Anda di halaman 1dari 10

NASKAH SOAL TRY OUT IPA

PAKET 2

1. Perhatikan pengukuran suhu berikut!

Nilai Y pada termometer Fahrenheit adalah ... .


A. 86°F
B. 54°F
C. 65°F
D. 76°F
2. Ibu membuat kopi untuk ayah, satu sendok kopi bubuk dan satu sendok gula pasir  dimasukkan ke
dalam cangkir, kemudian dituangkan air panas setengahnya sehingga menjadi air kopi yang manis
dan berbau harum.

Di dalam peristiwa tersebut disimpulkan zat 1, zat 2, dan zat 3 masing-masing memiliki sifat … .
Zat (1) Zat (2) Zat (3)
Pilihan
Bentuk Volume Bentuk Volume Bentuk Volume
A. Berubah Berubah Tetap Berubah Tetap Tetap
B. Tetap Tetap Berubah Tetap Berubah Berubah
C. Berubah Berubah Berubah Tetap Tetap Tetap
D. Tetap Tetap Tetap Berubah Berubah Berubah
3. Perhatikan gambar!

1) Reaksi hasil fermentasi singkong menjadi tape adalah glukosa (C6H12O6)


2) Melalui fermentasi akan menghasilkan etanol (2C2H5OH).
3) Reaksi fermentasi ini dilakukan oleh ragi,
4) Digunakan pada produksi makanan
5) Bakteri yang berperan adalah Rhyzopus
Pernyataan yang benar adalah …
A. 1), 2), 3), dan 4)
B. 1), 2), 4), dan 5)
C. 1), 3), 4), dan 5)
D. 2), 3), 4), dan 5)
4. Perhatikan gambar!

Tutup botol dari logam yang terlalu rapat dapat dibuka dengan mudah jika disiram dengan air
panas. Hal ini dapat terjadi karena koefisien muai tutup botol … .
A. lebih besar daripada koefisien muai mulut botol
B. lebih kecil daripada koefisien muai mulut botol
C. lebih besar daripada koefisien muai udara di dalam botol
D. lebih kecil daripada koefisien muai udara di dalam botol
5. Hasil percobaan warna lakmus dalam larutan sebagai berikut!
Larutan Lakmus merah Lakmus biru
1 Merah Merah
2 Biru Biru
3 Merah Merah
4 Merah Biru
5 Biru Biru
6 Merah Merah
Berdasarkan data di atas, maka larutan yang bersifat asam adalah … .
A. 1, 3, dan 6                                                                         
B. 3, 4, dan 6
C. 2, 4, dan 6
D. 3, 5, dan 6
6. Perhatikan gambar berikut!

Pasangan gambar yang merupakan molekul senyawa adalah ….


A. (2) dan (4)
B. (1) dan (4)
C. (2) dan (3)
D. (1) dan (3)
7. Garam yang kita konsumsi pada umumnya berasal dari air laut. Petani garam madura
memanfaatkan panas matahari untuk menciptakan garam. Mereka menampung air maritim pada
tambak-tambak ditepi pantai, sehingga terkena panas matahari secara langsung. Sedikit demi
sedikit akan dihasilkan garam dan diproses lebih lanjut sehingga diperoleh garam dapur yang siap
dikonsumsi. Proses pemisahan yang dilakukan oleh petani garam tersebut adalah 
A. evaporasi
B. filtrasi
C. Destilasi
D. Kromatografi
8. Perhatikan gambar !

Zat aditif yang ditambahkan pada makanan tersebut beserta fungsinya adalah ... .
A. Garam sebagai pengawet
B. Asam benzoat sebagai pengawet
C. Garam sebagai penyedap
D. Gula sebagai pemanis
9. Sepeda bergerak pada jalan menurun. Hubungan kecepatan(v) terhadap waktu (t), dari gerak
sepeda tersebut digambarkan oleh grafik ... .
A.

B.

C.

D.

10. Dua kelompok siswa melakukan percobaan seperti gambar berikut!

Pada percobaan P benda mengalami percepatan 2 m/s 2, dan pada percobaan Q benda mengalami
percepatan 3 m/s2. Perbandingan gaya pada percobaan P dan percobaan Q adalah … .
A. 2 : 5
B. 3 : 5
C. 2 : 3
D. 5 : 6
11. Sebuah garputala berfrekuensi 450 Hz digetarkan di atas tabung seperti gambar berikut!

Pada panjang kolom udara tersebut garputala terdengar keras untuk yang pertama. Cepat rambat
bunyi di udara saat itu adalah ....
A. 360 m/s
B. 450 m/s
C. 340 m/s
D. 225m/s
12. Sebuah benda diletakkan di depan lensa cekung yang mempunyai titik fokus 10 cm pada jarak 30
cm di depan lensa. Jarak bayangan dan sifat bayangan yang dihasilkan adalah ... .
A. 7,5 cm di depan lensa, nyata terbalik diperkecil
B. 7,5 cm di belakang lensa, maya tegak diperbesar
C. 15 cm di depan lensa, nyata terbalik diperbesar
D. 15 cm di belakang lensa, maya tegak diperkecil
13. Seorang siswa sering maju mendekati papan tulis ketika diminta menyalin tulisan dari papan tulis.
Ia pun memeriksakan diri ke dokter mata. Berdasarkan hasil pemeriksaan, dokter menyarankan
memakai kacamara – 1/3 dioptri. Berdasarkan saran tersebut, perkiraan titik jauh mata siswa
tersebut adalah ... .
A 300 cm.
B. tak terhingga
C. 3.000 cm
D. 30 cm
14. Perhatikan gambar interaksi bola konduktor bermuatan di bawah ini!

Jika bola konduktor R bermuatan negative, maka gaya interaksi yang terjadi ketika bola P
didekatkan bola S, dan bola R didekatkan bola T berturut-turut adalah … .
A. P dan S saling tarik, R dan T saling tolak
B. P dan S saling tarik, R dan T saling tarik
C. P dan S saling tolak, R dan T saling tarik
D. P dan S saling tolak, R dan T saling tolak
15. Perhatikan gambar !

Jika F1 = 30 N, F3 = 50 N dan benda bergeser ke kanan sejauh 2000 centi meter, maka besar usaha yang di
lakukan sebesar 400 J. Nilai yang benar untuk F2 adalah … .
A. 40 N
B. 60 N
C. 180 N
D. 210 N
16. Berikut adalah kejadian yang terjadi di permukaan bumi!
(1) Matahari selalu terbit dari timur
(2) Musim dingin di Australia dan Eropa tidak terjadi bersamaan
(3) Pada saat yang sama, di Jakarta dan London menunjukkan waktu yang berbeda
(4) Lamanya waktu siang atau malam berbeda-beda sepanjang tahun
Kejadian yang merupakan akibat dari revolusi bumi adalah kejadian bernomor ....
A. (2) dan (4)
B. (1) dan (2)
C. (1) dan (4)
D. (3) dan (4)
17. Perhatikan gambar berikut ini!

Hambatan yang mempunyai daya terbesar sampai yang terkecil berurutan adalah… .
A. R1, R4, R3 dan R2
B. R1, R2, R3 dan R4
C. R2, R1, R3 dan R4
D. R4, R1, R3 dan R2
18. Sebuah seterika listrik apabila digunakan dengan panas maksimal memiliki hambatan 50 ohm dan
dihubungkan dengan sumber tegangan 220 volt. Apabila seterika tersebut digunakan selama ½
jam, energi listrik yang terpakai adalah ... .
A. 1.742.400 joule
B. 275.000 joule
C. 1.210.000 joule
D. 5.500 joule
19. Perhatikan tabel massamassa dan volume dari tiga benda berikut!
Nama Zat Massa (kg) Volume (m3)
Benda P 8 0,04
Benda Q 24 0,06
Benda R 16 0,02
Jika ketiga benda dimasukkan ke dalam air bermassa jenis 1000 kg/m 3 , maka posisi benda yang
benar ditunjukkan oleh gambar ... .
A.

B.

C.

D.

20. Perhatikan gambar !

Jika beban digeser ke 8, yang dapat dilakukan agar tuas tetap dalam keadaan mendatar adalah…
A. menambah kuasa 3.000 N
B. menambah kuasa 1.000 N
C. menambah kuasa 2.000 N
D. menambah kuasa 4.000 N
21. Perhatikan gambar !

Sekelompok siswa melakukan percobaan elektromagnetiks eperti gambar :


Siswa KutubBaterai Kutub Magnet Interaksi Magne
ke- A B C D K L M N t KL dan MN Percobaan yang benar si
1 + - + - S U U S Tolak- Menolak swa nomor … .
A. 2 + - - + S U S U Tarik -Menarik 1-2-4
3 - + - + U S U S Tarik-menarik B. 1-2-3
4 - + + - U S U S Tarik -Menarik C. 1-3-4
D. 2-3-4
22. Perhatikan gambar dua buah transformator berikut!
Jenis transformator X dan Y yang sesuai dengan gambar adalah ....
A. trafo X step down, karena Np> Ns
B. trafo X step up, karenaIp< Is
C. trafo Y step up, karena Ns<Np
D. trafo Y step down, karenaIp> Is
23. Perhatikan gambar bandul bertali yang sedang bergetar berikut!

Besar frekuensi masing-masing adalah … .


A. fP>fQ>fR>fS
B. fS<fP>fQ<fR
C. fR>fQ<fP>fS
D. fQ<fP>fR<fS
24. Pada saat kerja bakti membangun pos kamling bapak ketua RT membawa sebatang bambu untuk
dijadikan penahan cor. Dalam ekosistem sebatang bambu tersebut merupakan komponen … .
A. abiotik karena merupakan sisa makhluk hidup
B. biotik karena berasal dari makhluk hidup
C. biotik karena merupakan tumbuhan
D. abiotik karena masih melakukan aktifitas hidup
25. Perhatikan gambar berikut!

Hewan yang memiliki kedekatan hubungan kekerabatan ditunjukkan oleh nomor … .


A. 1, 2, dan 3
B. 1, 2, dan 4
C. 1, 3, dan 4
D. 2, 3, dan 4
26. Perhatikan gambar berikut!

Berdasarkan sel penyusun tubuhnya organisme tersebut bersifat … .


A. multiseluler
B. eukariotik
C. prokariotik
D. uniseluler
27. Perhatikan gambar berikut!
Tanaman tali putri memperoleh makanan dengan cara menyerap … .
A. zat makanan dari kulit batang teh-tehan
B. air dari kulit batang teh-tehan
C. air dari kayu batang teh-tehan
D. zat makanan dari kayu batang teh-tehan
28. Perhatikan pernyataan berikut!
1. Melakukan konservasi (pemeliharaan dan perlindungan) dan efisiensi energi
2. Mengeliminasi penggunaan CFC
3. Menukar bahan bakar premium menjadi pertalit
4. Menggunakan dan mengembangkan teknologi energi minyak bumi
5. Mengeksploitasi hasil hutan secara maksimum
Kegiatan yang dapat dilakukan untuk menanggulangi terjadinya pemanasan global ditunjukkan
oleh pernyataan-pernyataan nomor … .
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 3, dan 4
C. 2, 3, dan 4
D. 2, 3, dan 5
29. Di daerah tertentu banyak dihasilkan kedelai sebagai bahan untuk pembuatan tempe, sehingga
kebutuhan protein masyarakatnya dapat terpenuhi. Peranan bioteknologi yang benar dalam hal
tersebut adalah … .
A. melakukan peragian untuk mengubah protein kedelai menjadi protein sederhana oleh Rhizopus
oryzae
B. melakukan fermentasi untuk mengubah protein kedelai menjadi protein sederhana
oleh  Lactobacillus lactis
C. melakukan fermentasi untuk mengubah protein kedelai menjadi protein sederhana
oleh  Streptococcus lactis
D. melakukan peragian  untuk mengubah protein kedelai menjadi protein sederhana 
oleh  Saccharomyces cerviseae
30. Perhatikan gambar berikut!

Mekanisme kerja otot sesuai dengan gambar yang benar adalah … .


A. antagonis yaitu otot Y berkontraksi, X relaksasi
B. antagonis yaitu otot X berkontraksi, Y relaksasi
C. sinergis yaitu otot X berkontraksi, Y relaksasi
D. sinergis yaitu otot Y berkontraksi, X relaksasi

31. Perhatikan gambar berikut!


Berdasarkan hasil pemeriksaan dokter terhadap seorang pasien ditemukan adanya kelainan akibat
infeksi pada bagian yang diberi tanda X. Diagnosis yang sesuai dengan hasil pemeriksaan dokter,
pasien tersebut menderita penyakit … .
A. pneumonia
B. faringitis
C. laringitis
D. bronkitis
32. Perhatikan gambar menu makan pagi berikut!

Kandungan kalori paling tinggi terdapat pada makanan bernomor … .


A. 3
B. 1
C. 2
D. 4
33. Hasil proses pencernaan yang berupa glukosa diedarkan ke seluruh tubuh. Bagian darah yang
berfungsi dalam proses pengangkutan nutrient yang benar adalah … .
A. plasma darah
B. eritrosit
C. trombosit
D. leukosit
34. Seorang pasien merasakan tubuhnya tidak nyaman, yaitu sakit pada pinggang bagian belakang.
Setelah dilakukan uji laboratorium menggunakan reagen Biuret, ternyata urinernya berubah
menjadi keunguan. Orang tersebut diduga menderita penyakit … .
A. albuminuria
B. nefritis
C. diabetes insipidus
D. diabetes mellitus
35. Perhatikan gambar alat reproduksi perempuan berikut!

Proses pembentukan ovum dan fertilisasi terjadi pada bagian yang ditunjuk oleh nomor … .
A. 1 dan 3
B. 2 dan 4
C. 3 dan 5
D. 4 dan 6
36. Perhatikan tabel jaringan yang menyusun daun tumbuhan dan fungsinya berikut!
No Jaringan Fungsi
1 Xilem pengangkut
2 Sklerenkim penguat
3 Floem pertumbuhan
4 Parenkim pelindung
Macam jaringan dan fungsinya yang sesuai ditunjukkan oleh nomor … .
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 2 dan 4
D. 3 dan 4
37. Perhatikan rangkaian percobaan fotosintesis berikut!

Gambar hasil akhir dari eksperimen tersebut adalah sebagai berikut!

Keadaan daun yang benar adalah … .


A. 1 dan 3 berwarna hitam, 2 berwarna coklat
B. 1 dan 2 berwarna coklat, 3 berwarna hitam
C. 1 dan 3 berwarna cokelat, 2 berwarna hitam
D. 2 dan 3 berwarna hitam, 1 berwarna cokelat
38. Bunga warna kuning homozigot dominan terhadap bunga warna putih. Apabila bunga warna
kuning heterozigot disilangkan dengan sesamanya, diperoleh keturunan berjumlah 84 batang.
Tanaman berbunga kuning yang dihasilkan sebanyak ….
A. 63 batang
B. 21 batang
C. 42 batang
D. 72 batang
39. Ikan yang hidup di air laut menghadapi lingkungan air dengan kadar garam yang tinggi. Ikan air
tawar melakukan adaptasi dengan … .
A. banyak minum dan sedikit urine
B. sedikit minum dan sedikit urine
C. sedikit minum dan banyak urine
D. banyak minum dan banyak urine
40. Seseorang sengaja menepuk punggung dari belakang dengan keras, sehingga memberikan respons
mengaduh. Urutan yang benar jalannya impuls pada respons tersebut adalah … .
A. reseptor – saraf sensori – sumsum tulang belakang – saraf motori – efektor
B. reseptor – saraf sensori – otak – saraf motori – efektor
C. efektor – saraf sensori – otak – saraf motori – reseptor
D. efektor – saraf sensori – sumsum tulang belakang – saraf motori – reseptor
KUNCI JAWABAN SOAL TRY OUT IPA
PAKET 2

NO KUNCI NO KUNCI NO KUNCI NO KUNCI

1 A 11 A 21 A 31 A

2 A 12 A 22 A 32 A

3 A 13 A 23 A 33 A

4 A 14 A 24 A 34 A

5 v 15 A 25 A 35 A

6 A 16 A 26 A 36 A

7 A 17 A 27 A 37 A

8 A 18 A 28 A 38 A

9 A 19 A 29 A 39 A

10 A 20 A 30 A 40 A

Anda mungkin juga menyukai