Anda di halaman 1dari 1

SEMANGAT MEMBANGUN KARAKTER

PEMIMPIN DALAM KONTEKS PENDIDIKAN KARAKTER

Pendidikan merupakan faktor utama dalam pembentukkan pribadi manusia agar memiliki sifat yang
lebih terarah. Pendidikan sangat berperan dalam membentuk baik atau buruknya pribadi manusia dalam
berhubungan, bersikap, bertindak, dan berpikir. Pendidikan paling sederhana adalah pendidikan yang
diajarkan dari rumah, lalu dilanjutkan disekolah atau tempat pendidikan lainnya. Dalam dunia
pendidikan ada yang namanya PPK atau Penguatan Pendidikan Karakter, dimana karakter siswa ikut
dibangun melalui pendidikan.

Anda mungkin juga menyukai