Anda di halaman 1dari 114

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Unit 1
Perilaku Kompetitif dalam Kebaikan dan Kerja Keras

Satuan Pendidikan : SMAN 1 BABAKAN MADANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : XI/1
Alokasi Waktu : 9x 45 menit (3 minggu)

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
2.3 Menunjukkan perilaku kompetitif dalam 2.3.1 Menyebutkan perilaku kompetitif dalam kebaikan
kebaikan dan kerja keras sebagai dan kerja keras.
implementasi dari pemahaman QS. Al 2.3.2 Menunjukkan perilaku kompetitif dalam kebaikan
Maidah (5): 48;Q.S. Az-Zumar (39) : 39; dan kerja keras dalam kehidupan sehari-hari.
dan Q.S. At Taubah (9): 105 serta Hadits
yang terkait.
3.1 Menganalisis Q.S. Al-Maidah (5): 48; Q.S. 3.1.2 Menyebutkan kandungan Q.S. Al-Maidah (5): 48;
Az-Zumar (39) : dan Q.S. At-Taubah (9) : Q.S. Az-Zumar (39) : dan Q.S. At-Taubah (9) : 105.
105, serta hadits tentang taat, kompetisi 3.1.2 Menyebutkan nilai-nilai ketaatan, konpetitif dalam
dalam kebaikan, dan etos kerja. kebaikan, dan etos kerja dalam Q.S. Al-Maidah
(5): 48; Q.S. Az-Zumar (39) : dan Q.S. At-Taubah
(9) : 105.
4.1Membaca Q.S. An-Nisa (4): 59; Q.S. Al- 4.1.1 Membaca Q.S. An-Nisa (4): 59; Q.S. Al-Maidah
Maidah (5): 48; Q.S. At Taubah (9) : 105 (5): 48; Q.S. At Taubah (9) : 105 sesuai dengan
sesuai dengan kaidah tajwid dan makhrajul kaidah tajwid dan makhrajul huruf.
huruf. 4.1.2 Menyebutkan arti Q.S. An-Nisa (4): 59; Q.S. Al-
Maidah (5): 48; Q.S. At Taubah (9) : 105.
4.1.3 Menyebutkan hukum bacaan yang terkandung
dalam Q.S. An-Nisa (4): 59; Q.S. Al-Maidah (5):
48; Q.S. At Taubah (9) : 105.
4.2 Mendemonstrasikan hafalan Q.S. An-Nisa 4.2.1 menghafalkan Q.S. An-Nisa (4): 59; Q.S. Al-
(4) : 59; Q.S. Al-Maidah (5): 48; Q.S. At- Maidah (5): 48; Q.S. At Taubah (9) : 105.
Taubah (9): 105 dengan lancar 4.2.2 menunjukkan hafalan Q.S. An-Nisa (4): 59; Q.S.
Al-Maidah (5): 48; Q.S. At Taubah (9) : 105
dengan lancar.
4.2.3 Menjaga hafalan Q.S. An-Nisa (4): 59; Q.S. Al-
Maidah (5): 48; Q.S. At Taubah (9) : 105 dengan
membiasakan membacanya dalam salat.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
PERTEMUAN I:

A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Membaca Q.S. Al-Maidah (5): 48sesuai dengan kaidah tajwid dan makhrajul huruf.
2. Mendemonstrasikan hafalan QS. Al Maidah (5): 48 dengan lancar.
3. Menganalisis Q.S. Al-Maidah (5): 48 dan hadits tentang kompetitif dalam kebaikan.
4. Memahami manfaat dan hikmah kompetitif dalam kebaikan dan menerapkannya dalam
kehidupan.
5. Menunjukkan perilaku kompetitif dalam kebaikan sebagai implementasi dari pemahaman
Q.S. Al-Maidah (5): 48 dan hadits terkait.

B. Materi Pembelajaran
Q.S. Al-Maidah (5): 48

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 1 Facil Advance Learning Islamic Education and Moral
Values 2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa untuk gemar membaca Al-Qur’an.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang pentingnya membiasakan diri membaca Al-Qur’an
dalam kehidupan sehari-hari.
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang Q.S. Al-Maidah (5): 48

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Menyimak bacaanQ.S. Al-Maidah (5): 48
2) Mengidentifikasi hukum bacaan (tajwid)Q.S. Al-Maidah (5): 48
3) Mencermati kandungan Q.S. Al-Maidah (5): 48serta hadits terkait.

Menanya(Questioning)
1) Menanyakan cara membaca hukum tajwid dalam Q.S. Al-Maidah (5): 48
2) Menanyakan asbabun nuzul Q.S. Al-Maidah (5): 48
3) Menanyakan isi kandungan Q.S. Al-Maidah (5): 48
4) Menanyakan asbabul wurud hadits terkait
5) Menanyakan isi kandungan hadis terkait

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Pengumpulan Data (Experimenting)
1) Mendiskusikan cara membaca sesuai dengan tajwid Q.S. Al-Maidah (5): 48
2) Menganalisis asbabun nuzul/wurud dan kandungan Q.S. Al-Maidah (5): 48
dan hadits terkait

Mengasosiasi(Associating)
Membuat kesimpulan dari kandungan Q.S. Al-Maidah (5): 48 dan hadits terkait

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mendemonstrasikan bacaan (hafalan) Q.S. Al-Maidah (5): 48
2) Menyampaikan hasil diskusi tentang Q.S. Al-Maidah (5): 48 dan hadits terkait
secara individu maupun kelompok.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan cara membiasakan perilaku


kompetitif dalam kebaikan sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Al-Maidah
(5): 48 dan hadits terkait dalam kehidupan sehari-hari.

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-nilai
yang dapat dipetik dari pembelajaran Q.S. Al-Maidah (5): 48 dan hadits terkait dalam
kehidupan sehari-hari hari ini.

PERTEMUAN II:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Membaca Q.S. Az-Zumar (39) : 39 sesuai dengan kaidah tajwid dan makhrajul huruf.
2. Mendemonstrasikan hafalan Q.S. Az-Zumar (39) : 39dengan lancar.
3. Menganalisis Q.S. Az-Zumar (39) : 39dan hadis tentang etos kerja.
4. Memahami manfaat dan hikmah etos kerja dan menerapkannya dalam kehidupan
5. Menunjukkan perilaku etos kerja sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Az-Zumar
(39) : 39 dan hadits terkait.

B. Materi Pembelajaran
Q.S. Az-Zumar (39) : 39

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 1 Facil Advance Learning Islamic Education and Moral
Values 2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan.

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa untuk membiasakan diri membaca Al-Qur’an.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang etos kerja dalam kehidupan sehari-hari.
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang Q.S. Az-Zumar (39) : 39

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.

Mengamati (Observing)
1) Menyaksikan cuplikan video tentang perilaku etos kerja dalam kehidupan sehari-
hari.
2) Memberikan penilaian terhadap cuplikan kejadian dalam video
3) Menganalisis pentingnya etos kerja dalam kehidupan.

Menanya(Questioning)
1) Menanyakan pentingnya etos kerja dalam kehidupan.
2) Menanyakan cara membiasakan etos kerja dalam kehidupan sehari-hari..

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Membaca Q.S. Az-Zumar (39) : 39 dan hadis tentang etos kerja.
2) Mendiskusikan kandungan Q.S. Az-Zumar (39) : 39 hadis tentang etos kerja.

Mengasosiasi(Associating)
1) Menyimpulkan isi kandungan Q.S. Az-Zumar (39) : 39
2) Menyimpulkan isi kandungan hadis tentang etos kerja.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Menyebutkan isi kandungan hadis tentang etos kerja
2) Menyebutkan hikmah dari etos kerja

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan cara membiasakan etos kerja sebagai
implementasi dari pemahaman Q.S. Az-Zumar (39) : 39dan hadits terkait dalam
kehidupan sehari-hari.

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-nilai
yang dapat dipetik dari pembelajaran tentang Q.S. Az-Zumar (39) : 39.

PERTEMUAN III:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Membaca Q.S. At-Taubah (9) : 105 sesuai dengan kaidah tajwid dan makhrajul huruf.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
2. Mendemonstrasikan hafalanQ.S. At-Taubah (9) : 105 dengan lancar.
3. Menganalisis Q.S. At-Taubah (9) : 105 dan hadits tentang kerja keras
4. Memahami manfaat dan hikmah kerja kerasdan menerapkannya dalam kehidupan
5. Menunjukkan perilakukerja keras sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. At-
Taubah (9) : 105 serta hadits terkait.

B. Materi Pembelajaran
Q.S. At-Taubah (9) : 105

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 1 Facil Advance Learning Islamic Education and Moral
Values 2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
d) Al-Quran
e) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
f) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa untuk gemar membaca Al-Qur’an dalam kehidupan sehari-hari.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang perilaku kerja keras dalam kehidupan sehari-hari.
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang Q.S. At-Taubah (9) : 105.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Menyaksikan cuplikan video tentang perilaku kerja keras dalam kehidupan
sehari-hari.
2) Memberikan penilaian terhadap cuplikan kejadian dalam video
3) Menganalisis pentingnya berkerja keras dalam kehidupan.

Menanya(Questioning)
1) Menanyakan pentingnya perilaku kerja keras dalam kehidupan.
2) Menanyakan cara membiasakan agar selalu bekerja keras dalam belajar dan
berkerja.
Pengumpulan Data (Experimenting)
1) Membaca Q.S. At-Taubah (9) : 105 dan hadis tentang perilaku kerja keras
2) Mendiskusikan kandungan Q.S. At-Taubah (9) : 105 hadis tentang perilaku
kerja keras.

Mengasosiasi(Associating)

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1) Menyimpulkan isi kandungan Q.S. At-Taubah (9) : 105
2) Menyimpulkan isi kandungan hadis tentang hadis perilaku kerja keras.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Menyebutkan isi kandungan hadis tentang perilaku kerja keras.
2) Menyebutkan hikmah dari perilaku kerja keras.
a. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan cara membiasakan perilaku kerja
keras sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. At-Taubah (9) : 105 dan hadits
terkait dalam kehidupan sehari-hari.
3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-nilai
yang dapat dipetik dari pembelajaran tentang Q.S. At-Taubah (9) : 105.

PENILAIAN
1. Teknik dan Bentuk Instrumen
Kompetensi Inti Teknik Bentuk Instrumen
Kompetensi Inti I dan II  Pengamatan Sikap  Lembar Pengamatan SikapRubrik
Kompetensi III dan IV  Tes Unjuk Kerja  Tes Uji Petik Kerja dan Rubrik
 Tes Tertulis  Tes Uraian, Pilihan ganda, tabel
pengamatan, atau lembar kerja siswa.
 Portofolio  Panduan Penyusunan Portofolio

2. Contoh Instrumen
a. Lembar Pengamatan Sikap
1.Kompetensi Inti I
Pedoman Observasi Sikap Spiritual

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa. Berilah tanda cek (v)
pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria
sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor Keterangan
No Aspek Pengamatan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1 Menambah rasa keimanan akan
keberadaan dan kebesaran Tuhan
saat mempelajari ayat-ayat Al-
Qur’an tentang perilaku kontrol
diri, prasangka baik, dan
persaudaraan.
2 Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
3 Mengucapkan rasa syukur kepada
Allah Swt.
3 Memberi salam “Assalamu
‘alaikum Wr.Wb” sebelum dan
sesudah menyampaikan
pendapat/presentasi
4 Mengamalkan sikap perilaku
kontrol diri, prasangka baik, dan
persaudaraan.
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1–4

2.Kompetensi Inti II
a. Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial siswa dalam kepedulian.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap kepedulian yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Menjaga kerapihan dan kebersihan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
kelas
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai
kesepakatan
4 Menghargai pendapat orang lain
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1-4

b. Tanggung Jawab

Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab


Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam tanggung jawab.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan
oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik
2 Menerima resikodari tindakan yang
dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti
yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 - 20

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1 - 5

c. Disiplin
Pedoman Observasi Sikap Disiplin

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuaiaspek pengamatan
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatansesuai aspek pengamatan.

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Melakukan
No Sikap yang diamati Keterangan
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai pelajaran
3 Mengumpulkan tugas tepat waktu
4 Memakai seragam sesuai tata tertib
5 Mengerjakan tugas yang diberikan
6 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
7 Membawa Al-Qur’an
8 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
9 Membawa buku teks mata pelajaran
10 Salat Zuhur berjamaah di masjid sekolah
Jumlah

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila terdapat 7 – 8 jawaban YA
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

b. Lembar Tes Unjuk Kerja

No Aspek yang dimiliki Ya Tida Ket


k
1 Membaca Surah an-Nisa [4] ayat 59, Surah al-Maidah [5] ayat
48, Surah az-Zumar [39] ayat 39, dan Surah at-Taubah [9]
ayat 105 sesuai dengan kaidah tajwid serta makhrajul huruf
2 Mendemontrasikan hafalan Surah an-Nisa [4] ayat 59, Surah
al-Maidah [5] ayat 48, Surah az-Zumar [39] ayat 39, dan
Surah at-Taubah [9] ayat 105

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
3 Memahami kandungan Surah al-Maidah [5] ayat 48, Surah az-
Zumar [39] ayat 39, dan Surah at-Taubah [9] ayat 105;
4 Keterampilan mempresentasikan hasil pengamatan dan
penjelasan uraian dengan cara yang menarik
5 Mampu mengajukan permasalahan (Pertanyaan, ide, gagasan,
dan argumentasi)
6 Mampu menyajikan penyelesaian dari Suatu permasalahan

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

c. Lembar Tes Tertulis

Soal uraian
1. Analisislah hukum bacaan yang terdapat dalam Surah an-Nisa [4]: ayat 59.
2. Jelaskan maksud dari potongan ayat berikut.

3. Jelaskan kandungan dari Surah az-Zumar [39] ayat 39.


4. Tulis Surah an-Nisa‘ [4] ayat 59 beserta terjemahnya.
5. Sebutkan 3 contoh perilaku yang mencerminkan pengamalan dari Surah az-Zumar
[39] ayat 39.
6. Analisislah hukum bacaan yang terdapat dalam Surah al-Maidah [5] ayat 48.
7. Jelaskan maksud dari ayat berikut.

8. Jelaskan kandungan dari Surah al-Maidah [5] ayat 48.


9. Tulis Surah Surah az-Zumar [39] ayat 39 beserta terjemahnya.
10. Sebutkan 3 contoh perilaku yang mencerminkan pengamalan dari Surah at-Taubah
[9] ayat 105.

d. Lembar Portofolio

Buatlah makalah tentang contoh perilaku yang mencerminkan perilaku kontrol diri,
berprasangka baik, dan persaudaraan dalam kehidupan sehari-hari. Buatlah laporan Anda
dalam format microsoft word. Buat pula ke dalam microsoft powerpoint. Kemudian, dengan
media powerpoint tersebut presentasikan makalah Anda di kelas.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
BOGOR, Juli 2017
Mengetahui, Guru Mata pelajaran
KepalaSekolah

Melwinda Fitri, S.Pd, M.Pd Harapan, S.Pd.I.


NIP. 196905191994122001 NIP. ................................

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Unit 2
Iman kepada Kitab-Kitab Allah. Swt

Satuan Pendidikan : Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : XI/1
Alokasi Waktu : 9x 45 menit(3 minggu)

KOMPETENSI INTI:
KI -1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive, dan pro-aktif, dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam semesta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual, procedural
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
1.1 Menghayati nilai-nilai keimanan kepada 1.1.1 Meyakini keberadaan kitab-kitab Allah
Kitab-kitab Allah Swt. Swt.
1.1.2 Meyakini kebenaran kandungan ayat-ayat
Al-Qur’an.
1.1.3 Membiasakan membaca Al-Qur’an setiap
hari.
1.1.4 Semangat dalam mempelajari Al-Qur’an.
3.3 Memahami makna iman kepada Kitab- 1.a.1 Menyebutkan arti iman kepada kitab-kitab
kitab Allah Swt. Allah Swt.
1.a.2 Menyebutkan macam-macam yang wajib
diimani.
1.a.3 Menyebutkan kandungan dari kitab-kitab
Allah Swt.
4.5 Berperilaku yang mencerminkan 4.5.1 Menyebutkan contoh perilaku yang
kesadaran beriman kepada Kitab-kitab mencerminkan keimanan kepada kitab-
Suci Allah swt. kitab Allah Swt.
4.5.2 Menunjukkan perilaku yang
mencerminkan keimanan kepada kitab-
kitab Allah Swt. dalam kehidupan
sehari-hari.

PERTEMUAN I:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1) Memahami pengertian iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
2) Menyebutkan dalil Al-Qur’an tentang perintah beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.
3) Menyebutkan kedudukan kitab-kitab Allah Swt.

B. Materi Pembelajaran
Beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.
Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

C. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 2 Facil Advance Learning Islamic Education and Moral
Values 2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

D. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
1) Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
2) memotivasi siswa untuk gemar membaca dan mempelajari Al-Qur’an.
3) Apersepsi: bertanya jawab tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt.
4) Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt.
2) Meyimak penjelasan guru terkait pengertian iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya tentang pengertian kitab-kitab Allah Swt.
2) Bertanya tentang penngertian iman kepada kitab-kitab Allah Swt.
3) Bertanya tentang kedudukan kitab-kitab Allah Swt.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan beberapa referensi dari berbagai sumber terkait materi iman
kepada kitab-kitab Allah Swt.
2) Mendiskusikan makna iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan dari materi tentang pengertian iman kepada kitab-kitab
Allah Swt.
2) Membuat kesimpulan tentang kedudukan kitab-kitab Allah Swt.

Mengkomunikasikan(Communicating)
Mempresentasikan dan menyampaikan hasil diskusi tentang materi pengertian
iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan hasil pembelajaran tentang
pengertian iman kepada kitab-kitab Allah Swt. dan kedudukan kitab-kitab Allah Swt..

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-
nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran tentang iman kepada kitab-kitab Allah
Swt.dalam kehidupan sehari-hari hari ini.

PERTEMUAN II:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1) Memahami tanda-tanda keimanan kepada kitab-kitab Allah Swt.
2) Menyebutkan tanda-tanda keimanan kepada kitab-kitab Allah Swt.
3) Memahami keutamaan Al-Qur’an dibanding kitab-kitab yang lain.
4) Menyebutkan keutamaan Al-Qur’an dibanding kitab-kitab yang lain.

B. Materi Pembelajaran
A. Tanda-tanda iman kepada kitab-kitab Allah Swt.
B. Keutamaan Al-Qur’an.

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media: Powerpoint Unit 2 Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat: Laptop, infocus, papan tulis, kapur/spidol.
3. Sumber Pembelajaran:
a. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
b. Sumber lain yang relevan.

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
1) Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
2) memotivasi siswa untuk gemar membaca Al-Qur’an dan semangat dalam
mempelajari Al-Qur’an
3) Apersepsi: bertanya jawab tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt..
4) Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.

Mengamati (Observing)
1) Membaca materi terkait tanda-tanda keimanan kepada kitab-kitab Allah Swt.
2) Membaca materi terkait keutamaan Al-Qur’an.
3) Meyimak penjelasan guru terkait materi tanda-tanda keimanan kepada kitab-
kitab Allah Swt.
4) Menyimak penjelasan guru terkait materi keutamaan Al-Qur’an.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait materi tanda-tanda keimanan kepada kitab-kitab Allah Swt.
2) Bertanya terkait materi keutamaan Al-Qur’an.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan bahan pelajaran terkait tanda-tanda keimanan kepada kitab-
kitab Allah Swt. dan keutamaan Al-Qur’an dari berbagai referensi.
2) Mendiskusikan materi tentang tanda-tanda keimanan kepada kitab-kitab Allah
Swt. dan keutamaan Al-Qur’an.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan dari hasil diskusi tentang materi tanda-tanda keiman
kepada kitab-kitab Allah Swt.
2) Membuat kesimpulan dari hasil diskusi tentang materi keutamaan Al-Qur’an.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan dan menyampaikan hasil diskusi tentang materi tanda-
tanda keimanan kepada kitab-kitab Allah Swt.
2) Mempresentasikan dan menyampaikan hasil diskusi tentang materi keutamaan
Al-Qur’an.
3) Bertanya jawab dengan kelompok diskusi yang tampil di depan terkait materi
tanda-tanda keimanan kepada kitab-kitab Allah Swt. dan keutamaan Al-Qur’an.

a. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan hasil kegiatan diskusi terkait


materi tanda-tanda keimanan kepada kitab-kitab Allah Swt. dan keutamaan Al-
Qur’an.

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-
nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran tanda-tanda keimanan kepada kitab-kitab Allah
Swt. dan keutamaan Al-Qur’an dalam kehidupan sehari-hari hari ini.

PERTEMUAN III:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1) Memahami hikmah iman kepada kitab-kitab Allah swt.
2) Menyebutkan hikmah-hikmah iman kepad kitab-kitab Allah Swt.
3) Menjelaskan penerapan hikmah iman kepada kitab-kitab Allah swt.
4) Menampilkan perilaku yang mencerminkan keimanan kepada kitab-kitab Allah swt.

B. Materi Pembelajaran
Hikmah iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1. Media : Powerpoint Unit 2Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a. Al-Quran
b. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c. Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa untuk gemar membaca dan mempelajari Al-Qur’an.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang hikmah iman kepada kitab-kitab Allah Swt.
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang hikmah kepada kitab-kitab Allah
swt.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang hikmah iman kepada kitab-kitab Allah Swt.
2) Meyimak penjelasan guru tentang materi hikmah kepada kitab-kitab Allah Swt.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya tentang hikmah beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.
2) Bertanya tentang penerapan perilaku yang mencerminkan keimanan kepada
kitab-kitab Allah Swt.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan berbagai referensi dari berbagai sumber terkait materi hikmah
kepada kitab-kitab Allah Swt.
2) Mendiskusikan materi tentang hikmah kepada kitab-kitab Allah Swt. dengan
teman sebangku.

Mengasosiasi(Associating)
Membuat kesimpulan dari materi dari hasil diskusi dengan teman sebangku terkait
materi hikmah kepada kitab-kitab Allah Swt.

Mengkomunikasikan(Communicating)
Mempresentasikan dan menyampaikan hasil diskusi tentang materi hikmah
iman kepada kitab-kitab Allah Swt.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan cara membiasakan perilaku yang


mencerminkan iman kepada kitab-kitab Allah Swt.dalam kehidupan sehari-hari.

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-
nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran hikmah iman kepada kitab-kitab Allah
Swt.dalam kehidupan sehari-hari hari ini.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
PENILAIAN
1. Teknik dan Bentuk Instrumen
Kompetensi Inti Teknik Bentuk Instrumen
Kompetensi Inti I dan II  Pengamatan Sikap  Lembar Pengamatan Sikap Rubrik
Kompetensi III dan IV  Tes Unjuk Kerja  Tes Uji Petik Kerja dan Rubrik
 Tes Tertulis  Tes Uraian, Pilihan ganda, tabel
pengamatan, atau lembar kerja siswa.
 Portofolio  Panduan Penyusunan Portofolio

2. Contoh Instrumen
a. Lembar Pengamatan Sikap
1.Kompetensi Inti I
Pedoman Observasi Sikap Spiritual

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa. Berilah tanda cek (v)
pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria
sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Nama Siswa : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor Keterangan
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menambah rasa keimanan akan
keberadaan dan kebesaran Tuhan
saat mempelajari beriman kepada
kitab-kitab Allah Swt.
2 Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
3 Mengucapkan rasa syukur kepada
Allah Swt.
3 Memberi salam “Assalamu
‘alaikum Wr.Wb” sebelum dan
sesudah menyampaikan
pendapat/presentasi
4 Mengamalkan sikap perilaku yang
mencerminkan keimanan kepada
kitab-kitab Allah.
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1–4

2.Kompetensi Inti II
a. Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial siswa dalam kepedulian.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap kepedulian yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Menjaga kerapihan dan kebersihan
kelas
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai
kesepakatan
4 Menghargai pendapat orang lain
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1-4

b. Tanggung Jawab

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam tanggung jawab.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan
oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik
2 Menerima resikodari tindakan yang
dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti
yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 - 20
Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1–5

c. Disiplin
Pedoman Observasi Sikap Disiplin

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuaiaspek pengamatan
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatansesuai aspek pengamatan.

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Materi Pokok : …………………..
Melakukan
No Sikap yang diamati Keterangan
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai pelajaran
3 Mengumpulkan tugas tepat waktu
4 Memakai seragam sesuai tata tertib
5 Mengerjakan tugas yang diberikan
6 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
7 Membawa Al-Qur’an
8 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
9 Membawa buku teks mata pelajaran
10 Salat Zuhur berjamaah di masjid sekolah
Jumlah

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila terdapat 7 – 8 jawaban YA
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

b. Lembar Tes Unjuk Kerja

No Aspek yang dimiliki Ya Tida Ket


k
1 Menjelaskan pengertian beriman kepada kitab-kitab Allah
Swt.
2 Menyebutkan macam-macam kitab Allah yang diturunkan dan
nama-nama nabi dan rasul yang menerimanya.
3 Menjelaskan tanda-tanda orang yang beriman kepada kitab-
kitab Allah Swt.
4 Menyebutkan keutamaan Al-Qur’an.
5 Menjelaskan hikmah beriman kepada kitab-kitab Allah Swt.

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

c. Lembar Tes Tertulis

Soal uraian
1. Jelaskan pengertian iman kepada kitab-kitab Allah.
2. Tulislah dalil tentang beriman kepada kitab-kitab Allah.
3. Jelaskan fungsi beriman kepada kitab Allah dalam kehidupan seorang pelajar.
4. Sebutkan lima contoh perilaku yang mencerminkan keimanan kepada kitab-kitab Allah.
5. Sebutkan tiga hikmah beriman kepada kitab-kitab Allah.
6. Tulislah nama-nama kitab suci dan rasul yang menerimanya.
7. Apakah isi pokok kitab-kitab Allah?
8. Bagaimanakah hukuman bagi seorang yang tidak mau mengamalkan Al-Qur‘an?

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
9. Bagaimana cara Allah menjaga kemurnian Al-Qur‘an?
10. Mungkinkah kitab Zabur, Taurat, dan Injil masih ada dan terjaga keasliannya sampai saat
ini? Jika masih ada, apakah bisa dipakai sebagai tuntunan hukum Islam? Jelaskan pendapat
Anda dan alasannya.

d. Lembar Portofolio

Buatlah makalah tentang contoh perilaku yang mencerminkan keimanan kepada kitab-kitab
Allah Swt. dalam kehidupan sehari-hari. Buatlah laporan Anda dalam format microsoft
word. Buat pula ke dalam microsoft powerpoint. Kemudian, dengan media powerpoint
tersebut presentasikan makalah Anda di kelas.

BOGOR, Juli 2017


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
KepalaSekolah

Melwinda Fitri, S.Pd, M.Pd Harapan, S.Pd.I.


NIP. 196905191994122001 NIP. ................................

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Unit 3
Akhlak Terpuji

Satuan Pendidikan : SMAN 1 BABAKAN MADANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan
Kelas/Semester : XI/1
Alokasi Waktu : 9x 45 menit(3 minggu)

KOMPETENSI INTI:
KI -1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive, dan pro-aktif, dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam semesta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual, procedural
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
3.5 Memahami makna taat kepada aturan, 1.5.1 Menjelaskan pengertian taat kepada
kompetisi dalam kebaikan, dan bekerja aturan, kompetisi dalam kebaikan, dan
keras kerja keras.
1.5.2 Menjelaskan dalil Al-Qur’an dan hadis
tentang ketaatan, kompetisi dalam
kebaikan, dan kerja keras.
1.5.3 Menyebutkan contoh perilaku taat,
kompetitif dalam kebaikan, dan kerja
keras.
4.7 Menampilkan perilaku taat kepada 4.7.1 Memberikan contoh perilaku taat kepada
aturan, kompetisi dalam kebaikan, dan aturan, kompetisi dalam kebaikan, dan
bekerja keras bekerja keras.
4.7.2 Membiasakan perilaku taat kepada aturan,
kompetisi dalam kebaikan, dan bekerja
keras dalam kehidupan sehari-hari.

PERTEMUAN I:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1) Menjelaskan pengertian taat dengan baik dan benar.
2) Menyebutkan contoh perilaku taat dengan baik dan benar.
3) Menampilkan perilaku taat kehidupan sehari-hari.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
B. Materi Pembelajaran
Perilaku taat
C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 3Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa untuk mempelajari perilaku taat
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang perilaku taat dalam kehidupan sehari-hari.
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang perilaku taat.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.

Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentangperilaku taat (hal. 36 Buku Advance Learning Islamic
Education and Moral Values 2 for Grade XI)
2) Meyimak penjelasan materi tentang perilaku taat melalui tayangan vidio atau
media lainnya.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait pengertian perilaku taat.
2) Bertanya terkait macam-macam ketaatan.
3) Bertanya terkait membiasakan perilaku taat dalam kehidupan sehari-hari.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan referensi tentang perilaku taat dari berbagai sumber.
2) Mendiskusikan secara berkelompok terkait materi tentang pengertian taat,
macam-macam ketaatan, dan membiasakan perilaku taat dalam kehidupan
sehari-hari.

Mengasosiasi(Associating)
Membuat kesimpulan dari materi tentang perilaku taat.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan dan menyampaikan hasil diskusi kelompok tentang
materi perilaku taat.
2) Tanya jawab terkait materi perilaku taat denga kelompok lain atau individu.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan cara membiasakan perilaku taat
kehidupan sehari-hari.

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-
nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran Perilaku taatdalam kehidupan sehari-hari hari
ini.
PERTEMUAN II:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1) Menjelaskan pengertian kompetisi dalam kebaikandengan baik dan benar.
2) Menyebutkan contoh perilaku berkompetisi dalam kebaikandengan baik dan benar.
3) Menampilkan perilaku kompetisi dalam kebaikan kehidupan sehari-hari.

B. Materi Pembelajaran
Berkompetisi dalam kebaikan
C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 3Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
d) Al-Quran
e) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
f) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa untuk mempelajari perilaku kompetisi dalam kebaikan
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang perilaku kompetisi dalam kebaikan dalam
kehidupan sehari-hari.
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang kompetisi dalam kebaikan.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.

Mengamati (Observing)
1) Mencermati bacaan teks tentangkomperisi dalam kebaikan (hal. 38 Buku
Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI)
2) Meyimak penjelasan materi tentang kompetisi dalam kebaikan melalui tayangan
vidio atau media lainnya.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait pengertian perilaku kompetisi dalam kebaikan.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
2) Bertanya terkait contoh perilaku berkompetisi dalam kebaikan.
3) Bertanya terkait menampilkan perilaku berkompetisi dalam kebaikan.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan referensi tentang perilaku berkompetisi dalam kebaikan dari
berbagai sumber.
2) Mendiskusikan secara berkelompok terkait materi tentang pengertian
berkompetisi dalam kebaikan dan membiasakan perilaku berkompetisi dalam
kebaikan.

Mengasosiasi(Associating)
Membuat kesimpulan dari materi tentang perilaku berkompetisi dalam kebaikan.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan dan menyampaikan hasil diskusi kelompok tentang
materi kompetisi dalam kebaikan.
2) Tanya jawab terkait materi perilaku berkompetisi dalam kebaikan denga
kelompok lain atau individu.

a. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan cara membiasakan perilaku


berkompetisi dalam kebaikan.

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-
nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran Perilaku berkompetisi dalam kebaikan.

PERTEMUAN I:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1) Menjelaskan pengertian kerja kerasdengan baik dan benar.
2) Menyebutkan contoh perilaku kerja kerasdengan baik dan benar.
3) Menampilkan perilaku berkerja keras kehidupan sehari-hari.

B. Materi Pembelajaran
Perilaku kerja keras
C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab
D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1. Media : Powerpoint Unit 3Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
b. memotivasi siswa untuk bekerja keras dalam belajar dan bekerja
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang perilaku bekerja keras dalam kehidupan sehari-
hari.
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang perilaku kerja keras

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.

Mengamati (Observing)
1) Mencermati bacaan teks tentangperilaku kerja keras (hal. 40 Buku Advance
Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI)
2) Meyimak penjelasan materi tentang perilaku berkerja keras melalui tayangan
vidio atau media lainnya.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait pengertian perilaku kerja keras.
2) Bertanya terkait contoh perilaku kerja keras.
3) Bertanya terkait membiasakan berkerja keras dalam kehidupan sehari-hari.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan referensi tentang perilaku berkerja keras dari berbagai sumber.
2) Mendiskusikan secara berkelompok terkait materi tentang pengertian kerja
keras, contoh perilaku kerja keras, dan membiasakan berkerja keras dalam
kehidupan sehari-hari.

Mengasosiasi(Associating)
Membuat kesimpulan dari materi tentang perilaku kerja keras.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan dan menyampaikan hasil diskusi kelompok tentang
materi perilaku kerja keras.
2) Tanya jawab terkait materi perilaku kerja keras denga kelompok lain atau
individu.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan cara membiasakan perilaku kerja


keras kehidupan sehari-hari.

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-
nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran perilaku kerja keras dalam kehidupan sehari-
hari.

PENILAIAN
1. Teknik dan Bentuk Instrumen
Kompetensi Inti Teknik Bentuk Instrumen
Kompetensi Inti I dan II  Pengamatan Sikap  Lembar Pengamatan SikapRubrik
Kompetensi III dan IV  Tes Unjuk Kerja  Tes Uji Petik Kerja dan Rubrik
 Tes Tertulis  Tes Uraian, Pilihan ganda, tabel
pengamatan, atau lembar kerja siswa.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
 Portofolio  Panduan Penyusunan Portofolio
2. Contoh Instrumen
a. Lembar Pengamatan Sikap
1.Kompetensi Inti I
Pedoman Observasi Sikap Spiritual

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa. Berilah tanda cek (v)
pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria
sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Nama Siswa : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor Keterangan
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menambah rasa keimanan akan
keberadaan dan kebesaran Tuhan
saat mempelajari akhlak terpuji.
2 Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
3 Mengucapkan rasa syukur kepada
Allah Swt.
3 Memberi salam “Assalamu
‘alaikum Wr.Wb” sebelum dan
sesudah menyampaikan
pendapat/presentasi
4 Mengamalkan sikap yang
mencerminkan pengamalan dari
perilaku taat, kompetitif dalam
kebaikan, dan kerja keras.
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1–4

2.Kompetensi Inti II
b. Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial siswa dalam kepedulian.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap kepedulian yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Menjaga kerapihan dan kebersihan
kelas
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai
kesepakatan
4 Menghargai pendapat orang lain
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1-4
c. Tanggung Jawab

Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab


Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam tanggung jawab.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan
oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Nama Siswa : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik
2 Menerima resikodari tindakan yang
dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti
yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 - 20
Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1–5

3. Disiplin
Pedoman Observasi Sikap Disiplin

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuaiaspek pengamatan
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatansesuai aspek pengamatan.

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Melakukan
No Sikap yang diamati Keterangan
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai pelajaran
3 Mengumpulkan tugas tepat waktu
4 Memakai seragam sesuai tata tertib
5 Mengerjakan tugas yang diberikan
6 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
7 Membawa Al-Qur’an
8 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
9 Membawa buku teks mata pelajaran
10 Salat Zuhur berjamaah di masjid sekolah
Jumlah

Petunjuk Penyekoran :

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila terdapat 7 – 8 jawaban YA
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

a. Lembar Tes Unjuk Kerja

No Aspek yang dimiliki Ya Tida Ket


k
1 Menjelaskan pengertian sikap taat
2 Menyebutkan dalil perilaku taat
3 Menjelaskan pengertian kompetitif dalam kebaikan
4 Menyebutkan dalil perilaku kompetitif dalam kebaikan.
5 Menjelaskan pengertian perilaku kerja keras
6 Menyebutkan dalil tentang etos kerja.

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

b. Lembar Tes Tertulis

Soal uraian
1. Jelaskan maksud dari ketaatan.
2. Jelaskan maksud dari taat kepada ulil amri.
3. Tulis dalil Al-Qur’an yang memerintahkan taat kepada Allah Swt. dan rasul-Nya.
4. Sebutkan tiga perilaku yang mencerminkan ketaatan kepada ulil amri.
5. Jelaskan pengertian kompetitif dalam kebaikan.
6. Sebutkan tiga contoh kompetitif dalam kebaikan.
7. Tulislah dalil Al-Qur’an yang menjelaskan tentang kerja keras.
8. Sebutkan tiga contoh perilaku kerja keras.
9. Sebutkan hikmah dari kerja keras.
10. Tulislah dalil Al-Qur’an yang menjelaskan tentang kompetitif dalam kebaikan.

c. Lembar Portofolio

Carilah Hadis-hadis Rasulullah saw. yang memerintahkan umat Islam harus bekerja keras.
Kemudian, buatlah laporannya dalam bentuk makalah. Ketiklah laporanya dengan
menggunakan program microsoft Word. Presentasikalah hasil laporan kelompok Anda di
kelas.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
BOGOR, Juli 2017
Mengetahui, Guru Mata pelajaran
KepalaSekolah

Melwinda Fitri, S.Pd, M.Pd Harapan, S.Pd.I.


NIP. 196905191994122001 NIP. ................................

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Unit 4
Hukum-Hukum Islam tentang Muamalah

Satuan Pendidikan : SMAN 1 BABAKAN MADANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : XI/1
Alokasi Waktu : 12x 45 menit(4 minggu)

KOMPETENSI INTI:
KI -1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive, dan pro-aktif, dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam semesta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual, procedural
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
3.8 Menelaah prinsip-prinsip dan praktik 1.8.1 Menjelaskan azas-azas transaksi ekonomi
ekonomi dalam Islam dalam Islam.
1.8.2 Menjelaskan prinsip-prinsip jual beli
dalam Islam
1.8.3 Menjelaskan hukum jual beli dalam Islam
1.8.4 Menyebutkan macam-macam jual beli
1.8.5 Menjelaskan hikmah jual beli dalam Islam
1.8.6 Menjelaskan praktik jual beli dalam Islam
1.8.7 Menyebutkan macam-macam kerja sama
dalam Islam
1.8.8 Menjelaskan asuransi dan lembaga
keuangan non-bank menurut Islam
4.10 Mempresentasikan praktik-praktik 4.10.1 Menjelaskan praktik jual beli dalam Islam.
ekonomi Islam 4.10.2 Menjelaskan praktik kerja sama ekonomi
dalam Islam.
4.10.3 Menjelaskan praktik pengelolaan asuransi
dan lembaga keuangan non-bank menurut
Islam.
PERTEMUAN I:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
a. Menjelaskan azas-azas transaksi dalam Islam
b. Menyebutkan prinsip-prinsip transaksi ekonomi dalam Islam

c. Menyebutkan dalil Al-Qur’an tentang transaksi ekonomi dalam Islam


d. Menerapkan prinsip-prinsip transaksi ekonomi Islam dalam kehidupan sehari-hari.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
B. Materi Pembelajaran
Azas-azas transaksi ekonomi dalam Islam

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 4Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa untuk selalu melaksanakan trasaksi ekonomi yang sesuai dengan
syariat Islam
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang azas-azas transaksi ekonomi Islam dalam
kehidupan sehari-hari.
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran terkait materi azas-azas transaksi ekonomi
Islam.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.

Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang azas-azas transaksi ekonomi Islam.
2) Meyimak penjelasan materi tentang melaluazas-azas transaksi ekonomi
Islam yang disampaikan oleh guru.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait azas-azas transaksi ekonomi Islam.
2) Bertanya terkait macam-macam prinsip transaksi ekonomi dalam Islam

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan referensi yang terkait materi azas-azas transaksi ekonomi
Islam dari berbagai sumber yang relevan.
2) Mendiksusikan materi tentang azas-azas transaksi ekonomi Islam secara
berkelompok.

Mengasosiasi(Associating)
Membuat kesimpulan dari materi tentang azas-azas transaksi ekonomi Islam.

Mengkomunikasikan(Communicating)

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1) Mempresentasikan dan menyampaikan hasil diskusi tentang materi azas-
azas transaksi ekonomi Islam.
2) Melakukan tanya jawab terkait materi azas-azas transaksi ekonomi Islam dengan
kelompok lain atau individu.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan materi tentang azas-azas transaksi


ekonomi Islam secara keseluruhan.

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-
nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran azas-azas transaksi ekonomi Islamdalam
kehidupan sehari-hari hari ini.

PERTEMUAN II:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menjelaskan pengertian jual beli dalam Islam
2. Menjelaskan hukum jual beli dalam Islam
3. Menyebutkan syarat dan rukun jual beli dalam Islam
4. Menyebutkan macam-macam jual beli yang sesuai dengan syariat Islam
5. Menyebutkan macam-macam jual beli yang dilarang dalam Islam.
6. Menyebutkan jenis-jenis khiyar dalam jual beli
7. Menyebutkan hikmah jual beli dalam Islam.

B. Materi Pembelajaran
Jual Beli

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 4Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa untuk mempraktikkan jual beli yang sesuai dengan syariat Islam
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang praktik jual beli dalam kehidupan sehari-hari.
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang jual beli

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang jual beli.
2) Meyimak penjelasan materi tentang jual beli yang disampaikan oleh guru.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait pengertian dan hukum jual beli dalam Islam
2) Bertanya terkait syarat dan rukun jual beli dalam Islam
3) Bertanya terkait jual beli yang dibolehkan dan dilarang dalam Islam
4) Bertanya terkait hikmah jual beli dalam Islam

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan berbagai referensi terkait materi jual beli dari berbagai sumber.
2) Mendiskusikan materi tentang jual beli secara berkelompok

Mengasosiasi(Associating)
Menarik kesimpulan dari materi tentang jual beli setelah melalui proses diskusi.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan dan menyampaikan hasil diskusi tentang materi jual beli.
2) Melakukan tanya jawab terkait materi jual beli dengan kelompok lain atau
individu.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan secara keseluruhan materi tentang


jual beli dan praktiknya dalam kehidupan sehari-hari.

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-nilai
yang dapat dipetik dari pembelajaran jual beli dalam kehidupan sehari-hari hari ini.
PERTEMUAN III:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1) Memahami pengertian kerja sama ekonomi dalam Islam
2) Menyebutkan macam-macam kerja sama ekonomi dalam Islam
3) Menjelaskan prinsip-prinsip kerja sama ekonomi dalam Islam
4) Menjelaskan praktik kerja sama ekonomi dalam Islam

B. Materi Pembelajaran
Kerja sama ekonomi dalam Islam

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 4Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
1) Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
2) memotivasi siswa untuk mempelajari macam-macam kerja sama ekonomi dalam
Islam
3) Apersepsi: bertanya jawab tentang macam-macam kerja sama ekonomi yang dijumpai
dalam kehidupan sehari-hari.
4) Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang kerja sama ekonomi dalam Islam.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang kerja sama ekonomi dalam Islam
2) Meyimak penjelasan materi tentang kerja sama ekonomi dalam Islam dari guru.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait macam-macam kerja sama ekonomi dalam Islam
2) Bertanya terkait pengertian dari kerja sama ekonomi dalam Islam
3) Bertanya terkait prinsip-prinsip kerja sama ekonomi dalam Islam
4) Bertanya terkait pengelolaan kerja sama ekonomi dalam Islam
5) Bertanya terkait praktik kerja sama ekonomi dalam Islam

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan referensi terkait materi kerja sama ekonomi dalam Islam dari
berbagai sumber.
2) Mendiskusikan materi yang ditemukan dari berbagai sumber terkait kerja sama
ekonomi dalam Islam.

Mengasosiasi(Associating)
Membuat kesimpulan dari materi kerja sama ekonomi dalam Islam yang telah
didiskusikan.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan dan menyampaikan hasil diskusi tentang materi kerja sama
ekonomi dalam Islam dari hasil diskusi kelompok.
2) Melakukan tanya jawab terkait materi kerja sama ekonomi dalam Islam denga
kelompok yang lain.
3) Meminta penjelasan guru tentang materi-materi yang kurang dimengerti.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan hasil pembelajaran tentang kerja


sama ekonomi dalam Islam.

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-
nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran kerja sama ekonomi dalam Islambagi
kehidupan sehari-hari hari ini.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
PERTEMUAN IV:
A. Tujuan
Melalui kegiatanobservasi, tanya jawab, dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa
diharapkan mampu:
1. Memahami pengertian asuransi
2. Menyebutkan macam-macam asuransi
3. Menyebutkan perbedaan antara asuransi konvensional dengan asuransi syariah
4. Menyebutkan macam-macam produk asuransi
5. Menyebutkan macam-macam lembaga keuangan non-bank
6. Menjelaskan praktik pengelolaan Baitul Man wa Tamwil (BMT) dan koperasi syariah

B. Materi Pembelajaran
Asuransi dan lembaga keuangan non-bank menurut Islam

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab, observasi

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 4Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
1) Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
2) memotivasi siswa untuk mempelajari macam-macam asuransi dan lembaga keuangan
non-bank dalam Islam
3) Apersepsi: bertanya jawab tentang macam-macam asuransi dan lembaga keuangan
non bank yang dijumpai dalam kehidupan sehari-hari.
4) Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang asuransi dan lembaga keuangan non-
bank.
2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang asuransi dan lembaga keuangan non bank
2) Mengamati praktik dan pengelolaan lembaga asuransi dan lembaga keuangan
non-bank.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait pengertian asuransi
2) Bertanya terkait perbedaan asuransi konvensional dengan asuransi syariah
3) Bertanya terkait prinsip-prinsip asuransi konvensional dan asuransi syariah
4) Bertanya terkait pengelolaan asuransi konvensional dan asuransi syariah

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
5) Bertanya terkait macam-macam lembaga keuangan non-bank
6) Praktik pengelolaan lembaga keuangan non-bank.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Membagi siswa kedalam empat kelompok.
2) Masing-masing kelompok mengujungi salah satu lembaga asuransi
konvensional, asuransi syariah, BMT, dan koperasi syariah.
3) Masing-masing kelompok melakukan wawancara dengan pihak lembaga.
4) Melakukan pengamatan tentang praktik pengelolaan masing-masing lembaga.

Mengasosiasi(Associating)
1) Menganalisis praktik pengelolaan masing-masing lembaga.
2) Mengolah data yang didapat dari hasil wawancara dan pengamatan selama
observasi.
3) Menyusun laporan hasil observasi atau makalah dari hasil observasi masing-
masing kelompok.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan dan menyampaikan hasil observasi di kelas.
2) Melakukan tanya jawab terkait materi yang disampaikan dengan kelompok yang
lain.
3) Meminta penjelasan guru tentang materi-materi yang kurang dimengerti.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan hasil pembelajaran tentang asuransi


dan lembaga keuangan non-bank menurut Islam.

3. Penutup
Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan, merefleksi, dan menemukan nilai-
nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran asuransi dan lembaga keuangan non-bank
menurut Islambagi kehidupan sehari-hari hari ini.

PENILAIAN
1. Teknik dan Bentuk Instrumen

Kompetensi Inti Teknik Bentuk Instrumen


Kompetensi Inti I dan II  Pengamatan Sikap  Lembar Pengamatan SikapRubrik
Kompetensi III dan IV  Tes Unjuk Kerja  Tes Uji Petik Kerja dan Rubrik
 Tes Tertulis  Tes Uraian, Pilihan ganda, tabel
pengamatan, atau lembar kerja siswa.
 Portofolio  Panduan Penyusunan Portofolio
a. Contoh Instrumen
2. Lembar Pengamatan Sikap
a) Kompetensi Inti I
Pedoman Observasi Sikap Spiritual

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa. Berilah tanda cek (v)
pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria
sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor Keterangan
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menambah rasa keimanan akan
keberadaan dan kebesaran Allah
Swt. saat mempelajari materi
hukum-hukum Islam tentang
muamalah.
2 Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
3 Mengucapkan rasa syukur kepada
Allah Swt.
3 Memberi salam “Assalamu
‘alaikum Wr.Wb” sebelum dan
sesudah menyampaikan
pendapat/presentasi
4 Menegakan hukum Allah dengan
cara menerapkan hukum-hukum
Islam tentang muamalah dalam
kehidupan sehari-hari.
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1–4

b. Kompetensi Inti II
1) Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial siswa dalam kepedulian.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap kepedulian yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Menjaga kerapihan dan kebersihan
kelas
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai
kesepakatan
4 Menghargai pendapat orang lain
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1-4

2) Tanggung Jawab

Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab


Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam tanggung jawab.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan
oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
No Aspek Pengamatan Skor Keterangan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik
2 Menerima resikodari tindakan yang
dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti
yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 - 20
Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1–5

3) Disiplin
Pedoman Observasi Sikap Disiplin

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuaiaspek pengamatan
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatansesuai aspek pengamatan.

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Melakukan
No Sikap yang diamati Keterangan
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai pelajaran
3 Mengumpulkan tugas tepat waktu
4 Memakai seragam sesuai tata tertib
5 Mengerjakan tugas yang diberikan
6 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
7 Membawa Al-Qur’an
8 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
9 Membawa buku teks mata pelajaran
10 Salat Zuhur berjamaah di masjid sekolah
Jumlah

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila terdapat 7 – 8 jawaban YA
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

3. Lembar Tes Unjuk Kerja

No Aspek yang dimiliki Ya Tidak Ket


1 Memahami azas-azas transaksi ekonomi dalam Islam
2 Memberikan contoh transaksi ekonomi dalam Islam
3 Menerapkan transaksi ekonomi Islam dalam kehidupan sehari-
hari

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

4. Lembar Tes Tertulis

Soal uraian
1. Jelaskan prinsip dasar ekonomi syariah.
2. Apakah yang dimaksud dengan khiyar?
3. Sebutkan tiga macam khiyar.
4. Tulislah contoh khiyar aibi.
5. Sebutkan satu contoh jual beli yang terlarang.
6. Jelaskan pengertian syirkah.
7. Apakah yang dimaksud dengan wadi’ah?
8. Tulis contoh produk BMT atau koperasi syariah.
9. Tulislah tiga manfaat transaksi ekonomi syariah.
10. Tulislah dalil Al-Qur’an tentang dibolehkanya jual beli.

5. Lembar Portofolio

Buatlah makalah tentang praktik ekonomi syariah yang ada di Indonesia. Buatlah laporan
Anda dalam format microsoft word. Buat pula ke dalam microsoft powerpoint. Kemudian,
dengan media powerpoint tersebut presentasikan makalah Anda di kelas.

Bogor, Juli 2017


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
Kepala Sekolah

Melwinda Fitri, S.Pd, M.Pd Harapan, S.Pd.I.


NIP. 196905191994122001 NIP. ................................

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Unit 5
Perkembangan Islam pada Abad Pertengahan

Satuan Pendidikan : SMAN 1 BABAKAN MADANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : XI/1
Alokasi Waktu : 9x 45 menit(3 minggu)

KOMPETENSI INTI:
KI -1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive, dan pro-aktif, dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam semesta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual, procedural
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
2.5 Menunjukkan sikap semangat 2.5.1 Menunjukkan sikap semangat dalam
menumbuh-kembangkan ilmu belajar di sekolah dan di rumah.
pengetahuan dan kerja keras sebagai 2.5.2 Menunjukkan sikap rasa ingin tahu akan
implementasi dari masa kejayaan Islam ilmu pengetauan dengan rajin membaca
dan bertanya kepada guru.
2.5.3 Menunjukkan sikap gemar mendiskusikan
informasi tentang ilmu pengetahuan.
2.5.4 Menunjukkan sikap aktif dalam kegiatan
belajar mengajar di sekolah.
3.11 Menelaah perkembangan peradaban 1.11.1 Menunjukkan sikap rajin membaca
Islam pada masa kejayaan informasi tentang perkembangan
peradaban Islam pada masa kejayaan.
1.11.2 Mendiskusikan informasi tentang
perkembangan peradaban Islam pada masa
kejayaan.
4.13 Mendiskripsikan perkembangan Islam 4.13.1 Menjelaskan kondisi Islam pada abad
pada masa kejayaan pertengahan.
4.13.2 Menjelaskan masa kejayaan tiga kerajaan
Islam terbesar (Dinasti Turki Usmani,
Dinasti Safawi di Persia, dan Dinasti
Mughal di India) pada abad pertengahan.
4.13.3 Menyebutkan contoh peristiwa
perkembangan Islam pada abad
pertengahan.
4.13.4 Menyebutkan manfaat memahami sejarah
perkembangan Islam abad pertengahan.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
PERTEMUAN I:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menjelaskan kondisi Islam pada abad pertengahan;
2. Menceritakan masa kejayaan Kerajaan Usmani;
3. Menceritakan masa kejayaan Kerajaan Safawi;
4. Menceritakan masa kejayaan Kerajaan Mughal.
5. Menganalisis dampak keberadaan Kerajaan Usmani, Kerajaan Safawi, dan Kerajaan
Mughal bagi perkembangan Islam di dunia.

B. Materi Pembelajaran
Kondisi Islam pada abad pertengahan

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Ekspositoris
Metode : Diskusi, Tanya-jawab, observasi

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 5Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a) Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b) memotivasi siswa untuk semangat mempelajarisejarah perkembangan Islam pada
abad pertengahan.
c) Apersepsi: bertanya jawab tentang kondisi Islam pada abad pertengahan.
d) Menyampaikan inti tujuan pembelajaran terkait materi kondisi Islam pada abad
pertengahan.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut:
Mengamati (Observing)
1) Mencermati bacaan teks tentangkondisi Islam pada abad pertengahan
2) Meyimak penjelasan guru terkait kondisi Islam pada abad pertengahan

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait kondisi Islam pada abad petengahan
2) Bertanya terkait perkembangan Islam pada masa Kerajaan Usmani
3) Bertanya terkait perkembangan Islam pada masa Kerajaan Safawi
4) Bertanya terkait kondisi perkembangan Islam pada masa Kerajaan Mughal.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Pengumpulan Data (Experimenting)
1) Mengumpulkan informasi terkait kondisi Islam pada abad pertengahan
dari sumber pustaka maupun internet.
2) Mendiskusikan materi yang ditemukan dari berbagai sumber terkait
kondisi Islam pada abad pertengahan dengan teman sebangku maupun
secara berkelompok.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan dari materi tentang kondisin Islam pada abad pertengahan.
2) Menandai point-point penting berkaitan denganmateri kondisi Islam pada abad
pertengahan.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi tentang materi kondisi
Islam pada abad pertengahan.
2) Menanyakan kembali materi yang belum dipahami berkaitan dengan materi
kondisi Islam pada abad pertengahan kepada guru maupun teman yang sudah
paham materi tersebut.

b. Mendiskusikan hasil laporan dari hasil diskusi kelompok tentang materi kondisi Islam
pada abad pertengahan.
c. Menyimpulkan secara keseluruhan dan beberapa point penting yang dapat diteladani
dalam kehidupan sehari-hari terkait kondisi Islam pada abad pertengahan.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan secara keseluruhan dari materi
kondisi Islam pada abad pertengahan yang telah dipelajari.
b. Merefleksi pemahaman siswa terkait materi kondisi Islam pada abad pertengahan
c. Menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran kondisi Islam pada abad
pertengahan dalam kehidupan sehari-hari hari ini.

PERTEMUAN II:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menyebutkan contoh peristiwa perkembangan Islam pada abad pertengahan;
2. Menyebutkan contoh peristiwa perkembangan Islam di bidang kekuasaan politik pada
abad pertengahan;
3. Menyebutkan contoh peristiwa perkembangan Islam di bidang ilmu pengetahuan pada
abad pertengahan;
4. Menyebutkan contoh peristiwa perkembangan islam di bidang dakwah pada abad
pertengahan.

B. Materi Pembelajaran
Contoh peristiwa perkembangan Islam pada abad pertengahan

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran
1. Media : Powerpoint Unit 5 Facil Advance Learning Islamic Education and Moral
Values 2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a. Al-Quran
b. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c. Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa agar semangat dalam mempelajari sejarah Islam pada abad
pertengahan.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang contoh peristiwa perkembangan Islam pada abad
pertengahan
d. Menyampaikan inti tujuan dari pembelajaran tentang contoh peristiwa perkembangan
Islam pada abad pertengahan.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang contoh peristiwa perkembangan Islam pada abad
pertengahan.
2) Meyimak penjelasan materi tentang contoh peristiwa perkembangan Islam pada
abad pertengahan yang dijelaskan oleh guru.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya tentang contoh peristiwa perkembangan Islam di bidang politik pada
abad pertengahan.
2) Bertanya tentang contoh peristiwa perkembangan Islam di bidang ilmu
pengetahuan pada abad pertengahan.
3) Bertanya tentang contoh peristiwa perkembangan Islam di bidang dakwah pada
abad pertengahan.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan referensi terkait materi contoh peristiwa perkembangan Islam
pada abad pertengahan dari sumber pustaka maupun internet.
2) Mendiskusikan secara berkelompok informasi terkait materi contoh peristiwa
perkembangan Islam pada abad pertengahan yang didapat.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan hasil diskusi dari materi tentang contoh peristiwa
perkembangan islam pada abad pertengahan.
2) Menandai point-point penting berkaitan dengan materi contoh peristiwa
perkembangan Islam pada abad pertengahan.

Mengkomunikasikan(Communicating)

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi tentang materi contoh peristiwa
perkembangan Islam pada abad pertengahan.
2) Menanyakan kembali materi yang belum dipahami berkaitan dengan materi
peristiwa perkembangan Islam pada abad pertengahan.

b. Mendiskusikan hasil laporan dari hasil diskusi tentang materi contoh peristiwa
perkembangan Islam pada abad pertengahan.
c. Menyimpulkan secara keseluruhan dan beberapa point penting yang dapat diteladani
dalam kehidupan sehari-hari berkaitan dengan materi tentang contoh peristiwa
perkembangan Islam pada abad pertengahan.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi pembelajaran tentang contoh peristiwa
perkembangan Islam pada abad pertengahan.
b. Mendorong siswa untuk melakukan merefleksi berkaitan dengan materi pembelajaran
tentang contoh peristiwa perkembangan Islam pada abad pertengahan.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
contoh peristiwa perkembangan Islam pada abad pertengahandalam kehidupan
sehari-hari hari ini.
PERTEMUAN III :
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menyebutkan manfaat memahami sejarah perkembangan Islam abad pertengahan;
2. Menampilkan perilaku semangat menumbuh-kembangkan Ilmu pengetahuan.

B. Materi Pembelajaran
Manfaat memahami sejarah perkembangan Islam abad pertengahan.

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 5Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a. Al-Quran
b. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c. Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa agar semangat dalam mempelajari sejarah perkembangan Islam pada
abad pertengahan
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang manfaat mempelajari sejarah perkembangan Islam
pada abad pertengahan.
d. Menyampaikan inti tujuan dari pembelajaran tentang manfaat mempelajari sejarah
perkembangan Islam pada abad pertengahan.

2. Inti

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang manfaat mempelajari sejarah perkembangan Islam
pada abad pertengehan.
2) Meyimak penjelasan materi tentang manfaat mempelajari sejarah perkembangan
Islam yang dijelaskan oleh guru.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya tentang manfaat mempelajari sejarah perkembangan Islam pada abad
pertengahan.
2) Bertanya tentang pentingnya mempelajari perkembangan Islam pada abad
pertengahan.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan referensi terkait manfaat mempelajari sejarah perkembangan
Islam pada abad pertengahan dari sember pustaka amaupun internet.
2) Mendiskusikan informasi tentang manfaat mempelajari sejarah perkembangan
Islam yang didapat secara berkelompok.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan dari materi tentang manfaat mempelajari sejarah
perkembangan Islam pada abad pertengahan.
2) Menandai point-point penting berkaitan dengan materi manfaat mempelajari
sejarah perkembangan Islam pada abad pertengahan.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi tentang materi manfaat
mempelajari sejarah perkembangan Islam pada abad pertengahan.
2) Bertanya jawab seputar materi yang belum dipahami berkaitan dengan materi
manfaat mempelajari sejarah perkembangan Islam pada abad pertengahan.

b. Mendiskusikan hasil laporan dari hasil diskusi tentang materi manfaat mempelajari
sejarah perkembangan Islam pada abad pertengahan.
c. Menyimpulkan secara keseluruhan dan beberapa point penting yang dapat diteladani
dalam kehidupan sehari-hari berkaitan dengan materi tentang manfaat mempelajari
sejarah perkembangan Islam pada abad pertengahan.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi pembelajaran tentang manfaat
mempelajari sejarah perkembangan Islam pada abad pertengahan.
b. Mendorong siswa untuk melakukan merefleksi berkaitan dengan materi pembelajaran
tentang manfaat mempelajari sejarah perkembangan Islam pada abad pertengahan.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
manfaat mempelajari sejarah perkembangan Islam pada abad pertengahan dalam
kehidupan sehari-hari hari ini.
PENILAIAN
1. Teknik dan Bentuk Instrumen

Kompetensi Inti Teknik Bentuk Instrumen


Kompetensi Inti I dan II  Pengamatan Sikap  Lembar Pengamatan SikapRubrik

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Kompetensi III dan IV  Tes Unjuk Kerja  Tes Uji Petik Kerja dan Rubrik
 Tes Tertulis  Tes Uraian, Pilihan ganda, tabel
pengamatan, atau lembar kerja siswa.
 Portofolio  Panduan Penyusunan Portofolio
a. Contoh Instrumen
2. Lembar Pengamatan Sikap
a) Kompetensi Inti I

Pedoman Observasi Sikap Spiritual

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa. Berilah tanda cek (v)
pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria
sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor Keterangan
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menambah rasa keimanan akan
keberadaan dan kebesaran Allah
Swt. saat mempelajari materi
Perkembangan Islam pada abad
pertengahan.
2 Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
3 Mengucapkan rasa syukur kepada
Allah Swt.
3 Memberi salam “Assalamu
‘alaikum Wr.Wb” sebelum dan
sesudah menyampaikan
pendapat/presentasi
4 Menunjukkan perilaku semangat
menumbuh-kembangkan ilmu
pengetahuan dan kerja keras
sebagai implementasi dari
pengamalan masa kejayaan Islam
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1–4

c. Kompetensi Inti II
4) Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial siswa dalam kepedulian.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap kepedulian yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Menjaga kerapihan dan kebersihan
kelas
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai
kesepakatan
4 Menghargai pendapat orang lain
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1-4

5) Tanggung Jawab

Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab


Petunjuk :

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam tanggung jawab.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan
oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik
2 Menerima resikodari tindakan yang
dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti
yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 - 20
Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1–5

6) Disiplin
Pedoman Observasi Sikap Disiplin

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuaiaspek pengamatan
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatansesuai aspek pengamatan.

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
No Sikap yang diamati Melakukan Keterangan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai pelajaran
3 Mengumpulkan tugas tepat waktu
4 Memakai seragam sesuai tata tertib
5 Mengerjakan tugas yang diberikan
6 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
7 Membawa Al-Qur’an
8 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
9 Membawa buku teks mata pelajaran
10 Salat Zuhur berjamaah di masjid sekolah
Jumlah

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila terdapat 7 – 8 jawaban YA
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

3. Lembar Tes Unjuk Kerja

No Aspek yang dimiliki Ya Tidak Ket


1 Memahami kondisi Islam pada umat Islam pada masa
pertengahan.
2 Menyebutkan contoh peristiwa perkembangan Islam pada
masa pertengahan.
3 Menyebutkan manfaat mempelajari sejarah peradaban Islam
pada masa pertengahan.

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

4. Lembar Tes Tertulis

Soal uraian
1. Siapakah pendiri Dinasti ‘Usmani?
2. Sebutkan tiga penguasa Dinasti ‘Usmani.
3. Siapakah penguasa ‘Usmani yang dapat merebut Konstantinopel?
4. Siapakah pendiri Dinasti Safawi?
5. Apakah nama tarekat yang menjadi cikal bakal berdirinya Dinasti Safawi?
6. Sebutkan tiga nama penguasa Dinasti Safawi. Perkembangan Islam pada Abad Pertengahan .
7. Apa nama organisasi militer zaman dinasti safawi?
8. siapa pendiri Dinasti Mogul?
9. Tulis tiga nama Dinasti Mogul.
10. tulislah tiga faktor yang menyebabkan runtuhnya Dinasti usmani, Safawi, dan Mogul.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
5. Lembar Portofolio

Buatlah makalah tentang sejarah kebudayaan Islam pada Abad pertengahan dan analisis manfaat dari
mempelajari sejarah kebudayaan Islam bagi kehidupan. Buatlah laporan Anda dalam format microsoft
word. Buat pula ke dalam microsoft powerpoint. Kemudian, dengan media powerpoint tersebut
presentasikan makalah Anda di kelas.

BOGOR, Juli 2017


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
KepalaSekolah

Melwinda Fitri, S.Pd, M.Pd Harapan, S.Pd.I.


NIP. 196905191994122001 NIP. ................................

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Unit 6
Toleransi dan Kerukunan

Satuan Pendidikan : SMAN 1 BABAKAN MADANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islamdan Budi Pekeri
Kelas/Semester : XI/2
Alokasi Waktu : 12x 45 menit(4 minggu)

KOMPETENSI INTI:
KI -1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive, dan pro-aktif, dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam semesta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual, procedural
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
2.4 Menunjukkansikap toleran, rukun dan 1.4.1 Menyebutkan contoh toleran, rukun, dan
menghindarkan diri dari tindak menghindarkan diri dari tindak kekerasan
kekerasan sebagai implementasi dari dalam kehidupan sehari-hari.
pemahaman Q.S. Yunus (10) : 40-41 1.4.2 Menunjukkan perilaku toleran, rukun dan
dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32, serta menghindarkan diri dari tindak kekerasan
hadits terkait dalam kehidupan sehari-hari.

3.2 Menganalisis Q.S. Yunus (10) : 40-41 1.2.1 Menganalisis hukum bacaan yang terdapat
dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32, serta dalam Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S.
hadits tentang toleransi dan Al-Maidah (5) : 32.
menghindarkan diri dari tindak 1.2.2 Menganalisis arti Q.S. Yunus (10) : 40-41
kekerasan. dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 dan hadis
terkait.
1.2.3 Menganalisis kandungan Q.S. Yunus
(10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32
dan hadis terkait.
4.3 Membaca Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan 1.3.1 Melafalkan Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan
Q.S. Al-Maidah (5) : 32sesuai dengan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 dengan lancar.
kaidah tajwid dan makhrajul huruf. 1.3.2 Membaca Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan
Q.S. Al-Maidah (5) : 32 dengan tartil.
1.3.3 Menyebutkan hukum bacaan yang terdapat
pada Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan Q.S.
Al-Maidah (5) : 32.
1.3.4 Menyebutkan arti Q.S. Yunus (10) : 40-41
dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 secara perkata
dan keseluruhan.

4.4 Mendemonstrasikan hafalan Q.S. Yunus


4.4.1 Menghafal Q.S. Yunus (10) : 40-41 dan
(10) : 40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) :
Q.S. Al-Maidah (5) : 32.
32 dengan lancar 4.4.2 Menampilkan hafalan Q.S. Yunus (10) :
40-41 dan Q.S. Al-Maidah (5) : 32 di
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN
depan 1guru
BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
dan siswa lainnya. 3
PERTEMUAN I:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Membaca Q.S. Yunus (10) : 40-41 dengan tartil
2. Memahami hukum bacaan dari Q.S. Yunus (10) : 40-41
3. Menyebutkan arti perkata dari Q.S. Yunus (10) : 40-41
4. Menyebutkan arti keseluruhan Q.S. Yunus (10) : 40-41
5. Menampilkan hafalan Q.S. yunus (10): 40-41

B. Materi Pembelajaran
Surah Yunus (10) : 40-41

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Expositoris
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 6Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa terkait Surah Yunus (10) : 40-41
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang Surah Yunus (10) : 40-41.
 Surah ke berapakah Surah Yunus (10) : 40-41dalam susunan mushaf Al-Quran?
 Bagaimana bacaan Surah Yunus (10) : 40-41?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang Surah Yunus (10) : 40-41.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Menyimak bacaanSurah Yunus (10) : 40-41
2) Mengidentifikasi hukum bacaan (tajwid)Surah Yunus (10) : 40-41
3) Memerhatikan bacaan Surah Yunus (10) : 40-41 yang dibacakan guru atau siswa
lain.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait hukum bacaan yang terdapat dalam Surah Yunus (10) : 40-41
2) Bertanya terkait arti dari Surah Yunus (10) : 40-41

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mendiskusikan cara membaca sesuai dengan tajwid Surah Yunus (10) : 40-41
2) Menganalisis hukum bacaan (tajwid) dalam Surah Yunus (10) : 40-41

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan dari hukum bacaanSurah Yunus (10) : 40-41
2) MenghafalSurah Yunus (10) : 40-41 dan hadis terkait

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mendemonstrasikan bacaan (hafalan) Surah Yunus (10) : 40-41
2) Menyampaikan hasil diskusi tentang hukum bacaan Surah Yunus (10) : 40-
41secara individu maupun kelompok.

b. Mendiskusikan hasil laporan hasil diskusi tentang Surah Yunus (10) : 40-41dan hadis
terkait
c. MembacaSurah Yunus (10) : 40-41dan mengamalkanya dalam kehidupan sehari-hari.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi tentang Surah Yunus (10) : 40-41
yang telah di pelajari.
b. Mendorong siswa untuk melakukan merefleksi materi tentang Surah Yunus (10) : 40-
41 dan hadis terkait yang telah di pelajari.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
Surah Yunus (10) : 40-41dalam kehidupan sehari-hari hari ini.

PERTEMUAN II :
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menganalisis kandungan Q.S. Yunus (10) : 40-41.
2. Menjelaskan kandungan Q.S. Yunus (10) : 40-41.
3. Menyebutkan contoh perilaku yang sesuai dengan kandungan Q.S. Yunus (10) : 40-41.
4. Menampilkan perilaku yang sesuai dengan kandungan Q.S. Yunus (10) : 40-41

B. Materi Pembelajaran
Surah Yunus (10) : 40-41.

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 6Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa terkait Surah Yunus (10) : 40-41
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang Surah Yunus (10) : 40-41.
 Surah ke berapakah Surah Yunus (10) : 40-41dalam susunan mushaf Al-Quran?

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
 Apa isi kandungan dari Surah Yunus (10) : 40-41?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang Surah Yunus (10) : 40-41.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Menyimak kembali bacaanSurah Yunus (10) : 40-41
2) Mencermati arti dari Surah Yunus (10) : 40-41
3) Mencermati kandungan Surah Yunus (10) : 40-41serta hadits terkait.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait isi kandungan Surah Yunus (10) : 40-41
2) Bertanya terkait nila-nilai yang terkandung dalam Surah Yunus (10) : 40-41

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan informasi terkait kandungan Surah Yunus (10) : 40-41dari
berbagai referensi baik pada buku maupun internet.
2) Mendiskusikan kandungan Surah Yunus (10) : 40-41 secara berkelompok.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan dari kandungan Surah Yunus (10) : 40-41
2) Menandai point-point penting dari kandungan Surah Yunus (10) : 40-41

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Menyampaikan hasil diskusi tentangSurah Yunus (10) : 40-41dan hadis terkait
secara individu maupun kelompok.
2) Bertanya-jawab berkaitan dengan hasil diskusi tentang Surah Yunus (10) : 40-41.

a. Mendiskusikan hasil laporan hasil diskusi tentang Surah Yunus (10) : 40-41
b. Menyimpulkan cara membiasakan toleransisebagai implementasi dari pemahaman
Surah Yunus (10) : 40-41dalam kehidupan sehari-hari.

d. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi tentang Surah Yunus (10) : 40-41
yang telah di pelajari.
b. Mendorong siswa untuk melakukan merefleksi materi tentang Surah Yunus (10) : 40-
41 yang telah di pelajari.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
Surah Yunus (10) : 40-41 dalam kehidupan sehari-hari hari ini.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
PERTEMUAN III:
A. Tujuan
Melalui kegiatan demonstrasi dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Membaca Q.S. Al-Maidah [5] : 32 dengan tartil
2. Memahami hukum bacaan dari Q.S. Al-Maidah [5] : 32
3. Mendemonstrasikan hafalan Q.S. Al-Maidah [5] : 32

B. Materi Pembelajaran
Surah Al-Maidah [5] : 32

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Ekspositoris
Metode : Diskusi, demonstrasi

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 6Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa terkait Q.S. Al-Maidah [5] : 32
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang Q.S. Al-Maidah [5] : 32.
 Surah ke berapakah Q.S. Al-Maidah [5] : 32dalam susunan mushaf Al-Quran?
 Bagaimana bacaan Q.S. Al-Maidah [5] : 32?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang Q.S. Al-Maidah [5] : 32.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Menyimak bacaanQ.S. Al-Maidah [5] : 32
2) Mengidentifikasi hukum bacaan (tajwid)Q.S. Al-Maidah [5] : 32

Menanya(Questioning)
1) Menanyakan cara membaca dalam Q.S. Al-Maidah [5] : 32
2) Menayakan hukum bacaan (tajwid) dalam Q.S. Al-Maidah [5] : 32.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mendiskusikan cara membaca sesuai dengan tajwid Q.S. Al-Maidah [5] : 32
2) Menganalisis hukum bacaan (tajwid) dalam Q.S. Al-Maidah [5] : 32

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan dari hukum bacaanQ.S. Al-Maidah [5] : 32
2) Menghafal Q.S. Al-Maidah [5] : 32

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mendemonstrasikan bacaan (hafalan) Q.S. Al-Maidah [5] : 32
2) Menyampaikan hasil diskusi tentang hukum bacaan Q.S. Al-Maidah [5]:
32secara individu maupun kelompok.

b. Mendiskusikan hasil laporan hasil diskusi tentang Q.S. Al-Maidah [5] : 32


c. MembacaQ.S. Al-Maidah [5] : 32dan mengamalkanya dalam kehidupan sehari-hari.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi tentang Q.S. Al-Maidah [5] : 32 yang
telah di pelajari.
b. Mendorong siswa untuk melakukan merefleksi materi tentang Q.S. Al-Maidah [5] :
32yang telah di pelajari.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
Q.S. Al-Maidah [5] : 32dalam kehidupan sehari-hari hari ini.
PERTEMUAN IV :
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Memahami kandungan Q.S. Al-Maidah [5] : 32;
2. Mengamalkan sikap rukun sebagai implementasi dari pemahaman Q.S. Al-Maidah [5] :
32.

B. Materi Pembelajaran
Surah Al-Maidah [5] : 32

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 6Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa terkait Q.S. Al-Maidah [5] : 32
 Apersepsi: bertanya jawab tentang Q.S. Al-Maidah [5] : 32
 Bagaimana bacaan Q.S. Al-Maidah [5] : 32?
c. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang Q.S. Al-Maidah [5] : 32.
2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Menyimak bacaanQ.S. Al-Maidah [5] : 32
2) Mencermati kandungan Q.S. Al-Maidah [5] : 32serta hadits terkait.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Menanya(Questioning)
1) Menanyakan asbabun nuzul Q.S. Al-Maidah [5] : 32
2) Menanyakan isi kandungan Q.S. Al-Maidah [5] : 32

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mencari informasi terkait kandungan Q.S. Al-Maidah [5] : 32 dari berbagai
sumber yang relevan.
2) Menganalisiskandungan Q.S. Al-Maidah [5] : 32.
3) Mendiskusikan kandungan Q.S. Al-Maidah [5] : 32 secara berkelompok.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan dari kandungan Q.S. Al-Maidah [5] : 32
2) Menandai point-point penting dari kandungan Q.S. Al-Maidah [5] : 32.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Menyampaikan hasil diskusi tentang Q.S. Al-Maidah [5] : 32 secara individu
maupun kelompok.
2) Menyebutkan point-point penting berkaitang dengan Q.S. Al-Maidah [5] : 32
secara individu maupun kelompok

a. Mendiskusikan hasil laporan hasil diskusi tentang Q.S. Al-Maidah [5] : 32.
b. Menyimpulkan cara membiasakan sikap rukun sebagai implementasi dari
pemahaman Q.S. Al-Maidah [5] : 32dalam kehidupan sehari-hari.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi tentang Q.S. Al-Maidah [5] : 32
terkait yang telah di pelajari.
b. Mendorong siswa untuk melakukan refleksi materi tentang Q.S. Al-Maidah [5] : 32
yang telah di pelajari.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
Q.S. Al-Maidah [5] : 32 dalam kehidupan sehari-hari hari ini.

PENILAIAN
1. Teknik dan Bentuk Instrumen

Kompetensi Inti Teknik Bentuk Instrumen


Kompetensi Inti I dan II  Pengamatan Sikap  Lembar Pengamatan SikapRubrik
Kompetensi III dan IV  Tes Unjuk Kerja  Tes Uji Petik Kerja dan Rubrik
 Tes Tertulis  Tes Uraian, Pilihan ganda, tabel
pengamatan, atau lembar kerja siswa.
 Portofolio  Panduan Penyusunan Portofolio

a. Contoh Instrumen
1. Lembar Pengamatan Sikap
a) Kompetensi Inti I
Pedoman Observasi Sikap Spiritual

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa. Berilah tanda cek (v)
pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria
sebagai berikut :

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor Keterangan
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menambah rasa keimanan akan
keberadaan dan kebesaran Allah Swt.
saat mempelajari materi Surah Yunus
[10] Ayat 40-41 dan Surah al-Maidah
[5] ayat 32.
2 Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
3 Mengucapkan rasa syukur kepada
Allah Swt.
3 Memberi salam “Assalamu ‘alaikum
Wr.Wb” sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi
4 Perilaku toleransi dan kerukunan
dalam kehidupan sehari-hari.
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5 - 8
Kurang : apabila memperoleh skor 1 – 4

b. Kompetensi Inti II
1) Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial siswa dalam kepedulian.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap kepedulian yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Menjaga kerapihan dan kebersihan
kelas
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai
kesepakatan
4 Menghargai pendapat orang lain
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1-4

a. Tanggung Jawab

Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab


Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam tanggung jawab.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan
oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :

4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan


3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik
2 Menerima resikodari tindakan yang
dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti
yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 - 20
Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1–5

b. Disiplin
Pedoman Observasi Sikap Disiplin

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuaiaspek pengamatan
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatansesuai aspek pengamatan.

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Melakukan
No Sikap yang diamati Keterangan
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai pelajaran
3 Mengumpulkan tugas tepat waktu
4 Memakai seragam sesuai tata tertib
5 Mengerjakan tugas yang diberikan
6 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
7 Membawa Al-Qur’an
8 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
9 Membawa buku teks mata pelajaran
10 Salat Zuhur berjamaah di masjid sekolah
Jumlah

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila terdapat 7 – 8 jawaban YA
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
2. Lembar Tes Unjuk Kerja

No Aspek yang dimiliki Ya Tidak Ket


1 Membaca Surah Yunus [10] Ayat 40-41 dan Surah al-Maidah
[5] ayat 32 sesuai dengan kaidah tajwid serta makhrajul huruf
2 Memahami kandungan Surah Yunus [10] Ayat 40-41 dan
Surah al-Maidah [5] ayat 32
3 mendemontrasikan hafalan Surah Yu-nus [10] Ayat 40- 41
dan Surah al-Ma-idah [5] ayat

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

3. Lembar Tes Tertulis

Soal uraian
1. Tulislah teks Q.S. Yunus [10]: 40-41.
2. Analisi hukum bacaan yang terdapat pada Q.S. Yunus [10]: 40-41.
3. Jelaskan kesimpulan dari kandungan Q.S. Yunus [10]: 40-41.
4. Tulislah contoh perilaku yang mencerminkan pengamalan dari Q.S. Yunus [10]: 40-
41.
5. Terjemahkan potongan ayat berikut.

6. Tulis Surah al-Maidah [5] ayat 32 beserta terjemahnya.


7. Analisis hukum bacaan yang terdapat pada Q.S. Al-Maidah [5]: 32.
8. Jelaskan kandungan dari Surah al-Maidah [5] ayat 32..
9. Sebutkan 3 contoh perilaku yang mencerminkan pengamalan dari Surah al-Maidah [5]
ayat 32.
10. Terjemahkan potongan ayat berikut.

4. Lembar Portofolio

Carilah hadis-hadis yang menjelaskan tentang toleransi dan kerukunan. Tulislah teks arab
hadis-hadis tersebut pada microsoft word. tulis juga terjemah beserta penjelasan hadis
tersebut. Kemudian, implementasikan kandungan hadis tersebut dalam kehidupan sehari-
hari.

BOGOR, Juli 2017


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
KepalaSekolah

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Melwinda Fitri, S.Pd, M.Pd Harapan, S.Pd.I.
NIP. 196905191994122001 NIP. ................................

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Unit 7
Iman kepada Rasul

Satuan Pendidikan : SMAN 1 BABAKAN MADANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islamdan Budi Pekerti
Kelas/Semester : XI/2
Alokasi Waktu : 9x 45 menit(3 minggu)

KOMPETENSI INTI:
KI -1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive, dan pro-aktif, dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam semesta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual, procedural
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
1.2 Menghayati nilai-nilai keimanan kepada 1.2.1 Memahami makna keimanan kepada rasul-
Rasul-rasul Allah Swt. rasul Allah.
1.2.2 Meneladani perilaku rasul-rasul Allah
dalam kehidupan sehari-hari.
1.2.3 Rajin beribadah sebagai penghayatan atas
keimanan kepada rasul-rasul Allah.
3.4 Memahami makna iman kepada Rasul- 1.4.1 Menjelaskan pengertian iman kepada
rasul Allah Swt . rasul-rasul Allah.
1.4.2 Menjelaskan perbedaan antara nabi dan
rasul.
1.4.3 Menyebutkan nama-nama rasul yang
mendapat gelar ulul azmi.
4.6 Berperilaku yang mencerminkan 1.6.1 Menjelaskan tanda-tanda keimanan kepada
kesadaran beriman kepada Rasul-rasul rasul-rasul Allah.
Allah Swt. 1.6.2 Menyebutkan contoh perilaku yang
mencerminkan keimanan kepada rasul-
rasul Allah.
1.6.3 Menunjukkan perilaku terpuji dalam
kehidupan sehari-hari sebagai cerminan
keimanan kepada rasul-rasul Allah.

PERTEMUAN I:
A. Tujuan
Melalui kegiatantanya jawab, dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1. Menjelaskan pengertian iman kepada rasul-rasul Allah.
2. Menyebutkan dalil iman kepada rasul-rasul Allah.
3. Menyebutkan nama-nama nabi dan rasul yang wajib diketahui.
4. Menyebutkan nama-nama rasul ulul azmi.

B. Materi Pembelajaran
Pengertian Iman kepada Rasul-Rasul Allah

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab, observasi

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 7Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa terkait materi keimanan kepada rasul-rasul Allah.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang keimanan kepada rasul-rasul Allah.
 Apa yang dimaksud dengan iman?
 Siapakah rasul itu?
 Apa perbedaan antara nabi dan rasul?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang iman kepada rasul-rasul Allah.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut

Mengamati (Observing)
1) Membaca maeri tentang pengertian iman kepada rasul-rasul Allah (hal.
118 Buku Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade
XI)
2) Meyimak penjelasan guru terkait materi pengertian iman kepada rasul-rasul
Allah Swt.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait pengertian iman kepada rasul-rasul Allah.
2) Bertanya terkait perbedaan antara nabi dengan rasul.
3) Bertanya terkait nama-nama nabi dan rasul yang wajib diketahui.
4) Bertanya terkait rasul-rasul ulul azmi.
Pengumpulan Data (Experimenting)
1) Mengumpulkan informasi tentang pengertian iman kepada rasul-rasul Allah,
perbedaan nabi dan rasul, nama-nama nabi dan rasul yang wajib diketahui, dan
rasul-rasul ulul azmi dari berbagai sumber yang relevan.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
2) Mendiskusikan informasi yang telah dikumpulkan terkait materi pengertian
iman kepada rasul-rasul Allah, perbedaan nabi dan rasul, nama-nama nabi dan
rasul yang wajib diketahui, dan rasul-rasul ulul azmi secara berkelompok.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan dari hasil diskusi tentang pengertian iman kepada rasul-
rasul Allah, perbedaan nabi dan rasul, nama-nama nabi dan rasul yang wajib
diketahui, dan rasul-rasul ulul azmi.
2) Menandai point-point penting dari hadis tentang pengertian iman kepada rasul-
rasul Allah, perbedaan nabi dan rasul, nama-nama nabi dan rasul yang wajib
diketahui, dan rasul-rasul ulul azmi

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi kelompok tentang materi
pengertian iman kepada rasul-rasul Allah, perbedaan nabi dan rasul, nama-nama
nabi dan rasul yang wajib diketahui, dan rasul-rasul ulul azmi.
2) Melakukan tanya jawab terkait materi pengertian iman kepada rasul-rasul Allah,
perbedaan nabi dan rasul, nama-nama nabi dan rasul yang wajib diketahui, dan
rasul-rasul ulul azmi.
3) Meminta penjelasan guru tentang materi-materi yang kurang dipahami.

b. Mendiskusikan hasil laporan dari materi pengertian iman kepada rasul-rasul Allah.
c. Menyimpulkan hasil presentasi tentang pengertian iman kepada rasul-rasul Allah.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan materi pembelajaran tentang
pengertian iman kepada rasul-rasul Allah.
b. Mendorong siswa untuk merefleksi materi pembelajaran tentang pengertian iman
kepada rasul-rasul Allah.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
pengertian iman kepada rasul-rasul Allahdalam kehidupan sehari-hari hari ini.

PERTEMUAN II :
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menyebutkan tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul Allah
2. Menunjukkan tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul Allah dalam kehidupan sehari-
hari.

B. Materi Pembelajaran
Tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul Allah

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 7Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa agar semangat dalam mempelajari materi tanda-tanda keimanan
kepada rasul-rasul Allah.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul Allah
 Ada berapakah jumlah nabi dan rasul yang wajib kita ketahui?
 Mengapa kita wajib beriman kepada rasul-rasul Allah?
 Apa tanda-tanda orang yang berimnan kepada rasul-rasul Allah?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang tanda-tanda keimanan kepada rasul-
rasul Allah.
2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang tanda-tanda keimana kepada rasul-rasul Allah Swt.
2) Meyimak penjelasan materi tentang tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul
Allah melalui tayangan vidio atau media lainnya.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait tanda-tanda orang yang beriman kepada rasul-rasul Allah.
2) Bertanya terkait upaya memunculkan tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul
Allah dalam diri.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan informasi terkait materi tanda-tanda keimanan kepada rasul-
rasul Allah dari berbagai sumber yang relevan.
2) Mendiskusikan informasi terkait tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul Allah
berdasarkan informasi yang didapat dari berbagai sumber yang ditemukan.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan tentang tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul Allah
berdasarkan hasil diskusi dan pemahaman siswa.
2) Menandai point-point penting dari materi tanda-tanda keimanan kepada rasul-
rasul Allah.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi kelompok tentang materi tanda-
tanda keimanan kepada rasul-rasul Allah.
2) Melakukan kegiatan tanya jawab terkait materi tanda-tanda keimanan kepada
rasul-rasul Allah yang belum dipahami.
b. Mendiskusikan hasil laporan dari tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul Allah.
c. Menyimpulkan hasil presentasi tentang tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul
Allah.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan materi pembelajaran tentang
tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul Allah.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
b. Mendorong siswa untuk merefleksi materi pembelajaran tentang tanda-tanda
keimanan kepada rasul-rasul Allah.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul Allah dalam kehidupan sehari-hari hari ini.

PERTEMUAN III :
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menyebutkan contoh perilaku beriman kepada rasul-rasul Allah;
2. Menampilkan perilaku yang mencerminkan keimanan kepada rasul-rasul Allah.
3. Meneladani perilaku rasul Allah.

B. Materi Pembelajaran
Contoh perilaku beriman kepada rasul Allah
Meneladani perilaku rasul Allah

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 7Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa agar lebih semangat dalam mempelajari perilaku yang
mencerminkan keimanan kepada rasul-rasul Allah.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang perilaku yang mencerminkan keimanan kepada
rasul-rasul Allah.
 Apa saja tanda-tanda orang yang beriman kepada rasul-rasul Allah?
 Perilaku apa sajakah yang dapat kita teladani dari para rasul?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang perilaku yang mencerminkan
keimanan kepada rasul-rasul Allah.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang contoh perilaku beriman kepada rasul-rasul Allah dan
meneladani perilaku rasul (hal. 123-127 Buku Advance Learning Islamic
Education and Moral Values 2 for Grade XI)
2) Meyimak penjelasan materi tentang perilaku yang mencerminkan keimanan
kepada rasul-rasul Allah melalui tayangan vidio atau media lainnya.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait contoh-contoh perilaku yang mencerminkan keimanan kepada
rasul-rasul Allah.
2) Bertanya terkait perilaku terpuji yang dimiliki para rasul.
3) Bertanya terkait membiasakan diri untuk meneladani perilaku rasu.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan informasi tentang perilaku yang mencerminkan keimanan
kepada rasul-rasul Allah dari berbagai sumber yang relevan.
2) Mendiskusikan informasi tentang perilaku yang mencerminkan keimanan
kepada rasul-rasul Allah yang didapat secara berkelompok.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan dari hasil diskusi tentang perilaku yang mencerminkan
keimanan kepada para rasul.
2) Menandai point-point penting dari perilaku yang mencerminkan keimanan
kepada rasul-rasul Allah.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi kelompok tentang perilaku yang
mencerminkan keimanan kepada rasul-rasul Allah.
2) Melakukan tanya jawab terkait materi perilaku yang mencerminkan keimanan
kepada rasul-rasul Allah dengan dengan kelompok/siswa lainnya.

b. Mendiskusikan hasil laporan dari materi perilaku yang mencerminkan keimanan kepada
rasul-rasul Allah.
c. Menyimpulkan hasil presentasi tentang perilaku yang mencerminkan keimanan kepada
rasul-rasul Allah.

3) Penutup
a. Mendorong siswa untuk melakukan menyimpulkan materi pembelajaran tentang
perilaku yang mencerminkan keimanan kepada rasul-rasul Allah.
b. Mendorong siswa untuk merefleksi materi pembelajaran tentang perilaku yang
mencerminkan keimanan kepada rasul-rasul Allah.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
perilaku yang mencerminkan keimanan kepada rasul-rasul Allahdalam kehidupan
sehari-hari hari ini.

PENILAIAN
1. Teknik dan Bentuk Instrumen

Kompetensi Inti Teknik Bentuk Instrumen


Kompetensi Inti I dan II  Pengamatan Sikap  Lembar Pengamatan SikapRubrik
Kompetensi III dan IV  Tes Unjuk Kerja  Tes Uji Petik Kerja dan Rubrik
 Tes Tertulis  Tes Uraian, Pilihan ganda, tabel
pengamatan, atau lembar kerja siswa.
 Portofolio  Panduan Penyusunan Portofolio
a. Contoh Instrumen
1) Lembar Pengamatan Sikap
a) Kompetensi Inti I

Pedoman Observasi Sikap Spiritual

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa. Berilah tanda cek (v)
pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria
sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor Keterangan
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menambah rasa keimanan akan
keberadaan dan kebesaran Allah Swt.
saat mempelajari materi iman kepada
rasul-rasul Allah.
2 Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu.
3 Mengucapkan rasa syukur kepada
Allah Swt.
3 Memberi salam “Assalamu ‘alaikum
Wr.Wb” sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi
4 Berperilaku yang mencerminkan
keimanan kepada rasul-rasul Allah
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5 - 8
Kurang : apabila memperoleh skor 1 – 4

b) Kompetensi Inti II
(1) Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial siswa dalam kepedulian.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap kepedulian yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Menjaga kerapihan dan kebersihan
kelas
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai
kesepakatan
4 Menghargai pendapat orang lain
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1-4

(2) Tanggung Jawab

Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab


Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam tanggung jawab.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan
oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
No Aspek Pengamatan Skor Keterangan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik
2 Menerima resikodari tindakan yang
dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti
yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 - 20
Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1–5

(3) Disiplin
Pedoman Observasi Sikap Disiplin

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuaiaspek pengamatan
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatansesuai aspek pengamatan.

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Melakukan
No Sikap yang diamati Keterangan
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai pelajaran
3 Mengumpulkan tugas tepat waktu
4 Memakai seragam sesuai tata tertib
5 Mengerjakan tugas yang diberikan
6 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
7 Membawa Al-Qur’an
8 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
9 Membawa buku teks mata pelajaran
10 Salat Zuhur berjamaah di masjid sekolah
Jumlah

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila terdapat 7 – 8 jawaban YA

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

2) Lembar Tes Unjuk Kerja

No Aspek yang dimiliki Ya Tidak Ket


1 Menjelaskan pengertian iman kepada rasul-rasul Allah
2 Menyebutkan nama-nama nabi dan rasul yang wajib diketahui
3 Menyebutkan nama-nama rasul ulul azmi
4 Menyebutkan tanda-tanda keimanan kepada rasul-rasul Allah
5 Menyebutkan contoh perilaku yang mencerminkan keimanan
kepada rasul-rasul Allah.

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

3) Lembar Tes Tertulis

Soal uraian
1. Jelaskan pengertian iman kepada rasul-rasul Allah.
2. Sebutkan ayat Al-Qur‘an yang menjelaskan perintah menaati rasul.
3. Jelaskan perbedaan nabi dan rasul.
4. Jelaskan fungsi beriman kepada para rasul.
5. Jelaskan tanda-tanda beriman kepada rasul-rasul Allah.
6. Apakah yang dimaksud dengan ulul ’azmi?
7. Sebutkan yang termasuk rasul ulul ’azmi.
8. Apakah tugas pokok seorang rasul?
9. Siapakah rasul yang diutus kepada seluruh kaum dan seluruh alam?
10. Tulislah lima contoh perilaku yang mencerminkan beriman kepada rasul-rasul Allah.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
4) Lembar Portofolio

Buatlah artikel tentang meneladani akhlak rasul dalam kehidupan sehari-hari. Buatlah
laporan Anda dalam format microsoft word. Buat pula ke dalam microsoft powerpoint.
Kemudian, dengan media powerpoint tersebut presentasikan makalah Anda di kelas.

BOGOR, Juli 2017


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
KepalaSekolah

Melwinda Fitri, S.Pd, M.Pd Harapan, S.Pd.I.


NIP. 196905191994122001 NIP. ................................

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Unit 8
Akhlak Terpuji (2)

Satuan Pendidikan : SMAN 1 BABAKAN MADANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : XI/2
Alokasi Waktu : 9x 45 menit(3 minggu)

KOMPETENSI INTI:
KI -1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive, dan pro-aktif, dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam semesta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual, procedural
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
1.3 Berperilaku taat kepada aturan 1.3.1 Berperilaku taat kepada aturan Allah Swt.
1.3.2 Berprilaku taat kepada aturan Rasulullah
saw.
1.3.3 Berperilaku taat kepada pemimpin.
3.6 Memahami makna toleransi dan 3.6.1 Menjelaskan pengertian toleransi.
kerukunan 3.6.3 menyebutkan dalil perilaku toleransi.
3.6.4 Menjelaskan macam-macam toleransi
3.6.5 Menjelaskan hikmah perilaku toleransi
3.7 Memahami bahaya perilaku tindak 3.7.1 Menjelaskan pengertian perilaku tindak
kekerasan dalam kehidupan kekerasan dalam kehidupan.
3.7.2 Menjelaskan macam-macam perilaku yang
termasuk pada tindak kekerasan dalam
kehidupan.
3.7.3 Menyebutkan dalil tentang kewajiban
menghindarkan diri dari tindak kekerasan
dalam kehidupan.
4.8 Menampilkan contoh perilaku toleransi 4.8.1 Menyebutkan contoh perilaku toleransi
dan kerukunan dalam kehidupan sehari-hari.
4.8.2 Menunjukkan perilaku toleransi dalam
kehidupan sehari-hari.
4.8.3 Menyebutkan contoh perilaku rukun
dalam kehidupan sehari-hari.
4.8.4 Menunjukkan perilaku kerukunan dalam
kehidupan sehari-hari.

4.9 Mendeskripsikan bahaya perilaku tindak 4.9.1


Menjelaskan bahaya perilaku tindak
kekerasan dalam kehidupan kekerasan dalam kehidupan.
4.9.2 Menyebutkan contoh bahaya perilaku
tindak kekerasan dalam kehidupan.
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI
4.9.3 SMAN 1 BABAKAN KELAS menjauhkan
XI PROGRAM UMUM
Menjelaskan upaya-upaya
diri dari tindak kekerasan dalam
3
kehidupan.
PERTEMUAN I (HARI I):
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menjelaskan pengertian tindak kekerasan;
2. Menyebutkan macam-macam perilaku tindak kekerasan yang harus dihindari;
3. Menyebutkan dalil tentang menghindarkan diri dari tindak kekerasan;
4. Menyebutkan manfaat menghindarkan diri dari tindak kekerasan;
5. Membiasakan diri untuk menghindarkan diri dari perilaku tindak kekerasan dalam
kehidupan;
6. Mencegah perilaku tindak kekerasan dalam kehidupan sehari-hari.

B. Materi Pembelajaran
Menghindarkan diri dari tindak kekerasan.

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 8Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a) Al-Quran
b) Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c) Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
1) Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
2) Memotivasi siswa agar lebih bersemangat dalam mempelajari materi menghindarkan
diri dari tindak kekerasan.
3) Apersepsi: bertanya jawab tentang menghindarkan diri dari tindak kekerasan.
 Apa yang kamu pahami tentang tindak kekerasan?
 Perilaku apa saja yang termasuk ke dalam tindak kekerasan?
 Mengapa kita harus menghindarkan diri dari tindak kekerasan?
4) Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang menghindarkan diri dari tindak
kekerasan.
2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang menghindarkan diri dari tindak kekerasan.
2) Meyimak penjelasan materi tentang menghindarkan diri dari tindak
kekerasanyang dijelaskan oleh guru.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait materi pengertian menghindarkan diri dari tindak kekerasa.
2) Bertanya terkait macam-macam perilaku tindak kekerasan yang harus dihindari.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
3) Bertanya terkait dalil Al-Qur’an tentang menghindarkan diri dari tindak
kekerasan.
4) Bertanya terkait membiasakan diri untuk menjauhi tindak kekerasan dalam
kehidupan.
5) Bertanya terkait mencegah perilaku tindak kekerasan dalam kehidupan.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber yang berkaitan dengan
menghindarkan diri dari tindak kekerasan.
2) Mendiskusikan menghindarkan diri dari tindak kekerasan secara berkelompok.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan diskusi dari materi tentang menghindarkan diri dari tindak
kekerasan.
2) Menandai point-point penting yang berkaitan dengan materi menghindarkan diri
dari tindak kekerasan.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi tentang menghindarkan diri dari
tindak kekerasan.
2) Bertanya-jawab dengan siswa lainya di kelas berkaitan dengan materi
menghindarkan diri dari tindak kekerasan.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan berkaitan dengan materi


menghindarkan diri dari tindak kekerasan.

3) Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi berkaitan dengan materi
menghindarkan diri dari tindak kekerasanyang telah dipelajari.
b. Mendorong siswa untuk merefleksi pembelajaran tentang berkaitan dengan materi
menghindarkan diri dari tindak kekerasan.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
berkaitan dengan materi menghindarkan diri dari tindak kekerasan dalam kehidupan
sehari-hari hari ini.
PERTEMUAN II:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menjelaskan pengertian toleransi;
2. Menyebutkan dalil tentang toleransi;
3. Menyebutkan macam-macam toleransi;
4. Menybutkan contoh perilaku toleransi dalam kehidupan;
5. Menunjukkan perilaku toleransi dalam kehidupan sehari-hari.

B. Materi Pembelajaran
Toleransi

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1. Media : Powerpoint Unit 8Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a. Al-Quran
b. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c. Sumber lain yang relevan
E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa agar lebih semangat dalam mempelajari materi tentang toleransi..
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang toleransi.
 Apa yang Anda pahami tentang toleransi?
 Sebutkan salah satu contoh toleransi di lingkungan sekolah.
 Bagaimana pandangan Islam tentang toleransi.
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang toleransi.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang materi toleransi.
2) Meyimak penjelasan materi tentang toleransi yang dijelaskan oleh guru.

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait pengertian toleransi
2) Bertanya terkait macam-macam toleransi dalam kehidupan.
3) Bertanya terkait dalil dari toleransi.
4) Bertanya terkait contoh toleransi dalam kehidupan.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber yang berkaitan dengan
toleransi.
2) Mendiskusikan pengertian, macam-macam, dan contoh toleransi dalam
kehidupan

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan diskusi dari materi tentang toleransi dalam kehidupan.
2) Menandai point-point penting yang berkaitan dengan materi toleransi.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi tentang toleransi.
2) Bertanya-jawab dengan siswa lainya di kelas berkaitan dengan materi toleransi.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan berkaitan dengan materi toleransi.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi berkaitan dengan materi toleransi.
b. Mendorong siswa untuk merefleksi pembelajaran tentang berkaitan dengan materi
toleransi.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
berkaitan dengan materi toleransi dalam kehidupan sehari-hari hari ini.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
PERTEMUAN III:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menjelaskan pengertian kerukunan;
2. Menyebutkan dalil Al-Qur’an tentang kerukunan;
3. Menyebutkan macam-macam kerukunan;
4. Menyebutkan contoh perilaku rukun dalam kehidupan;
5. Menyebutkan cara membina kerukunan di masyarakat;
6. Membiasakan diri hidup rukun dalam kehidupan sehari-hari.

B. Materi Pembelajaran
Kerukunan

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 8Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a. Al-Quran
b. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c. Sumber lain yang relevan.

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa agar semangat dalam mempelajari materi tentang kerukunan.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang kerukunan.
 Apa yang Anda pahami tentang kerukunan?
 Sebutkan dalil Al-Qur’an yang menjelaskan tentang kerukunan.
 Sebutkan salah satu contoh dari perilaku hidup rukun di masyarakat.
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang kerukunan.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang perilaku rukun(buku facil Advance Learning Islamic
Education and Moral Values 2 for Grade XI halaman 143)
2) Meyimak penjelasan materi tentang kerukunan melalui tayangan vidio atau
media (powerpoint facil Advance Learning Islamic Education and Moral
Values 2 for Grade XIUnit 8)

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait materi pengertian kerukunan.
2) Bertanya terkait contoh kerukunan dalam kehidupan sehari-hari.
3) Bertanya terkait cara membina kerukunan dalam kehidupan bermasyarakat.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Pengumpulan Data (Experimenting)
1) Mengumpulkan informasi terkait materi kerukunan dari berbagai sumber yang
relevan.
2) Mendiskusikan informasi yang didapatkan terkait materi kerukunan dengan
teman sebangku atau secara berkelompok.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan diskusi dari materi tentang kerukunan.
2) Menandai point-point penting yang berkaitan dengan materi kerukunan

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi tentang kerukunan.
2) Bertanya-jawab dengan siswa lainya di kelas berkaitan dengan materi
kerukunan.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan berkaitan dengan materi kerukunan.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi berkaitan dengan kerukunan.
b. Mendorong siswa untuk merefleksi pembelajaran tentang berkaitan dengan materi
kerukunan.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
berkaitan dengan materi kerukunan dalam kehidupan sehari-hari hari ini.
PENILAIAN
1. Teknik dan Bentuk Instrumen

Kompetensi Inti Teknik Bentuk Instrumen


Kompetensi Inti I dan II  Pengamatan Sikap  Lembar Pengamatan SikapRubrik
Kompetensi III dan IV  Tes Unjuk Kerja  Tes Uji Petik Kerja dan Rubrik
 Tes Tertulis  Tes Uraian, Pilihan ganda, tabel
pengamatan, atau lembar kerja siswa.
 Portofolio  Panduan Penyusunan Portofolio
a. Contoh Instrumen
1. Lembar Pengamatan Sikap
a) Kompetensi Inti I
Pedoman Observasi Sikap Spiritual

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa. Berilah tanda cek (v)
pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria
sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Nama Siswa : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor Keterangan
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menambah rasa keimanan akan
keberadaan dan kebesaran Allah Swt.
saat mempelajari materi akhlak
terpuji.
2 Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
3 Mengucapkan rasa syukur kepada
Allah Swt.
3 Memberi salam “Assalamu ‘alaikum
Wr.Wb” sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi
4 Mengamalkan toleransi, kerukunan,
dan menghindarkan diri dari tindak
kekerasan dalam kehidupan sehari-
hari.
Jumlah Skor
Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5 - 8
Kurang : apabila memperoleh skor 1 – 4

b) Kompetensi Inti II
(1) Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial siswa dalam kepedulian.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap kepedulian yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Nama Siswa : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Menjaga kerapihan dan kebersihan
kelas
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai
kesepakatan
4 Menghargai pendapat orang lain
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1-4

(2) Tanggung Jawab

Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab


Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam tanggung jawab.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan
oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik
2 Menerima resikodari tindakan yang

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti
yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 - 20
Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1–5

(3) Disiplin
Pedoman Observasi Sikap Disiplin

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuaiaspek pengamatan
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatansesuai aspek pengamatan.

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Melakukan
No Sikap yang diamati Keterangan
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai pelajaran
3 Mengumpulkan tugas tepat waktu
4 Memakai seragam sesuai tata tertib
5 Mengerjakan tugas yang diberikan
6 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
7 Membawa Al-Qur’an
8 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
9 Membawa buku teks mata pelajaran
10 Salat Zuhur berjamaah di masjid sekolah
Jumlah

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila terdapat 7 – 8 jawaban YA
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

2. Lembar Tes Unjuk Kerja

No Aspek yang dimiliki Ya Tidak Ket

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1 Menunjukkan sikap toleransi dalam kehidupan sehari-hari.
2 Menunjukkan sikap kerukunan dalam kehidupan sehari-hari
3 Menjauhkan diri dari tindak kekerasan dalam kehidupan.

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

3. Lembar Tes Tertulis

Soal uraian
1. Jelaskan maksud dari menghindarkan diri dari tindak kekerasan.
2. Sebutkan bahaya dari tindak kekerasan.
3. Sebutkan tiga perilaku yang mencerminkan menghindarkan diri dari tindak kekerasan.
4. Jelaskan pengertian toleransi menurut bahasa dan istilah.
5. Sebutkan macam-macam toleransi.
6. Tulislah dalil Al-Qur’an yang menjelaskan tentang toleransi.
7. Sebutkan tiga contoh perilaku toleransi antarumat beragama.
8. Apa yang dimaksud dengan kerukunan?
9. Mengapa kita harus menjaga kerukunan dalam kehidupan?
10. Sebutkan contoh perilaku yang mencerminkan kerukunan dalam kehidupan.

4. Lembar Portofolio

Amatilah nilai-nilai toleransi dan kerukunan yang ada di lingkungan sekitar Anda. Tulislah bentuk-
bentuk kegiatan di masyarakat yang mencerminkan perilaku toleransi dan kerukunan. Kemudian,
buatlah laporannya dalam bentuk makalah. Ketiklah laporanya dengan menggunakan program
microsoft word. Anda boleh menambahkan foto-foto kegiatan hasil pengamatan Anda agar lebih
menarik. Presentasikalah hasil laporan kelompok Anda di kelas.

BOGOR, Juli 2017


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
KepalaSekolah

Melwinda Fitri, S.Pd, M.Pd Harapan, S.Pd.I.


NIP. 196905191994122001 NIP. ................................

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Unit 9
Pengurusan Jenazah

Satuan Pendidikan : SMAN 1 BABAKAN MADANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islamdan Budi Pekerti
Kelas/Semester : XI/2
Alokasi Waktu : 6x 45 menit(2 minggu)

KOMPETENSI INTI:
KI -1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive, dan pro-aktif, dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam semesta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual, procedural
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
1.4 Menerapkan ketentuan syariat Islam 1.4.1 Menerapkan tata cara pengurusan jenazah
dalam penyelenggaraan jenazah sesui dengan syariat Islam.
1.4.2 Berperan aktif di masyarakat dalam
penyelenggaraan jenazah yang sesui
dengan syariat Islam.
3.9 Memahami pelaksanaan tatacara 1.9.1 Menjelaskan ketentuan hukum Islam
penyelenggaraan jenazah tentang pengurusan jenazah.
1.9.2 Menjelaskan tata cara memandikan
jenazah sesuai syariat.
1.9.3 Menjelaskan tata cara mengafani jenazah
sesuai syariat.
1.9.4 Menjelaskan tata cara menyalatkan
jenazah sesuai syariat.
1.9.5 Menjelaskan tata cara menguburkan
jenazah sesuai syariat.
4.11 Memperagakan tatacara 4.11.1 Memperagakan tata cara memandikan
penyelenggaraan jenazah jenazah.
4.11.2 Memperagakan tata cara mengafani
jenazah.
4.11.3 Memperagakan tata cara menyelatkan
jenazah.
4.11.4Memperagakan tata cara menguburkan
jenazah.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
PERTEMUAN I:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menjelaskan ketentuan hukum Islam tentang pengurusan jenazah;
2. Menyebutkan runtutan tata cara pengurusan jenazah;
3. Menyebutkan tata cara memendikan jenazah;
4. Menyebutkan tata cara mengfani jenazah;
5. Menyebutkan tata cara menyalatkan jenazah;
6. Menyebutkan tata cara menguburkan jenazah.

B. Materi Pembelajaran
A. Tata cara pengurusan jenazah

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 9Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a. Al-Quran
b. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c. Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa agar semangat dalam mempelajari tata cara pengurusan jenazah.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang tata cara pengurusan jenazah.
 Pernahkah Anda melihat praktik pengurusan jenazah.
 Apa saja yang termasuk pengurusan jenazah?
 Adakah yang Anda tidak mengerti dalam praktik pengurusan jenazah di
lingkungan Anda?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang tata pengurusan jenazah.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang tata cara pengurusan jenazah(halaman 154buku facil
Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI)
2) Meyimak penjelasan materi di atas melalui tayangan vidio atau media (Unit
9:powerpoint facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2for
Grade XI)

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Menanya(Questioning)
1) Mampu mengajukan pertanyaan terkait ketentuan hukum Islam tentang
pengurusan jenazah.
2) Mampu mengajukan pertanyaan terkait tata cara pengurusan memandikan
jenazah.
3) Mampu mengajukan pertanyaan terkait tata cara mengafani jenazah.
4) Mampu mengajukan pertanyaan terkait tata cara menyalatkan jenazah.
5) Mampu mengajukan pertanyaan terkait tata cara menguburkan jenazah.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mencari informasi terkait tata cara pengurusan jenazah dari berbagai sumber
yang relevan.
2) Mendiskusikan inmformasi yang didapat dengan teman sebangku atau
kelompok.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan diskusi dari materi tentang tata cara pengurusan jenazah.
2) Menandai point-point penting yang berkaitan dengan materi tata cara
pengurusan jenazah.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi tentang pengurusan jenazah.
2) Bertanya-jawab dengan siswa lainya di kelas berkaitan dengan materi
pengurusan jenazah.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan berkaitan dengan materi tata cara
pengurusan jenazah.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi berkaitan dengan materi tata cara
pengurusan jenazahyang telah dipelajari.
b. Mendorong siswa untuk merefleksi pembelajaran tentang berkaitan dengan materi
tata cara pengurusan jenazah.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
berkaitan dengan materi v dalam kehidupan sehari-hari hari ini.

PERTEMUAN II:
A. Tujuan
Melalui kegiatandemonstrasi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan mampu:
1. Mempraktikkan tata cara memandikan jenazah dengan baik dan benar;
2. Mempraktikkan tata cara mengafani jenazah dengan baik dan benar;
3. Mempraktikkan tata cara menyalatkan jenazah dengan baik dan benar;
4. Mempraktikkan tata cara menguburkan jenazah dengan baik dan benar.

B. Materi Pembelajaran
Tata cara pengurusan jenazah

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Demonstrasi

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 9Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values
2 for Grade XI
2. Alat : kain kafan, kapur barus, kapas, boneka/manekin, cangkul, papan, ember.
3. Sumber Pembelajaran:
a. Al-Quran
b. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 1 for Grade X
c. Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa agar semangat dalam mempelajari praktik pengurusan jenazah.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang tata cara pengurusan jenazah.
 Pernahkah Anda melihat langsung tata cara pengurusan jenazah?
 Apa saja runtutan dalam pengurusan jenazah?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran praktik pengurusan jenazah

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Meyimak penjelasan praktik pengurusan jenazah melalui tayangan vidio atau
media (Unit 9: powerpoint facil Advance Learning Islamic Education and
Moral Values 2 for Grade XI)
2) Menyimak praktik pengurusan jenazah yang diperagakan oleh guru.

Menanya(Questioning)
1) Mampu mengajukan pertanyaan terkait ketentuan hukum Islam tentang
pengurusan jenazah.
2) Mampu mengajukan pertanyaan terkait tata cara pengurusan memandikan
jenazah.
3) Mampu mengajukan pertanyaan terkait tata cara mengafani jenazah.
4) Mampu mengajukan pertanyaan terkait tata cara menyalatkan jenazah.
5) Mampu mengajukan pertanyaan terkait tata cara menguburkan jenazah.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Melihat kembali tayangan tata cara pengurusan jenazah secara berkelompok.
2) Menghafal doa-doa dan bacaan salat jenazah.
3) Mendiskusikan tata cara mengurus jenazah secara berkelompok.

Mengasosiasi(Associating)
Mensimulasikan tata cara pengurusan jenazah secara berkelompok.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mendemonstrasikan tata cara pengurusan jenazah dari mulai memandikan
sampai menguburkan jenazah.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
2) Bertanya-jawab dengan siswa lainya di kelas berkaitan dengan praktik tata cara
pengurusan jenazah yang didemonstrasikan.

b. Mendiskusikan dan menyimpulkan hasil simulasi/demostrasi siswa dalam


melaksanakan pengurusan jenazah.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi berkaitan dengan materi praktik
pengurursan jenazahyang telah dipelajari.
b. Mendorong siswa untuk merefleksi pembelajaran tentang berkaitan dengan materi
praktik pengurusan jenazah.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
berkaitan dengan materi praktik pengurusan jenazah dalam kehidupan sehari-hari
hari.

PENILAIAN
1. Teknik dan Bentuk Instrumen

Kompetensi Inti Teknik Bentuk Instrumen


Kompetensi Inti I dan II  Pengamatan Sikap  Lembar Pengamatan SikapRubrik
Kompetensi III dan IV  Tes Unjuk Kerja  Tes Uji Petik Kerja dan Rubrik
 Tes Tertulis  Tes Uraian, Pilihan ganda, tabel
pengamatan, atau lembar kerja siswa.
 Portofolio  Panduan Penyusunan Portofolio
a. Contoh Instrumen
1) Lembar Pengamatan Sikap
a) Kompetensi Inti I
Pedoman Observasi Sikap Spiritual

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa. Berilah tanda cek (v)
pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria
sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor Keterangan
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menambah rasa keimanan akan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
keberadaan dan kebesaran Allah Swt.
saat mempelajari materi tata cara
pengurusan jenazah.
2 Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu.
3 Mengucapkan rasa syukur kepada
Allah Swt.
4 Memberi salam “Assalamu ‘alaikum
Wr.Wb” sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi
5 Menegakan hukum Allah dengan cara
menerapkan hukum-hukum Islam
tentang pengurusan jenazah dalam
kehidupan sehari-hari.
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5 - 8
Kurang : apabila memperoleh skor 1 – 4

b.Kompetensi Inti II
1) Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial siswa dalam kepedulian.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap kepedulian yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Menjaga kerapihan dan kebersihan
kelas
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai
kesepakatan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
4 Menghargai pendapat orang lain
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1-4

2) Tanggung Jawab

Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab


Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam tanggung jawab.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan
oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik
2 Menerima resikodari tindakan yang
dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti
yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 - 20
Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1–5

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
3) Disiplin
Pedoman Observasi Sikap Disiplin

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuaiaspek pengamatan
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatansesuai aspek pengamatan.

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Melakukan
No Sikap yang diamati Keterangan
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai pelajaran
3 Mengumpulkan tugas tepat waktu
4 Memakai seragam sesuai tata tertib
5 Mengerjakan tugas yang diberikan
6 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
7 Membawa Al-Qur’an
8 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
9 Membawa buku teks mata pelajaran
10 Salat Zuhur berjamaah di masjid sekolah
Jumlah

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila terdapat 7 – 8 jawaban YA
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

2) Lembar Tes Unjuk Kerja

No Aspek yang dimiliki Ya Tidak Ket


1 Mempraktikkan tata cara memandikan jenazah
2 Mempraktikkan tata cara mengafani jenazah
3 Mempraktikkan tata cara menyalatkan jenazah
4 Mempraktikkan tata cara menguburkan jenazah

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
3) Lembar Tes Tertulis

Soal uraian
1. Jelaskan tata cara memandikan jenazah.
2. Jelaskan tata cara mengafani jenazah.
3. Jelaskan tata cara salat jenazah.
4. Jelaskan tata cara menguburkan jenazah.
5. Jelaskan tata cara ziarah kubur.
6. Apakah yang dimaksud dengan kematian?
7. Bagaimanakah cara mengurus jenazah yang mati syahid?
8. Siapakah yang berkewajiban membayar hutang-hutang orang yang meninggal?
9. Jelaskan bagaimanakah bertakziah yang diajarkan dalam Islam.
10. Bagimana cara mengurus mayat yang fisiknya rusak karena kecelakaan?

4) Lembar Portofolio

Buatlah makalah tentang tata cara pengurusan jenazah bayi dan orang yang mati syahid.
Buatlah laporan Anda dalam format microsoft word. Buat pula ke dalam microsoft
powerpoint. Kemudian, dengan media powerpoint tersebut presentasikan makalah Anda
di kelas.

BOGOR, Juli 2017


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
KepalaSekolah

Melwinda Fitri, S.Pd, M.Pd Harapan, S.Pd.I.


NIP. 196905191994122001 NIP. ................................

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Unit 10
Khotbah, Tablig, dan Dakwah

Satuan Pendidikan : SMAN 1 BABAKAN MADANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Kelas/Semester : XI/2
Alokasi Waktu : 6x 45 menit(2 minggu)

KOMPETENSI INTI:
KI -1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive, dan pro-aktif, dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam semesta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual, procedural
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
1.5 Menerapkan ketentuan syariat Islam 1.5.1 Melaksanakan khutbah di masyarakat
dalam pelaksanaan khutbah, tabligh sesuai dengan syariat Islam.
dan dakwah di masyarakat 1.5.2 Melaksanakan tabligh di masyarakat sesuai
dengan syariat Islam.
1.5.3 Melaksanakan dakwah di masyarakat
sesuai dengan syariat Islam.
3.9 Memahami pelaksanaan tatacara 1.9.1 Menjelaskan pengertian khutbah, tabligh,
penyelenggaraan jenazah Memahami dan dakwah.
pelaksanaan khutbah, tabligh dan 1.9.2 Menjelaskan perbedaan khutbah, tabligh,
dakwah dan dakwah.
1.9.3 Menjelaskan ketentuan Islam tentang
khutbah, tabligh, dan dakwah.
1.9.4 Menyebutkan tata cara khutbah, tabligh,
dan dakwah.
4.12 Mempraktikkan khutbah, tabligh, dan 1.12.1 Mempraktikkan khutbah sesuai dengan
dakwah syariat Islam.
1.12.2 Mempraktikkan tabligh sesuai dengan
syariat Islam.
1.12.3 Memprakikkan dakwah sesuai dengan
syariat Islam.

PERTEMUAN I:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menjelaskan pengertian khotbah, tabligh, dan dakwah;

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
2. Menjelaskan perbedaan khotbah, tabligh, dan dakwah;
3. Menjelaskan ketentuan Islam tentang khotbah, tabligh, dan dakwah;
4. Menjelaskan tata cara khotbah, tabligh, dan dakwah.

B. Materi Pembelajaran
Khotbah, tabligh, dan dakwah

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 10Facil Advance Learning Islamic Education and Moral
Values 2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a. Al-Quran
b. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c. Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa agar semangat dalam mempelajari materi khotbah, tabligh, dan
dakwah.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang khotbah , tabligh, dan dakwah.
 Apa yang Anda ketahui tentang khotbah, tabligh, dan dakwah?
 Apa perbedaan khotbah, tabligh, dan dakwah?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran tentang khotbah, tabligh, dan dakwah.

2. Inti
1. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang khotbah, tabligh, dan dakwah (halaman 172 buku facil
Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI)
2) Meyimak penjelasan materi adab berpakaian melalui tayangan vidio atau media
(Unit 10: powerpoint facil Advance Learning Islamic Education and Moral
Values 2 for Grade XI)

Menanya(Questioning)
1) Bertanya terkait pengertian khotbah, tabligh, dan dakwah.
2) Bertanya terkait perbedaan khotbah, tabligh, dan dakwah.
3) Bertanya terkait tata cara khutbah, tabligh, dan dakwah.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber yang berkaitan dengan materi
khutbah, tabligh, dan dakwah.
2) Mendiskusikan informasi yang didapatkan terkait khotbah, tabligh, dan dakwah
secara berkelompok.

Mengasosiasi(Associating)

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
1) Membuat kesimpulan diskusi dari materi tentang khutbah, tabligh, dan dakwah.
2) Menandai point-point penting yang berkaitan dengan materi khutbah, tabligh,
dan dakwah.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi tentang khutbah, tabligh, dan
dakwah.
2) Bertanya-jawab dengan siswa lainya di kelas berkaitan dengan materi khutbah,
tabligh, dan dakwah.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan berkaitan dengan materi khutbah,


tabligh, dan dakwah.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi berkaitan dengan materi khutbah,
tabligh, dan dakwahyang telah dipelajari.
b. Mendorong siswa untuk merefleksi pembelajaran tentang berkaitan dengan materi
khutbah, tabligh, dan dakwah.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
berkaitan dengan materi khutbah, tabligh, dan dakwahdalam kehidupan sehari-hari
hari ini.

PERTEMUAN II:
A. Tujuan
Melalui kegiatan demonstrasi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan mampu:
1. Mempraktikkan khutbah dengan baik dan benar;
2. Mempraktikkan tabligh dengan baik dan benar;
3. Mempraktikkan dakwah dengan baik dan benar.

B. Materi Pembelajaran
Khotbah, tabligh, dan dakwah

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Demonstrasi

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 10Facil Advance Learning Islamic Education and Moral
Values 2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a. Al-Quran
b. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c. Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi agar lebih semangat dalam mempelajari materi khotbah, tabligh, dan
dakwah.
c. Apersepsi: bertanya jawab terkait materi khotbah, tabligh, dan dakwah.
 Apa perbedaan khotbah jumat dengan khotbah pada Salat Ied?

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
 Apa hukum khotbah, tabligh, dan dakwah?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran praktik khutbah, tabligh, dan dakwah.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.

Mengamati (Observing)
Meyimak penjelasan materi praktik khotbah, tabligh, dan dakwah melalui tayangan
vidio atau media (Unit 10: powerpoint facil Advance Learning Islamic Education
and Moral Values 2 for Grade XI)

Menanya(Questioning)
1) Mampu bertanya terkait tata cara khutbah.
2) Mampu bertanya terkait tata cara tabligh.
3) Mampu bertanya terkait tata cara dakwah.
Pengumpulan Data (Experimenting)
1) Mencari informasi terkait contoh praktik khutbah, tabligh, dan dakwah.
2) Menyusun naskah khutbah (Khutbah Juamat, khutbah Ied, khutbah nikah, dll.),
tabligh, dan dakwah secara individu dan kelompok.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat rumusan naskah khutbah (Khutbah Juamat, khutbah Ied, khutbah
nikah, dll.), tabligh, dan dakwah secara individu dan kelompok.
2) Menandai point-point penting yang akan disampaikan dalam khutbah (Khutbah
Juamat, khutbah Ied, khutbah nikah, dll.), tabligh, dan dakwah.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Menyampaikan khutbah (Khutbah Juamat, khutbah Ied, khutbah nikah, dll.),
tabligh, dan dakwah di depan siswa lainnya.
2) Memberikan penilaian terhadap khutbah (Khutbah Juamat, khutbah Ied, khutbah
nikah, dll.), tabligh, dan dakwah yang disampaikan temannya.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan berkaitan dengan praktik khutbah


(Khutbah Juamat, khutbah Ied, khutbah nikah, dll.), tabligh, dan dakwah secara
individu dan kelompok.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi berkaitan dengan materi khutbah
(Khutbah Juamat, khutbah Ied, khutbah nikah, dll.), tabligh, dan dakwah secara
individu dan kelompokyang telah dipelajari.
b. Mendorong siswa untuk merefleksi pembelajaran tentang berkaitan dengan materi
khutbah (Khutbah Juamat, khutbah Ied, khutbah nikah, dll.), tabligh, dan dakwah
secara individu dan kelompok.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
berkaitan dengan materi khutbah (Khutbah Juamat, khutbah Ied, khutbah nikah, dll.),
tabligh, dan dakwah secara individu dan kelompok dalam kehidupan sehari-hari.

PENILAIAN
1. Teknik dan Bentuk Instrumen

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Kompetensi Inti Teknik Bentuk Instrumen
Kompetensi Inti I dan II  Pengamatan Sikap  Lembar Pengamatan SikapRubrik
Kompetensi III dan IV  Tes Unjuk Kerja  Tes Uji Petik Kerja dan Rubrik
 Tes Tertulis  Tes Uraian, Pilihan ganda, tabel
pengamatan, atau lembar kerja siswa.
 Portofolio  Panduan Penyusunan Portofolio
a. Contoh Instrumen
1. Lembar Pengamatan Sikap
a) Kompetensi Inti I
Pedoman Observasi Sikap Spiritual

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa. Berilah tanda cek (v)
pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria
sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor Keterangan
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menambah rasa keimanan akan
keberadaan dan kebesaran Allah Swt.
saat mempelajari materi khotbah,
tabligh, dan dakwah.
2 Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
3 Mengucapkan rasa syukur kepada
Allah Swt.
3 Memberi salam “Assalamu ‘alaikum
Wr.Wb” sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi
4 Menunjukkan semangat jihad dalam
menyebarkankan syariat Islam melalui
khotbah, tabligh, dan dakwah.
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Cukup : apabila memperoleh skor 5 - 8
Kurang : apabila memperoleh skor 1 – 4

b.Kompetensi Inti II
1) Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial siswa dalam kepedulian.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap kepedulian yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Menjaga kerapihan dan kebersihan
kelas
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai
kesepakatan
4 Menghargai pendapat orang lain
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1-4

2) Tanggung Jawab

Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab


Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam tanggung jawab.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan
oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik
2 Menerima resikodari tindakan yang
dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti
yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 - 20
Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1–5

3) Disiplin
Pedoman Observasi Sikap Disiplin

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuaiaspek pengamatan
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatansesuai aspek pengamatan.

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Melakukan
No Sikap yang diamati Keterangan
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai pelajaran

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
3 Mengumpulkan tugas tepat waktu
4 Memakai seragam sesuai tata tertib
5 Mengerjakan tugas yang diberikan
6 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
7 Membawa Al-Qur’an
8 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
9 Membawa buku teks mata pelajaran
10 Salat Zuhur berjamaah di masjid sekolah
Jumlah

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila terdapat 7 – 8 jawaban YA
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

2. Lembar Tes Unjuk Kerja

No Aspek yang dimiliki Ya Tidak Ket


1 Mempraktikkan khutbah dengan baik dan benar
2 Mempraktikkan tabligh dengan baik dan benar
3 Mempraktikkan dakwah dengan baik dan benar

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

3. Lembar Tes Tertulis

Soal uraian
1. Sebutkan enam persyaratan yang harus dimiliki khotib Jumat.
2. Apa bedanya khotbah Jumat dengan tablig?
3. Sebutkan lima syarat dua khotbah.
4. Apa yang dimaksud dengan tablig?
5. Sebutkan ketentuan dan praktik tablih.
6. Sebutkan lima pekerjaan yang termasuk sunat dalam khotbah.
7. Apa yang dimaksud dengan dakwah?
8. Sebutkan dalil diwajibkannya berdakwah.
9. Sebutkan tata cara dakwah.
10. Sebutkan perbedaan antara dakwah bil hal dengan dakwah bil lisan.

4. Lembar Portofolio

Buatlah materi dakwah yang bertemakan amal makruf nahyi munkar . Ketiklah teks
materi dakwah Anda dengan menggunakan program microsoft word. Kemudian,
bacakanlah di kelas.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
BOGOR, Juli 2017
Mengetahui, Guru Mata pelajaran
KepalaSekolah

Melwinda Fitri, S.Pd, M.Pd Harapan, S.Pd.I.


NIP. 196905191994122001 NIP. ................................

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)
Unit 11
Perkembangan Islam pada Masa Modern

Satuan Pendidikan : SMAN 1 BABAKAN MADANG


Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islamdan Budi Pekerti
Kelas/Semester : XI/2
Alokasi Waktu : 6x 45 menit(2 minggu)

KOMPETENSI INTI:
KI -1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
KI-2 : Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsive, dan pro-aktif, dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam semesta dalam menempatkan diri sebagai
cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
KI-3 : Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan factual, konseptual, procedural
berdasarkan rasa ingin tahu tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan procedural pada bidang
kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
KI-4 : Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu
menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Kompetensi Dasar Indikator
2.6 Menunjukkan perilaku kreatif, inovatif, 2.6.1 Menunjukkan perilaku semangat dalam
dan produktif sebagai implementasi belajar di sekolah dan di rumah.
dari sejarah peradaban Islam di era 2.6.2 Menunjukkan sikap rasa ingin tahu dan
modern. antusias untuk mempelajari ilmu
pengetahuan.
2.6.3 Memiliki semangat untuk mengamalkan
ilmu yang telah dipelajari.
3.12 Menelaah perkembangan Islam pada 3.12.1 Membaca berbagai dokumen terkait
masa modern (1800- sekarang). perkembangan Islam pada masa modern
(1800-sekarang).
3.12.2 Merumuskan peristiwa-peristiwa penting
terkait perkembangan Islam pada masa
modern (1800-sekarang).
4.14 Mendiskripsikan perkembangan Islam 4.14.1 Menjelaskan kondisi Islam pada masa
pada masa medern (1800-sekarang). modern.
4.14.2 Menjelaskan contoh peristiwa
perkembangan Islam pada masa modern.

PERTEMUAN I:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menjelaskan kondisi Islam pada masa modern;
2. Menjelaskan sejaran gerakan pembaruan Islam pada masa modern;
3. Menyebutkan tokoh-tokoh pembaruan Islam pada masa modern;

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
4. Menjelaskan perkembangan Ilmu pengetahuan pada masa modern;
5. Menjelaskan perkembangan kebudayaan pada masa modern.

B. Materi Pembelajaran
Kondisi Islam pada masa modern.

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 11 Facil Advance Learning Islamic Education and Moral
Values 2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a. Al-Quran
b. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c. Sumber lain yang relevan

E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. Memotivasi siswa agar lebih semangat dalam mempelajari sejarah peradaban Islam
pada masa modern.
c. Apersepsi: bertanya jawab terkait materi kondisi Islam pada masa modern.
 Kapankah periode modern dimulai?
 Bagaimana kondisi Islam pada masa modern?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran dari materi kondisi Islam pada masa modern.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang kondisi Islam pada masa modern(halaman 198 buku
facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI)
2) Meyimak penjelasan materi tentang kondisi Islam pada masa modern melalui
tayangan vidio atau media lainnya(Unit 11: powerpoint facil Advance Learning
Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI)

Menanya(Questioning)
1) Mampu bertanya terkait materi kondisi Islam pada masa modern.
2) Mampu bertanya terkait tokoh pembaruan Islam dan gerakkan pembaruanya.
3) Mampu bertanya terkait pembaruan dalam bidang ilmu pengetahuan.
4) Mampu bertanya terkait pembaruan dalam bidang kebudayaan.

Pengumpulan Data (Experimenting)


1) Mengumpulkan informasi dari berbagai sumber yang berkaitan dengan materi
kondisi Islam pada masa modern.
2) Mendiskusikan imformasi yang didapat terkait materi kondisi Islam pada masa
modern.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan diskusi dari materi tentang kondisi Islam pada masa
modern.
2) Menandai point-point penting yang berkaitan dengan materi kondisi Islam pada
masa modern.

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi tentang kondisi Islam pada
masa modern.
2) Bertanya-jawab dengan siswa lainya di kelas berkaitan dengan materi kondisi
Islam pada masa modrrn.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan berkaitan dengan materi kondisi


Islam pada masa modern.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi berkaitan dengan materi materi
kondisi Islam pada masa modernyang telah dipelajari.
b. Mendorong siswa untuk merefleksi pembelajaran tentang berkaitan dengan materi
kondisi Islam pada masa modern.
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
berkaitan dengan materi materi kondisi Islam pada masa moderndalam kehidupan
sehari-hari hari ini.

PERTEMUAN II:
A. Tujuan
Melalui kegiatan tanya jawab dan diskusi, setelah mempelajari unit ini siswa diharapkan
mampu:
1. Menyebutkan contoh peristiwa perkembangan Islam pada masa modern;
2. Mendeskripsikan perkembangan Islam di Pakistan pada masa modern;
3. Mendeskripsikan perkembangan Islam di Malaysia pada masa modern;
4. Mendeskripsikan perkembangan Islam di Amerika pada masa modern;
5. Mendeskripsikan perkembangan Islam di Eropa pada masa modern.

B. Materi Pembelajaran
Contoh peristiwa perkembangan Islam pada masa modern.

C. Metode Pembelajaran
Pendekatan umum : Deduktif-Induktif
Strategi pembelajaran : Cooperative learning
Metode : Diskusi, Tanya-jawab

D. Media, Alat, dan Sumber Pembelajaran


1. Media : Powerpoint Unit 11Facil Advance Learning Islamic Education and Moral
Values 2 for Grade XI
2. Alat : Papan tulis, penghapus, infocus, komputer
3. Sumber Pembelajaran:
a. Al-Quran
b. Buku Facil Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI
c. Sumber lain yang relevan

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
E. Kegiatan Pembelajaran
1. Pendahuluan
a. Mengkondisikan siswa untuk belajar dan membaca doa sebelum belajar
b. memotivasi siswa agar semangat dalam mempelajari sejarah peradaban Islam pada
masa modern.
c. Apersepsi: bertanya jawab tentang sejarah peradaban Islam pada masa pertengahan.
 Apa yang Anda ketahui tentang sejarah peradaban Islam pada masa pertengahan.
 Bagaimana kondisi Islam pada abad pertengahan?
d. Menyampaikan inti tujuan pembelajaran contoh peristiwa perkembangan Islam pada
masa pertengahan.

2. Inti
a. Pada kegiatan inti, guru dapat melakukan kegiatan pembelajaran dengan
menggunakan model dan pendekatan yang telah disebutkan pada metode
pembelajaran. Langkah-langkahnya, dapat diintegrasikan pada kegiatan berikut.
Mengamati (Observing)
1) Membaca materi tentang contoh peristiwa perkembangan Islam pada masa
modern.
2) Meyimak penjelasan materi tentang contoh peristiwa perkembangan Islam pada
masa modern melalui tayangan vidio atau media (Unit 11: powerpoint facil
Advance Learning Islamic Education and Moral Values 2 for Grade XI)

Menanya(Questioning)
Mampu bertanya terkait materi contoh peristiwa perkembangan Islam pada
masa modern.
Pengumpulan Data (Experimenting)
1) Mencari informasi dari berbagai sumber yang berkaitan dengan materi
tentangcontoh peristiwa perkembangan Islam pada masa modern.
2) Mendiskusikan informasi yang didapat terkait perkembangan Islam pada masa
modern.

Mengasosiasi(Associating)
1) Membuat kesimpulan diskusi dari materi tentang contoh peristiwa
perkembangan Islam pada masa modern.
2) Menandai point-point penting yang berkaitan dengan materi tentangcontoh
peristiwa perkembangan Islam pada masa modern

Mengkomunikasikan(Communicating)
1) Mempresentasikan/menyampaikan hasil diskusi tentang contoh peristiwa
perkembangan Islam pada masa modern.
2) Bertanya-jawab dengan siswa lainya di kelas berkaitan dengan materi
tentangcontoh peristiwa perkembangan Islam pada masa modern.

b. Mendiskusikan hasil laporan dan menyimpulkan berkaitan dengan materi


tentangcontoh peristiwa perkembangan Islam pada masa modern.

3. Penutup
a. Mendorong siswa untuk menyimpulkan materi berkaitan dengan materi
tentangcontoh peristiwa perkembangan Islam pada masa modernyang telah dipelajari.
b. Mendorong siswa untuk merefleksi pembelajaran tentang berkaitan dengan materi
tentangcontoh peristiwa perkembangan Islam pada masa modern.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
c. Mendorong siswa untuk menemukan nilai-nilai yang dapat dipetik dari pembelajaran
tentangcontoh peristiwa perkembangan Islam pada masa modern.
PENILAIAN
1. Teknik dan Bentuk Instrumen

Kompetensi Inti Teknik Bentuk Instrumen


Kompetensi Inti I dan II  Pengamatan Sikap  Lembar Pengamatan SikapRubrik
Kompetensi III dan IV  Tes Unjuk Kerja  Tes Uji Petik Kerja dan Rubrik
 Tes Tertulis  Tes Uraian, Pilihan ganda, tabel
pengamatan, atau lembar kerja siswa.
 Portofolio  Panduan Penyusunan Portofolio

Contoh Instrumen
2. Lembar Pengamatan Sikap
a) Kompetensi Inti I
Pedoman Observasi Sikap Spiritual

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap spiritual siswa. Berilah tanda cek (v)
pada kolom skor sesuai sikap spiritual yang ditampilkan oleh siswa, dengan kriteria
sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan
Nama Siswa : ………………….
Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor Keterangan
No Aspek Pengamatan
1 2 3 4
1 Menambah rasa keimanan akan
keberadaan dan kebesaran Allah Swt.
saat mempelajari materi sejarah
peradaban Islam pada masa modern.
2 Berdoa sebelum dan sesudah
melakukan sesuatu
3 Mengucapkan rasa syukur kepada
Allah Swt.
3 Memberi salam “Assalamu ‘alaikum
Wr.Wb” sebelum dan sesudah
menyampaikan pendapat/presentasi
4 Menunjukkan sikap semangat
menuntut ilmu sebagai implementasi
dari mempelajari sejarah Islam pada
masa modern.
Jumlah Skor

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5 - 8
Kurang : apabila memperoleh skor 1 – 4

b.Kompetensi Inti II
1) Peduli
Pedoman Observasi Sikap Peduli
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru/teman untuk menilai sikap sosial siswa dalam kepedulian.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap kepedulian yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dan kadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Menjaga kerapihan dan kebersihan
kelas
2 Suka menolong teman/orang lain
3 Kesediaan melakukan tugas sesuai
kesepakatan
4 Menghargai pendapat orang lain
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 13 - 16
Baik : apabila memperoleh skor 9 - 12
Cukup : apabila memperoleh skor 5-8
Kurang : apabila memperoleh skor 1-4

2) Tanggung Jawab

Pedoman Observasi Sikap Tanggung Jawab

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam tanggung jawab.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap tanggung jawab yang ditampilkan
oleh siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
4 = selalu, apabila selalu melakukan sesuai pernyataan
3 = sering, apabila sering melakukan sesuai pernyataan dankadang-kadang tidak
melakukan
2 = kadang-kadang, apabila kadang-kadang melakukan dan sering tidak melakukan
1 = tidak pernah, apabila tidak pernah melakukan

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..
Skor
No Aspek Pengamatan Keterangan
1 2 3 4
1 Melaksanakan tugas individu atau
kelompok dengan baik
2 Menerima resikodari tindakan yang
dilakukan
3 Tidak menuduh orang lain tanpa bukti
yang akurat
4 Mengembalikan barang yang dipinjam
5 Meminta maaf atas kesalahan yang
dilakukan
Jumlah Skor

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila memperoleh skor 16 - 20
Baik : apabila memperoleh skor 11 - 15
Cukup : apabila memperoleh skor 6 - 10
Kurang : apabila memperoleh skor 1–5

3) Disiplin
Pedoman Observasi Sikap Disiplin

Petunjuk :
Lembaran ini diisi oleh guru untuk menilai sikap sosial siswa dalam kedisiplinan.
Berilah tanda cek (v) pada kolom skor sesuai sikap disiplin yang ditampilkan oleh
siswa, dengan kriteria sebagai berikut :
Ya = apabila siswa menunjukkan perbuatan sesuaiaspek pengamatan
Tidak = apabila siswa tidak menunjukkan perbuatansesuai aspek pengamatan.

Nama Siswa : ………………….


Kelas : ………………….
Tanggal Pengamatan : …………………..
Materi Pokok : …………………..

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
Melakukan
No Sikap yang diamati Keterangan
Ya Tidak
1 Masuk kelas tepat waktu
2 Membaca Al-Qur’an sebelum memulai pelajaran
3 Mengumpulkan tugas tepat waktu
4 Memakai seragam sesuai tata tertib
5 Mengerjakan tugas yang diberikan
6 Tertib dalam mengikuti pembelajaran
7 Membawa Al-Qur’an
8 Membawa buku tulis sesuai mata pelajaran
9 Membawa buku teks mata pelajaran
10 Salat Zuhur berjamaah di masjid sekolah
Jumlah

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik Sekali : apabila terdapat 7 – 8 jawaban YA
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

3. Lembar Tes Unjuk Kerja

No Aspek yang dimiliki Ya Tidak Ket


1 Menyebutkan kondisi Islam pada masa modern.
2 Menyebutkan macam-macam pembaruan Islam pada masa
modern
3 Menyebutkan contoh peristiwa perkembangan Islam pada
masa modern.

Petunjuk Penyekoran :
Siswa memperoleh nilai :
Baik : apabila terdapat 5 – 6 jawaban YA
Cukup : apabila terdapat 3 – 4 jawaban YA
Kurang : apabila terdapat 1 – 2 jawaban YA

4. Lembar Tes Tertulis

Soal uraian
1. Jelaskan tujuan bangsa kolonial menjajah wilayah-wilayah kaum muslim.
2. Tulislah tiga faktor yang menyebabkan umat Islam di dunia sulit bersatu.
3. Tulislah tiga pelopor pembaruan pemikiran Islam pada abad modern.
4. Sebutkan tiga tokoh pembaruan di Indonesia.
5. Apakah misi gerakan Wahabiyah?
6. Jelaskan tiga peristiwa yang menunjukkan perkembangan Islam pada masa modern.
7. Jelaskan dampak dari kolonialisme terhadap dunia Islam.
8. Faktor apakah yang mendorong umat Islam mampu melepaskan diri dari kolonialisme?
9. Jelaskan strategi penjajah untuk melemahkan kekuatan umat Islam.
10. Sebutkan dampak negatif peristiwa 11 September 2001 terhadap perkembangan dunia
Islam.

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3
5. Lembar Portofolio

Buatlah makalah tentang tokoh-tokoh pembaharuan Islam. Buatlah laporan Anda dalam format
microsoft word. Buat pula ke dalam microsoft powerpoint. Kemudian, dengan media powerpoint
tersebut presentasikan makalah Anda di kelas.

BOGOR, Juli 2017


Mengetahui, Guru Mata pelajaran
KepalaSekolah

Melwinda Fitri, S.Pd, M.Pd Harapan, S.Pd.I.


NIP. 196905191994122001 NIP. ................................

PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI SMAN 1 BABAKAN KELAS XI PROGRAM UMUM
3

Anda mungkin juga menyukai