Anda di halaman 1dari 9

MAKALAH KEGIATAN PROMOSI KESEHATAN

DISUSUN OLEH KELOMPOK 14:

1.MAI YULIA FANI (191211537)

2.PUTRIA MONELA (191211548)

3.YOVELLA VALVIOLA (191211560)

DOSEN PENGAMPU:

AFRIZAL

STIKES MERCUBAKTI JAYA PADANG

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN(1.A)

TAHUN AJARAN 2019/2020


KATA PENGANTAR

Puji syukur kami ucapkan kehadiran tuhan yang maha esa yang telah memberikan
rahmat dan hidayat serta karunianya pada kami sehingga kami dapat menyelesaikan tugas
makalah promosi kesehatan dangan pokok pembahasan”KEGIATAN PROMOSI KESEHATAN”

Kami menyadari bahwa makalah yang kami buat ini masih jauh dari kata
sempurna.seperti kata pepatah “Tak ada gading yang tak retak” Oleh karena itu kami
mengharapkan kritik dan saran dari bapak dan teman-teman yang bersifat membangunguna
kesempurnaan makalah kami selanjutnya.

Kami ucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah berpartisipasi dalam
penyusunan makalah ini dari awal sampai akhir,serta kami berharap agar makalah ini dapat
bermanfaat bagi semua kalangan.

PENYUSUN
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR………………………………………………………………………………………………………….

DAFTAR ISI……………………………………………………………………………………………………………………..

BAB 1 PENDAHULUAN……………………………………………………………………………………………………

A. Latar Belakang Masalah…………………………………………………………………………………….


B. Rumusan Masalah………………………………………………………………………………………….....
C. Tujuan penulisan…………………………………………………………………………………………….....

BAB II PEMBAHASAN

A.Kegiatan Promosi Kesehatan…………………………………………………………………………………

BAB III PENUTUP

A. Kesimpulan………………………………………………………………………………………………………….
B. Saran……………………………………………………………………………………………………………………

DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………………………………………………………………
BAB I

PENDAHULUAN

A.Latar Belakang

 Kesehatan didalam hidup seseorang merupakan hal yang penting, namun banyak orang
masih belum menyadari bahwa begitu pentingnya kesehatan didalam kehidupannya.Untuk itu
diperlukan suatu tindakan yang harus diambil dalam meningkatkan pelayanan kesehatan bagi
masyarakat.
Promosi kesehatan yang akan diberikan kepada masyarakat harus memiliki kegiatan falam
promosi kesehatan dalam memberikan pelayanan kesehatan pada masyarkat.Sehingga promosi
kesehatan yang diberikan kepada masyarakat dapat dimengerti masyarakat dan ditampilkan dalam
bentuk perubahan perilaku masyarakat yang lebih baik dalam prilaku kesehatan.

B.Rumusan Masalah
1.Apa saja kegiatan dalam promosi kesehatan?

C.Tujuan
1.Mengetahui kegiatan dalam promosi kesehatan tersebut.
BAB II

PEMBAHASAN

KEGIAN PROMOSI KESEHATAN

 Promosi Kesehatan
Adalah ilmu dan seni yang membantu masyarakat yang menjadikan gaya hidup
mereka sehat optimal,kesehatan yang optimal didefenisikan sebagai keseimbangan
kesehatan fisik,emosi,social,spiritual,dan intelektual.Promosi kesehatan bukan hanya
pengubahan gaya hidup namun berkaitan dengan pengubahan lingkungan yang
diharapkan dapat lebih mendukung dalam membuat keputusan yang sehat.

 Kegiatan Promosi Kesehatan Terdiri dari:

1.Membangun kebijakan public berwawasan kesehatan(Build Healty Public Police)

Kebijakan promosi kesehatan mengkombinasikan pendekatan yang berbeda


namun saling mengisi termasuk legislasi,perhitungan fiscal,perpajakan dan perubahan
organisasi.Ini adalah kegiatan yang terkoordinasi yang membawa kepada
kesehatan,pendapatan dan kebijakan social yang menghasilkan kesamaan yang lebih
besar.

Kebijakan promosi kesehatan memerlukan identifikasi hambatan untuk di adopsi


pada kebijakan public diluar sector kegiatan serta cara menghilangkannya hal ini
dimaksud agar dapat membuat pilihan yang lebih sehat dan mudah untuk membuat
keputusan.

2.Menciptakan lingkungan yang mendukung(create supportive environment)

Perubahan pola hidup pekerjaan dan waktu luang memiliki dampak yang
signifikan pada kesehatan.pekerjaan dan waktu luang harus menjadi sumber kesehatan
pada manusia.cara masyarakat mengatur kerja harus dapat membantu menciptakan
masyarakat yang sehat.promosi kesehatan menciptakan kondisi hidup dan kondisi kerja
yang aman,yang menstimulasi yang memuaskan dan menyenangkan

Penjajakan sistematis dampak kesehatan dari lingkungan yang berubah


pesat.perlidungan alam dan lingkungan yang di bangun serta konserfasi dari sumber
daya alam yang di tujukan untuk promosi kesehatan apa saja.
3.Memperkuat kegiatan-kegiatan komunitas(strengthen community action)

Promosi kesehatan bekerja melalui kegiatan komunitas yang kongkrit dan


efesien dalam mengatur prioritas,membuat keputusan,merencanakan strategi dan
melaksanakannya untuk mencapai kesehatan yang lebih baik.inti dari proses ini adalah
memberdayakan komunitas kepemilikan mereka dan control usaha dan nasib mereka.

Hal ini memerlukan akses yang penuh seta terus menerus akan
informasi,mempelajari kesempatan untuk kesehatan,sebagaimana penggalangan
dukungan.

4.Mengembangkan keterampilan individu(develop personal skills)

Promosi kesehatan mendukung pengembangan personal dan social melalui


penyedia informasi,pendidikan kesehatan dan pengembangan keterampilan
hidup.dengan demikian hal ini meningkatkan pilihan yang tersedia bagi masyarakat
untuk melatih dalam mengontrol kesehatan dan lingkungan mereka dan untuk
membuat pilihan yang konduksif bagi kesehatan.hal ini difasilitasi di lingkungan
sekolah,rumah,tempat kerja dan semua lingkungan komunitas.

5.Reorientasi pelayanan kesehatan(reorient health services)

Peran sector kesehatan harus bergerak meningkat pada arah promosi kesehatan
disamping tanggung jawab nya dalam menyediakan pelayanan klinis dan pengobatan.

Reorientasi pelayanan kesehatan memerlukan perhatian yang kuat untuk


penelitian kesehatan sebagaimana perubahan pada pelatihan dan pendidika
professional.hal ini harus membawa kepada perubahan sikap dan pengorganisasian
pelayanan kesehatan dengan memfokuskan ulang kepada kebutuhan total dari individu
sebagai manusia seutuhnya.

6.Bergerak ke masa depan(moving into the future)

Kesehatan di ciptakan dengan memelihara satu sama lain dengan kemampuan


untuk membuat keputusan dan membuat control terhadap kondisi kehidupan
seseorang,dan dengan memastikan bahwa masyarakat yang di diami seseorang
menciptakan kondisi yang memungkinkan pencapaian kesehatan oleh semua
anggotanya.
 Contoh kegiatan promosi kesehatan

 ANALISIS PARTISIPASI LANSIA DALAM KEGIATAN PEMBINAAN


KESEHATAN LANSIA DI WILAYAH KERJA PESKESMAS SEKARJAYA
KABUPATEN OGAN KOMERING UU

Partisipasi dalam kegiatan pembinaan kesehatan manusia


berjumlah 43 orang dari 96 orang merespon atau sebesar 44,8%. Pada
penelitian ini berjenis kelamin perempuan 61 orang responden (63,5%)
dalam penelitian ini diantaranya berpendidikan rendah. Sebanyak 46
orang responden (47,9%) memiliki pemahaman yang baik mengenai
kegiatan pembinaan kesehatan lansia,akan tetapi sebanyak 53 orang
responden (55,2%) memiliki siap yang negatif terhadap kegiatan
pembinaan kesehatan lansia. 60 orang (62.5%) responden menyatakan
membutuhkan kegiatan pembinaan kegiatan kesehatan lansia.

Faktor internal partisipasi yaitu jenis kelamin (p= 0,035),pekerjaan


(p=0,000),sikap responden kegiatan pembinaan kesehatan lansia
(0,001),dan kebutuhan responden akan kegiatan pembinaan kesehatan
lansia (0,000),memiliki hubungan yang bermakna dengan partisipasi
lansia dalam kegiatan pembinaan kesehatan lansia diwilayah kerja
puskesmas sekar jaya kabupaten OKU.sedangkan,dukungan keluarga
(p=0,000),merupakan satu-satunya factor eksternal partisipasi yang
memiliki pengaruh terhadap tingkat partisipasi lansia dalam kegitan
pembinaan kesehatan di wilayah puskesmas sekar jaya kabupaten OKU.
BAB III

PENUTUP

A.Kesimpulan

Promosi Kesehatan Adalah ilmu dan seni yang membantu masyarakat yang menjadikan
gaya hidup mereka sehat optimal,kesehatan yang optimal didefenisikan sebagai keseimbangan
kesehatan fisik,emosi,social,spiritual,dan intelektual.Promosi kesehatan bukan hanya
pengubahan gaya hidup namun berkaitan dengan pengubahan lingkungan yang diharapkan
dapat lebih mendukung dalam membuat keputusan yang sehat.Kegiatan promosi kesehatan
terdiri dari:

1.Membangun kebijakan public berwawasan kesehatan(Build Healty Public Police)

2.Menciptakan lingkungan yang mendukung(create supportive environment)

3.Memperkuat kegiatan-kegiatan komunitas(strengthen community action)

4.Mengembangkan keterampilan individu(develop personal skills)

5.Reorientasi pelayanan kesehatan(reorient health services)


DAFTAR PUSTAKA

1. Undang-undang No. 13 Tahun 1998


tentang Kesejahteraan Lanjut Usia. Lembaran Negara RI Tahun 1998, No.
3798. Sekretariat Negara. Jakarta.
2. Undang-undang No. 36 Tahun 2009
tentang Kesehatan. Lembaran Negara RI
Tahun 2009, No. 5063. Sekretariat
Negara. Jakarta. 3. Dinkes Kab. OKU.

Fitriani, Sinta. 2011. Promosi Kesehatan. Yogyakarta : Graha Ilmu DepKes RI, 2000.
Kegiatan Promosi Kesehatan di Indonesia, Jakarta.
Maulana, Heri D. J. 2009.Promosi Kesehatan. Jakarta : ECG

Anda mungkin juga menyukai