Anda di halaman 1dari 27

WEBINAR DALAM RANGKA BULAN PENDIDIKAN FIP UNESA 2020

MENDUKUNG ANAK AGAR SEJAHTERA PSIKOLOGIS SAAT


PANDEMIK

Oleh
Dr. Miftakhul Jannah, M.Si., Psikolog.

UNIVERSITAS NEGERI SURABAYA


FAKULTAS ILMU PENDIDIKAN
JURUSAN PSIKOLOGI
OUTLINE
TUMBUH KEMBANG

CIRI KIDS ZAMAN NOW

PSIKOLOGIS SAAT PANDEMIK

KESEJAHTERAAN PSIKOLOGIS

PENDAMPINGAN ANAK SEJAHTERA


PSIKOLOGIS
PERTUMBUHAN
• BERTAMBAH ukuran dan jumlah sel
& jaringan interseluler
• BERTAMBAH ukuran fisik dan
struktur tubuh
• KUANTITATIF ~ PERTUMBUHAN
• UKURAN: satuan panjang, satuan
berat
PERTUMBUHAN
PERKEMBANGAN

•bertambahnya kemampuan struktur


dan fungsi tubuh yang lebih kompleks

•Bersifat KUALITATIF

•......dari tidak bisa bisa


mahir
ASPEK –ASPEK PERKEMBANGAN

MOTORIK

MORAL
BAHASA

SOSIAL
KOGNISI
EMOSI
CapaianPerkembangan
• Anak sudah mampu melakukan
Mastery Stage ketrampilan perkembangan
tertentu tanpa pengawasan dan
Development pengarahan

• Anak sudah beberapa kali


Practicing Stage terpapar suatu ketrampilan
perkembangan tertentu tapi
Development balum sampai taraf mahir

Learning Stage • Anak baru pertama kali


Development mengenal ketrampilan
perkembangan tersebut
PENTING DIPERHATIKAN

• Setiap tahapan perkembangan mempunyai


rentang waktu normal sendiri-sendiri
• Setiap tahapan perkembangan mempunyai ‘cut-off’ sendiri-
sendiri
KARAKTERISTIK ANAK USIA DINI
❖ Egosentris
❖ Aktif dan Energik
❖ Rasa ingin tahu yang kuat dan antusias
terhadap banyak hal.
❖ Eksporatif
❖ Anak akan mudah kecewa apabila
menghadapi sesuatu yang tidak
memuaskan.
❖ Masih kurang pertimbangan dalam
melakukan sesuatu. Daya perhatian yang
pendek.
KARAKTERISTIK ANAK USIA SD
✔ Mulai memandang dunia secara objektif, bergeser
dari satu aspek situasi ke aspek lain secara reflektif
dan memandang unsur-unsur secara serentak
✔ Mulai mampu mengontrol emosi.

✔ Senang bergerak.
✔ Berkompetisi dengan teman
sebaya.
KARAKTERISTIK REMAJA
• Peningkatan ketegangan
emosional yang dihasilkan
dari perubahan fisik dan
hormonal.
• Kecenderungan remaja paling
banyak menghabiskan waktu
mereka di luar rumah
bersama dengan teman
sebaya mereka
• Minat terhadap lawan jenis
meningkat.
TUGAS PERKEMBANGAN REMAJA
1. Mampu menerima keadaan fisiknya;
2. Mampu menerima dan memahami
peran jenis kelamin usia dewasa.
3. Mampu membina hubungan baik
dengan anggota kelompok yang
berlainan jenis. Menguasai kemampuan
membina hubungan baru yang lebih
matang dengan teman sebaya atau
lawan jenis. Kemampuan itu adalah
kemampuan berpikir sosial positif,
empati, dan kontrol emosi.
TUGAS PERKEMBANGAN REMAJA
4. Mencapai kemandirian emosional. Remaja mampu mengembangkan kasih
sayang terhadap orang tua, perasaan hormat terhadap orang dewasa dan ikatan
emosional dengan lawan jenis.
5. Mencapai kemandirian ekonomi; Memiliki kemampuan untuk memilih dan
mempersiapkan diri untuk karier.
6. Mengembangkan konsep dan keterampilan intelektual yang sangat diperlukan
untuk melakukan peran sebagai anggota masyarakat;
7. Memahami dan menginternalisasikan nilai-nilai orang dewasa dan orang tua;
8. Mengembangkan perilaku tanggung jawab sosial yang diperlukan untuk
memasuki dunia dewasa;
9. Mempersiapkan diri untuk memasuki kehidupan berkeluarga memahami dan
mempersiapkan berbagai tanggung jawab kehidupan berkeluarga.
TEORI EKOLOGI BROFRENBRENNER

1
• MICROSYSTEM

2
• MESOSYSTEM

3
• EXOSYSTEM

4.
• MACROSYSTEM
Didiklah anakmu sesuai dengan
zamannya. Sungguh mereka akan
menghadapi masa yang berbeda dari
masamu

(Sayyidina Ali bin Abi Tholib)


Setiap Generasi Memiliki
Karakteristik KHAS tersendiri

• iGen, Gen Z (Centennials) : Born 1996 and


later
• Gen Y : Born 1977 to 1995
• Generation X: Born 1965 to 1976
• Baby Boomers: Born 1946 to 1964
• Traditionalists or Silent Generation: Born
1945 and before

16
Sport Psychology
Complexity dan
Complicatedness Index
Masa Depan
Lebih rumit dan
kompleks:
jumlah manusia
bertambah,
perkembangan
Iptek dan
peradaban

The Power of PowerPoint | thepopp.com 17


Tantangan Pembelajaran

• Touching the heart. MEMBANGUN RELASI DAN


MENTRANSMISIKAN SEMANGAT. Hanya ini yang tidak bisa
ditransmisikan oleh IT.

• Karena ketrampilan dan tugas memandu pembelajaran saat ini


sudah makin mudah digantikan oleh semua kemampuan
perangkat IT terintegrasi internet, youtube dan seluruh video
explainer bisa menggantikan peran dan fungsi guru dan orang
tua.

Sport Psychology 18
DAMPAK PSIKOLOGIS CORONA DAN
PSBB Kecemasan adalah
separuh penyakit
Ketenangan adalah
separuh obat
Kesabaran adalah
pangkal kesembuhan

(ibnu Sina/Avicena)
KESEJAHTERAAN PSIKOLOGI
Individu
Penerimaan Diri
MERASA
kehidupann Penguasaan Lingkungan
ya
bermakna Hubungan interpersonal yang positif

ketika
Pengembangan Diri
dirinya
dapat Otonomi Diri
melakukan
(Garcia dan Alandete (2015)
BAGAIMANA
MENDAMPINGI ANAK
agar sejahtera psikologi
?
1. Self care

Apa yang 2. Reframming /


PERLU Mental
shifting
dilakukan
3. Bersedekah/
orangtua ? Berbagi
1. Self care

Untuk MAMPU mendukung anak


DIAWALI SEJAHTERA DIRI SENDIRI
2.Reframming / Mental shifting

Untuk diri sendiri dan diduplikasi


ke anak
3. Bersedekah/ Berbagi
Terima kasih
miftakhuljannah@unesa.ac.id

Kepala Pusat Pengembangan Diklat LP3M UNESA


Rumpun Ilmu Psikologi Pendidikan dan Perkembangan, Jurusan Psikologi
FIP UNESA

Anda mungkin juga menyukai