Anda di halaman 1dari 1

PENGUMUMAN LOWONGAN KERJA

REKRUTMEN TEKNISI PENERBANGAN PERUM LPPNPI TAHUN


2020
Kualifikasi Umum :
a. Warga Negara Indonesia;
b. Sehat jasmani dan rohani, bebas narkoba, tidak cacat tubuh, tidak bertato, tidak bertindik bagi pria dan tidak buta
warna;
c. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah kerja Perum LPPNPI di seluruh Indonesia;
d. Tidak dalam ikatan dinas di instansi pemerintah dan swasta.

Kualifikasi Khusus :
a. Pria/Wanita, berusia maksimal 35 tahun per 1 Juli 2020 (pelamar yang lahir sebelum 1 Juli 1985 tidak memenuhi
syarat);
b. Usia minimum 18 tahun bagi pelamar jurusan non Pemandu Lalu Lintas Penerbangan dan 21 tahun bagi pelamar
jurusan Pemandu Lalu Lintas Penerbangan;
c. Memiliki Lisensi Personel Navigasi Penerbangan yang dikeluarkan oleh regulator;
d. Pendidikan minimal D3 dengan IPK Minimal 3,00 (tiga) dari skala 4 (empat);
e. Tinggi badan minimal 160 cm bagi pria dan 155 cm bagi wanita.

Mekanisme Pendaftaran :
1. Pelamar dapat mendaftar melalui tautan yang terdapat pada pengumuman rekrutmen yang ada di website
www.airnavindonesia.co.id
2. Pelamar agar mengisi dan melengkapi persyaratan administrasi yang ditentukan pada website
https://karir.airnavindonesia.co.id
3. Berkas yang diupload harus berkas asli yang di scan (berwarna) dan bukan copy (hitam putih)
4. Peserta agar menggunakan email yang aktif untuk pendaftaran, notifikasi terkait pendaftaran akan dikirimkan oleh
panitia ke email yang didaftarkan

Periode Pendaftaran : 01 – 07 April 2020

Keputusan Panitia Rekrutmen bersifat Final dan tidak dapat diganggu gugat.

Anda mungkin juga menyukai