Anda di halaman 1dari 14

Present Perfect VS Past Perfect

1. Andhika Ali Pratama (101119394)


2. Fadia Aini Winarno (12119124)
3. Himawan Prastiko (12119838)
4. Joseph Immanuel Kasehung (17119021)
5. Rahmat Tri Oktaviansyah (15119239)

http://www.free-powerpoint-templates-design.com
Present Perfect Tense
adalah suatu bentuk kata kerja yang digunakan untuk
menyatakan suatu aksi atau situasi yang
telah dimulai di masa lalu dan masih berlanjut sampai
sekarang atau telah selesai pada suatu titik waktu
tertentu di masa lalu namun efeknya masih berlanjut.
Ciri Ciri Present Perfect Tense
Predikat kalimat yang termasuk kedalam bentuk tense selalu
1 tersusun dari : Have/Has + Past Participle

Untuk subject terdiri dari orang ketiga tunggal seperti she, he, it dan lain
2 sebagainya, selalu menggunakan kata kerja bantu seperti Has. Sedangkan
subject yang terdiri dari I, You, They, We menggunakan kata bantu Have.

Kalimat tanya positif terbentuk dengan memindahkan verb Has/Have ke bagian awal
3 subjek. Sedangkan kalimat negatifnya hanya dengan menambahkan kata not
4 dibelakang kata kerja bantu atau diletakkan sebelum subjek.
Contoh Present Perfect Tense

Have they not done their homework? Have they done their Homework?

Mereka tidak mengerjakan pekerjaan Sudahkah mereka mengerjakan PR-nya?


rumah mereka?
Past Perfect Tense
merupakan salah satu tense yang menggambarkan suatu
kejadian yang sudah terjadi sebelum satu spesifik waktu di
masa lampau dan juga telah selesai sebelum kejadian lain
yang terjadi di masa lampau juga.
Tense ini terdiri dari gabungan aspek perfect
(sebelum satu spesifik waktu di masa lampau)
dan bingkai waktu past (masa lampau).
Ciri Ciri Past Perfect Tense

Predikat kalimat dalam bentuk tense ini sering


1 berupa: Had + Past Participle

3
4
RUMUS PRESENT PERFECT TENSE
Bentuk Rumus Contoh
You have washed my car.
Verbal S + have/has + verb 3 + (O/adv)
(Anda telah mencuci mobil saya.)
Positive
I have been a chef.
Nominal S + have/has + been + complement
(Saya telah menjadi koki)
Doni has not taken a bath.
Verbal S + have/has + not + verb 3 + (O/adv)
(Deni belum mandi.)
Negative
I have not been a chef.
Nominal S + have/has + not + been + complement
(Saya belum menjadi koki)

Have you washed my car?


Verbal Have/has + S + verb 3 + (O/adv) ?
(Apakah anda telah mencuci mobil saya?)
Introgative
Has He been success in that business?
Nominal Have/has + been + complement?
(Apakah dia telah sukses dalam bisnisnya?)
Rumus Past Perfect Tense
Bentuk Rumus Contoh

She had slept when they came last night.


Verbal S + had + verb 3
(Dia sudah tidur ketika mereka datang tadi malam)

Positive My Brother had been a doctor when I went abroad.


Nominal S + had + been + complement (Adik saya sudah menjadi dokter ketika saya pergi ke
luar negeri)

She had not slept when They came last night.


Verbal S + had + not + verb 3
(Dia belum tidur ketika mereka datang tadi malam)

Negative My Brother had not been a doctor when I went abroad.


Nominal S + had + not + been + complement (Adik saya belum menjadi dokter ketika saya pergi ke
luar negeri)
RUMUS PAST PAST PERFECT TENSE

Had she slept when they came last night?


Verbal Had + S + verb 3 ? (Apakah dia sudah tidur ketika mereka datang tadi
malam?)

Introgative

Had My Brother been a doctor when I went abroad?


Nominal Had + been + complement? (Apakah adik saya sudah menjadi dokter ketika saya pergi
ke luar negeri?)
PERBEDAAN
P PRESENT PERFECT VS PAST PERFECT TENSE

PRESENT PERFECT PAST PERFECT TENSE

Present perfect tense digunakan


past perfect digunakan untuk
untuk menunjukkan peristiwa atau
menyatakan kegiatan atau peristiwa yang
kegiatan yang telah terjadi di waktu
terjadi sebelum kegiatan lain
Yang tidak spesifik.
berlangsung di masa lampau (past).
Contoh:
Contoh:
“ I am not hungry now. I have already
“ I was not hungry yesterday. I had already
eaten ”
eaten “.
“Hungry” terjadi di masa sekarang
“Hungry” terjadi di masa lampau (past)
(present) sehingga kalimat I have
sehingga kalimat I had already eaten
already eaten menggunakan present
menggunakan past perfect tense.
perfect tense.
PERBEDAAN
P PRESENT PERFECT VS PAST PERFECT TENSE

PRESENT PERFECT PAST PERFECT TENSE

Sedangkan akibat yang ditimbulkan dari p


Past Perfect berakibat pada kegiatan yang tidak
resent perfect masih dapat dirasakan ,
terlalu dirasakan karena sudah terjadi pada
karena menunjukan aktivitas yang baru dil
masa lampau.
akukan.
Contoh:
Contoh:
“ I Played basketball yesterday ”
“ have just painted the door, so be carefull “
Karena Sudah kemarin, Maka rasa lelah
Karena pintu baru saja di cat, maka cat nya
bermain basket sudah tidak dirasakan.
masih basah.
PERSAMAAN PRESENT PERFECT VS PAST PERFECT

Kedua kalimat ini menceritakan sesuatu yang


sama, kegiatan yang sama, dan pada waktu
yang sama yaitu lampau.

CONTOH PAST PERFECT


CONTOH “ (Present Perfect).
“ I had delivered the message by this time
“ I’m experiencing writer’s block. I haven’t
last week.
written anything in the past week.
Menunjukkan subjek sudah mengirim
Menunjukkan subjek tidak menulis
surat di waktu yang sama minggu lalu.
apapun selama satu minggu terakhir.
KESIMPULAN
Present Perfect Tense digunakan untuk menghubungkan waktu lampau dengan waktu sekarang dan
merupakan gramatika yang digunakan untuk mengekspresikan suatu aktivitas yang terjadi sebelum saat
ini, yang mana aktivitas tersebut terjadi pada waktu tidak spesifik di masa lampau tetapi masih berlanjut
sampai sekarang.

Sedangkan Past Perfect Tense, digunakan untuk menghubungkan kegiatan yang terjad pada waktu la
mpau sebelumnya dengan kegiatan yang terjadi pada waktu lampau sesudahnya (menghubungkan dua w
aktu lampau).
Thank you

Anda mungkin juga menyukai