Anda di halaman 1dari 5

1

BAB III

METODE STUDI KASUS

3.1 Rancangan Studi Kasus

Penelitian studi kasus adalah studi yang mengeksplorasi sesuatu masalah

dengan batasan terperinci, memiliki pengambilan data yang mendalam dan

menyertakan berbagai sumber informasi.

Jenis penelitiann yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian

deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Penelitian deskriptif didefinisikan

sebagai suatu penelitian yang dilakukan untuk mendeskripsikan atau

menggambarkan suatu fenomena yang terjadi dalam masyarakat.

3.2 Subjek Studi Kasus

Subjek merupakan orang yang dijadikan sebagai responden untuk

mengambil kasus, dengan kriteria :

1. Anak yang menderita dema thypoid dengan gangguan kebutuhan psikologis,

2. Usia anak 3-5 Tahun

3. Bersedia dijadikan subjek penelitian.

3.3 Fokus Studi Kasus

Asuhan keperawatan pada anak demam thypoid dengan gangguan

kebutuhan psikologis di RSUD M.M Dunda Limboto.

3.4 Definisi Operasional


2

1. Demam thypoid merupakan suatu penyakit infeksi akut yang disebabkan

oleh bakteri Salmonella typhi yang ditandai dengan gejala demam lebih dari

1 minggu.

2. Asuhan keperawatan pada anak demam thypoid dengan gangguan kebutuhan

psikologis adalah proses atau rangkaian kegiatan praktek keperawatan yang

berlangsung pada klien dengan dilakukan pengkajian, penetapan diagnose,

intervensi, implementasi, dan evaluasi menggunakan proses keperawatan

yang berpedoman pada standa SDKI/SLKI/SIKI keperawatan Indonesia

yang dilandasi dengan etika keperawatan dalam lingkup wewenang dan

tanggung jawab.

3.5 Waktu Dan Tempat

Penelitian akan dilaksanakan pada bulan .......... 2020 diruangan Anak

di RSUD M.M Dunda Limboto

3.6 Pengumpulan Data

Pengumpulan data yang digunakan adalah dengan wawancara/anamnesa,

pengkajian dan observasi. Serta gambaran penatalaksanaan proses perawatan

meliputi pengkajian, analisa data, diagnose keperawatan, rencana keperawatan,

implementasi dan evaluasi.

3.7 Penyajian Data

Penyajian data dilakukan dengan penyajian tekstur/narasi yang

menggambarkan hasil deskripsi yang menggambarkan hasil deskripsi dari


3

penatalaksanaan asuhan keperawatan terhadap 2 orang klien dengan demam

thypoid dengan pemenuhan kebutuhan psikologis.

3.8 Etika Studi Kasus

1. Menjaga privasi klien yang diberikan asuhan keperawatan.

2. Menjaga kenyamanan klien yang akan diberikan asuhan keperawatan

3. Tidak membebani klien dengan tindakan yang dapat menyusahkan klien

dalm penatalaksanaan asuhan keperawatan.

4. Memberikan kesempatan pada klien jika ada hal yang ingin disampaikan

sehingga klien merasakan kepedulian padanya.

5. Memberikan etchial clearance dalam pengelolaan tindakan.


4

DAFTAR PUSTAKA

Nuruzzaman Hilda. 2016. Jurnal Analisis Risiko Kejadian Demam Tifoid berdsarkan
kebersihan diri dan kebiasaan jajan di rumah. Fakultas Kesehatan
Masyarakat Universitas Airlangga.
Astawan. 2018. Asuhan Keperawatan Pada Anak Dengan Kasus Demam Thypoid
Dalam Pemenuhan Kebutuhan Nutrisi Di ruang Mawar RSUD Kota
Kendari. Polteknik Kesehatan Kendari. 

Lolon M. Maria. 2018. Asuhan Keperawatan pada An. S Dengan Gangguan Sistem
Pencernaan ( Demam Thypoid ) Di ruang Lambu Barakati Anak RSU
Bahteramas Kendari ). Polteknik Kesehatan Kendari. 
Kartikasari Dian. 2017. Jurnal Hubungan Perilaku Caring Perawat Dengan Tingkat
Kecemasan Akibat Hospitalisasi Pada Anak Usia Toddler Di ruang Rawat
Inap Anak Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Bantul Yogyakarta. Sekolah
Tinggi Ilmu Keseharan Jendral Achamd Yani Yogyakarta.
Widodo Djoko. 2015. Buku Ajar Ilmu Penyakit Dalam Edisi Keenam Jilid I. Jakarta:
Interna Publishing
Ridha Nabiel H. 2014. Buku Ajar Keperawatan Anak. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
Soetjiningsih, dkk. 2013. Tumbuh Kembang Anak Edisi 2. Jakarta: Kedokteran EGC
Bahiyatun. 2010. Buku Ajar Psikologi Ibu & Anak. Jakarta: Kedokteran EGC.
Tim Pokja SDKI DPP PPNI. 2016. Standar Diagnosa Keperawatan Indonesia
(SDKI). Jakarta : DPP PPNI
Tim Pokja SIKI DPP PPNI. 2018. Standar Intervensi Keperawatan Indonesia
Cetakan II (SIKI). Jakarta : DPP PPNI
Tim Pokja SLKI DPP PPNI. 2019. Standar Diagnosa Keperawatan Indonesia
(SLKI). Jakarta : DPP PPNI
Dinas Kesehatan Provinsi Gorontalo. 2018. Pengambilan Data Pasien Demam
Thypoid. Gorontalo
5

Dinas Kesehatan Kabupaten Gorontalo. 2018. Pengambilan Data Pasien Demam


Thypoid. Gorontalo
RSUD M.M Dunda Limboto Kabupaten Gorontalo, 2019. Pengambilan Data Pasien
Demam Typoid. Gorontalo

Anda mungkin juga menyukai