Anda di halaman 1dari 9

A.

Analisa Data

No Data Etiologi Masalah


1 DS: Penyakit HIV AIDS yang diderita masyarakat Resiko gangguan interaksi sosial masyarkat RT

- Tokoh masyarakat RT 03 Kelurahan RT setempat 03 Kelurahan Kopo berhubungan dengan

Kopo mengatakan masyarakatnya penyakit HIV/AIDS yang diderita masyarakat RT

malu dengan penyakit mereka setempat

- Ketua RT 03 Kel.Kopo setempat


mengatakan masyarakat RT lain tidak
mau berinteraksi dengan masyarakat
RT setempat karena takut dengan
penyakit HIV/AIDS
- Ketua RT 03 Kel.Kopo setempat
mengatakan masyarakat RT 03 takut
untuk berinteraksi dengan masyarakat
RT yang lain karena malu dengan
penyakit mereka.
DO:
- Masyarakat RT 03 Kelurahan Kopo
malu saat ditanya mengenai penyakit
mereka
- Masyarakat RT 03 kelurahan Kopo
tampak tidak mau berkomunikasi
dengan masyarakat RT lain yang dekat
dengan RT mereka
- Masyarakat RT 03 kelurahan Kopo
tampak mengurung diri didalam
rumah dan tidak mau berinteraksi
dengan masyarakat RT lain.
No Data Etiologi Masalah
2 DS: Kurangnya pengetahuan masyarakat RT 03 Resiko penyebaran penyakit HIV/AIDS
- Masyarakat RT 03 Kelurahan kelurahan Kopo tentang pencegahan penularan berhubungan dengan kurangnya pengetahuan
mengatakan tidak tahu apa itu HIV/AIDS masyarakat RT 03 kelurahan Kopo tentang
HIV/AIDS pencegahan penularan HIV/AIDS
- Masyarakat RT 03 Kelurahan
mengatakan takut tertular penyakit
HIV/AIDS
DO:
- Masyarakat cemas tentang penyakit
HIV/AIDS
- Masyarakat bertanya-tanya tentang
penyakit HIV/AIDS
- Masyarakat tampak bingung saat
ditanya mengenai cara penularan
HIV/AIDS
B. Planning Of Action (POA)

N Masalah Tujuan Strategi Kegiatan Penanggung Waktu Tempat Biaya Sasaran Indikator Indikator evaluasi
o jawab pencapaian
1 Resiko Tujuan jangka 1. Peningkatan 1. Penyuluhan 1. Tokoh Sabtu2 Balai Mhsw Masyarakat Diharapkan 50% 80% Masyarakat
gangguan panjang : kesadaran pada masyarakat Masyarakat 7/10/2 desa RT 03 masyarakat RT 03 RT 03 Kelurahan
interaksi sosial Masyarakat RT 03 masyarakat di RT setempat 2. Ketua RT 012 Kel.Kopo setempat dapat Kopo setempat
masyarkat RT Kelurahan Kopo tentang tentang 3. Kader RT memahami tentang dapat memahami
03 Kelurahan dapat berinteraksi pentingnya setempat pentingnya interaksi tentang pentingnya
Kopo dengan interaksi dengan 4. Mahasiswa dengan orang lain interaksi dengan
berhubungan masyarakat RT orang STIK untunk membantu orang lain untunk
dengan lain lain/masyarakat Immanuel meningkatkan membantu
penyakit Tujuan jangka lain kualitas hidup meningkatkan
HIV/AIDS pendek : 2. Bekerjasama 2. Kegiatan masyarakat kualitas hidup
yang diderita 1. Masyarakat dengan ketua kunjungan ke setempat. masyarakat
masyarakat setempat tidak RW dan Ketua RT yang lain setempat.
RT setempat malu dengan RT dan kader
penyakit HIV yang ada di
AIDS lingkungan
2.Masyarakat RT 03 tersebut
kelurahan Kopo 3. Sosialisasi 3.Bekerja sama
tidak malu untuk pentingnya dengan warga RT
berinteraksi interaksi setempat untuk
dengan dengan mengadakan
lingkungan masyarakat kegiatan yang
sekitarnya untuk dapat melibatkan
3.Masyarakat RT 03 meningkatkan seluruh
kelurahan Kopo kualitas hidup masyarakat
tidak mengurung masyarakat misalnya kegiatan
diri didalam rumah setempat kerja bakti, atau
lagi doa bersama.
N Masalah Tujuan Strategi Kegiatan Penanggung Waktu Tempat Biaya Sasaran Indikator Indikator evaluasi
o jawab pencapaian
2 Resiko Tujuan jangka 1.Peningkatan 1.Penyuluhan pada 1.Tokoh Sabtu, Balai Mhsw Masyarakat Diharapkan 50% 80% Masyarakat
desa RT 03
penyebaran panjang : kesadaran masyarakat di RW Masyarakat 3/11/2 Masyarakat dapat dapat memahami
Kel.Kopo
penyakit Masyarakat dapat masyarakat setempat tentang 2.Ketua RT 012 memahami dan dan mengetahui
HIV/AIDS memahami dan tentang pentingnya 3.Kader RT mengetahui cara cara pencegahan
berhubungan mengetahui cara pentingnya pemahaman dan setempat pencegahan penularan penyakit
dengan pencegahan pemahaman pengetahuan 4.Mahasiswa penularan penyakit HIV/AIDS
kurangnya penularan penyakit dan tentang cara STIK HIV/AIDS serta peningkatan
pengetahuan HIV/AIDS pengetahuan pencegahan Immanuel serta peningkatan pengetahuan
masyarakat Tujuan jangka tentang cara penularan penyakit pengetahuan tentang tentang penyakit
RT 03 pendek : pencegahan HIV/AIDS penyakit HIV/AIDS HIV/AIDS
kelurahan 1. Masyarakat penularan HIV/AIDS
Kopo tentang menunjukkan sikap penyakit
pencegahan pencegahan HIV/AIDS
penularan penularan penyakit
HIV/AIDS HIV/AIDS
2.Masyarakat dapat 2. Bekerjasama 2.Pendekatan dan
menunjukkan sikap dengan Ketua diskusi kepada
mau melakukan RT dan kader masyarakat tentang
cara pencegahan yang ada di penyakit
penularan lingkungan HIV/AIDS
HIV/AIDS tersebut
3.Masyarakat 3.Sosialisasi 3.Penyuluhan pada
mengetahui cara tentang masyarakat RT
pencegahan HIV/AIDS untuk setempat tentang
penularan meningkatkan penyakit
HIV/AIDS pengetahuan HIV/AIDS
masyarakat
tentang penyakit
tersebut.
C. RENCANA ASUHAN KEPERAWATAN KOMUNITAS

No Diagnosa Tujuan Rencana kegiatan Evaluasi


Umum Khusus Strategi Intervensi Strategi Intervensi
keperawatan
1 Resiko gangguan Masyarakat RT 1. Masyarakat 1. Peningkatan 1.berikan penyuluhan S: perencanaan 1.Mempertahankan
interaksi sosial 03 Kelurahan setempat tidak kesadaran pada masyarakat di kegiatan yang hal-hal yang
masyarkat RT 03 Kopo dapat malu dengan masyarakat RT setempat tentang terstruktur, meberikan dampak
Kelurahan Kopo berinteraksi penyakit HIV tentang pentingnya interaksi adanya dukungan positif dari kegiatan
berhubungan dengan AIDS dan komunikasi yang langsung dari yang dilakukan.
dengan penyakit masyarakat RT 2.Masyarakat RT 2. Bekerjasama baik dengan pihak-pihak yang 2.Meminimalisasikan
HIV/AIDS yang lain 03 kelurahan dengan ketua masyarakat RT lain terlibat dalam adanya kelemahan
diderita Kopo tidak malu RW dan Ketua 2.lakukan kegiatan kegiatan dari kegiatan yang
masyarakat RT untuk berinteraksi RT dan kader kunjungan RT lain W: biaya yang akan dilakukan
setempat dengan yang ada di yang dekat dengan RT tidak memadai
lingkungan lingkungan setempat O: adanya respon
sekitarnya tersebut 3.Jalin kerja sama yang baik dari
3.Masyarakat RT 3. Sosialisasi dengan warga RT masyarakat
03 kelurahan pentingnya setempat untuk setempat
Kopo tidak interaksi dengan mengadakan kegiatan T: masyarakat
mengurung diri masyarakat untuk yang dapat melibatkan tidak mau
didalam rumah meningkatkan semua masyarakat terlibata dalam
lagi kualitas hidup misalnya kegiatan kegiatan yang
masyarakat kerja bakti, atau doa telah
setempat bersama. direncanakan

N Diagnosa Tujuan Rencana Evaluasi


Umum Khusus Strategi Intervensi Strategi Intervensi
O keperawatan
2 Resiko Masyarakat 1.Masyarakat 1.Peningkatan 1. Berikan penyuluhan S: fasilitas yang 1.Mempertahankan
penyebaran dapat menunjukkan kesadaran pada masyarakat di memadai serta hal-hal yang
penyakit memahami dan sikap pencegahan masyarakat tentang RW setempat tentang dukungan dari meberikan dampak
HIV/AIDS mengetahui cara penularan penyakit pentingnya pentingnya pihak yang positif dari kegiatan
berhubungan pencegahan HIV/AIDS pemahaman dan pemahaman dan terlibat dalam yang dilakukan.
dengan kurangnya penularan 2.Masyarakat pengetahuan tentang pengetahuan tentang kegiatan tersebut 2.Meminimalisasikan
pengetahuan penyakit dapat cara pencegahan cara pencegahan W: biaya yang adanya kelemahan
masyarakat RT 03 HIV/AIDS menunjukkan penularan penyakit penularan penyakit tidak memadai dari kegiatan yang
kelurahan Kopo sikap mau HIV/AIDS HIV/AIDS O: peningkatan akan dilakukan
tentang melakukan cara 2.Bekerjasama 2.Lakukan pengetahuan dan 3.Memodifikasi
pencegahan pencegahan dengan Ketua RT pendekatan dan kesadaran dari lingkungan untuk
penularan penularan dan kader yang ada diskusi kepada masyarakat meminimalisasi
HIV/AIDS HIV/AIDS di lingkungan masyarakat tentang meningkat kejenuhan
3.Masyarakat tersebut penyakit HIV/AIDS T: tidak adanya masyarakat terhadap
mengetahui cara 3.Sosialisasi tentang 3.Berikan penyuluhan respon dari kegiatan yang
pencegahan HIV/AIDS untuk pada masyarakat RT masyarakat dilakukan.
penularan meningkatkan setempat tentang terhadap kegiatan
HIV/AIDS pengetahuan penyakit HIV/AIDS yang akan
masyarakat tentang direncanakan.
penyakit tersebut.

Anda mungkin juga menyukai