Anda di halaman 1dari 6

Nursing Care Plan

Nama Klien : tidak terkaji

Nomor Register : tidak terkaji

Skenario : Skenario 4 Keperawatan Panca Indra 3

No Analisa Data Diagnosa NIC NOC Evaluasi


Keperawatan
1. DS : Gangguan rasa Manajemen Lingkungan : Setelah dilakukan tindakan 1.
Ibu pasien nyaman b/d gejala Kenyamanan (6482): keperawatan selama 2x24 jam
mengatakan sejak terkait penyakit 1. Ciptakan lingkungan yang Status Kenyamanan: Fisik
kemarin kedua mata (00214) tenang dan mendukung (2010) adekuat dengan kriteria
anaknya merah dan 2. Hindari gangguan yang hasil :
mengeluarkan tidak perlu dan berikan Indikator Skala
kotoran, anaknya waktu untuk istirahat Kontrol terhadap 4

sering mengucek- 3. Sesuaikan pencahayaan gejala


Posisi yang 4
ngucek mata serta untuk memenuhi kebutuhan
nyaman
sering bersin-bersin kegiatan individu, hindari Relaksasi otot 4
cahaya langsung pada mata. Suhu tubuh 4

DO : 4. Sesuaikan suhu ruangan


Keterangan :
Pada periksaan yang paling menyamankan
1 : sangat terganggu
konjungtiva terdapat individu, jika 2 : banyak terganggu
sekret mukos dengan memungkinkan 3 : cukup terganggu
Cl+, horner trantas 5. Berikan sumber-sumber 4 : sedikit terganggu
dot+ edukasi yang relevan 5 : tidak terganggu
mengenai manajemen
penyakit.

2. DS : Risiko infeksi dengan Kontrol Infeksi (6540) : Setelah dilakukan tindakan 1.


Ibu pasien faktor risiko kurang 1. Berikan terapi antibiotik keperawatan selama 2x24 jam
mengatakan sejak pengetahuan untuk yang sesuai Keparahan Infeksi (0703)
kemarin kedua mata menghindari 2. Anjurkan pasien untuk adekuat dengan kriteria hasil :
anaknya merah dan pemajanan pathogen meminum antibiotik yang Indikator Skala
mengeluarkan (00004) sesuai Kemerahan 3
Ketidakstabilan 3
kotoran, 3. Dorong intake cairan yang
suhu
DO : sesuai Peningkatan 4
Pada periksaan 4. Dorong pasien untuk jumlah sel darah
konjungtiva terdapat beristirahat putih
sekret mukos dengan 5. Ajarkan pasien dan Drainase purulen 4
Letagi 4
Cl+, horner trantas keluarga mengenai tanda
dot+ dan gejala infeksi serta Keterangan :
kapan harus melaporkannya 1 : Berat
kepada tenaga kesehatan 2 : Cukup berat
3 : Sedang
4 : Ringan
5 : Tidak ada

4. DS: Risiko cidera kornea Perawatan Mata (1650): Setelah dilakukan tindakan 1. Pasien dapat melihat
pasien mengeluh mata dengan faktor risiko 1. Monitor kemerahan, keperawatan selama 2x24 jam dengan jelas
kabur dan cekot-cekot pemajanan bola mata edema dan reflek Fungsi Sensori: Pengelihatan 2. Tekanan pada mata
disertai mata merah, (00245) kornea pada mata (2404) adekuat dengan kriteria menurun
nrocoh, dan melihat 2. Anjurkan pasien untuk hasil : 3. Pusing yang dirasakan
bayangan seperti tidak menyentuh mata Indikator Skala pada pasien berkurang
pelangi jika melihat 3. Pakai obat tetes mata Lingkaran cahaya 4

cahaya lampu ataupun salep yang mengelilingi

tepat cahaya
Pandangan kabur 3
DO: 4. Pakai pelembab Pengelihatan 3
kornea edema, ruangan yang sesuai terganggu
konjungtiva hiperemi, Tekanan pada 4

tekanan intraokuli mata


Pusing 4
mata kanan 56 mmHg.

Keterangan :
1 : Berat
2 : Cukup Berat
3 : Sedang
4 : Ringan
5 : Tidak Ada

Sumber : (Wiley & Sons, 2012)(Bulechek, Butcher, Dechterman, & Wagner, 2013)(Moorhead, Johnson, Maas, & Swanson, 2013)

Anda mungkin juga menyukai