Anda di halaman 1dari 3

ANALISIS OBAT DAN MAKANAN

HASIL DISKUSI
ANALISIS KADAR TOTAL SENYAWA

OLEH :

NAMA : TITIN NUR AWALYAH


NIM : F201701162
KELAS : K3 FARMASI

PRODI S1 FARMASI
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN
MANDALA WALUYA
KENDARI
2020
PERTANYAAN
1. Tadi dijelaskan contoh senyawa yang dapat dianalisis seperti alkaloid, alkaloidnya
tadi ada yang dianalisis dengan menggunakan metode gravitasi metri dan metode
BCG. Yang saya mau tanyakan, adakah syarat-syarat pemilihan sampelnya dalam
menganalisis senyawa alkaloid tersebut dengan menggunakan kedua metode
tersebut ? (Nur Fadhilah, F201701143)
2. Bagaimana selektivitas pereaksi folin-ciocalteu dalam mendeteksi senyawa fenol
total ? saya perna membaca penelitian tentang penentuan kadar total fenol dengan
aktivitas sebagai antioksidan. Apakah pereaksi fenol-ciocalteu tersebut tidak
bereaksi dengan senyawa antioksidan yang lainnya misalnya protein dan asam
amino ? (Ragil Puji Nurazizah, F201701148)
3. Jelaskan, mengenai adakah persyaratan sampel apabila kita hendak menentukan
metode analisis apa yang akan kita gunakan dari kelima metode tersebut, ataukah
semua senyawa dapat dianalisis dengan metode analisis apapun ? (Yuni Fadilah
Husain, F201701166)
JAWABAN
1. Syarat pemilihan sampel yaitu :
Berdasarkan metode gravitasi metri ialah sampel harus dapat di pisahkan
secara sempurna supaya jumlah analit yang tidak dapat dipisahkan akan dapat
dideteksi secara analisis dan sampel harus dalam keadaan murni karena nantinya
akan di lakukan tahap selanjutnya ialah tahap isolasi untuk mencari senyawa
murni yang terkandung dalam sampel
Berdasarkan literatur yang di jelasakan ialah sampel harus bebas dari
cemaran mikroorganisme dan sampel juga harus bebas dari mikroorganisme
pathogen. (Suryadi, F201701161)
2. Jadi pereaksi F-C mendeteksi senyawa fenol apabila diukur serapannya dengan
spekto Uv-Vis pada panjang gelombang serapan maksimum 640 nm akan
memberikan warna komplek biru. Pereaksi F-C dapat bereaksi juga dengan
senyawa antioksidan lain yaitu protein, karbohidrat, asam amino dan senyawa
antioksidan lain. (Anita Rohaya, F201701116)
3. Tidak semua senyawa kita dapat analisis dengan metode yang sama misalnya kita
sudah dapat hasil fraksinasi dari ketiga reflikasi ini n-heksan, semi polar ataupun
air maka tahap selanjutnya adalah bisa kita isolasi dan bisa di lakukan tahap
pemurnian dengan cara metode kromatografi kolom. Seandainya kita mau
lakukan isolasi dari hasil fraksinasi kolom itu sangat susah dari hasil fraksinasi air
ini yang pertama dapat merusak silica yang ada pada kolom dan yang kedua bobot
atau berat molekul dari air ini sangat besar makanya sangat susah untuk di isolasi
atau sangat susah untuk dimurnikan ketika dilakukan pemurniaan pada
kromatografi kolom.(Suryadi, F201701161)

Anda mungkin juga menyukai