Anda di halaman 1dari 3

1

Nama : Desi Purnamasari


Nim : 1710901006
KELAS : Psikologi Islam 1
MK : Seminar Psikologi Pendidikan

TUGAS REVIEW JURNAL BAHASA INDONESIA

Judul Hubungan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Keterampilan Komputer


dan Pengelolaan Informasi (KKPI) Siswa.
Jurnal Jurnal Pendidikan dan Teknologi Informasi
Volume Vol. 4 No. 1
&
Halaman
Tahun 2017
Penulis Menrisal & Etrilia Utari
Reviewe DESI PURNAMASARI, (1710901006)
r
Tujuan Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk mengetahui secara empiris
Penelitia hubungan motivasi belajar terhadap hasil belajar keterampilan komputer dan
n pengelolaan informasi (KKPI) Siswa kelas X SMK Nusatama Padang.
Hipotesis H0 : “Tidak terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara motivasi
Penelitia belajar terhadap hasil belajar KKPI siswa kelas X SMK Nusatama Padang
n Jurusan Akutansi”.
HA : “Terdapat hubungan yang positif dan signifikan antara motivasi
belajar terhadap hasil belajar KKPI siswa kelas X SMK Nusatama Padang
Jurusan Akutansi”.
Subjek Dengan jumlah subjek penelitian sebanyak 81 orang.
Penelitia
n
Metode Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif.
Penelitia
n
Definisi Variabel dependen dalam penelitian ini adalah Hasil Belajar Keterampilan
Operasio Komputer dan Pengelolaan Informasi.
nal Oemar Hamalik (2001) menyatakan hasil belajar dapat dilihat dari
Variabel terjadinya perubahan dari persepsi dan perilaku termasuk juga perbaikan
Depende perilaku.
n Menurut Klasifikasi Bloom dalam Sudjana (2009) membagi hasil belajar
menjadi tiga ranah yaitu :

DESI PURNAMASARI (1710901006,)


Tugas Mata Kuliah : Seminar Psikologi Pendidikan
Dosen Pengampu : Ema Yudiani, M.Si, Psikolog
2

1) Ranah Kognitif berkenaan dengan hasil belajar intelektual yang terdiri


dari enam aspek, yakni pengetahuan atau ingatan, pemahaman, aplikasi,
analisis, sintesis, dan evaluasi.
2) Ranah Afektif berkenaan dengan sikap yang terdiri dari lima aspek yakni
penerimaan, jawaban atau reaksi, penilaian, organisasi dan internalisasi.
3) Ranah Psikomotor berkenaan dengan hasil belajar keterampilan dan
kemampuan bertindak.
Cara & Cara dan alat yang digunakan untuk mengukur variabel dependen yaitu
Alat menggunakan tes hasil belajar dengan tipe pilihan ganda (Multiple Choice
Menguku Item Test)
r
Variabel
Depende
n
Definisi Variabel Independen dalam penelitian ini adalah motivasi belajar.
Operasio Menurut Mc. Donald (dalam Oemar Hamalik 2001), motivasi adalah
nal perubahan energi dalam diri (pribadi) seseorang yang ditandai dengan
Variabel timbulnya perasaan dan reaksi untuk mencapai tujuan tertentu.
Indepen Menurut Nana Syaodah Sukmadinata (2003) Istilah motivasi diartikan
den sebagai kekuatan yang menjadi pendorong kegiatan individu. Kekuatan
tersebut menunjukkan suatu kondisi dalam diri individu untuk mendorong
atau mengerakkan individu tersebut untuk mampu melakukan kegiatan
mencapai sesuatu tujuan.
Cara & Cara dan alat yang digunakan untuk mengukur variabel dependen yaitu
Alat dengan menggunakan angket motivasi belajar yang disusun menurut model
Menguku skala Likert.
r
Variabel
Indepen
den
Metode Uji Korelasional dengan bantuan program SPSS Statistik 21.
Analisis
Data
Hasil Hasil  penelitian  menunjukkan  bahwa terdapat hubungan yang positif dan
Penelitia signifikan antara motivasi belajar terhadap hasil belajar KKPI siswa kelas X
n SMK Nusatama Padang Jurusan Akutansi. Hubungan yang positif
menunjukkan bahwa semakin tinggi motivasi belajar siswa, maka akan
semakin tinggi pula hasil belajar siswa tersebut.
  secara  umum motivasi belajar  dan  prestasi belajar siswa kelas IV SD N
Tarumanagara tergolong baik. Analisis juga menunjukkan bahwa pengaruh

DESI PURNAMASARI (1710901006,)


Tugas Mata Kuliah : Seminar Psikologi Pendidikan
Dosen Pengampu : Ema Yudiani, M.Si, Psikolog
3

motivasi  belajar  besar  pengaruhnya  terhadap  prestasi  belajar  IPA  dari 


siswa.  Sehungga sebagaimana  yang  diungkapkan  oleh Keller  (dalam 
Nashar,  2004:77)  bahwa  prestasi  belajar dapat dilihat dari terjadinya
perubahan hasil masukan pribadi berupa motivasi dan harapan untuk
berhasil.  Peningkatan  hasil  belajar  siswa  dipengaruhi  oleh  banyak 
faktor  salah  satunya  adalah motivasi untuk belajar.
Hasil  penelitian  ini  juga  menginformasikan  terdapat  pengaruh  yang 
signifikan  antara motivasi terhadap prestasi belajar siswa. Hal ini berarti
bahwa jika siswa memiliki motivasi dalam belajar, maka prestasi belajarnya
pun akan baik (tinggi). Sebaliknya jika siswa memiliki kebiasaan yang buruk
dalam belajar, maka prestasi belajarnya pun akan buruk (rendah)
Kekuata Secara keseluruhan jurnal ini sudah terlihat sangat baik dalam hal
n mendeskripsikan secara detail mengenai penelitian yang dilakukan. Teori
Penelitia yang digunakan pun dijelaskan secara rinci, singkat, padat dan mudah untuk
n dipahami pembaca.
Kelemah Dari segi struktural,  akan lebih baik lagi jika ditambahkan faktor-faktor yang
an mempengaruhi hasil belajar baik dari segi aspek yang dikaji, jumlah
Penelitia responden, karena diduga masih banyak faktor-faktor yang memberikan
n sumbangan yang signifikan terhadap hasil belajar yang belum terungkap
dalam penelitian ini.

DESI PURNAMASARI (1710901006,)


Tugas Mata Kuliah : Seminar Psikologi Pendidikan
Dosen Pengampu : Ema Yudiani, M.Si, Psikolog

Anda mungkin juga menyukai