Anda di halaman 1dari 9

LAPORANRESMI

KOMUNIKASIRS232(KOMPUTERDENGANDCPOWERSUPPLY)
MENGGUNAKANMICROSOFTVISUALSTUDIOUNTUKMENGATUR DAYA

Nama : Eka Prasetyono,ST.,MT.


Nama : Reffa Nidha Mochtadha
Kelas : 3D4ELINA
NRP : 1310171046
Tanggal : 4Oktober2019

PROGRAMSTUDITEKNIKELEKTROINDUSTRI
POLITEKNIKELEKTRONIKANEGERISURABAYA 2019/2020
PERCOBAAN3

KOMUNIKASIRS232(KOMPUTERDENGANDCPOWERSUPPLY)
MENGGUNAKANMICROSOFTVISUALSTUDIOUNTUKMENGATUR DAYA

I. TUJUAN
Mahasiswadapatmemahamidanmembuatinterfacedarivisualstudio
untukmengendalikanpowersupplyDCyangdihubungkankePCmelalui RS232.

II. DASARTEORI
Antarmuka(Interface)merupakanmekanismekomunikasiantara
pengguna(user)dengansistem.Antarmuka(Interface)dapatmenerima
informasidaripengguna(user)danmemberikaninformasikepada
pengguna(user)untukmembantumengarahkanalurpenelusuran
masalahsampaiditemukansuatusolusi.
Interface,berfungsiuntukmenginputpengetahuanbarukedalambasis
pengetahuansistempakar(ES),menampilkanpenjelasansistemdan
memberikanpanduanpemakaiansistemsecaramenyeluruh/stepbystep
sehinggapenggunamengertiapayangakandilakukanterhadapsuatu
sistem.Yangterpentingadalahkemudahandalam memakaiatau
menjalankansistem,interaktif,komunikatif,sedangkankesulitandalam
mengembangkanataumembangunsuatuprogram janganterlalu diperlihatkan.
PSS-3203merupakanProgrammablePowerSupplyseriPSS
dikendalikanolehMicroProcessorUnit(MPU)yangdapatdenganmudah
menghubungkanantarmukakomunikasiRS-232atauGPIBkekomputer
untukmemenuhipermintaanpenggunaakanpengujianotomatisdan kontrolotomatis.
GambarPSS-3203
Berikutmerupakanciri-ciridarigambardiatas:
1.Sistemdigitalinterfaceyangdapatdiprogramdenganresolusitinggi.
2.DesignlayarLCD162.
3.Denganstabilitasyangtinggidanrancanganyangrendah.
4.Prosedurkalibrasilangkahdemilangkah.

TegangandanarussepenuhnyadikendalikanolehKonverterD/A12
bitdenganresolusidanakurasiyanglebihtinggi.Selainitu,digitalisasi sistem
membuatinputinformasiyangcepat,tepat,dannyaman
dikendalikanolehkeyboarddankenoproda.Penyesuaiantegangan/arus
dibuatolehkalibrasiperangkatlunaktanpakesalahanbuatanmanusia
yangakanmeningkatkanketepataninstrumen.FungsiOverVoltage
Protection(OVP)danOverCurrentProtection(OCP)diaturdengan
perangkatlunakdandideteksidenganperangkatkerasuntukmencapai
fungsiterlindungisecaratepatdancepatuntukmengamankanpengguna
daribahayadenganmenggunakaninstrumen.

MicrosoftVisualStudio
Microsoft Visual Studio merupakan sebuah perangkat lunak lengkap
(suite)yang dapatdigunakan untuk melakukan
pengembanganaplikasi,baikituaplikasibisnis,aplikasipersonal,ataupun
komponenaplikasinya,dalambentukaplikasiconsole,aplikasiWindows,
ataupunaplikasiWeb.VisualStudiomencakup kompiler, SDK, Integrated
Development Environment (IDE),dan dokumentasi(umumnya berupa
MSDNLibrary).KompileryangdimasukkankedalampaketVisual
Studioantaralain VisualC++, VisualC#, VisualBasic, VisualBasic .NET, VisualInterDev,
VisualJ++, VisualJ#, VisualFoxPro,dan Visual SourceSafe.

MicrosoftVisualStudiodapatdigunakanuntukmengembangkan aplikasidalam
nativecode (dalambentukbahasamesinyangberjalandi atas Windows) ataupun
managedcode(dalam bentuk Microsoft
IntermediateLanguage diatas.NETFramework).Selainitu,VisualStudio
jugadapatdigunakanuntukmengembangkanaplikasi Silverlight,aplikasi
WindowsMobile(yangberjalandiatas.NETCompactFramework).

VisualStudiokinitelahmenginjakversiVisualStudio9.0.21022.08,
ataudikenaldengansebutanMicrosoftVisualStudio2008yang diluncurkanpada
19November 2007,yangditujukanuntukplatform
Microsoft.NETFramework3.5.Versisebelumnya,VisualStudio2005
ditujukanuntukplatform.NETFramework2.0dan3.0.VisualStudio2003
ditujukanuntuk.NETFramework1.1,danVisualStudio2002ditujukan
untuk.NETFramework1.0.Versi-versitersebutdiataskinidikenaldengan
sebutanVisualStudio.NET,karenamemangmembutuhkanMicrosoft
.NETFramework.Sementaraitu,sebelummunculVisualStudio.NET,
terdapatMicrosoftVisualStudio6.0(VS1998).

III. ALATDANBAHAN

1.PC

2.POWERSUPPLY(PSS3203)

3.RS232

IV. RANGKAIANPERCOBAAN
V. LANGKAHPERCOBAAN

1.Siapkan peralatan praktikum yang akan digunakan.


2.Buka software Microsoft VisualStudio
3.Kemudian , lakukan komunikasi RS232 antara computer dengan DC powersupply.
4.Hubungkan computer dengan DC powersupply(perhatikan sambungan COM pada
komputer)
5.Klik open file pada praktikum sebelumnya
6.Tambahkan 2 track bar untuk lebih mudah dalam mengatur tegangan dan arus.
7.Tambahkan juga button dan textbox untuk menampilkan daya yang user setting
pada tegangan dan arusnya. Sehingga tampian form menjadi seperti gmabar di
bawah.
8.KemudiantuliskanprogramtrackbarpadaForm1

usingSystem;
usingSystem.Collections.Generic;
usingSystem.ComponentModel;
usingSystem.Data; usingSystem.Drawing;
usingSystem.Linq; usingSystem.Text;
usingSystem.Threading.Tasks;
usingSystem.Windows.Forms;

namespaceHterm2
{
publicpartialclassForm1:Form
{
publicForm1()
{
InitializeComponent();
}

privatevoidForm1_Load(objectsender,EventArgse)
{
serialPort1.Open();
}

privatevoidForm1_FormClosed(objectsender,FormClosedEventArgse)
{
serialPort1.Close();
}

privatevoidbtnTerima_Click(objectsender,EventArgse)
{
stringDataBaca;
DataBaca=serialPort1.ReadExisting();
DataTerima.Text=DataBaca;
}
privatevoidbtnKirim_Click(objectsender,EventArgse)
{
stringData_Kirim;
Data_Kirim=":chan1:volt"+trackBar1.Value.ToString()+".00";
serialPort1.WriteLine(Data_Kirim);

privatevoidDataKirim_TextChanged(objectsender,EventArgse)
{

privatevoidDataTerima_TextChanged(objectsender,EventArgse)
{

privatevoidtrackBar1_Scroll(objectsender,EventArgse)
{
lbl_volt.Text="VOLT:"+trackBar1.Value.ToString()+".00V";
}

privatevoidbtn_out_Click(objectsender,EventArgse)
{
stringbtn_out; btn_out=":outp:state1";
serialPort1.WriteLine(btn_out);
}

privatevoidbtn_off_Click(objectsender,EventArgse)
{
stringbtn_off; btn_off=":outp:state0";
serialPort1.WriteLine(btn_off);
}

privatevoidbtnCurr_Click(objectsender,EventArgse)
{
stringData_Curr;
Data_Curr=":chan1:curr"+trackBar1.Value.ToString()+".00";
serialPort1.WriteLine(Data_Curr);
}

privatevoidtrackBar2_Scroll(objectsender,EventArgse)
{
lbl_curr.Text="CURR:"+trackBar1.Value.ToString()+".00V";
}

privatevoidbtn_curr_info_Click(objectsender,EventArgse)
{
stringData_Curr_Info; Data_Curr_Info=":chan1:curr?";
serialPort1.WriteLine(Data_Curr_Info);
}

privatevoidbtn_volt_info_Click(objectsender,EventArgse)
{
stringData_Curr_Info; Data_Curr_Info=":chan1:volt?";
serialPort1.WriteLine(Data_Curr_Info);
}
privatevoidbtn_daya_info_Click(objectsender,EventArgse)
{
float.TryParse(textBox2.Text,outvolt); float.TryParse(textBox5.Text,outcurr);
Data_daya_info=volt*curr/100000;
textBox6.Text=Convert.ToString(daya);
}
}
}

VI. ANALISA
Pada ini, yang berjudul“Komunikasi RS232 (Komputer dengan DC power supply)
menggunakan Microsoft visualstudio. Alat yang digunakan yaitu Kabelserial RS232,
DC powersupply ,dan Microsoft visual studio.Kabel serial RS232 terdiri dari 3
bagian Fasa, Netral, dan Grounding. Pastikan Alat yang digunakan (DC
powersupply) dapat digunakan untuk menerima data dari kabel Serial RS232.
Pertama, lakukan percobaan tentang Komunikasi RS232Komputer dengan DC
powersupply yang menggunakan softaware Microsoft visual studio. Pastikan
computer telah terhubung dengan DC powersupply. Buka software Microsoft
visual studio. Dalam percobaan ini dapat dilakukan setting tegangan arus pada
software visual studio dengan koding, sehingga dapat mengirim dan membaca
tegangan atau arus yang diinputkan oleh user dengan menggunakan button yang
akan ditampilkan pada textbox. Selain itu dilengkapi trackbar, dimana pada menu
ini harus di setting nilai minimum dan nilai maksimum dipropertis. Sehingga
tampilan output menu trackbar dapat langsung digeser untuk menyetting arus atau
tegangan yang ditampilakan pada textbox.
Untuk menampilkan nilai daya dilakukan dengan menambah koding, sehingga
user dapat melihat nilai dayanya. Berikut adalah koding untuk menampilkan nilai
daya yang telah disetting tegangan dan arusnya:
Privatevoidbutton4_Click(objectsender,EventArgse)
{
float.TryParse(textBox2.Text,outtegangan);
float.TryParse(textBox5.Text,outarus); daya=tegangan*arus/100000;
textBox6.Text=Convert.ToString(daya);
}

VII. KESIMPULAN
Komunikasi RS232 pada computer dengan DC powersupply dapat dilakukan dengan
mengatur atau menanyakan tegangan dan arus pada DC powersupply yang
diinginkan oleh user, kemudian untuk mengetahui nilai daya dapat dilakukan
dengan menambah koding kemudian mengalikan tegangan dengan arus.

Anda mungkin juga menyukai