Anda di halaman 1dari 2

Gejala dan Akibat Pre Eklampsia Kelompok 11

Pada Ibu dan Janin KOMPLIKASI EKLAMSI ???


1. Solusio plasenta (plasenta yang ter-
lepas dari dinding rahim) Mengenal pre-eklamsi dan
1. Hipertensi
2. Hipofibrinogenemia (jumlah fibrino-
gen yang terlalu sedikit dalam darah) eklamsi pada kehamilan
2. Bengkak pada daerah 3. Hemolisis (pecahnya sel darah
kaki dan tungkai merah)
3. Terdapat protein dalam 4. Perdarahan otak (penyebab utama
urin kematian kehamilan)
4. Kenaikan berat badan 5. Kelainan mata (rabun pada mata)
lebih dari 1,36 kg setiap 6. Edem paru (terdapat cairan diparu)
minggu selama trimester 7. Nekrosis hati (pengerasan pada hati)
kedua
5. Nyeri perut.
6. Sakit kepala yang berat PENCEGAHAN
besertamual muntah
7. Perubahan pada refleks. 1. Diet yang tepat dan sesuai
8. Penurunan produksi
2. Cukup istirahat (8-10 jam/hari)
kencing atau bahkan ti-
dak kencing sama sekali. 3. Pengawasan antenatal (minimal 1 kali
pada trimester I, minimal 1 kali pada tri-
mester II, dan minimal 2 kali pada trimes-
ter III
4. Nutrisi yang cukup (protein, vitamin,
asam volat, zat besi, karbohidrat)
5. Perbanyak minum (± 2500 cc/hari)

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG
2020
APA ITU PRE EKLAMSI DAN EKLAMSI ??? APA PENYEBAB PRE EKLAMSI DAN EKLAMSI ? PENGGOLONGAN EKLAMSIA

1. Paritas : Primigravida atau ibu yang Eklamsi dapat dibagi menjadi 4 tingkat :
Pre-eklamsi atau hamil untuk pertama kali.
keracunan kehamilan 1) Tingkat awal atau aura : Bertahan 30
2. Ibu dengan kehamilan bayi kembar.
detik. Mata penderita terbuka tanpa melihat,
sering juga disebut tok- 3. Penyakit yang diderita : Ibu yang mende- kelopak mata dan tangan bergetar.
semia adalah penyakit rita diabetes, ginjal, hipertensi.
dengan tanda-tanda 4. Umur : Hamil pertama di bawah usia 20 2) Tingkat kejang klonik : Bertahan kurang
tahun atau pada 35 tahun. 30 detik, seluruh otot kaku, wajah kaku,
hipertensi, edema, pro-
tangan menggenggam dan kaki bengkok
teinuria yang timbul 5. Riwayat Kesehatan : Ibu yang pernah
kedalam..
mengalami Pre Eklampsia pada kehami-
karena kehamilan. Pen- lan sebelumnya akan ada kemungkinan
berulang pada kehamilan berikutnya. 3) Tingkat kejang tonik : Kejang antara 1-2
yakit ini umumnya ter-
menit, spasmus tonik menghilang. Semua
jadi pada triwulan ke-3 otot berkontraksi dan berulang-ulang dalam
kehamilan, tetapi terjadi tempo cepat.
sebelumnya. (Saifudin,
PENGGOLONGAN PRE-EKLAMSIA
2005 hal. 282 ). Pre-eklamsia Ringan
 Tekanan darah 140/90 mmHg atau lebih,
atau kenaikan diastolik 15 mmHg atau lebih,
Eklampsia atau kenaikan sistolik 30 mmHg atau lebih.
adalah kondisi lanjutan  Edema umum, kaki, jari tangan dan muka,
atau kenaikan berat badan 1 kg atau lebih
dari Pre Eklamsia yang perminggu.
tidak teratasi dengan  Proteinuria kwantitatif 0,3 gr atau lebih per-
liter, kwalitatif 1+ atau 2+ pada urin kateter
baik, disertai kejang dan atau midstream untuk pemeriksaan laborato-
rium.
atau koma yang timbul Pre-eklamsia Berat
bukan akibat kelainan  Tekanan darah 160/110 mmhg atau lebih.
 Proteinuria 5 gr atau lebih per liter.
neurolig.  Oliguria jumlah urine kurang dari 500 cc per
24 jam.
 Adanya gangguan cerebral, gangguan usus
dan rasa nyeri epigastriuma.
 danya edema paru dan syanosis.

Anda mungkin juga menyukai