Anda di halaman 1dari 2

______________GLOSARIUM______________

1.) Akulturasi : proses percampuran dua kebudayaan atau lebih


2.) Asosiatif : Bentuk interaksi social pada masyarakat yang
Mengaruh pada kerja sama
3.) Interaksi : Hubungan antarindividu,antar kelompok,
individu
Dengan kelompok atau kelompok dengan
individu
4.) Ekosistem : keanekaragaman suatu komunitas organisme
hidup
Dan tidak hidup
5.) Geologi : Ilmu yang mempelajari komposisi,struktur,dan
Sejarah bumi
6.) Konvensi : Perjanjian antara Negara atau antar penguasa
pemerintah
7.) Nasionalisme : paham mencintai bangsa dan Negara sendiri

8.) Natalitas : Laju kelahiran dalam suatu populasi per satuan

Waktu

9.) Disosiatif : Bentuk interaksi social dalam masyarakat yang

Mengarah pada perpecahan

10.) Kabinet : Dewan pemerintah yang terdiri atas beberapa

kementerian

Anda mungkin juga menyukai