Anda di halaman 1dari 1

Struktur Keluarga

1. Pola komunikasi keluarga


a. Apakah mayoritas pesan anggota keluarga sesuai dengan isi dan
instruksi?
b. Apakah anggota keluarga mengutarakan kebutuhan-kebutuhan dan
perasaan-perasaan mereka dengan jelas?
c. Apakah anggota keluarga memperoleh dan memberikan respons dengan
baik terhadap pesan?
d. Apakah anggota keluarga mendengar dan mengikuti pesan ?
e. Bahasa apa yang digunakan dalam keluarga?
f. Apakah keluarga berkomunikasi secara langsung atau tidak langsung ?
g. Bagaimana pesan-pesan emosional (afektif) disampaikan dalam keluarga
? (langsung atau tidak langsung)
h. Jenis-jenis emosi apa yang disampaikan dalam keluarga ?
i. Apakah emosi-emosi yang disampaikan bersifat negatif, positif atau
keduanya ?
j. Bagaimana frekuensi dan kualitas komunikasi yang berlangsung dalam
keluarga ?
k. Pola-pola umum apa yang digunakan menyampaikan pesan-pesan
penting ? (langsung atau tidak langsung)
l. Jenis-jenis disfungsional komunikasi apa yang nampak dalam pola-pola
komunikasi keluarga ?
m. Adakah hal-hal atau masalah dalam keluarga yang tertutup untuk
didiskusikan ?

2. Struktur kekuatan keluarga


Bagaimana Kemampuan anggota keluarga mengendalikan dan
mempengaruhi orang lain untuk merubah perilaku ?

3) Struktur peran
a. Struktur peran formal : posisi peran formal apa pada setiap anggota
keluarga ? Adakah konflik peran dalam keluarga ?
b. Struktur peran informal : adakah peran-peran informal dalam keluarga,
siapa yang memainkan peran-peran tersebut, berapa kali peran-peran
tersebut sering dilakukan atau bagaimana peran-peran tersebut
dilaksanakan secara konsisten ? tujuan peran-peran informal yang
dijalankan keluarga apa ?

4) Nilai atau norma keluarga


a. Adakah nilai dan norma yang dianut oleh keluarga, yang berhubungan
dengan kesehatan ?

Anda mungkin juga menyukai