Anda di halaman 1dari 1

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MINGGUAN (RPPM) SEMESTER II

TK XAVERIUS 1 JAMBI TAHUN PELAJARAN 2019 / 2020


Semester/Minggu : II / 14
Kelompok / Usia : A (4-5 Tahun)
Waktu Pelaksanaan : Minggu ke- ……. bulan ………………….. 20…..
Kompetensi Dasar : (Nam: 1.2,), (FM; 3.3-4.3), (Kog. 3.6-4.6,3.7-4.7, 3.9-4.9), (Sosem; 2.8), (Bhs; 3.11-4.11,3,3.12-4.12), (SENI; 2.4,3.15-4.15)
Startegi : 1. Menggunakan berbagai metode dan teknik yaitu: Diskusi, Tanya Jawab, Bercerita, Sosiodrama, Penugasan, Demonstrasi, Praktek Langsung,Bernyanyi
: 2. Menggunakan pendekatan Model Pembelajaran Sentra Berbasis Metode Montessori dan Pendekatan Saintifik
Tujuan TEMA / SUB TEMA : ALAT KOMUNIKASI/ KANTOR POS MATERI PEMBELAJARAN

SENTRA
Persiapan Main Peran Bahan Alam Balok Seni dan
Kreativitas
1. Anak dapat menghargai lingkungan sekitar : (adanya kantor pos)  Nyanyi lagu  Pantomim  Olahraga:  Menyebutkan  Mengikuti 1. Menghargai lingkungan sekitar : (adanya kantor pos) sebagai
sebagai rasa syukur kepada Tuhan (1.2) “Aku gerakan pak bermain alamat tempat permainan rasa syukur kepada Tuhan (1.2)
2. Mengembangkan gerakan motorik kasar untuk melatih: kelenturan, tukang pos naik lompat tali tinggal mengguna 2. Gerakan motorik kasar untuk melatih: kelenturan, kekuatan,
kekuatan, kestabilan, keseimbangan, kelincahan, koordinasi tubuh kestabilan, keseimbangan, kelincahan, koordinasi tubuh (3.3-
Pos” sepeda akan  Menyanyi  PT. Melingkari kan jari
(3.3-4.3) 4.3)
3. Mengembangkan gerakan motorik halus untuk melatih; koordinasi  Menyebut mengantar lagu alat jemari 3. Gerakan motorik halus untuk melatih; koordinasi mata dan
mata dan tangan, kelenturan pergelangan tangan, kekuatan dan kan tugas surat “Paman komunikasi  Menyebutk tangan, kelenturan pergelangan tangan, kekuatan dan
kelenturan jari- jari tangan,.(3.3-4.3) Pak pos  Menyebutka Pos” (Hal.12) an 5 kelenturan jari- jari tangan,.(3.3-4.3)
4. Anak dapat mengenal ukuran, bentuk, urutan bilangan, (3.6-4.6)  PT. n benda-  PT.  Demonstrasi benda 4. Mengenal ukuran, bentuk , urutan bilangan, (3.6-4.6)
5. Anak dapat mengenal lingkungan sosial/ tempat umum (kantor pos) Menebal benda pos memasan mengurutkan yang bisa 5. Mengenal lingkungan sosial/ tempat umum (kantor pos) (3.7-
(3.7-4.7) kan tulisan  Bermain play gkan amplop asli dikirim 4.7)
6. Anak dapat engenal teknologi sederhana (Nama benda, bagian- (Hal.28) dough gambar dari yg besar melalui 6. Mengenal teknologi sederhana (Nama benda, bagian-bagian,
bagian, fungsi, cara menggunakan secara tepat, dan cara merawat kantor Pos fungsi, cara menggunakan secara tepat, dan cara merawat
mempentuk (Hal.3) sampai
benda yg berhubungan dengan alat komunikasi (3.9-4.9) benda yg berhubungan dengan alat komunikasi (3.9-4.9)
7. Anak mampu bersikap mandiri: menyelesaikan tugas tanpa huruf “POS” terkecil (5  Menggunti 7. Bersikap mandiri: menyelesaikan tugas tanpa bantuan,
bantuan, merapikan alat main/belajar tanpa disuruh (2.8) dan seriasi, ng dan merapikan alat main/belajar tanpa disuruh (2.8)
8. Agar anak memahami bahasa ekspresiff: mengungkapkan ide/ menyebutka amplop bisa menempel 8. Memahami bahasa ekspresiff: mengungkapkan ide/ pendapat,
pendapat, menceritakan gambar/ peristiwa yg dilihat (3.11-4.11) n huruf yg dibuat dari prangko menceritakan gambar/ peristiwa yg dilihat (3.11-4.11)
9. Anak dapat mengenal tulisan, mengeja huruf, membaca kata dibuatnya Koran/kertas (Hal: 4) 9. Mengenal tulisan, mengeja huruf, membaca kata bergambar
bergambar (3.12-4.12) bekas) (3.12-4.12)
10. Anak mampu menghargai karya sendiri dan orang lain (2.4) 10. Menghargai karya sendiri dan orang lain (2.4)
11. Anak dapat membuat berbagai karya seni (3.15-4.15) 11. Membuat berbagai karya seni (3.15-4.15)

Guru Sentra ................................... Mengetahui Kepala TK Guru Kelas.....................................

........................................................ ENDANG ANDAYANI .........................................................


NIP. 197104162008012003

Anda mungkin juga menyukai