Anda di halaman 1dari 7

KUISIONER PENELITIAN

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN PENGAWASAN


KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA RUMAH
SAKIT PROF DR TABRANI PEKANBARU

PROGRAM STUDI MANAJEMEN


FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH RIAU
PEKANBARU
2020

Hal : Permohonan Pengisian Data Kuisioner Penelitian


Pekanbaru, Januari 2020

Kepada :
Yth Bapak/Ibu/Saudara/i/Responden
Di Tempat
Dengan hormat,
Bersama ini saya :
Nama : Mhd Garry Luthfi
NIM : 170304001
Semester : V. S1 Manajemen
Fakultas : EkonomidanBisnis
Universitas : Muhammadiyah Riau

Dalam rangka untuk penelitian skripsi program sarjana (S1), Fakultas Ekonomi,
Jurusan Manajemen, Universitas Muhammadiyah Riau (UMRI), saya
memerlukan informasi penelitian yang saya lakukan dengan judul; PENGARUH
GAYA KEPEMIMPINAN DAN PENGAWASAN KERJA TERHADAP
KINERJA KARYAWAN PADA RUMAH SAKIT PROF DR TABRANI
PEKANBARU

Untuk itu saya memohon ketersediaan Bapak/Ibu/Saudara/i berpartisipasi


dalam penelitian ini dengan mengisi kuisioner yang terlampir. Kesediaan
Bapak/Ibu/Saudara/i mengisi kuisioner ini sangat menentukan keberhasilan
penelitian yang saya lakukan.
Perlu Bapak/Ibu/Saudara/i ketahui sesuai dengan etika dalam penelitian,
data yang saya peroleh akan dijaga kerahasiaanya dan digunakan semata-mata
untuk kepentingan penelitian. Atas ketersediaan Bapak/Ibu/Saudara/i meluangkan
waktu mengisi kuisioner tersebut, saya ucapkan banyak terima kasih.
Hormat Saya,
Peneliti

Mhd Garry Luthfi

LEMBAR KUISIONER

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN PENGAWASAN KERJA


TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA RUMAH SAKIT PROF DR
TABRANI PEKANBARU.

I. IDENTITAS RESPONDEN

Sebelum menjawab pertanyaan dalam kuisioner ini, mohon Saudara


mengisi data berikut terlebih dahulu. ( Jawaban yang Saudara berikan akan
diperlakukan secara rahasia ).

Nama : …………………………………………………
Umur : …………………………………………………

Jenis kelamin : □ Laki-Laki □ Perempuan


Alamat : ………………………………………………....
Pekerjaan : …………………………………………………

II. PETUNJUK PENGISIAN

Berilah tanda centang ( √ ) pada kotak yang tersedia untuk masing-masing


jawaban pertanyaan kuisioner yang merupakan pilihan terbaik menurut
Bapak/Ibu/Saudara/i diantara 5 pilihan berikut :
Keterangan:

Penilaian Skor
Sangat Setuju (SS) 5
Setuju (S) 4
Kurang Setuju (KS) 3
Tidak Setuju (TS) 2
Sangat Tidak Setuju (STS) 1

KUESIONER
Nama :
Jeniskelamin :
Usia/umur :
Pendidikanterakhir :
Petunjukpengisian:
Mohonkuesionerinidiisisecaralengkapdariseluruhpernyataandibawahinidanberitanda check
list (√) padakolom yang tersedia.
Terdapat 5 (lima) alternatifpengisianjawaban, yaitu :
 SS = SangatSetuju
 S = Setuju
 KS = KurangSetuju
 TS = TidakSetuju
 STS = SangatTidakSetuju
1.StressKerja
No ButirPertanyaan SS S N TS STS Rata-rata

1 Karyawanmerasakanpekerjaan yang
dilakukantidaksesuaidengankemampuan.
2 Kondisikesehatankaryawankurangstabil.
3 Karyawantidakdiberikankesempatanpromosijabatan
olehorganisasi.
4 Shifkerjamalammenyebabkankelelahanfisik.
5 Karyawantidakdiberikanperhatiandalammenyelesai
kanmasalah.
6 Karyawanharusbekerjasesuaidenganaturan yang
ditetapkanorganisasi.

KUESIONER
Nama :
Jeniskelamin :
Usia/umur :
Pendidikanterakhir :
Petunjukpengisian:
Mohonkuesionerinidiisisecaralengkapdariseluruhpernyataandibawahinidanberitanda check
list (√) padakolom yang tersedia.
Terdapat 5 (lima) alternatifpengisianjawaban, yaitu :
 SS = SangatSetuju
 S = Setuju
 KS = KurangSetuju
 TS = TidakSetuju
 STS = SangatTidakSetuju
2.BebanKerja
No ButirPertanyaan SS S N TS STS Rata-rata

1 Karyawanmerasapekerjaanharusdilakukansecepatm
ungkin
2 Karyawanmerasapekerjaanharusberpacudenganwak
tu (deadline)
3 Karyawanjenuhharusbersikapramahsetiaphari
4 Karyawanmerasaatasanmemberikanperintah yang
tidakjelas
5 Karyawannmerasapasien yang datangterlalubanyak.
6 Karyawanmerasatenagaperawatdisinisangat minim.

KUESIONER
Nama :
Jeniskelamin :
Usia/umur :
Pendidikanterakhir :
Petunjukpengisian:
Mohonkuesionerinidiisisecaralengkapdariseluruhpernyataandibawahinidanberitanda check
list (√) padakolom yang tersedia.
Terdapat 5 (lima) alternatifpengisianjawaban, yaitu :
 SS = SangatSetuju
 S = Setuju
 KS = KurangSetuju
 TS = TidakSetuju
 STS = SangatTidakSetuju
3. kinerja
No ButirPertanyaan SS S N TS STS Rata-rata

1 Pekerjaanselaludiselesaikanolehkaryawandengantun
tasdanmemadaisehinggamemilikikualitas yang
dapatdiandalkan
2 Karyawanberanidalammengemukakanpendapat
yang menurutnyabenar
3 Karyawanberusahamenyelesaikanpekerjaansesuaide
ngankuantitas yang telahditetapkanorganisasi
4 Karyawantidakmembuang-
buangwaktudalambekerjadengankegiatan lama.
5 Karyawanberusahamenyelesaikanpekerjaansesuaist
andar yang telahditetapkanorganisasi
6 Denganketerampilan yang dimiliki,
karyawanmemilikiinisiatifdalambekerja

Anda mungkin juga menyukai