Anda di halaman 1dari 6

MAKALAH PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

HIKMAH PERKEMBANGAN ISLAM DI INDONESIA

XII - KEPERAWATAN

KELOMPOK 4

RIJA AZKIA NF
ROSA MAULINDA
SARAH AGUSTIN
SISKA AMALIA
SONIA AGUSTIN
SUSILAWATI
TANTRI
UMI DALI NURAZIJAH
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Islam adalah salah satu agama yang memiliki penganut terbesar di dunia.

Selain itu, penganutnya juga terus-menerus mengalami peningkatan dan

perkembangan yang sangat signifikan setiap tahunnya. Perkembangan tersebut

terjadi di seluruh, tanpa terikat oleh geografis,etnis, kasta dan lain sebagainya.

Kemudian kalau kita cermati, agama islam memiliki keunikan tersendiri. Keunikan

tersebut dapat kita lihat dari aspek sejarah turunnya islam dan respon masyarakat

terhadapnya. Sekilas, islam diturunkan oleh Allah SWT. Kepada Nabi Muhammad

Ibnu Abdullah dari golongan kaum Quraisy. Padahal, agama-agama sebelumnya

banyak diturunkan kepada bangsa israil, bukan kaum Quraisy yang tidak memiliki

akar sejarah yang kuat ketimbang bangsa Israil.

Mengenai sejarah asal muasal masuknya islam di nusantara sepertinya

sedikit mengalami kerancuan (iktilaf) antara beberapa pakar. Hal itu terjadi karena

tidak adanya satu bukti yang lebih kuat diantara bukti kuat lainnya. Sehingga antara

satu sama lain tidak bisa menafikan lalu kemudian keluarlah satu-satunya pendapat

atau teori yang mutlak kebenarannya dan diterima oleh para ahli sejarah.
BAB II PEMBAHASAN

HIKMAH PERKEMBANGAN ISLAM DI INDONESIA

Semboyan yang diajarkan islam yang berbunyi “Islam adalah agama yang cinta

damai, tetapi lebih cinta kemerdekaan.” Telah mampu mendorong masyarakat Indonesia

untuk melakukan usaha-usaha mewujudkan kemerdekaan bangsanya dengan berbagai cara.

Mula-mula dengan cara menempu peperangan.

Allah SWT. Berfirman, “dan perangilah dijalan Allah orang-orang yang memerangi

kamu tetapi janganlah kamu melampaui batas, karena Allah tidak menyukai orang-orang

yang melampaui batas.” Masyarakat Indonesia dibebaskan dari pemujaan terhadap berhala

dan pendewaan terhadap raja-raja setelah berkembangnya agama Islam di Indonesia.

Rasa persamaan dan rasa keadilan diajarkan Islam mampu mengubah masyarakat

Indonesia yang dulunya menganut sistem kasta dan diskriminasi menjadi masyarakat yang

setiap anggotanya mempunyai kedudukan, harkat, martabat dan hak-hak yang sama.

Semangat cinta tanah air dan rasa kebangsaan yng didengungkan Islam dengan semboyan

“Hubbul-Watan Minaliiman” (Cinta tanah air sebagian dari iman) mampu mengubah cara

berpikir masyarakat Indonesia, khususnya para pemudanya yang dulunya bersifat sectarian

(lebih mementingkan sukunya dan daerah) menjadi bersifat dan memiliki pola pikir yang

nasionalis.

Hal ini ditandai dengan lahirnya organisasi pemuda yang bernama Jong Indonesia

pada bulan Februari 1927 dan dikumandangkannya sumpah pemuda yang mewakili

kehendak sumpah pemuda bangsa indonesia untuk mendapatkan hak yang sama seperti

masyarakat di negara manapun yaitu hak kemerdekaan.

Adapun hikmah perkembangan Islam di Indonesia antara lain sebagai berikut:


1. Meningkatkan keyakinan bahwa berjuang di jalan Allah adalah kewajiban para muslim

2. Islam mengajarkan untuk saling menasihati dan berbuat kebaikan terhadap sesama

3. Masyarakat mampu memilih pemimpin yang dapat berlaku adil terhadap masyarakat

dan pemimpin yang amanah akan tanggung jawabnya terhadap nusa,bangsa,rakyat dan

agama.

4. Setelah islam masuk dan berkembang di indonesia,masyarakat menjadi memiliki pola

pikir yang terbuka dan mampu memilih ataupun memilah hal yang baik dan buruk.

5. Islam mengajarkan bahwa kita harus saling melindungi sesama manusia dan

menolongnya apabila terkena musibah.

6. Islam juga mengingatkan bahwa dunia dan seisinya tidaklah kekal,maka dari itu kita

sebagai muslim perlu mempersiapkan diri untuk taat dijalan allah SWT.

7. Islam mencakup seluruh aspek kehidupan,bagaimana cara kita bersikap dan tata cara

kehidupan sudah diatur dalam islam.


BAB III PENUTUP

A. Simpulan

Masuknya Agama Islam di Indonesia melalui kerajaan-kerajaan Islam yang

berkembang pesat di masa kejayaannya. Melalui peran raja, ustadz, dan para Wali

Songo yang menyebarkan Agama islam di seluruh penjuru Indonesia. Pada

awalnya masyarakat tidak menerima agama Islam karena mereka sudah meyakini

bahwa Tuhan mereka adalah berhala,dewa, roh dan menganggap bahwa Islam

bukanlah agama yang patut untuk dianut. Namun, seiring berjalannya waktu

masyarakat indonesia mulai memiliki pemikiran yang terbuka dan mau menerima

Agama Islam sehingga Indonesia mayoritas berpenduduk agama Islam. Masyarakat

yang telah memiliki pemikiran yang terbuka meyakini bahwa Islam dan Pancasila

adalah saling berkaitan dalam melaksanakan kehidupan. Ada banyak sekali hikmah

yang dapat diambil dari berkembangnya agama Islam di Indonesia, antara lain :

1. Meningkatkan keyakinan bahwa berjuang di jalan Allah adalah kewajiban para

muslim

2. Islam mengajarkan untuk saling menasihati dan berbuat kebaikan terhadap

sesama

3. Masyarakat mampu memilih pemimpin yang dapat berlaku adil terhadap

masyarakat dan pemimpin yang amanah akan tanggung jawabnya terhadap

nusa,bangsa,rakyat dan agama.

4. Setelah islam masuk dan berkembang di indonesia,masyarakat menjadi

memiliki pola pikir yang terbuka dan mampu memilih ataupun memilah hal

yang baik dan buruk.

5. Islam mengajarkan bahwa kita harus saling melindungi sesama manusia dan

menolongnya apabila terkena musibah.


6. Islam juga mengingatkan bahwa dunia dan seisinya tidaklah kekal,maka dari itu

kita sebagai muslim perlu mempersiapkan diri untuk taat dijalan allah SWT.

7. Islam mencakup seluruh aspek kehidupan,bagaimana cara kita bersikap dan tata

cara kehidupan sudah diatur dalam islam.

B. Saran

Islam adalah agama yang damai. Islam masuk ke Indonesia, bukan dengan

peperangan ataupun penjajahan. Islam berkembang dan tersebar di Indonesia dengn

cara damai berkat kegigihan para ulama. Dengan masuknya islam, kita dapat

menjalani hidup yang sesuai dengan syari’at islam. Islam mengajarkan kita untuk

menghindari segala kerusakan dan pertengkaran yang dapat membuat sesama umat

islam menjadi terpecah belah.

Anda mungkin juga menyukai