Anda di halaman 1dari 9

PRODI PROFESI NERS

TAHUN AJARAN 2019/2020

YAYASAN MARANATHA NTT


STIKES MARANATHA KUPANG
PRODI PENDIDIKAN NERS
TAHUN AJARAN 2014/ 2015

KERANGKA ACUAN
PRAKTEK PROFESI NERS
KEPERAWATAN
GERONTIK

YAYASAN MARANATHA NUSA TENGGARA


TIMUR
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MARANATHA KUPANG
JL. KAMP. BAJAWA NASIPANAF
BAUMATA BARAT – KAB. KUPANG
www.maranatha-ntt.ac.id;
email: admin@stikesmaranathakupang.ac.id
Telp/ Fax : (0380) 8552971
 
1|Page
KERANGA ACUAN PRAKTIK PROFESI NERS

KEPERAWATAN GERONTIK

YAYASAN MARANATHA NUSA TENGGARA TIMUR


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MARANATHA KUPANG
PRODI PROFESI NERS
JL. KAMP. BAJAWA NASIPANAF BAUMATA BARAT – KAB. KUPANG
www.maranatha-ntt.ac.id;
email: admin@stikesmaranathakupang.ac.id
Telp/ Fax : (0380) 8552971

2|Page
A. LATAR BELAKANG

STIKes Maranatha Kupang merupakan salah satu institusi pendidikan tinggi di


Provinsi Nusa Tenggara yang telah mendapat ijin penyelenggaraan Program
Pendidikan Profesi Ners, sehingga pada pada Tahun Ajaran 2014/ 2015 membuka
Prodi Ners. Pendidikan profesi keperawatan bertujuan menyiapkan peserta didik
untuk mampu melaksanakan fungsi dan peran sebagai Ners. Hal ini sesuai dengan
keputusan menteri pendidikan nasional RI No. 232/U/2000 pasal 2 ayat 2 dan UU
Nomor 38 tahun 2014 tentang Keperawatan bahwa program pendidikan professional
bertujuan menyiapkan peserta didik menjadi anggota masyarakat yang memiliki
kemampuan professional dalam menerapkan, mengembangkan, dan
menyebarluaskan teknologi dan atau kesenian serta mengupayakan penggunaannya
untuk meningkatkan taraf kehidupan masyarakat dan memperkaya kebudayaan
nasional.

Program pendidikan Ners merupakan lanjutan tahapan akademik pada


pendidikan Sarjana Keperawatan (S.Kep). Pendidikan tahap profesi keperawatan
merupakan tahapan proses adaptasi profesi untuk dapat menerima pendelegasian
kewenangan secara bertahap dalam melaksanakan asuhan keperawatan
professional, memberikan pendidikan kesehatan dan menjalankan fungsi advokasi
kepada klien, membuat keputusan legal dan etik serta menggunakan hasil penelitian
terkini yang berkaitan dengan keperawatan.
 
Profesi Keperawatan Gerontik memiliki beban studi 2 SKS. Profesi
Keperawatan Gerontik menerapkan konsep dasar dan teori-teori terkait dengan
gerontik dan melakukan asuhan keperawatan gerontik sesuai dengan masalah
kesehatan yang lazim pada lansia di berbagai tatanan pelayanan kesehatan di
komunitas. Mata ajar ini akan berguna dalam melaksanakan pelayanan/asuhan
keperawatan pada lanjut usia di berbagai tatanan pelayanan kesehatan.

B. KOMPETENSI

3|Page
Setelah mengikuti praktik profesi Keperawatan gerontik, maka
mahasiswa mampu:

a. Melakukan pemberian asuhan keperawatan pada klien usia lanjut.


b. Menggunakan teknologi dan informasi kesehatan secara efektif dan
bertanggung jawab.
c. Menggunakan proses keperawatan dalam menyelesaikan masalah klien usia
lanjut
 Hipertensi.
 DM
 Artritis remathoid
 Dermatitis
 Demensia
d. Asuhan keperawatan
 Mampu melakukan pengkajian pada kasus di atas dengan menggunakan
format pengkajian dan instrumen lain yang sesua seperti:
o Format Pengkajian
o Format Pemeriksaan MMSE (Mini-Mental State Examination)
o SPMSQ
o Barthel Indeks
o GDS
o TUGT

 Mampu menegakkan diagnosis keperawatan khusus klien lansia dengan


masalah di atas seperti:
o ketidakstabilan kadar glukosa darah
o insomnia
o nyeri akut
o nyeri kronik
o hambatan mobilitas fisik
o Inkontinensia urine,
o Risiko jatuh,
o gangguan integritas kulit
o DLL
 Mampu membuat tujuan/outcome dan intervensi, seperti:
o Tujuan
Seperti: Kontrol risiko, kontrol nyeri, tingkat demensia dll sesuai kasus

4|Page
o Intervensi
 Manajemen nyeri
 Peningkatan tidur
 Terapi latihan
 Manajemen hiperglikemi
 terapi relaksasi,
 sentuhan terapeutik,
 teknik menenangkan
 Terapi musik
 manajemen demensia,
 terapi reminisence,
 Latihan Otago (keseimbangan),
 pencegahan jatuh,
 identifikasi risiko,
 DLL sesuai masalah dan outcome

e. Menemukan salah satu jurnal yang berhubungan dengan masalah klien usia
lanjut ( point c )
f. Menggunakan hasil penelitian untuk diterapkan dalam pemberian asuhan
keperawatan.

C. WAKTU
Praktik Keperawatan Gerontik online ini akan dilaksanakan pada tanggal
14 April-18 April 2020. Diawali dengan pradik yang akan dilaksanakan
pada tanggal 9-12 Maret 2020.

D. PEMBIMBING
Pembimbing lahan yaitu pembimbing praktik baik yang berasal dari
institusi pendidikan maupun lahan/ RS dengan persyaratan latar belakang
pendidikan minimal 1 (satu) tingkat diatas peserta didik dan atau
pendidikan setara dengan terbimbing dan memiliki sertifikat sebagai
Preceptor Klinik dari STIKes Maranatha Kupang.

5|Page
E. PESERTA DIDIK
Mahasiswa yang diperbolehkan mengikuti praktek Profesi Ners adalah
mahasiswa yang telah menyelesaikan tahap akademik pendidikan Sarjana
Keperawatan. Jumlah mahasiswa sebanyak 47 orang.

F. Hak dan Kewajiban Peserta Didik


a. Hak
1. Peserta didik berhak untuk mendapatkan bimbingan selama
kegiatan praktik secara individu
2. Peserta didik berhak mengikuti kegiatan pembelajaran ini selama 1
minggu.
b. Kewajiban

1. Peserta didik wajib mentaati tata tertib selama kegiatan praktik

2. Mahasiswa wajib mengikuti Buku panduan

G. Tata tertib dan Sanksi pelanggaran praktik


a. Tata Tertib

1. Waktu praktik mahasiswa adalah 6 hari dilakukan konsul secara online


2. Lama praktik setiap hari jam 07.00 WITA sampai dengan jam 18.00 WITA

b. Sanksi
1. Bila tidak mengumpulkan askep maka mahasiswa tidak akan
diluluskan:

6|Page
H. Daftar Nama mahasiswa dan pembimbing serta ruangan

Daftar Nama Mahasiswa dan kasusnya

No Nama Mahasiswa Ners Dosen Ruangan Kasus


1 Abdul Rauf S. Umar Muhammad Saleh Nuwa, Cendana Hipertensi.
S.Kep.,Ns. M.Kep
2 Alfiandri Hasan Bolan Muhammad Saleh Nuwa, Cendana DM
S.Kep.,Ns. M.Kep
3 Kanisius Wola Muhammad Saleh Nuwa, Cendana Artritis
S.Kep.,Ns. M.Kep remathoid
4 Anas Efenggus Stefanus Mendes, Kiik, Bougenvile Dermatitis
Nenometa S.Kep.,Ns.,M.Kep.,Sp.Kom

5 Bersia A. Namah Stefanus Mendes, Kiik, Bougenvile Demensia


S.Kep.,Ns.,M.Kep.,Sp.Kom
6 Yandri Floenale Stefanus Mendes, Kiik, Bougenvile Hipertensi.
S.Kep.,Ns.,M.Kep.,Sp.Kom
7 Desi Tossy Antonius Rino Vanchapo, Kenanga DM
S.Kep.,M.MKes
8 Diky Sandra Klau Antonius Rino Vanchapo, Kenanga Artritis
S.Kep.,M.MKes remathoid
9 Aloysius Lete Antonius Rino Vanchapo, Kenanga Dermatitis
S.Kep.,M.MKes
10 Erni Irene Heu Ni Made Merlin, S.Kep., Ns., M.Kep. Mawar Demensia
11 Fani M. Bantulu Ni Made Merlin, S.Kep., Ns., M.Kep. Mawar Hipertensi.
12 Clara Blegur Ni Made Merlin, S.Kep., Ns., M.Kep. Mawar DM
13 Ferdianus P. Dappa Ferdinandus S. Hoda,S.Kep.,M.Kes Camar Artritis
remathoid
14 Maria Maro Ferdinandus S. Hoda,S.Kep.,M.Kes Camar Dermatitis
15 Ferdi Moru Ferdinandus S. Hoda,S.Kep.,M.Kes Camar Demensia
16 Maria Y. A. Ola Irlin Falde Riti,S.Kep.,Ns.M.Kes. Kamboja Hipertensi.
17 Melayati W. Ha’e Irlin Falde Riti,S.Kep.,Ns.M.Kes Kamboja DM
18 Martina Regina Mona Irlin Falde Riti,S.Kep.,Ns.M.Kes Kamboja Artritis
remathoid
19 Neni Anugerah Simon Juandri Seprianto Tusi,S.Kep.,Ns, MT Cemara Dermatitis
20 Dionisius Uskono Juandri Seprianto Tusi,S.Kep.,Ns, MT Cemara Demensia

7|Page
21 Marto Boilafa Juandri Seprianto Tusi,S.Kep.,Ns, MT Cemara Hipertensi.
22 Placida G. Pereira Serli Sani Mahoklory, S.Kep., Ns., Cemara DM
M.Kep
23 Jewi Bria Serli Sani Mahoklory, S.Kep., Ns., Cemara Artritis
M.Kep remathoid
24 Noviani Mingotu Serli Sani Mahoklory, S.Kep., Ns., Sakura Dermatitis
M.Kep
25 Septriyandus Kelin Emanuel Suban Bala Sakura Demensia
Lewar,S.Kep.,Ns.M.Kes
26 Melfi Ballo Emanuel Suban Bala Sakura Hipertensi.
Lewar,S.Kep.,Ns.M.Kes
27 Nurdalia Emanuel Suban Bala Sakura DM
Lewar,S.Kep.,Ns.M.Kes
28 Semelty Tanesab Siti Sakinah, S.Kep.,Ns Sakura Artritis
remathoid
28 Benyamin Abang Siti Sakinah, S.Kep.,Ns Sakura Dermatitis
29 Paulus Polce Siti Sakinah, S.Kep.,Ns Melati Demensia
30 Siti Rohani Karabi AA Istri Fenny, S.Kep.,Ns,M.Kes Melati Hipertensi.
31 Theresia Hosana AA Istri Fenny, S.Kep.,Ns,M.Kes Melati DM
32 Welsin Kay AA Istri Fenny, S.Kep.,Ns,M.Kes Melati Artritis
remathoid
33 Sulisti Y. Otemusu Erdianus Mbaanga,S.Kep.,Ns Melati Dermatitis
34 Afni Keraba Erdianus Mbaanga,S.Kep.,Ns Melati Demensia
35 Yandri Foinale Erdianus Mbaanga,S.Kep.,Ns Anggrek Hipertensi.
36 Yohana Karcina Jenat Yoshin H. Pella, S.Kep.,Ns Anggrek DM
37 Yuliana RenI Abuk Yoshin H. Pella, S.Kep.,Ns Anggrek Artritis
remathoid
38 Yulius Iba Yoshin H. Pella, S.Kep.,Ns Anggrek Dermatitis
39 Yusta Ana Mariana Liu Rihsan Albahri, S.Kep.,Ns Anggrek Demensia
40 Rudolof Alokofani Rihsan Albahri, S.Kep.,Ns Anggrek Hipertensi.
41 Benyamin Pekuali Rihsan Albahri, S.Kep.,Ns Teratai DM
42 Yuniati Yohanis Priska Katrin, S.Kep.,Ns Teratai Artritis
remathoid

8|Page
43 Yesi Lopis Priska Katrin, S.Kep.,Ns Teratai Dermatitis
44 Januard K.Meta Priska Katrin, S.Kep.,Ns Teratai Demensia
45 Age Noberzon Meta Dwi dina Romantika, S.Kep.,Ns Teratai Hipertensi
46 Adelina Irma Abi Dwi dina Romantika, S.Kep.,Ns Teratai DM
47 Ambu K. Meta Dwi dina Romantika, S.Kep.,Ns Teratai Artritis
Remathoid

I. PENUTUP

Demikian kerangka acuan ini dibuat dalam rangka Praktek Profesi Ners
untuk menjadi pedoman bagi para pembimbing dan mahasiswa peserta
Pendidikan Profesi Ners.

Kupang, 10 April 2020 Mengetahui,


Koordinator Mata Kuliah Ketua Program Studi

Ns. Stefanus M. Kiik, M.Kep., Ns. Muhammad Saleh Nuwa, M.Kep


Sp.Kep.Kom NIDN. 0828078504
NIDN. 0828058401

Mengesahkan,
Ketua STIKes Maranatha Kupang

Mery L. Fangidae Tumeluk, SST., MPH


NIK. 012080703

9|Page

Anda mungkin juga menyukai