Anda di halaman 1dari 3

Nama : Alvin Nardo

Nim : 145040207111015
Matakuliah : pemuliaan tanaman
SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER ANTARA

MK. PEMULIAAN TANAMAN


HARI/TANGGAL : KAMIS/18 JUNI 2020
WAKTU : 60 MENIT
DOSEN PENGUJI : PROF. DR.IR. LITA SOETOPO

1 JELASKAN LANGKAH-LANGKAH PELAKSANAAN


HIBRIDISASI PADA TANAMAN MENYERBUK SENDIRI.
SEBUTKAN JENIS TANAMANNYA.

2. SEBUT DAN JELASKAN CARA-CARA UNTUK


MENDAPATKAN
KERAGAMAN GENETIK PADA TANAMAN MENYERBUK
SENDIRI.

3. BUAT SKEMA PROSEDUR SILANG BALIK DAN BERI


PENJELASAN.

------------------------

CATATAN :
SEMUA JAWABAN HARUS DITULIS/DIKETIK SENDIRI.
APABILA ‘COPY PASTE’ TIDAK AKAN DIBERI NILAI
Nama : Alvin Nardo
Nim : 145040207111015
Matakuliah : pemuliaan tanaman

JAWABAN

1. Langkah –langkah hibridisasi :


a. Pemilihan tertua = yang dimana tergantung sama pada sifat unggul
yang diinginkan kualitatif atau kuantitatif
b. Emaskulasi : pengambilan kepala putik dari tetua betina
Cara emaskulasi : mekanis, fisik, kimia
c. Penyerbukan : penyerbukan itu sendiri dibagi atas dua, yaitu
pengumpulan polen dan kesiapam stigma.
Pengumpulan polen : untuk mengetahui fertilitas dan viabilitas polen
Kesiapan stigma : mengetahui kompatibiltas polen stigma
d. Pembungkusan betina : yang dimana dilakukan sebelum/ setelah
emaskulasi untuk menghindari polinator lain
e. Pelabelan : digunakan untuk melabelkan suatu tanaman hibridisasi
dengan cara memberi nama, tanggal penyerbukan dan kode
persilangan

Jenis tanaman : melon, timun, tomat dan cabai besar.

2. A. Introduksi : proses mendatangkan suatu kultivar tanaman ke suatu


wilayah baru
B. Koleksi : mencari dan mengumpulkan bahan-bahan tanaman dari
berbagai tempat baik didalam negeri maupun diluar negeri, guna untuk
dijadikan sumber genetik dari berbagai karakter penting yang diperlukan
dalam melaksanakan program pemuliaan tanaman
C. Hibridisasi : memperoleh kombinasi genetik yang diinginkan melalui
persilangan dua atau lebih tetua yang berbeda genotipenya
D. Mutasi : perubahan genetik baik gen tunggal atau sejumlah gen atau
susunan kromosom. Yang dimana perubahan genetik menimbulkan
keragaman genetik
E. Poliploidisasi : suatu proses keragaman genetik yang dimana
organisme mempunyai lebih dari dua set kromosom atau genom dalam
sel somatisnya.

3. Skema silang balik


Persilangan tetua : Hs >< MLG 15 151
Silang balik pertama : F1/HS = 60 %
Silang balik kedua : BC1/HS= 75 %
Silang balik ketiga : BC2 / HS= 87, 5%
Silang balik keempat : BC3/HS =93, 75 %
Menghasilkan BC4
Nama : Alvin Nardo
Nim : 145040207111015
Matakuliah : pemuliaan tanaman

Penjelasannnya:
persilangan pertama antara tetua penerima dengan tetua pemberi
menghasilkan F1
Silang balik pertama, F1 disilangkan dengan tetua penerima untuk
menghasilkan populasi BC1 (F1 sebagai betina dan tetua penerima
sebagai tetua jantan)
Silang balik kedua, BC1 disilangkan dengan tetua penerima untuk
menghasilkan BC2. Tetua BC1 sebagai betina dan tetua penerima sebagai
tetua jantan
Silang balik ketiga, BC2 disilangkan dengan tetua penerima untuk
mendapatkan BC3 ( tetua BC2 sebagai betina dan tetua penerima sebagai
tetua jantan)
Silang balik keempat, BC3 disilangkan dengan tetua penerima untuk
mendapatkan BC4. Tetua BC3 sebagai betina dan tetua penerima sebagai
tetua jantan
Populasi BC4 sudah mengandung kembali gen 93,75% gen tetua
penerima

Dan kegiatan terakhir BC4 dikawinkan sendiri sehingga terjadi segregasi


dan seleksi baru untuk mendapatkan galur harapan baru

Anda mungkin juga menyukai