Anda di halaman 1dari 4

LAPORAN BAHASA PEROGRAMAN

TUGAS MEMBUAT VISUAL BASIC

OLEH
YUDHANA

PRIAMBODO RAHMAN ( 1510503026)


TIO RIVALDI ( 1510502...)

DOSEN PENGAMPU :EVI PUSPITASARI,S.T.,M.Sc.

JURUSAN TEKNIK SIPIL


FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS TIDAR
MAGELANG

2015 / 2016

KATA PENGANTAR
Trimakasih kepada Allah SWT Tuhan yang maha esa atas penyertaannya selama penyusunan tugas
akhir mata kuliah Bahasa Pemrograman sampai selesainya tugas visual basic ini. Pembuatan tugas ini
merupakan salah satu kegiatan untuk mempelajari bagaimana aplikasi visual basic untuk memudahkan para
mahasiswa untuk lebih mengenal bagaimana menggunakan dan menginterpretasikan visual basic dalam
kehidupan sehari –hari. Oleh karena itu diharapkan para mahasiswa mampu menerapkan prinsip- prinsip dasar
dalam aplikasi visual basic dalam memadukan ilmu pengetahuan yang dimiliki dan teknologi yang ada,
sehingga akan memberikan keseimbangan dan jalan keluar dalam memecahkan masalah yang berhubungan,
khususnya teknik sipil.

Untuk mencapai tujuan tersebut, perlu disiapkan sarana dan prasarana yang memadahi yang dapat
dijadikan acuan mahasiswa dalam proses pembelajaran sehingga lebih terarah dalam penggunaanya.Untuk itu
visual basic muncul sebagai aplikasi perangkat lunak untuk memudahkan penyelesaian tersebut.

Penulis menyadari bahwa laporan tugas ini masih perlu penyempurnaan terus menerus. Penulis
sangat berharap masukan dari para Pembaca, untuk proses perbaikan dan penyempurnaan laporan ini sehingga
menjadi lebih bermutu. Selamat membaca, semoga berkenan dihati.

Ucapan terima kasih juga kami sampaikan kepada


1. Ibu Evi Puspitasari, S.T.,M.Sc. sebagai dosen pengampu mata kuliah Bahasa Pemrograman
Universitas Tidar Magelang,
2. Kepada semua rekan-rekan mahasiswa teknik sipil kelas 1 yang telah mendukung dan
membantu dalam penyelesaian tugas ini,

Yang telah memberikan kesempatan dan dukungan kepada kami berdua untuk menambah pengetahuan dan
wawasan dengan menyelesaikan tugas visual basic ini.
Kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan untuk kesempurnaan laporan ini.

Magelang , 1 Januari 2016

Penulis

Yudhana PR dan Tio Rivaldi


Private Sub Command1_Click()

Dim A, B, C, D, X1, X2 As Double

A = Text1.Text

B = Text2.Text

C = Text3.Text

Label12.Caption = A & "X^2" & "+" & B & "X" & "+" & C

D=B^2-4*A*C

If D < 0 Then

MsgBox "AKAR IMAJINER, ULANGI A,B,C", vbExclamation, "Input"

Else

X1 = (-B + Sqr(D)) / (2 * A)

X2 = (-B - Sqr(D)) / (2 * A)

End If

Label10.Caption = X1

Label11.Caption = X2

End Sub

Private Sub Command2_Click()

MsgBox "See You Next Time :*", vbExclamation, "Keluar"


End

End Sub

Private Sub Command3_Click()

Text1.Text = ""

Text2.Text = ""

Text3.Text = ""

Label10.Caption = ""

Label11.Caption = ""

End Sub

Anda mungkin juga menyukai