

1. Latar Belakang
Kementerian Pendidikan Nasional terus berupaya untuk meningkatkan kualitas
pendidikan di Indonesia. Salah satu upaya peningkatan kualitas pendidikan yang
kini dilakukan pemerintah adalah peningkatan kualitas tenaga pendidik melalui
program sertifikasi. Melalui program ini tenaga pendidik diharapkan betul-betul
memiliki kompetensi dan profesional.
Salah satu kompetensi dan profesional yang harus dimiliki oleh para
pendidik adalah kemampuan bidang pendidikan dan keguruan, khususnya terkait
dengan strategi pembelajaran. Seorang pendidik dituntut untuk menguasai bidang
studi yang akan diajarkannya. Selain itu, pendidik juga dituntut mampu
mengajarkan pengetahuan dan keterampilan tersebut pada peserta didik. Untuk
itu, kemampuan utama yang harus dimiliki oleh para pendidik adalah penguasaan
strategi pembelajaran.
Sehubungan dengan itu, mahasiswa Pendidikan Bahasa Indonesia
Program Pascasarjana Universitas Sriwijaya mengadakan seminar nasional
kebahasaan dan kesastraan dengan tema: Strategi Inovatif Kontemporer
Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia. Dalam seminar ini akan dipaparkan
dengan jelas dan detail berbagai aspek yang berkenaan dengan strategi
pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia yang inovatif kontemporer. Oleh
karena itu, seminar ini sangat penting bagi pendidik dan calon pendidik.

2. Tujuan Kegiatan
Kegiatan seminar nasional kebahasaan dan kesastraan ini bertujuan untuk:
a. Menambah wawasan mahasiswa, guru, dan pemerhati pendidikan tentang
strategi pembelajaran inovatif kontemporer dalam pembelajaran bahasa
dan sastra Indonesia.
b. Meningkatkan kreativitas tenaga pendidik agar mampu berinovasi dalam
kegiatan pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia.
c. Meningkatkan kualitas pembelajaran bahasa dan sastra dalam dunia
pendidikan menghadapi era global.

3. Tema Seminar

2
Tema seminar nasional kebahasaan dan kesastraan adalah: Strategi Inovatif
Kontemporer Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia.

4. Pemakalah Utama dan Pemakalah Pendamping


4.1 Pemakalah Utama
Pemakalah Utama adalah pemakalah yang akan ditampilkan di awal seminar dan
di akhir seminar dalam sidang pleno. Pemakalah Utama dalam seminar
Internasional ini adalah:
1. Prof. Dr. Faruk H.T.
2. Dr. Mulyadi Eko Purnomo, M.Pd.
3. Dr. Didi Suhendi, M.Hum.

4.2 Pemakalah Pendamping


Pemakalah pendamping adalah peserta yang mengajukan makalah untuk topik
khusus yang berhubungan dengan tema seminar Strategi Inovatif Kontemporer
Pembelajaran Bahasa dan Sastra Indonesia. Abstrak diserahkan ke panitia
paling lambat 16 Oktober 2010, pengumuman seleksi abstrak 23 Oktober 2010,
dan makalah utuh diserahkan ke panitia paling lambat 30 Oktober 2010. Abstrak
dan makalah ditulis dengan ketentuan sebagai berikut.
1. Abstrak berisi 250—300 kata dan ditulis dengan huruf times new roman,
ukuran huruf 12, disertai dengan kata kunci.
2. Makalah lengkap dari abstrak yang lolos seleksi dikirim melalui alamat
pos elektronik nasional_s@yahoo.com dengan ketentuan: jumlah halaman
7—15 halaman, termasuk gambar dan tabel, serta daftar pustaka, ditulis
dengan huruf times new roman, spasi 1,5 cm, dan ukuran huruf 12,
dikirimkan beserta power point.
3. Makalah yang dipresentasikan dimuat dalam prosiding yang ber-ISBN.

5. Peserta Seminar
Peserta seminar ini adalah guru, dosen, mahasiswa, peneliti, budayawan,
praktisi pendidikan, dan pemerhati bahasa dan sastra Indonesia sebanyak 250
orang.

6. Tempat dan Waktu Pelaksanaan


Hari : Sabtu
Tanggal : 13 Nopember 2010
Tempat : Gedung Serbaguna Program Pascasarjana Universitas Sriwijaya,
Jalan Padang Selasa No. 524, Bukit Besar Palembang, 30139.
Telepon : 0711 352132—354222
Faksimili : 0711 317202—320310

7. Pendaftaran
Hari : Senin—Rabu
Tanggal : 04 Oktober—12 Nopember 2010
Tempat : Aula Pascasarjana Universitas Sriwijaya
Jalan Padang Selasa No. 524, Bukit Besar Palembang, 30139.

3
Email : nasional_s@yahoo.com

Telepon Panitia:
1. Fendi (085267205526)
2. Sarmidi (081532778236)
3. Yenni Lidyawati (085764832285)
4. Linny Oktovianny (0816381602)
5. Faulina Handayani (081377923703)
6. Ifriansyah (081532667003)
7. Semaun Naidu (081278759069)
8. Alamsari (08578908913)

8. Kepanitiaan
Pelindung : Prof. Dr. dr. H.M.T. Kamaluddin, M.Sc., SpFK.
Penasehat : Ir. Sabaruddin, M.Sc., Ph.D.
Drs. Ubaidillah, M.M., Ak.
Penanggung Jawab : Dr. Subadiyono, M.Pd.
Dra. Latifah Ratnawati, M.Hum.
Ketua : Fendi
Wakil Ketua : Sarmidi
Sekretaris : Yenni Lidyawati
Bendahara : Desma Yasnety
Yulisma
Seksi-Seksi
1. Sekretariat : Imelda Oktaria
Fitri Handayani
Sri Handayani
Faulina Handayani

2. Humas/Pencari dana: Linny Oktovianny


Nurullahningsih

3. Dokumentasi : Semaun Naidu


Rica Susanty

4. Perlengkapan : Nandang Heryana


Ipriansyah

5. Konsumsi : Baiti Maryati


Fakni
Nurmini
Iin Parlina

6. Akomodasi : Zami Zamhuri


Alamsari

4
Yulisma
Desma Yesneti

7. Acara/Sidang : Linny Oktovianny


Nandang Heryana

Anda mungkin juga menyukai