Anda di halaman 1dari 2

PELABELAN OBAT

No. : SOP/UKP/098
SOP Dokumen
No. Revisi : 00
Tanggal : 22/06/2019
Terbit
Halaman : 1/2

UPTDPUSKES
MAS
AULULIK Edelbertus Mauk, S.Kep.,Ns
NIP. 19750227 200003 1 005

1. Pengertian Salah satu proses kegiatan pelayanan kepada pasien dalam pemberian obat kepada
pasien agar tidak terjadi kesalahan dalam penggunaan obat

2. Tujuan Sebagai acuan bagi petugas dalam pelayanan obat kepada pasien

3. Kebijakan SK Kepala UPTD Puskesmas Aululik Nomor: …../SK/UPTD.Pusk.Allk/V/2020


Tentang Pelayanan Kefarmasian di UPTD Puskesmas Aululik

4. Referensi 1. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 74 tentang Standar Pelayanan


Kefarmasian di Puskesmas
2. Pedoman Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas, Depkes 2006
Persiapan Alat dna Bahan :
5. Prosedur/ 1. Alat :Kartu stok, Alat tulis
Langkah – 2. Bahan :Obat – obat, Bahan medis habis pakai
langkah Langkah-angkah :
1) Petugas farmasi menyiapkan obat sesuai resep dan di kemas dalam plastik obat
2) Petugas farmasi memberikan etiket sesuai jenis obat :
 Etiket Warna Putih untuk Obat oral
 Etiket biru untuk obat luar
 Etiket kocok dahulu untuk sediaan obat dalam bentuk sirup
3) Petugas farmasi menuliskan nomor resep, tanggal resep, nama pasien, aturan
minum, cara penggunaan obat dan lama penggunaan obat pada etiket tersebut
4) Petugas farmasi memanggil pasien sesuai nama pada resep dengan lengkap
5) Petugas farmasi memeriksa ulang kesesuaian antara identitas pada resep dan
identitas pasien yang tertulis pada etiket obat serta jenis obat yang diterima
oleh pasien harus sesuai dengan resep sebelum penyerahan obat
6) Petugas farmasi menyerahkan obat kepada pasien yang disertai dengan
informasi pemakaian obat
6. Bagan Alir
Petugas menyiapkan obat
Petugas Petugas menuliskan
sesuai resep & dikemas
memberikan nomor resep, tanggal
dalam plastik obat
etiket sesuai resep, nama pasien,
jenis obat aturan minum, cara
penggunaan obat &
lama penggunaan
Petugas menyerahkan obat Petugas memeriksa &
kepada pasien & informasi memastikan pasien Petugas
pemakaian obat sesuai nama pada memanggil
resep & obat yg pasien sesuai
disiapkan sesuai nama pada
resep dengan

7. Hal – hal Petugas harus menulis dengan huruf yang jelas aturan pemakaian obat
yang perlu
diperhatikan

8. Unit terkait Petugas farmasi

9. Dokumen 1. Resep obat


terkait 2. Etiket obat
3. Buku pemberian informasi obat
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan
10. Rekaman
historis
perubahan - - - -

2/2

Anda mungkin juga menyukai