Anda di halaman 1dari 1

Kata hindu berasal dari kata sindhu (bahasa Sanskerta) yang berarti sungai.

Kata ini mengacu pada


Sungai Indus yang menjadi sumber air bagi kehidupan di sekitarnya. Agama Hindu merupakan salah
satu agama yang diakui di dunia, salah satu nya di Indonesia. Agama Hindu memiliki kitab suci yaitu
Veda. Penganut agama Hindu sebagian besar terdapat di India. Mayoritas pemeluk agama Hindu di
Indonesia adalah masyarakat Bali, sebagian kecil tersebar di pulau Jawa dan Lombok. Agama yang
mempunyai usia tertua dan merupakan agama yang pertama kali dikenal oleh manusia. Agama
Hindu berasal dari India. Agama ini merupakan perpaduan antara agama yang dianut oleh bangsa
Arya dan bangsa Dravida. Bangsa Arya yang berasal dari Asia Tengah berhasil mendesak bangsa asli
India, Dravida. Terjadi pembauran antara bangsa Arya dan bangsa Dravida yang selanjutnya
menurunkan generasi yang disebut bangsa Hindu. 

Anda mungkin juga menyukai