Anda di halaman 1dari 15

Pengantar

Teknologi Robot (1)


Robot berasal dari kata “robota” yang dalam
bahasa Ceko yang berarti budak, pekerja atau kuli.
Pertama kali kata “robota” diperkenalkan oleh
Karel Capek dalam sebuah pentas sandiwara pada
tahun 1921 yang berjudul RUR (Rossum’s
Universal Robot).
Klasifikasi robot berdasarkan penggunaan
aktuatornya yaitu manipulator dan mobile robot
• Manipulator
• Mobile robot
• Robot Beroda (wheeled car)
• Robot Berkaki
Klasifikasi Robot Berdasarkan Kebutuhan Akan
Operator Robot

• Autonomous Robot
• Teleoperetad Robot
• Semi Autonomous
Klasifikasi Robot Berdasarkan Kegunaan

• Robot Industri (Industrial Robot)

• Robot Pelayan (Service Robot)


Struktur Umum Robot
• Badan (body)
• Lengan (arm)
• Pergelangan (wrist)
• Ujung (end effector)
• Penggerak (actuator)
• Sensor
• Pengendali (controller),
• Catu daya (power supply).
Badan
Lengan
Pergelangan robot
Ujung (end effector)
Aktuator hidrolik Aktuator pneumatik
Sensor
Pengendali (controller)
Catu Daya (Power Supply)

Catu daya listrik


Motor Penggerak

Motor stepper dan motor servo

Anda mungkin juga menyukai