Anda di halaman 1dari 2

Masalah Dalam Penggunaan Suntik KB kombinasi Bulanan

1. Mual, pusing, muntah, nyeri pada payudara ringan, tetapi akan hilang pada
suntikan kedua, ketiga.
2. Terjadi perubahan pola haid, seperti tidak teratur, perdarahan bercak atau
perdarahan sela.
3. Terjadi tidak haid.
4. Penambahan berat badan.
5. Tidak menjamin perlindungan terhadap penularan infeksi menular
seksual(Sari,dkk.2012.hal,181)

Masalah Pada Penggunaan suntik KB Progistin Tiga Bulanan

a. Pengguna bisa mengalami masa tidak haid yang panjang.


b. Terjadi perdarahan ringan dan bercak, tetapi tidak berbahaya.
c. Terjadi penambahan atau penurunan berat badan.
d. Penurunan atau penambahan berat badan terus-menerus (lebih dari 7 bulan)

Suntik KB

Suntik KB dibedakan menjadi dua yaitu suntik KB kombinasi bulanan dan


suntik KB progestin tiga bulanan.

1) Suntik KB kombinasi
Jenis suntikan ombinasu berisi 25 mg depo medroksiprogesteron dan 5 mg
estradiol sipionat yang diberikan dengan cara injeksi (suntik) setiap
sebulan sekali. Cara kerjanya menekan ovulasi, membuat lender serviks
menjadi kental sehingga perjalanan sperma terganggu, membuat
perubahan pada dinding(Sari,dkk.2012.hal,188)
DAFTAR PUSTAKA

Sari Wening,dkk.2012. Panduan Lengkap Kesehtan Wanita. Jakarta,


Penebar Swadaya Grup.

Anda mungkin juga menyukai