Anda di halaman 1dari 3

PERJALANANKU MEMBUAT KU SEMAKIN

CINTA TERHADAP TANAH AIRKU

Cinta tanah air adalah suatu kasih sayang dan suatu rasa cinta yang ada
pada setiap individu terhadap bisa pada tempat kelahiran atau tanah airnya

Cara menunjukan rasa cinta terhadap tanah air sangat banyak sekali salah
satunya memelihara, ,menjaga, menikmati keindahan alamnya.

Namaku janu reza romannsyah biasa dipanggil rez oleh keluarga ku tapi
teman teman ku biasa memnggaiku dengan sebutan janu . aku tinggal di
purwakarta tepatnya perum metro cikopo jalan kembang sepatu no 47

aku lahir di jakarta dokternya orang singapur aku keturun jawa

Kali ini aku akan sedikit menceritakan perjalananku ke berbagai daerah di


indonesia walau itu menurut kalian belum ada apa apanya dengan
pengalaman kalian

Dimulai saat ku duduk dibangku sekolah dasar , tepatnya kelas 3 SD aku


besama keluarga pergi ke daerah jawa tengah tepatnya gunung kidul.
Yaitu kampung halaman orang tuaku tempat dimana orang tuaku
dibesarkan tidak bisa dipungkiri pemandangan disana sangatlah indah dan
sejuk udaranya , saat itu rasa ingin tau ku muncul terhadap benda besar
yang indah dihadapan rumah nenek saya dengan silaunya sinar matahari
yang bersembunyi di belakangnya.

Lalu aku bertanya kepada bapaku “pa... yang disana itu namanya apa?”
lalu bapa menjawab “itu gunung rez” aku pun bingun apa itu gunung ?? lalu
rasa ingin tahuku semakin menggebu gebu dan akhirnya aku meminta
kepada bapa untuk mengantarkan aku kesana , awalnya bapa menolak ,
tapi dengan tangisanku akhirnya bapa mau mengantar walaupun hanya
sampai kaki gunung, dengan pemandangannya yang sangat indah. Tiba
tiba aku disuruh mencari cacing dikaki gunung itu dan aku diajak
memancing oleh bapa ke bendungan dekat gunung itu. Dan wownya lagi
bendungan itu tidak kalah indahya dengan gunung didekatnya,luas
ukurannya banyak ekosistem air didalamnya ketika sampai disana aku
berfikir kampung ku indah pasti indonesia jauh lebih indah

Begitu pun seterusnya sampai saya lulus SMP.

Setelah masuk SMA . aku mulai melakukan perjalanan atau bahasa


gaulnya touring bersama teman teman kelas

Perjalan pertama saat ku SMA yaitu ke curug capolaga tepat didaerah


subang jawa barat tidak kalah indah pemandangannya dengan airnya yang
jernih ditambah suara gemuruh air yang jatuh dari atas menabrak bebatuan
diasana airnya sangat dingin hal ini merangsang pikiranku untuk lebih
banyak meng eksplor kekayaan dan keindahan alam diindonesia

Perjalan kedua ku saat itu perjlanan ku meng eksplor keindahan alam


diindonesia berlanjut saat itu aku dan teman teman sekelasku melakuakn
perjalanan ke gunung lembu plered dan curug cipurut subang saat ku
berada di puncak 792Mdpl. Sungguh indah pemandangannya hampir
seluruh bendungan jatiluhur terlihat dan disekelilingnya ada dua gunung
lagi yang lebih tinggi berjam jam aku disana dan akhirnya memutuskan
untuk turun dan melanjutkan perjalanan ke curug cipurut untuk
menyegarkan badan tidak salah aku memilih kesana karena disana sangat
dingin dan sejuk yang membuat segar jiwa raga . tapi sayangnya ada
tangan yang tidak bertanggungjawab disana dengan enaknya membuang
sampah dimana saja yang membuat keadaan sekitar curug menjadi kurang
enak dioandang padahal wisata alam ini sangan indah dan keren . rupanya
cinta tanah air yang di timbulkan oleh orang orang desa tidak membuat
oarang kota berfikir akan pentingnya menjaga kekayaan alam indonesia

Perjalan ketigaku , aku dan teman teman sekelas ku ke cikole tepatnya


bandung barat yaitu tempat dimana ratusan bahkan ribuan pohon pinus
berjejer rapi seakan menyambut kami dan masih banyak wisata alamnya
disana
dengan banyaknya pohon dan dinginnya suhu disana membuat kami betah
disana tapi perjalanan yang jauh membuat kami tidk bisa lama lama disana

Anda mungkin juga menyukai