Anda di halaman 1dari 5

TUGAS : KUNJUNGAN PROYEK

Mata Kuliah : Kewirausahaan


Beban Studi : 2 SKS
Program Studi : S1 - PTB
Semester : Ganjil 2018/2019
Dosen : Dr. Sarwa, MT
Jenis Tugas : Studi Lapangan Industri
Bentuk Aktifitas : Kunjungan Industri

LEMBAR KERJA MAHASISWA (LKM)

Kunjungan Industri

Nama Industri : PUTRA PRODUKSI


Bidang Usaha : KURSI PANGKAS (MEBEL)
Lokasi : JL. HELVETIA BY PASS NO. 86 MEDAN
Hari/Tg. Kunjungan : SENIN/ 17 SEPTEMBER 2018
Kelompok (Grup) : MEBEL
Nama Anggota Kelompok : 1. CHELSEA ROMAIDA PANJAITAN (5163311004)
2. CHRISTIAN ARAPENTA GINTING (5163311005)
3. ERNA RIZKI MONIKA TUMANGGER (5163311008)
4. YOGI OKTARIADI ALJA (5163311029)
JURUSAN : PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN
KELAS :V-D
No. Pokok pertanyaan Uraian pertanyaan
1. Tenaga kerja Jumlah tenaga kerja 5 orang

Produktifitas tenaga kerja hari

1 orang di bidang (pengelasan besi) membuat perakitan

rangka kursi

1 orang di bidang (dempul) penghalusan besi

1. orang di bidang (perakitan kursi ) merakit bagian bagian


kursi

1 orang di bidang (finishing) membuat model dan pengecatan

kursi

1 orang di bidang (proses pemasaran barang ) untuk

memproses pemesaranbarang / pengiriman barang barang

2. Produk yang Jenis produk yang dibuat :


dihasilkan
1. New Type Box and Putih Mutiara

2. Type Box petak

3. Type Box Melayu.

4. Type Box Bulat Hess

5. Type Raplexia Xenia

3. Pesifikasi poduk Gambarkan spesifikasi produk menurut pembuat (jika ada)

Produk : kusi pangkas

Kursi nya berukuran : tinggi jok 52 cm. panjang jok 55cm,

lebar jok 55cm . sandaran bisa di stel dengan 3 posisi.

Bahan baku kursi dari besi

Bahan jok terbuat dari busa dan kain

Harga kursi : Rp. 3.100.000 (belum ongkos kirim keluar kota)


Kualitas produk terjamin dikarenakan , bahan bahan dan

desain nya terjamin

4. Volume produksi Jumlah atau volume yang dibuat (jika bisa

diperoleh/dihitung):

Per Minggu = 4 buah kursi

Per Bulan = 15-16 buah kursi

Per Tahun = 180-192 buah kursi

5. Proses produksi Alat : Manual dan Mesin.

Bahan : Terbatas.

Bahan : Dibeli semua.

6. Teknologi Produksi Uraikan atau sebutkan teknologi produksi secara seningkat

meliputi :

1. Bahan :

a) Plat 5 ml, 4 ml, 2,2 ml, 1,2 ml.

b) Senako 10 ml.

c) Plastrik 3,5 ml.

d) Busa tempat duduk 10 cm.

e) Busa punggung 6 cm.

f) Cat mobil.

2. Alat :

a) Mesin bor.

b) Mesin Las listrik.

c) Gerinda kecil dan besar.


3. Proses/tahapan :

a) Pengelasan besi besi untuk rangka kursi

b) Pengamplasa dan pendempulan

c) Perakitan rangka kursi

d) Pengecatan dan pemasangan interior kursi (finishing

akir )

e) Proses pemasaran
Pesaingan lumayan ketat.

Pesaingannya ada di Tanjung merawa, Batang Kuis, Langkat,


8. Peluang Binjai.

Untuk daerah medan dan sekitar nya masih masih memiliki


peluang

9. Keuangan Mudah.

Pemasarannya lewat :

1. Website di Internet.

2. Koran.
10. Pemasaran
3. Agent/ Marketing.

Di dalam kota paling banyak pemesanan lewat agent/

marketing dan diluar kota lewat online.

10. Rencana Belum ada rencana pengembangan


Pengembangan

11. Kendala usaha 1. Pada pengangkutan barang keluar kota ada barang yang

lecet dan klien menjadi komplain.

2. Kendala pada besi karena harga yang naik.

3. Pada musim hujan akan susah pengerjaan apalagi dalam


pengecatan akan susah mngeringnya dan memperlama

pengerjaannya.

Anda mungkin juga menyukai