Anda di halaman 1dari 8

MANAJEMEN DATA

“INTERPRETASI UNIVARIAT DATA KATEGORIK DAN NUMERIK“

Disusun oleh

NAMIRA FITRIA

183110224

2. B

Dosen Pembimbing

Herwati , SKM , M.Biomed

D-III KEPERAWATAN PADANG


POLTEKKES KEMENKES PADANG
TAHUN 2019 / 2020
A. Penyajian data kategorik atau interpretasi

1. pendidikan

Table 1.1

Distribusi responden menurut pendidikan

Di factor-faktor yang berhubungan dengan Perilaku Menyusui Ekslusif

Di alahan panjang kec.lembah gumanti.kab.solok tahun 2015

pendidikan Frequency Percent

SD 32 26.7

SMP 20 16.7

SMA 37 30.8

PT 31 25.8

Total 120 100.0

Distribusi frekuensi tingkat pendidikan responden hamper merata untuk masing-masing

tingkat pendidikan dapat dilihat pada table 1.1. terlihat bahwa sebagian besar respondent tamat

SMA yaitu 37 orang (30,8%),kemudian diikuti dengan tamat SD yaitu32 orang (26,7%), 31

orang (25,8%) tamat PT dan sisanya hanya tamat SMP 20 0rang (16,7%)
2. jumlah anak responden

Table 1.2

Distribusi jumlah anak responden

Di factor-faktor yang berhubungan dengan Perilaku Menyusui Ekslusif

Di alahan panjang kec.lembah gumanti.kab.solok tahun 2015

Jumlah anak Frequency Percent

1 41 34.2

2 34 28.3

3 22 18.3

4 23 19.2

Total 120 100.0

Distribusi frekuensi jumlah anak responden hamper merata masing-masing jumlah anak

yang dapat kita lihat ditabel 1.1 terlihat bahwa sebagian besar jumlah anak responden terbanyak

yaitu memiliki anak 1 yaitu 41 orang (34.2 %), yang kedua dilanjutkan dengan jumlah anak 2

yaitu 34 orang (28,3%). Diikuti dengan memilik anak 4 sebanyak 23 orang (19.3%) dan

sisanya memiliki anak 3 yaitu 22 orang (18.2%)


3. Asi Ekslusif

Table 1.3

Distribusi asi ekslusif responden

Di factor-faktor yang berhubungan dengan Perilaku Menyusui Ekslusif

Di alahan panjang kec.lembah gumanti.kab.solok tahun 2015

variabel Frequency Percent

tidak 63 52.5

ya 57 47.5

Total 120 100.0

Distribusi frekuensi jumlah responden yang menyusui anak secara ekslusif dan tidak

menyusui esklusif hampir merata masing-masing responden yang dapat kita lihat ditabel 1.1

terlihat bahwa sebagian besar responden yang tidak menyusui bayinya secara ekslusif terbanyak

yaitu 63 orang (52.5 %), yang kedua dilanjutkan dengan ibu yang menyusui anaknya dengan

ASI ekslusif sebanyak 57 orang (47.5%).


B. Penyajian data numeric atau interpretasi

1. Berat badan responden

Table 2.1

Distribusi berat badan responden

Di factor-faktor yang berhubungan dengan Perilaku Menyusui Ekslusif

Di alahan panjang kec.lembah gumanti.kab.solok tahun 2015

variable N Minimum Maximum Mean Std. Deviation

berat badan responden 120 43 87 62.93 10.805

Hasil analisis didapatkan rata-rata berat badan responden adalah 62.93 kg dengan

standar deviationnya 10.805 kg. dan berat badan terkecil adalah 43 Kg dan berat badan

terbesar addalah 87 kg .

2. Tinggi badan

Table 2.2

Distribusi tinggi badan responden

Di factor-faktor yang berhubungan dengan Perilaku Menyusui Ekslusif

Di alahan panjang kec.lembah gumanti.kab.solok tahun 2015

variable N Minimum Maximum Mean Std. Deviation

tinggi badan responden 120 145 175 161.04 8.268


Hasil analisis yanng didapatkan dari distribusi tinggi badan responden dengan rata-rata

tinggi badan responden adaldah 161.04 dengan standar deveasi yaitu 8.268 dan tinggi badan

minimum aatu terkecil adalah 145 cm dan tinggi badan tertinggi adalah 175 cm.

3. Kadar HB pertama kali pengukuran

Table 2.3

Distribusi HB responden pertama kali pengukuran

Di factor-faktor yang berhubungan dengan Perilaku Menyusui Ekslusif

Di alahan panjang kec.lembah gumanti.kab.solok tahun 2015

N Minimum Maximum Mean Std. Deviation

kadar Hb ibu pengukuran


120 9.2 13.3 10.996 1.1402
pertama

Hasil analisis didapatkan rata-rata dari hb ibu pertama kali pengukuran adalah

10.996 dengan standar deviasi adalah 1.1402 . Hb ibu yang terendah adalah 9.2 dan HB ibu

tertinggi adalah 13.3

4. Kadar Hb kedua pegukuran

Table 2.4

Distribusi HB responden pengukuran kedua

Di factor-faktor yang berhubungan dengan Perilaku Menyusui Ekslusif

Di alahan panjang kec.lembah gumanti.kab.solok tahun 2015


N Minimum Maximum Mean Std. Deviation

kadar Hb ibu pengukuran


120 9.1 111.0 12.349 9.1385
kedua

Hasil analisis didapatkan rata-rata dari hb ibu pertama kali pengukuran adalah 12.349

dengan standar deviasi adalah 9.1385 . Hb ibu yang terendah adalah 9.1 dan HB ibu tertinggi

adalah 11.1

5. Tekanan darah sistolik responden

Table 2.5

Distribusi tekanan darah sistolik responden

Di factor-faktor yang berhubungan dengan Perilaku Menyusui Ekslusif

Di alahan panjang kec.lembah gumanti.kab.solok tahun 2015

N Minimum Maximum Mean Std. Deviation

tekanan darah sistolik ibu 120 60 190 103.83 26.850

Hasil analisis didapatkan rata-rata tekanan darah sistolik ibu adalah 103.83 dengan standar

deviasi 26.850. tekanan darah sistolik terendah adalah 60 mmhg dan tekanan darah sistolik

tertinggi adalah 190 mmhg.


6. Tekanan darah diastole responden

Table 2.6

Distribusi tekanan darah diastolic responden

Di factor-faktor yang berhubungan dengan Perilaku Menyusui Ekslusif

Di alahan panjang kec.lembah gumanti.kab.solok tahun 2015

varieble N Minimum Maximum Mean Std. Deviation

tekanan darah diastolik ibu 60 60 110 80.33 8.530

Hasil analisis didapatkan rata-rata tekanan darah sistolik ibu adalah 80.33 dengan standar

deviasi 8.530 tekanan darah sistolik terendah adalah 60 mmhg dan tekanan darah sistolik

tertinggi adalah 110 mmhg.

Anda mungkin juga menyukai