Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BUTON

DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN BUTON


SMP NEGERI 6 BUTON
Alamat : Jl. Poros BauBau Kamaru, Telp. ..... Kode POS 93756
Mata Pelajaran : BAHASA INDONESIA Hari/Tanggal :
Kelas/Semester : VIII / GENAP Waktu : 90 Menit

Jawablah soal-soal di bawah ini dengan jawaban yang benar!

Soal untuk No. 1 - 2


1. Mereka tinggal di desa
2. Mirna memiliki 2 orang saudara
3. Setiap liburan Mirna selalu mengunjungi saudaranya
4. Rumah mereka berdekatan dengan rumah bapak ketua RT

1. Urutlah kalimat di atas menjadi kalimat yang lengkap?

2. Kalimat yang tidak menggunakan kata yang mengalami perluasan ditandai pada nomor berapa ?

3. Buatlah kalimat dengan menggunakan kata berikut!


a. Ku dengar
b. Kau lempar
c. Di kupasnya

4. Sekolah Fadhya akan melakukan penggalangan kegiatan penggalangan dana kemanusiaan untuk
membantu korban gempa bumi.
Tuliskan slogan yang sesuai ditempel disetiap ruang kelas!

Soal untuk 5 – 8
Berhati-hatilah bila membeli makanan untuk sajian atau parsel lebaran, sebab, makanan dan
minuman tak layak konsumsi itu masih banyak beredar di sejumlah swalayan di semarang. Selain
KADALUWARSA, ada juga yang tidak mencantumkan izin klinis dari departemen kesehatan
sehingga bila dikonsumsi bisa membahayakan kesehatan.

5. Apa judul yang tepat untuk wacana di atas ?

6. Apa yang di maksud dengan istilah KADALUWARSA ?

7. Apa maksud pernyataan “makanan dan minuman tak layak konsumsi” ?

8. Departemen kesehatan bila disingkat menjadi ?

9. Sebutkan cara membaca cepat yang baik dan benar ?

10. Tulislah rumus menghitung membaca cepat!

Kata Umum Memasak .......... .......... ..........


Menggoreng Ayam Memanggul Mujair
.......... Sapi Membawa Gurami
Kata Khusus
.......... .......... .......... ..........
.......... .......... .......... ..........
11. Lengkapilah titik-titik di atas dengan Kata Umum dan Kata Khusus!

12. Apa yang dimaksud unsur intristik !

13. Apa yang dimaksud unsur ekstristik!


Soal untuk nomor 14 - 16
Tapi karena waktulah
Yang telah memisahkan dirinya
Idolaku, mamaku tecinta
Aku doakan kau dapat tersenyum
Bersama senyum bidadari di surga

14. Apa isi penggalan puisi di atas ?

15. Apa judul yang tepat pada puisi di atas ?

16. Siapakah yang di bahas pada puisi di atas ?

1. Tanggal surat 4. Lampiran 7. Isi surat 10. Nama penanda tangan


2. Alamat yang dituju 5. Nomor surat 8. Tanda tangan 11. Tembusan
3. Kepala surat 6. Perihal 9. Jabatan / NIP 12. Sifat surat
17. Susunlah sistematik surat dinas di atas menjadi susunan yang benar!

18. Bagaimana cara menulis pokok-pokok berita yang baik dan benar ?

19. Tuliskan kepanjangan dari singkatan atau akronim berikut!


1. S.H 4. Prof. 7. a.n
2. KTP 5. dr. 8. S.Pd
3. MPR 6. Drs. 9. SIM

20. Apa yang dimaksud dengan drama ?

- Selamat Bekerja -

Anda mungkin juga menyukai