Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR KERJA

PESERTA DIDIK
Nama Kelompok :
Nama Anggota : 1. .......................... Tujuan Pembelajaran :
2. ..........................
Menentukan panjang garis
3. .......................... singgung persekutuan luar
4. .......................... dua lingkara
5. ..........................
GARIS SINGGUNG PERSEKUTUAN LUAR DUA LINGKARAN

Menghitung Panjang Garis Singgung Persekutuan Luar dua lingkaran


Perhatikan gambar dibawah ini:

 Garis AB merupakan garis singgung persekutuan luar dua lingkaran yang


berpusat di P dan Q.
 R = AP adalah…………………… yang berpusat di P atau lingkaran pertama.
 r = BQ adalah ………………….. yang berpusat di Q atau lingkaran kedua.
 l adalah ……………………………………………….AB.
 k adalah ……………………………………………..P dan Q.
 SQ merupakan translasi dari AB, sehingga panjang AB = panjang SQ = l.
 Panjang SP = AP – BQ = R – r.
 AB sejajar SQ sehingga – BAP = – QSP = 90˚ (sehadap).
 Sekarang, perhatikan ∆SPQ. Oleh karena – QSP = 90˚ maka kita bisa
meng gunakan teorema Pythagoras untuk mencari panjang SQ.
∆SPQ siku-siku di S sehingga:
SQ2=PQ2-SP2
l2=……………………
l=√ … … …−… … …
Jadi, panjang garis singgung persekutuan luar dua lingkaran adalah
:
dengan: l = panjang garis singgung persekutuan luar.
k = jarak kedua titik pusat lingkaran.
R = jari-jari lingkaran pertama.
r = jari-jari lingkaran kedua.
 Garis AB merupakan garis singgung persekutuan luar dua lingkaran yang berpusat di
P dan Q.
 R = AP adalah jari-jari lingkaran yang berpusat di P atau lingkaran pertama.
 r = BQ adalah jari-jari lingkaran yang berpusat di Q atau lingkaran kedua.
 l adalah panjang garis singgung persekutuan luar AB.
 k adalah jarak antara kedua titik pusat P dan Q.
 SQ merupakan translasi dari AB, sehingga panjang AB = panjang SQ = l.
 Panjang SP = AP – BQ = R – r.
 AB sejajar SQ sehingga – BAP = – QSP = 90˚ (sehadap).
 Sekarang, perhatikan ∆SPQ. Oleh karena – QSP = 90˚ maka kita bisa meng
gunakan teorema Pythagoras untuk mencari panjang SQ.
∆SPQ siku-siku di S sehingga:

Jadi, panjang garis singgung persekutuan luar dua lingkaran adalah:


𝑙 = 𝑘2 − (𝑅 − 𝑟)2 𝑢𝑛𝑡𝑢𝑘 𝑅 > 𝑟
dengan: l = panjang garis singgung persekutuan luar.
k = jarak kedua titik pusat lingkaran.
R = jari-jari lingkaran pertama.
r = jari-jari lingkaran kedua.

Anda mungkin juga menyukai