Anda di halaman 1dari 3

MANAJEMEN KUANTITATIF BISNIS

UJI ASUMSI KLASIK

OLEH :

MUHAMMAD WAHYU

19BI1004

PROGRAM PASCASARJANA

INSTITUT BISNIS & KEUANGAN NITRO

2020
UJI ASUMSI KLASIK
1. Uji Normalitas

Dari hasil gambar diatas dapat dilihat bahwa kurva dependen dan RSS membentuk
gambar seperti lonceng yang seimbang sehingga dapat disimpulkan bahwa data
terdistribusi normal.

2. Uji Multikolinearitas

Model Correlations Collinearity Statistics

Partial Part Tolerance VIF

(Constant)

X1 .335 .261 .448 2.232


X2 .383 .305 .737 1.356
1
X3 -.099 -.073 .398 2.514
X4 -.202 -.151 .769 1.301
X5 .255 .193 .532 1.879

Berdasarkan hasil pada tabel diatas, diperoleh nilai VIF X1 sebesar 2,232<10,
nilai VIF X2 sebesar 1,356<10 dan nilai VIF X3 sebesar 2,514<10, nilai VIF X4
sebesar 1,301<10, nilai VIF X5 sebesar 1,879<10. Keseluruhan nilai variance
inflation factor (VIF) variabel independen berada di bawah 10 (VIF<10), maka
dapat disimpulkan bahwa tidak terjadi multikolinearitas.

3. Uji Heterokedastisitas
Coefficientsa

Model Unstandardized Coefficients Standardized t Sig.


Coefficients
B Std. Error Beta

(Constant) .161 2.374 .068 .946

X1 .086 .040 .260 2.146 .034


X2 .078 .043 .169 1.792 .075
1
X3 .030 .024 .157 1.223 .224

X4 -.108 .063 -.158 -1.706 .090


X5 .000 .065 -.001 -.007 .995
a. Dependet variable: ABSRESID

Berdasarkan tabel diatas, tabel dapat dilihat nilai Sig variabel X1 memiliki nilai
Prob 0,034>0,005, nilai Sig X2 sebesar 0,075>0,005, nilai Sig X3 sebesar
0,224>0,005, nilai Sig X4 sebesar 0,090>0,005, nilai Sig X5 sebesar
0,995>0,005 sehingga dapat disimpulkan bahwa semua variabel X tidak terjadi
masalah heteroskedastisitas.

4. Uji Autokorelasi
Dimana ketentuan-ketentuan dari uji Durbin Watson (DW) adalah sebagai
berikut :
1) DW kurang dari 1.10 artinya ada korelasi.
2) DW antara 1.10 – 1.54 artinya tidak ada kesimpulan.
3) DW antara 1.54 – 2.56 artinya tidak ada autokorelasi.
4) DW antara 2.57 – 2.90 artinya ada autokorelasi.

Model Summaryb

Model Change Statistics Durbin-Watson


df2 Sig. F Change
1 134a .000 1.543

a. Predictors: (Constant), X5, X2, X4, X1, X3


b. Dependent Variable: Y

Berdasarkan tabel diatas diperoleh nilai Durbin Watson (DW) sebesar 1,543.
Nilai ini menunjukkan berada di antara nilai 1.54 – 2.56, sehingga dapat
disimpulkan bahwa tidak ada autokorelasi.

Anda mungkin juga menyukai